The Wonders of Mercy #1 Keajaiban Anugerah #1 BIGGER THAN YOUR MISTAKES LEBIH BESAR DARIPADA KESALAHANMU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "The Wonders of Mercy #1 Keajaiban Anugerah #1 BIGGER THAN YOUR MISTAKES LEBIH BESAR DARIPADA KESALAHANMU"

Transkripsi

1

2 The Wonders of Mercy #1 Keajaiban Anugerah #1 BIGGER THAN YOUR MISTAKES LEBIH BESAR DARIPADA KESALAHANMU PEMBUKAAN: Kita akan memulai sebuah seri khotbah baru berjudul: The Wonders of Mercy atau Keajaiban Anugerah (Keajaiban Belas Kasihan Tuhan). Beberapa waktu yang lalu kita baru saja merayakan ulang tahun gereja kita, dengan tema: The Wonders of His Guidance (Keajaiban Tuntunan Tuhan) dan sekarang seri khotbah ini adalah The Wonders of Mercy. Kita harus menyadari bahwa Tuhan yang kita sembah adalah the God of Wonders (Tuhan Pembuat Keajaiban). Itu sebabnya sementara kita berjalan bersama dengan Tuhan, kita akan melihat keajaiban demi keajaiban Tuhan yang luarbiasa, jauh melampaui logika, pikiran, bayangan dan batasan- batasan kita. Itu sebabnya buka hati lebar- lebar untuk menerima Keajaiban Anugerah Tuhan ini dalam hidup kita. Apakah Anda siap? SEBESAR APAPUN KESALAHAN KITA, ANUGERAH TUHAN TETAP LEBIH BESAR DARIPADA KESALAHAN Keluarga Allah Page 1

3 KITA. Pada bagian pertama dari seri khotbah Keajaiban Anugerah Tuhan ini, saya ingin membagikan kepada kita semua satu pesan Tuhan yang sangat penting: ANUGERAHNYA LEBIH BESAR DARIPADA KESALAHANMU (HIS MERCY IS BIGGER THAN YOUR MISTAKES). PETRUS VS YUDAS. Coba Anda renungkan baik- baik: PETRUS DAN YUDAS SAMA- SAMA PERNAH MELAKUKAN KESALAHAN YANG FATAL. I. KESALAHAN PETRUS 1. PETRUS TIDAK MENGETAHUI APA YANG DIA TIDAK KETAHUI. (PETRUS TIDAK MENGETAHUI BAHWA IA SALAH) a. Mat 26: Maka berkatalah Yesus kepada mereka: "Malam ini kamu semua akan tergoncang imanmu karena Aku. Sebab ada tertulis: Aku akan membunuh gembala dan kawanan domba itu akan tercerai- berai. 32 Akan tetapi sesudah Aku bangkit, Aku akan mendahului kamu ke Galilea. 33 Petrus menjawab- Nya: "Biarpun mereka semua tergoncang imannya karena Engkau, aku sekali- kali tidak. 34 Yesus berkata kepadanya: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya malam ini, sebelum ayam berkokok, engkau telah menyangkal Aku tiga kali. 35 Kata Petrus kepada- Nya: "Sekalipun aku harus mati Keluarga Allah Page 2

4 bersama- sama Engkau, aku takkan menyangkal Engkau." Semua murid yang lainpun berkata demikian juga. n Coba Anda bayangkan: - Sudah jelas Yesus berkata bahwa malam itu sesuatu yang besar akan terjadi, sehingga iman mereka tergoncang, dan mereka akan tercerai- berai. Akan tetapi Petrus segera menjawab Yesus bahwa imannya tidak akan pernah tergoncang. - Sudah jelas Yesus sendiri yang berkata bahwa sebelum ayam berkokok, Petrus akan menyangkal Yesus 3x. Akan tetapi sekali lagi Petrus cepat sekali menjawab bahwa dia tidak akan menyangkal Yesus. n Menurut Anda, di mana kesalahan Petrus? n Dengan kata lain, Petrus tidak mengetahui apa yang dia tidak ketahui. Dia tidak bisa memisahkan yang mana dia tau dan yang mana dia tidak tau. Dan ini menyebabkan dia berbuat kesalahan dan mengalami kejatuhan serta kegagalan. b. BANYAK ORANG MENGALAMI KEGAGALAN DAN KEHANCURAN GARA- GARA TIDAK MENGETAHUI BAHWA IA SALAH. n Seringkali kita melakukan kesalahan yang sama dengan Petrus: Keluarga Allah Page 3

5 n Berapa banyak anak muda salah pergaulan gara- gara merasa sudah tau segalanya, lebih tau dari orang tua dan yang paling parah adalah merasa lebih tau dari Firman Tuhan. n Berapa banyak orang yang mengalami kegagalan dalam pekerjaan dan kehancuran keuangan gara- gara tidak mengetahui apa yang tidak dia ketahui. c. Dengarkan baik- baik: HANYA KETIKA KITA MEMPELAJARI FIRMAN TUHAN DENGAN SUNGGUH- SUNGGUH, MAKA KITA AKAN MENGETAHUI BAHWA KITA SALAH n 2 Timotius 3:16 Segala tulisan yang diilhamkan Allah memang bermanfaat untuk mengajar, untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam kebenaran. n ***Itu sebabnya ambil waktu setiap hari untuk membaca, merenungkan dan mempelajari Firman Tuhan setiap hari! 2. PETRUS TAKUT TERHADAP PENILAIAN BURUK ORANG LAIN. a. Matius 26:58, Dan Petrus mengikuti Dia dari jauh sampai ke halaman Imam Besar, dan setelah masuk ke dalam, ia duduk di antara pengawal- pengawal untuk melihat kesudahan perkara itu. 69 Sementara itu Petrus duduk di Keluarga Allah Page 4

6 luar di halaman. Maka datanglah seorang hamba perempuan kepadanya, katanya: "Engkau juga selalu bersama- sama dengan Yesus, orang Galilea itu. 70 Tetapi ia menyangkalnya di depan semua orang, katanya: "Aku tidak tahu, apa yang engkau maksud. n Perhatikan baik- baik: PETRUS MENYANGKAL YESUS BUKAN DENGAN MAKSUD HATI YANG JAHAT KEPADA YESUS; PETRUS MENYANGKAL YESUS KARENA DIA TAKUT DINILAI JELEK OLEH ORANG LAIN. AKIBATNYA DIA MELAKUKAN KESALAHAN YANG TIDAK INGIN DIA LAKUKAN. Akibatnya dia jatuh dalam dosa serta mengalami kegagalan. b. Demikian juga halnya dengan kita, SERINGKALI KITA TERPERANGKAP DALAM MASALAH YANG BESAR GARA- GARA KITA BERTINDAK BERDASARKAN PENILAIAN ORANG LAIN. n Amsal 29:25 Takut kepada orang mendatangkan jerat, tetapi siapa percaya kepada TUHAN, dilindungi. n Saya ajak kita untuk mengambil keputusan bahwa PENILAIAN TUHAN LEBIH PENTING DARIPADA PENILAIAN MANUSIA. 3. PETRUS TIDAK BISA MENGENDALIKAN LIDAHNYA. Keluarga Allah Page 5

7 a. Matius 26: Ketika ia pergi ke pintu gerbang, seorang hamba lain melihat dia dan berkata kepada orang- orang yang ada di situ: "Orang ini bersama- sama dengan Yesus, orang Nazaret itu. 72 Dan ia menyangkalnya pula dengan bersumpah: "Aku tidak kenal orang itu. 73 Tidak lama kemudian orang- orang yang ada di situ datang kepada Petrus dan berkata: "Pasti engkau juga salah seorang dari mereka, itu nyata dari bahasamu. 74 Maka mulailah Petrus mengutuk dan bersumpah: "Aku tidak kenal orang itu." Dan pada saat itu berkokoklah ayam. n Perhatikan baik- baik kalimat Petrus mengutuk dan bersumpah!!! n Dengan kata lain, PETRUS TIDAK BISA MENGENDALIKAN PERKATAANNYA KARENA ITU DIA TERJEBAK DALAM BERBAGAI MASALAH DAN SITUASI YANG SANGAT TIDAK MENYENANGKAN. b. Banyak diantara kita yang gara- gara tidak bisa mengendalikan perkataan kita, maka kita ada dalam masalah yang berat. n Berapa banyak pengusaha, gara- gara tidak bisa mengendalikan perkataannya, akhirnya kehilangan banyak pelanggan dan suppliernya. n Yakobus 1:19 Hai saudara- saudara yang kukasihi, ingatlah hal ini: setiap orang Keluarga Allah Page 6

8 hendaklah cepat untuk mendengar, tetapi lambat untuk berkata- kata, dan juga lambat untuk marah; c. Saya ajak kita untuk TARUH LIDAH KITA DI BAWAH KENDALI ROH KUDUS supaya kita bisa melakukan Firman Tuhan ini: Cepat mendengar, lambat bicara dan lambat marah. n Ingat baik- baik bahwa Inilah ciri- ciri kedewasaan rohani: Cepat mendengar, lambat bicara dan lambat marah. n ***Itu sebabnya penting sekali bagi kita setiap pagi bangun tidur, pertama kali yang harus kita lakukan adalah BERDOA!!! Bagaimana Petrus bisa mengalami pemulihan yang luarbiasa? II. PENYESALAN YANG BENAR ADALAH KUNCI MENERIMA ANUGERAH DAN DIPULIHKAN. a. Matius 26:75 Maka teringatlah Petrus akan apa yang dikatakan Yesus kepadanya: "Sebelum ayam berkokok, engkau telah menyangkal Aku tiga kali." Lalu ia pergi ke luar dan menangis dengan sedihnya. n Ketika kita berbuat salah, seharusnya yang normal muncul dari hati kita adalah perasaan menyesal. Keluarga Allah Page 7

9 b. Memang menyesal adalah sebuah perasaan yang tidak enak dan tidak menyenangkan, akan tetapi PENYESALAN ADALAH CARA MANUSIA BELAJAR SEBUAH PELAJARAN YANG PENTING. n Sebagian orang maunya segera menyingkirkan rasa menyesal tersebut, kemudian melanjutkan kembali hidup kita, tanpa belajar pelajaran yang perlu kita pelajari terlebih dahulu di masa itu. c. Jadi rasa menyesal itu adalah perasaan yang wajar, tapi ADA MENYESAL YANG BENAR DAN ADA MENYESAL YANG SALAH n Yudas menyesal yang salah, itu sebabnya dia bunuh diri dan dikenal sebagai pengkhianat. n Petrus menyesal dengan benar dan kemudian dia menerima anugerah Tuhan, dipulihkan dan kemudian menjadi orang yang luarbiasa yang dipakai Tuhan untuk melakukan perkara- perkara besar yang menggoncang dunia. n BAGAIMANA MENYESAL YANG BENAR ITU? Bagaimana Petrus menyesal dan dipulihkan? 1. PETRUS TIDAK MENINGGALKAN IMANNYA DI DALAM YESUS. KETIKA ANDA BERBUAT SALAH, TETAPLAH DATANG KEPADA TUHAN. ***Itu sebabnya kalau Anda sadar bahwa Anda sudah berbuat salah, jatuh dalam dosa dan melakukan hal- hal yang sangat Keluarga Allah Page 8

10 buruk dalam hidup Anda, dengarkan pesan Tuhan ini: 2. PETRUS TETAP BERTAHAN BERSAMA- SAMA KELOMPOK SELNYA. KETIKA ANDA BERBUAT SALAH, JANGAN UNDUR DARI KELOMPOK SEL. ***Ini pesan Tuhan bagi kita semua: Tetaplah bertahan bersama- sama kelompok sel Anda: 3. PETRUS MELEMPARKAN DIRINYA PADA ANUGERAH TUHAN. SAAT KITA JATUH DAN KEMUDIAN MENYESAL, MAKA KITA HARUS MEMILIH: TENGGELAM DALAM PENYESALAN ATAU MEMILIH MELEMPARKAN DIRI KITA PADA ANUGERAH TUHAN. Kalau kita tenggelam dalam penyesalan, maka kita akan melewatkan anugerah Tuhan, seperti Yudas dan akhirnya kita akan terkubur selamanya dalam kegagalan, kesalahan dan dosa- dosa kita. Ingat baik- baik: Iblis akan selalu berusaha untuk mendakwa kita dengan sangat licik. Sebaliknya, sementara Iblis berusaha menenggelamkan kita dalam penyesalan dan kesedihan, tapi Tuhan Yesus akan Keluarga Allah Page 9

11 selalu berusaha untuk mengarahkan kita pada anugerahnya. PENUTUP: PERTANYAANNYA: Apakah kita akan meresponi kegagalan kita seperti Petrus atau Yudas? Yudas menyerah, Petrus berserah. Yudas menolak, Petrus menerima kasihnya, Yudas hidup dalam rasa bersalah, Petrus hidup dalam perayaan Kasih Allah. Yudas bunuh diri, Petrus hidup memenuhi tujuan hidupnya. Keluarga Allah Page 10

RENUNGAN HARIAN S1 = SEMBAH PUJI & DOA SYAFAAT

RENUNGAN HARIAN S1 = SEMBAH PUJI & DOA SYAFAAT RENUNGAN HARIAN Senin, 07 November 2016 Mazmur 86:1-13 Besarnya anugerah Tuhan Selasa, 08 November 2016 Amsal 16:1-25 Mata roh lebih tahu Rabu, 09 November 2016 Amsal 29:5-26 Penilaian Tuhan dan manusia
