Kesesuaian Wisata Pantai Berpasir Pulau Saronde Kecamatan Ponelo Kepulauan, Kabupaten Gorontalo Utara

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Kesesuaian Wisata Pantai Berpasir Pulau Saronde Kecamatan Ponelo Kepulauan, Kabupaten Gorontalo Utara"

Transkripsi

1 1 Kesesuaian Wisata Pantai Berpasir Pulau Saronde Kecamatan Ponelo Kepulauan, Kabupaten Gorontalo Utara Masita Hair Kamah 1), Femy M. Sahami 2), Sri Nuryatin Hamzah 3) nishabandel@yahoo.com ABSTRAK Salah satu sektor parawisata yang memanfaatkan jasa lingkungan wilayah pesisir dan laut adalah keberadaan pantai sebagai objek destinasi wisata yang cukup banyak diminati wisatawan. Pulau Saronde merupakan salah satu objek wisata pantai berpasir yang ada di Kabupaten Gorontalo Utara. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengetahui kesesuaian wisata pantai berpasir di Pulau Saronde, Kecamatan Ponelo Kepulauan Kabupaten Gorontalo Utara, yang dilaksanakan pada Bulan April sampai Juli Metode yang digunakan adalah pembobotan dan skoring. Parameter yang diukur adalah kedalaman, tipe pantai, lebar pantai, material dasar perairan, kecepatan arus, kecerahan, biota berbahaya dan ketersediaan air tawar. Hasil analisis data berdasarkan tiap parameter disesuaikan dengan matriks kesesuaian wisata pantai kemudian dihitung nilai Indeks Kesesuaian Wisata, selanjutnya membagi dalam tiga kategori kesesuaian yakni kelas sesuai (S1), cukup sesuai (S2), dan tidak sesuai (N). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kawasan Pulau Saronde termasuk dalam kategori sesuai (S1) untuk kegiatan wisata pantai berpasir, khususnya kegiatan wisata mandi dan renang, serta menikmati keindahan alam pantai. Kata Kunci : Pantai berpasir, Pulau Saronde, Kesesuaian Wisata PENDAHULUAN Pantai adalah wilayah dimana berbagai kekuatan alam yang berasal dari laut, darat, dan udara saling berinteraksi, dan menciptakan bentuk seperti yang terlihat saat ini yang bersifat dinamis dan selalu berubah (Kartawinata, 1979 dalam Rakhmawati, 2009). Pantai merupakan salah satu dari bagian wilayah pesisir yang paling produktif dengan karakteristik bentuk pantai yang berbeda-beda. Bentuk pantai yang bersifat dinamis dan selalu berubah dapat diakibatkan oleh faktor alami maupun campur tangan manusia, sehingga diperlukan suatu pengelolaan agar keberadaannya tetap lestari. Dahuri, (2003) menyatakan bahwa pengertian pengelolaan wilayah pesisir adalah suatu proses kontinyu dan dinamis dalam penyusunan dan pengambilan keputusan tentang pemanfaatan berkelanjutan dari wilayah pesisir beserta segenap sumberdaya alam yang terdapat didalamnya. Banyaknya pulau-pulau kecil yang menawan menambah keindahan alam Indonesia, salah satu diantaranya adalah

2 2 Pulau Saronde yang ada di Provinsi Gorontalo. Pulau Saronde terletak di Kecamatan Kwandang, Kabupaten Gorontalo Utara. Lokasi pulau ini sekitar 65 km dari pusat Kota Gorontalo. Pulau ini memiliki pasir putih terhampar mengelilinginya dengan dasar perairan yang landai yang mencapai maksimal kedalaman 2 M, hingga menjadikan pulau ini cocok untuk kegiatan berenang dan snorkeling. Saat ini pengelolaan Pulau Saronde dibawah pengawasan Dinas Parawisata dan Kebudayaan Kabupaten Gorontalo Utara. Keindahan pantai yang dimiliki Pulau Saronde menjadi modal yang dapat dimanfaatkan dalam mendapatkan manfaat ekonomi untuk pengembangan wisata bahari. Saat ini permasalahan di Pulau Saronde yang nampak adalah belum adanya informasi berupa hasil penelitian ilmiah tentang kesesuaian wisata pantai yang mendukung kegiatan wisata di pulau tersebut. Oleh karena perlu adanya penelitian tentang kesesuaian wisata pantai berpasir Pulau Saronde Kecamatan Ponelo Kepulauan Kabupaten Gorontalo Utara. METODOLOGI PENELITIAN Lokasi pengambilan data dibagi 5 stasiun berdasarkan keberadaan dan kondisi pantai masing-masing sejajar dengan garis pantai. Stasiun 1 (Koordinat 00º 33' 22.5" LU dan 123º 03' 45.2" BT) terletak di sebelah timur, stasiun 2 (Koordinat 00º 33' 23.0" LU dan 123º 03' 45.2" BT) terletak di sebelah timur, stasiun 3 (Koordinat 00º 55' 28.7" LU dan 122º 51' 51.1" BT) berada di sebelah selatan, stasiun 4 (Koordinat 00º 33' 22.5" LU dan 123º 03' 45.2" BT) terletak di sebelah barat dan untuk stasiun 5 (Koordinat 00º 33' 22.7" LU dan 123º 03' 45.2" BT) terletak di sebelah barat Pulau saronde. Jarak antar masing-masing stasiun 100 meter, sehingga jarak keseluruhan stasiun penelitian adalah 500 meter. Pengambilan data meliputi pengukuran parameter kedalaman, tipe pantai, lebar pantai, material dasar perairan, kecepatan arus, kecerahan, biota berbahaya, dan ketersediaan air tawar. Adapun prosedur pengambilan data untuk beberapa parameter dijabarkan sebagai berikut: a. Kedalaman Pengukuran kedalaman pada penelitian ini menggunakan alat rambu ukur/tiang skala. Nilai yang ditunjukkan

3 3 pada tiang skala ini merupakan nilai kedalaman stasiun penelitian dan penentuan kedalaman 10 meter dari garis pantai. b. Tipe pantai dan material dasar perairan. Penentuan tipe pantai dan material dasar perairan dilakukan berdasarkan pengamatan visual c. Pengamatan biota berbahaya Pengamatan biota berbahaya dilakukan berdasarkan snorkeling di sekitar stasiun penelitian. d. Lebar pantai Pengukuran lebar pantai dilakukan dengan menggunakan roll meter, yaitu diukur jarak antara vegetasi terakhir yang ada dipantai dengan batas pasang tertinggi. e. Kecepatan Arus Kecepatan arus diukur menggunakan layang-layang arus, yakni dengan menetapkan jarak tempuh layang-layang arus (5 meter) kemudian diukur waktu tempuh layang-layang arus tersebut. Perhitungan kecepatan arus menggunakan rumus : V= Keterangan : V = Kecepatan Arus S = Panjang lintasan layang layang arus (m) t = Waktu tempuh layang layang arus (detik) f. Kecerahan Pengukuran kecerahan dilakukan dengan menggunakan secchi disk yang diikat dengan tali kemudian diturunkan perlahan-lahan ke dalam perairan pada lokasi pengamatan sampai pada batas visual secchi disk tersebut tidak dapat terlihat lalu mengukur panjang tali dan mencatat posisi pengambilan data. g. Ketersediaan air tawar Pengamatan ketersediaan air tawar dilakukan dengan cara mengukur jarak antara stasiun penelitian dengan loksi dimana sumber air tawar tersedia. Analisis Kesesuaian Wisata 1. Analisis Kesesuaian Lahan untuk Wisata Pantai Analisis kesesuaian (suitability analysis) lahan dimaksudkan untuk mengetahui kesesuaian lahan wisata pantai secara spasial dengan menggunakan konsep evaluasi lahan. Penentuan kesesuaian lahan wisata pantai dilakukan dengan cara : 1. Penetapan persyaratan (parameter dan kriteria), pembobotan dan skoring. Untuk penetapan persyaratan, pembobotan dan skoring, dilakukan berdasarkan parameter dan kriteria lahan menurut Yulianda (2007),

4 4 seperti yang ditunjukkan oleh Tabel 1, di bawah ini : Tabel 1. Matriks Kesesuaian Lahan Untuk Wisata Pantai Rekreasi No Parameter Batasan Nilai Kriteria Skor Bobot SxB 1 Kedalaman (m) 0-3 SI 3 5 3x5 3-6 S2 2 > 6 N 1 2 Tipe Pantai Pasir putih SI 3 5 3x5 Pasir putih, sedikit S2 2 Berkarang Berlumpur N 1 3 Lebar pantai > 10 SI 3 5 3x5 3-<10 S2 2 < 3 N 1 4 Material Dasar Pasir SI 3 4 3x4 perairan Karang berpasir S2 2 5 Kecepatan Arus (m/dt) Lumpur N 1 0 0,17 SI 3 4 3x4 0,17 0,51 S2 2 > 0,51 N 1 6 Kecerahan (m) >10 S x3 > 5-10 S2 2 < 2 N 1 7 Biota Berbahaya Tidak ada S x3 Bulu babi, ikan pari S2 2 8 Ketersediaan air tawar (km) (Sumber : Yulianda, 2007) Keterangan: Kategori S1 = Sesuai Kategori S2 = Cukup Sesuai Kategori N = Tidak Sesuai Bulu babi, ikan pari, lepu, hiu N 1 < 0,5 km S x3 >1-2 km S2 2 > 2 km N 1 Nmaks 96 Perhitungan nilai peruntukkan lahan. 2. Nilai suatu lahan ditentukan berdasarkan rumus Indeks kesesuaian wisata menurut Yulianda (2007), sebagai berikut : IKW = Σ[Ni/Nmaks] x 100% Keterangan: IKW = Indeks Kesesuaian Wisata (%) Ni = Nilai parameter ke-i (Bobot x Skor) Nmaks = Nilai maksimum dari suatu kategori wisata 3. Pembagian kelas lahan dan nilainya. Dalam penelitian ini kelas kesesuaian lahan dibagi dalam tiga kelas

5 5 berdasarkan Djurdjani (1998), dalam Hamzah (2005) seperti pada Tabel 2. Tabel 2. Kategori Kesesuaian Lahan No Kategori Nilai interval kesesuaian 1 SI (Sesuai) % 2 S2 (Cukup % sesuai) 3 N (Tidak sesuai) < 55 % (Sumber: Djurdjani, 1998 dalam Hamzah, 2005) Data yang diperoleh dihitung dan diolah, kemudian disajikan dalam bentuk tabel. Data yang diperoleh baik data lapangan (primer) maupun data pendukung (sekunder) selanjutnya dijadikan bahan untuk interpretasi peruntukan melalui uji skoring dan dijabarkan secara deskriptif HASIL DAN PEMBAHASAN A. Keadaan Umum Lokasi Penelitian Pulau Saronde terletak di Kecamatan Ponelo Kepulauan Kabupaten Gorontalo Utara. Pulau Saronde adalah salah satu pulau kecil yang indah yang memiliki luas ±10 Ha, dengan titik koordinat 00º 55' 32,10" LU - 122º 51' 54,30" BT. Pulau Saronde sebelah Utara berbatasan dengan Pulau Bogisa, sebelah Selatan berbatasan dengan perairan Desa Ponelo, sebelah Timur berbatasan dengan Pulau Mohinggito, dan sebelah Barat berbatasan dengan perairan Desa Dudepo. Jarak Pulau Saronde dari dermaga Pelabuhan Kwandang ±12 mil. Dari Pelabuhan Kwandang, perjalanan dilanjutkan dengan menggunakan perahu yang biasa disebut katinting atau lebih dikenal dengan sebutan taxi saronde. Perjalanan menuju Pulau Saronde sekitar 45 menit. Di Pulau Saronde tidak terdapat pemukiman penduduk, pulau ini merupakan salah satu tujuan wisata dengan topografi datar dan berbukit dengan lereng rata cembung (Dikbudpar, 2013). Pengunjung atau wisatawan dapat menikmati pemandangan alam dan laut yang indah dengan pasir putih, berenang, berperahu, snorkeling di Pulau Saronde. Keindahan lainnya yang dapat dinikmati di Pulau Saronde adalah menikmati panorama sunrise dan sunset. Waktu terbaik mengunjungi Pulau Saronde adalah pada saat liburan dan saat diselenggarakan event-event. Event tersebut misalnya, festival Saronde setiap Hari Sabtu dan Minggu yang banyak mendatangkan pengunjung.

6 6 B. Kondisi Oseanografi Kondisi oseanografi merupakan faktor pendukung untuk kegiatan wisata karena berhubungan erat dengan aspek keamanan dan kenyamanan wisatawan. Adapun hasil pengamatan parameter di Pulau Saronde adalah sebagai berikut : 1. Kedalaman Kedalaman perairan merupakan aspek yang cukup penting yang diperhitungkan dalam penentuan suatu kawasan untuk dijadikan sebagai kawasan wisata pantai khususnya mandi dan renang karena sangat berpengaruh pada aspek keselamatan pada saat berenang. Secara fisik kedalaman perairan yang dangkal cukup baik untuk dijadikan sebagai objek rekreasi mandi dan renang. Hasil pengukuran kedalaman air pada saat surut dan saat pasang yang diukur pada jarak 10 m dari garis pantai disajikan pada Tabel 3. Tabel 3. Hasil pengukuran kedalaman air pada saat surut dan saat pasang. No Stasiun Saat surut 1 I 0,02m 0,98m 2 II 0,30m 0,89m 3 III 1,05m 1,55m 4 IV 0,43m 1,30m 5 V 0,34m 1,45m Saat pasang Tabel 3 di atas menunjukkan bahwa pada saat surut stasiun I memiliki kedalaman terendah 0,02m dan stasiun III memiliki kedalaman tertinggi 1,05m. Sementara pada saat pasang stasiun yang memiliki kedalaman terendah adalah stasiun II yaitu 0,89m dan yang memiliki kedalaman tertinggi adalah stasiun III 1,55m. Berdasarkan hasil pengamatan di lapangan bahwa bentuk topografi pantai antara stasiun I dan stasiun III agak berbeda. Stasiun I pantainya lebih landai dibandingkan stasiun III. Hasil pengukuran kedalaman pada stasiun I, II, III, IV, dan V berada pada kisaran 0,02m 1,55m. Analisis berdasarkan matriks kesesuaian lahan untuk wisata pantai rekreasi menurut Yulianda (2007), menunjukkan bahwa semua stasiun masuk dalam kriteria sesuai (SI) untuk parameter kedalaman. Armos (2013), faktor kedalaman sangat mempengaruhi dinamika oseanografi dan morfologi pantai, seperti kondisi arus, ombak dan transport sedimen. Selanjutnya dinyatakan bahwa kegiatan wisata pantai khususnya renang sangat penting untuk mempertimbangkan faktor kedalaman karena sangat berpengaruh pada aspek keselamatan saat berenang.

7 7 2. Kecepatan arus Arus adalah pergerakan massa air secara vertikal dan horizontal sehingga menuju keseimbangannya. Gerakan yang terjadi merupakan hasil resultan dari berbagai macam gaya yang bekerja pada permukaan, kolom, dan dasar perairan. Dari hasil pengukuran Tabel 4. Hasil pengukuran kecepatan arus diperoleh rata-rata kecepatan arus pada stasiun I yaitu 0,187 m/detik, stasiun II 0,089 m/detik, stasiun III 0,074 m/detik, stasiun IV 0,066 m/detik dan stasiun V 0,105 m/detik (Tabel 4). Stasiun Kecepatan Arus (meter/detik) Rata-rata kec. Arus (meter/detik) Saat Pasang Saat Surut I 0,250 0,125 0,187 II 0,102 0,077 0,089 III 0,092 0,057 0,074 IV 0,084 0,048 0,066 V 0,142 0,068 0,105 keamanan bagi wisatawan, sebaliknya Analisis berdasarkan matriks kesesuaian lahan menunjukkan bahwa kecepatan arus stasiun I masuk pada kategori cukup sesuai (S2), sedangkan stasiun II, III, IV, V tergolong dalam kategori sesuai (S1) untuk kegiatan wisata pantai berpasir. Hal ini sesuai dengan pendapat Yulianda (2007) yang menyatakan bahwa kecepatan arus yang sangat sesuai untuk kegiatan wisata pantai yaitu 0-0,17 meter/detik yang tergolong arus lemah. Parameter kecepatan arus sangat erat kaitannya dengan keamanan para wisatawan dalam kegiatan wisata terutama mandi dan renang. Arus sangat kencang sangat membahayakan arus yang kecil dan tenang memberikan rasa nyaman buat mandi dan renang serta aktivitas wisata pantai lainnya. Nybakken (1992) menyatakan bahwa kecepatan arus sangat erat kaitannya dengan keamanan wisata dalam berenang. Arus yang lemah sangat baik untuk kegiatan renang, sedangkan arus yang sangat kuat berbahaya karena dapat menyeret orang-orang yang sedang mandi atau renang di pantai. 3. Kecerahan Kecerahan merupakan tingkat transparansi perairan yang dapat diamati secara visual menggunakan secchi disk. Kecerahan perairan merupakan parameter penting dalam

8 8 kegiatan wisata pantai, karena berkaitan dengan kenyamanan wisatawan. Semakin cerah perairan, semakin baik untuk kenyamanan wisatawan saat mandi dan renang. Hasil pengamatan di lapangan menunjukkan bahwa tingkat kecerahan perairan sangat tinggi. Pengukuran yang didapatkan yaitu pada stasiun I tingkat kecerahan air 9 m, stasiun II 7 m, stasiun III 6 m, stasiun IV 6 m, dan stasiun V 7 m. Berdasarkan matriks kesesuaian, tingkat kecerahan pada satasiun I,II,III, IV,V tergolong cukup sesuai (S2). Tingkat kecerahan pada stasiun I lebih cerah dibandingkan stasiun II,III,IV,V. Rendahnya tingkat kecerahan karena di pengaruhi oleh curah hujan atau keadaan cuaca. Pada saat dilakukan pengukuran bertepatan dengan musim hujan dan kondisi berawan. Hal ini sesuai dengan pendapat Effendi (2003) bahwa nilai kecerahan sangat dipengaruhi oleh padatan tersuspensi dan kekeruhan, keadaan cuaca, waktu pengukuran, serta ketelitian orang yang melakukan pengukuran. 4. Material Dasar perairan Hasil pengamatan secara visual tentang material dasar perairan pada stasiun I, II, III, IV, V semuanya berpasir. Menurut Sugiarto dan Ekariyono (1996) dalam Armos (2013) pantai berpasir merupakan pantai yang didominasi oleh hamparan atau daratan pasir, baik yang berupa pasir hitam, abu-abu atau putih. Berdasarkan analisis dengan matriks kesesuaian lahan untuk wisata pantai, maka semua stasiun masuk pada kriteria sesuai (SI). Menurut Yulianda (2007) bahwa kategori (S1) menunjukkan bahwa tidak ada faktor yang menjadi pembatas bagi kesesuaian kawasan untuk dijadikan sebagai kawasan wisata. 5. Biota Berbahaya Pengamatan biota berbahaya dilakukan dengan cara snorkeling di sekitar stasiun penelitian baik pada stasiun I, II, III, IV, V. Hasil pengamatan menunjukan bahwa di lokasi penelitian tidak ditemukan biota berbahaya. Berdasarkan matriks kesesuaian lahan untuk wisata pantai rekreasi, maka semua stasiun penelitian masuk pada kriteria sesuai (SI). 6. Ketersediaan Air tawar Pengamatan ketersediaan air tawar dilakukan dengan cara mengukur jarak antara stasiun penelitian dengan lokasi dimana sumber air tawar tersedia. Hasil pengukuran menunjukkan bahwa jarak stasiun I ke tempat ketersediaan air tawar yaitu 0,075 m, jarak stasiun II

9 9 ke tempat ketersediaan air tawar putih tersebut memberikan kesan 0,100m, jarak stasiun III ke tempat ketersediaan air tawar 0,308 m, jarak tersendiri bagi Pulau Saronde untuk kegiatan wisata pantai rekresi. stasiun IV ke tempat ketersediaan air 2. Lebar Pantai tawar 0,310 m, dan jarak stasiun V Pengukuran lebar pantai ketempat ketersediaan air tawar tersedia dimaksudkan untuk mengetahui adalah 0,136 m. Berdasarkan matriks seberapa besar wilayah pantai yang kesesuaian lahan untuk wisata pantai dapat digunakan untuk berbagai rekreasi bahwa semua stasiun penelitian kegiatan wisata pantai. Dari hasil masuk pada kriteria sesuai (SI). pengukuran pada masing-masing C. Kondisi Topografi Pantai stasiun didapatkan bahwa lebar pantai 1. Tipe Pantai Hasil pengamatan secara visual pada stasiun I yaitu 7,70 m, stasiun II 10,6 m, stasiun III 18,8 m, stasiun IV 2 tipe pantai stasiun I, II, III, IV, V m, Stasiun V 1,2 m. Berdasarkan tergolong pasir putih. Berdasarkan matriks kesesuaian lahan untuk wisata matriks kesesuaian lahan untuk wisata pantai rekreasi bahwa semua stasiun penelitian masuk pada kriteria sesuai (SI). Sesuai dengan pendapat Yulianda (2007) bahwa untuk wisata pantai akan sangat baik jika suatu pantai merupakan pantai rekreasi bahwa stasiun II, III, tergolong dalam kategori sesuai (SI), sedangkan stasiun I tergolong dalam kategori cukup sesuai ( S2) dan stasiun IV, V tergolong dalam kategori tidak sesuai (N). pantai yang berpasir atau dengan kata D. Analisis Kesesuaian Wisata lain didominasi oleh substrat pasir, Pantai Rekreasi dibandingkan dengan pantai yang Hasil penilaian kriteria tingkat berbatu atau pantai yang didominasi kesesuaian untuk setiap parameter oleh substrat karang dapat mengganggu disajikan pada Tabel 5. kenyamanan wisatawan. Hasil pengamatan secara visual pada masing-masing stasiun didapatkan bahwa pasir di sepanjang Pulau Saronde merupakan pasir putih. Hamparan pasir Tabel 5. Kategori Tingkat Kesesuaian Tiap Parameter

10 10 No Parameter Kategori kesesuaian Stasiun I Stasiun II Stasiun III Stasiun IV Stasiun V 1 Kedalaman (m) SI SI SI SI SI 2 Tipe Pantai SI SI SI SI SI 3 Lebar Pantai (m) S2 SI SI N N 4 Material Dasar Perairan SI SI SI SI SI 5 Kecepatan Arus(m/dt) S2 SI SI SI SI 6 Kecerahan S2 S2 S2 S2 S2 7 Biota Berbahaya SI SI SI SI SI 8 Ketersediaan Air tawar (km) SI SI SI SI SI Keterangan : SI=Sesuai, S2=Cukup Sesuai, N=Tidak Sesuai Stasiun I untuk parameter kedalaman, tipe pantai, material dasar perairan, biota berbahaya, dan ketersediaan air tawar masuk pada kriteria sesuai (SI), sedangkan untuk parameter lebar pantai, kecepatan arus dan kecerahan masuk pada kriteria cukup sesuai (S2). Stasiun II untuk parameter kedalaman, tipe pantai, lebar pantai, material dasar perairan, kecepatan arus, biota berbahaya, ketersediaan air tawar masuk pada kriteria sesuai (SI), sedangkan untuk parameter kecerahan masuk pada criteria cukup sesuai (S2). Stasiun III untuk parameter kedalaman, tipe pantai, lebar pantai, material dasar perairan, kecepatan arus, biota berbahaya, ketersediaan air tawar masuk pada kriteria sesuai (SI), sedangkan untuk parameter kecerahan masuk pada criteria cukup sesuai (S2). Stasiun IV untuk parameter kedalaman, tipe pantai, material dasar perairan, kecepatan arus, biota berbahaya, ketersediaan air tawar, sedangkan untuk parameter kecerahan masuk pada criteria cukup sesuai (S2) dan untuk parameter lebar pantai masuk pada criteria tidak sesuai (N). ). Stasiun V untuk parameter kedalaman, tipe pantai, material dasar perairan, kecepatan arus, biota berbahaya, ketersediaan air tawar, sedangkan untuk parameter kecerahan masuk pada kriteria cukup sesuai (S2) dan untuk parameter lebar pantai masuk pada kriteria tidak sesuai (N). Perhitungan nilai kesesuaian lahan stasiuni ditentukan menggunakan rumus Indeks Kesesuaian Wisata (IKW) yang ditampilkan pada Tabel 6. Tabel 6. Tingkat Kesesuaian Lahan untuk Wisata Pantai Rekreasi pada Stasiun I

11 11 No Parameter Bobot Hasil Skor Ni 1 Kedalaman(m) 5 0,02 0, Tipe Pantai 5 Pasir putih Lebar Pantai(m) Material Dasar perairan 4 Berpasir Kecepatan Arus(m/dt) 4 0, Kecerahan (m) Biota Berbahaya 3 Tidak ada Ketersediaan Air Tawar (km) 3 0, TOTAL 84 Indeks kesesuaian wisata (%) 88 Parameter kedalaman pada stasiun I termasuk kategori sesuai (S1) yaitu kedalaman 0,02 m 0,98 m, parameter tipe pantai termasuk dalam kategori sesuai (SI) yaitu pasir putih, lebar pantai pada stasiun 1 termasuk kategori cukup sesuai (S2) yaitu degan lebar 7,70m, material dasar perairan termasuk kategori sesuai (SI) yaitu pasir putih, kecepatan arus termasuk kategori cukup sesuai (S2) yaitu 0,187 m/dt, kecerahan termasuk kategori cukup sesuai (S2) yaitu 9 m, biota berbahaya termasuk kategori sesuai (SI) yaitu tidak ditemukan biota berbahaya dan ketersediaan air tawar termasuk sesuai (S1) yaitu dengan jarak 0,0747. Perhitungan nilai kesesuaian lahan pada stasiun I berdasarkan indeks kesesuaian wisata menunjukan nilai 88 %. (Tabel 6) Perhitungan kesesuaian lahan untuk stasiun II ditampilkan pada Tabel 7. Tabel 7. Tingkat Kesesuaian Lahan pada Stasiun II. No Parameter Bobot Hasil Skor Ni 1 Kedalaman (m) 5 0,30 0, Tipe pantai 5 Pasir putih Lebar pantai (m) 5 10, Material dasar perairan 4 Berpasir Kecepatan arus (m/dt) 4 0, Kecerahan (m) Biota berbahaya 3 Tidak ada Ketersediaan 3 0, air tawar (km) Total 93 Indeks kesesuaian wisata (%) 97 Parameter kedalaman di stasiun kedalaman 0,30 m 0,89 cm, parameter II termasuk kategori sesuai (S1) yaitu tipe pantai termasuk dalam kategori

12 12 sesuai (SI) yaitu pasir putih, lebar pantai pada stasiun II termasuk kategori sesuai (SI), material dasar perairan termasuk kategori sesuai (SI) yaitu pasir, kecepatan arus 0,089 m/dt termasuk kategori sesuai (SI), kecerahan 7 meter termasuk kategori cukup sesuai (S2), biota berbahaya termasuk kategori sesuai (SI) dan ketersediaan air tawar 0,100 km termasuk sesuai (S1). Nilai Indeks Kesesuaian Wisata untuk stasiun 87%. II Penghitungan kesesuaian lahan stasiun III ditampilkan pada Tabel 8. Tabel 8. Kategori tingkat kesesuaian lahan pada stasiun III. No Parameter Bobot Hasil Skor Ni 1 Kedalaman (m) 5 1,05 1, Tipe pantai 5 Pasir putih Lebar pantai (m) 5 18, Material dasar perairan 4 Berpasir Kecepatan arus (m/dt) 4 0, Kecerahan (m) Biota berbahaya 3 Tidak ada Ketersediaan air tawar (km) 3 0, Total 93 Indeks kesesuaian wisata % 97 Parameter kedalaman pada stasiun III termasuk kategori sesuai (S1) yaitu kedalaman 1,05 m 1,55 m, parameter tipe pantai termasuk dalam kategori sesuai (SI) yaitu pasir putih, lebar pantai pada stasiun III 18,8 meter termasuk kategori sesuai (SI), material dasar perairan termasuk kategori sesuai (SI) yaitu pasir, kecepatan arus 0,074 m/dt termasuk kategori sesuai (SI), kecerahan 6 meter termasuk kategori cukup sesuai (S2), biota berbahaya termasuk kategori sesuai (SI) dan ketersediaan air tawar 0,308 km termasuk sesuai (S1). Nilai Indeks Kesesuaian wisata untuk stasiun III 97%. Hasil perhitungan tingkat kesesuaian lahan stasiun IV ditampilkan pada Tabel 9.

13 13 Tabel 9. Kategori tingkat kesesuaian lahan pada stasiun IV. No Parameter Bobot Hasil Skor Ni 1 Kedalaman (m) 5 0,43 1, Tipe pantai 5 Pasir putih Lebar pantai (m) 5 2 meter Material dasar perairan 4 Berpasir Kecepatan arus (m/dt) 4 0, Kecerahan(m) Biota berbahaya 3 Tidak ada Ketersediaan air tawar 3 0, (km) Total 83 Indeks kesesuaian wisata % 86 termasuk kategori sesuai (SI), Tabel 9 menunjukkan bahwa distasiun IV parameter kedalaman masuk kategori sesuai (S1) yaitu kedalaman 0,43 m 1,30 m, parameter tipe pantai termasuk dalam kategori sesuai (SI) yaitu pasir putih, lebar pantai pada stasiun IV 2 meter termasuk kategori tidak sesuai (N), material dasar perairan termasuk kategori sesuai (SI) yaitu pasir, kecepatan arus 0,066 m/dt kecerahan 6 meter termasuk kategori cukup sesuai (S2), biota berbahaya termasuk kategori sesuai (SI) dan ketersediaan air tawar 0,310 km termasuk sesuai (S1). Nilai Kesesuaian Wisata untuk stasiun IV yaitu 86 %. Tingkat kesesuaian lahan untuk stasiun V dihitung menggunakan rumus Indeks Kesesuaian Wisata (IKW) ditampilkan pada Tabel 10. Tabel 10. Kategori Tingkat Kesesuaian Lahan pada Stasiun V. No Parameter Bobot Hasil Skor Ni 1 Kedalaman (m) 5 0,34 1, Tipe pantai 5 Pasir putih Lebar pantai (m) 5 1, Material dasar perairan 4 Berpasir Kecepatan arus (m/dt) 4 0, Kecerahan (m) Biota berbahaya 3 Tidak ada Ketersediaan air tawar 3 0, (km) Total 83 Indeks kesesuaian wisata 86% Stasiun V memiliki tingkat parameter tipe pantai termasuk dalam kedalaman yang masuk dalam kategori sesuai (S1) yaitu 0,34 m 1,48 m, kategori sesuai (SI) yaitu pasir putih, lebar pantai I,2 meter termasuk kategori

14 14 tidak sesuai (N), material dasar perairan termasuk kategori sesuai (SI) yaitu pasir, kecepatan arus termasuk kategori sesuai (SI), kecerahan 7 meter termasuk kategori cukup sesuai (S2), biota berbahaya tidak ada termasuk kategori sesuai (SI) dan ketersediaan air tawar 0,136 km termasuk sesuai (S1). Nilai Kesesuaian Wisata stasiun V 86 % Berdasarkan hasil perhitungan menggunakan rumus Indeks Kesesuaian Wisata (IKW) didapatkan kategori tingkat kesesuaian lahan masing-masing stasiun pengamatan di Pulau Saronde yang disajikan pada Tabel 11: Tabel 11. Kategori Indeks Kesesuaian Wisata Pantai Lokasi Penelitian Stasiun Total Pengamatan (Bobot x Skor) IKW Tingkat Kesesuaian Lahan Stasiun I % SI ( Sesuai ) Stasiun II % SI ( Sesuai ) Stasiun III % SI ( Sesuai ) Stasiun IV % SI ( Sesuai ) Stasiun V % SI ( Sesuai ) Nilai indeks kesesuaian wisata untuk wisata pantai berpasir diperlukan untuk mengetahui kesesuaian wilayah pantai untuk kegiatan wisata berdasarkan factor yang mempunyai nilai penting terhadap pengelolaannya. Berdasarkan hasil perhitungan, nilai Indeks Kesesuaian Wisata (Tabel 12) pantai rekreasi di stasiun I,II,III,IV,V masing-masing sebesar 88%, 97%, 97%, 86 %, 86 %. Dengan demikian Djurdjani, (1998) dalam Hamzah, (200%) nilai interfal % masuk kategori kesesuain lahan S1 (sesuai)) untuk kegiatan wisata pantai. Yulianda (2007) menyatakan bahwa kategori (S1) menunjukkan bahwa tidak ada faktor yang menjadi pembatas bagi kesesuaian kawasan untuk dijadikan sebagai kawasan wisata. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian tentang kesesuaian wisata pantai berpasir Pulau Saronde Kecamatan Ponelo Kepulauan dengan menggunakan Indeks Kesesuaian Wisata diperoleh bahwa semua stasiun penelitian termasuk dalam kategori SI (sesuai) dengan nilai indeks kesesuaian wisata untuk stasiun I-V masing-masing sebesar 88%, 97%, 97%, 86 %, 86 %. Hasil ini menunjukkan bahwa kawasan Pulau Saronde termasuk dalam kategori sesuai untuk kegiatan wisata pantai berpasir, khususnya kegiatan wisata mandi dan

15 15 renang, serta menikmati keindahan alam pantai. Saran Berdasarkan penelitian tentang kesesuaian wisata pantai berpasir, maka dapat disarankan: 1. Melihat kesesuain kawasan Pulau Saronde yang layak, maka diperlukan perhatian dari pemerintah yang lebih serius untuk pengelolaannya. 2. Perlu dilakukan penelitian lanjutan tentang kajian mendalam kesesuaian wisata pantai, terutama di bagian Utara Pulau Saronde. DAFTAR PUSTAKA Armos, NH Studi Kesesuaian Lahan Pantai Wisata Boe Desa Mappakalalompo Kecamatan Galesong. Skripsi. Jurusan Ilmu Kelautan Fakultas Ilmu Kelautan Dan Perikanan Universitas Hasanudin. Makasar. Cornalia, dkk., Prosedur dan Spesifikasi Teknis Analisis Kesesuaian Budidaya Rumput Laut. Norma Prosedur. Pedoman Spesifikasi dan Standar (NPPSS). Pusat Survei Sumberdaya Alam Laut Bakosurtanal. 43 Hal. Dahuri R Keanekaragaman Hayati Laut. Aset Pembangunan Berkelanjutan Indonesia. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. Dinas Kebudayaan Dan Parawisata, Potensi Wisata (Potensi Wisata Pulau Saronde) Kab. Gorontalo Utara. Provinsi Gorontalo. Effendi, H Kualitas Air Bagi Pengelolaan Sumber Daya Dan Lingkungan Perairan.Kanisus.Yogyakarta. Hamzah, H Analisis Parameter Oseanografi dalam Penentuan Kesesuaian Daerah Parawisata Bahari Pantai Lemaru Kota Balikpapan. Skripsi. Jurusan Ilmu Kelautan Dan Perikanan Universitas Hasanudin. Makasar. Nybakken, J.W Biologi Laut. Suatu Pendekatan Ekologis. Gramedia, Jakarta. Rakmawaty, M Kajian Sumberdaya Pantai Untuk Pengelolaan Taman Rrekreasi Pantai Kartini Kabupaten Rempang Jawa Tengah. Skripsi. Departemen MSP Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan IPB. Bogor. Sirait, M Kajian Budidaya Ikan Karang Dengan Sistem Sea Ranching dalam Mendukung Wisata Bahari (Studi Kasus Dikawasan Gili Indah. Lombok. NTB). Tesis. Sekolah Pasca Sarjana. Institut Pertanian Bogor. Bogor. Yulianda, F Ekowisata Bahari Sebagai Alternatif Pemanfaatan Sumber Daya Perairan Berbasis Konservasi. Makalah. Departemen Manajemen Sumberdaya Peraiaran. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Insitut Pertanian Bogor.

ANALISIS DAYA DUKUNG MINAWISATA DI KELURAHAN PULAU TIDUNG, KEPULAUAN SERIBU

ANALISIS DAYA DUKUNG MINAWISATA DI KELURAHAN PULAU TIDUNG, KEPULAUAN SERIBU ANALISIS DAYA DUKUNG MINAWISATA DI KELURAHAN PULAU TIDUNG, KEPULAUAN SERIBU Urip Rahmani 1), Riena F Telussa 2), Amirullah 3) Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan USNI Email: urip_rahmani@yahoo.com ABSTRAK
