ANALISIS KOMPOSISI KIMIA PADA PEMBUATAN MAKANAN TRADISIONAL EMPEK-EMPEK PALEMBANG BERBAHAN BAKU DAGING, KULIT DAN TULANG IKAN GABUS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS KOMPOSISI KIMIA PADA PEMBUATAN MAKANAN TRADISIONAL EMPEK-EMPEK PALEMBANG BERBAHAN BAKU DAGING, KULIT DAN TULANG IKAN GABUS"

Transkripsi

1 ANALISIS KOMPOSISI KIMIA PADA PEMBUATAN MAKANAN TRADISIONAL EMPEK-EMPEK PALEMBANG BERBAHAN BAKU DAGING, KULIT DAN TULANG IKAN GABUS (Channa striata) Dewi Farah Diba Program Studi Budidaya Peraiaran STITEK Balik Diwa Makassar ABSTRAK Empek-empek adalah makanan tradisional dari Palembang Propinsi Sumatera Selatan. Makanan ini terbuat dari daging ikan gabus (Channa striata) yang telah digilig dan dicampurkan dengan tepung tapioka, tepung terigu, dan air sehingga membentuk adonan. Bagian dari ikan gabus yang digunakan sebagai bahan baku adalah daging ikan gabus, tetapi juga bisa diolah dari kulit dan tulang ikan gabus.. pengolahan empek-empek kulit dan tulang ikan gabus ini diharapkan mampu mengurangi limbah yang ada, juga dapat diketahui kandungan nutrisinya mencukupi atau tidak. Kandungnan protein yang tertinggi yaitu 16,25% terdapat dalam daging ikan. Kandungan protein kulit ikan gabus adalah 12,25%. Kandungan protein yang terdapat dalam tulang ikan gabus yaitu 6,25%. Kata Kunci: Ikan Gabus (Channa striata), kandungan protein PENDAHULUAN Di Indonesia terdapat berbagai macam makanan tradisional pada berbagai daerah. Berbagai macam makanan tradisional tersebut masih belum banyak diketahui apakah memiliki manfaat bagi pemenuhan nilai nutrisi bagi masyarakat atau tidak. Oleh karena itu, analisis komponen kimia dalam makanan tradisional tersebut sangat penting untuk diperhatikan (Anonymous, 2003). Salah satu makanan tradisional Indonesia adalah empek-empek. Empek-empek adalah makanan tradisional dari Palembang Propinsi Sumatera Selatan. Makanan ini terbuat dari daging ikan gabus (Channa striata) yang telah digilig dan dicampurkan dengan tepung tapioka, tepung terigu, dan air sehingga membentuk adonan. Adonan tersebut dibentuk silinder panjang dan kemudian direbus hingga matang. Adonan yang telah matang kemudian dipotong kecil-kecil untuk kemudian digoreng lalu disajikan. Di daerah asalnya, umumnya masyarakat setempat menggunakan daging ikan gabus untuk membuat empak-empek, tetapi ada juga jenis empek-empek yang hanya menggunakan kulit ikan gabus yang disebut empek-empek kulit, sedangkan empek-empek yang menggunakan tulang ikan gabus yang ditumbuk disebut empek-empek tulang. Karena proses pembuatannya yang terlalu rumit, biasanya hanya daging ikan gabus yang dimasak menjadi empek-empek. Akan tetapi, pengolahan empek-empek kulit dan tulang ikan gabus ini diharapkan mampu mengurangi limbah yang ada, hanya saja belum diketahui apakah nilai nutrisinya mencukupi atau tidak (Anonymous, 2006). Oleh karena itu, anilisis komposisi kimia pada pembuatan empek-empek dengan bahan yang berbeda ini perlu dilakukan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana perbandingan nilai nutrisi dari makanan tradisional empek-empek dengan menggunakan 47

2 bahan yang berbeda yaitu daging, kulit, dan tulang ikan gabus. MATERI DAN METODE A. Waktu dan Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan pada bulan di Laboratorium Analisis Kimia Makanan Jurusan Teknologi Hasil Peternakan Fakultas Peternakan Universitas Hasanuddin, Makassar. B. Alat dan Bahan Alat-alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah panic, pisau, mangkok, talenan dan kompor gas. Alat-alat yang digunakan untuk analisis kimia adalah Erlenmeyer, tabung reaksi, labu, oven, desikator, cawan petri, labu ukur, saringan, batu didih, dan labu destilasi. Bahan-bahan yang digunakan adalah pengolahan empek-empek adalah daging, kulit, dan tulang ikan gabus, tepung tapioca, tepung terigu, air, sedangkan bahan-bahan yang digunakan untuk analisis kimia adalah NaOH 0,1 N, alcohol netral, indicator PP, H2SO4, H3BO3, kloroform, dan aquadest. C. Prosedur Penelitian Prosedur kerja yang dilakukan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut (Tahir (1997): 1. Ikan gabus dicuci kemudian dibersihkan sisiknya 2. Dipisahkan daging, kulit dan tulang ikan gabus 3. Daging dan kulit ikan gabus digiling sedangkan tulang ikan gabus ditumbuk hingga halus. 4. Disiapkan adonan yang terdiri dari 200 gram tepung tapioca, 20 gram terigu, dan air. 5. Adonan tersebut diberi perlakuan dengan bahan-bahan yang berbeda tiap sampelnya a. A1 = daging ikan gabus yang telah digilig b. A2 = kulit ikan gabus yang telah digilig c. A3 = tulang ikan gabus yang telah ditumbuk halus 6. Setelah bahan-bahan tercampur dan membentuk adonan, dan adonan tersebut dibentuk silinder panjang. 7. Adonan yang telah dibentuk tersebut kemudian direbus hingga matang lalu kemudian didinginkan 8. Setelah itu adonan dipotong kecil-kecil lalu dilakukan penggorengan. 9. Dilakukan analisis kimia dengan beberapa parameter pengamatan pada setiap sampel tersebut D. Parameter Pengamatan Parameter yang diamati dalam penelitian ini adalah analisis kadar protein dan uji organoleptik. 1. Analisis Kadar Protein Bahan ditimbang dengan teliti kurang lebih 0,5 gram, kemudian dimasukkan ke dalam labu Kjedhal 100 ml dan ditambahkan kurang lebih 1 gram campuran selenium dan 10 ml H 2SO 4 pekat. Labu Kjedhal digoyangkan sampai semua sampel terbasahi dengan H 2SO 4, destruksi dalam lemari asam sampai jernih dan biarkan dingin, kemudian dituang ke dalam labu ukur 100 ml sambal dibilas dengan air suling kemudian disiapkan penampung yang terdiri dari 10 ml H 3BO 3 2% + 4 tetes larutan indikator campur dalam erlenmeyer 100 ml dan pipet 10 ml larutan contoh, masukkan ke dalam labu destilasi tambahan 10 ml NaOH 40% dan 10 ml air suling hingga volume penampung menjadi lebih kurang 50 ml dan bilas ujung penyuling dengan air suling kemudian penampung bersama isinya dititrasi dengan larutan HCL atau H 2SO 4 0,0129 N. Kadar protein dihitung dengan rumus: 48

3 Kadar Protein (%) Kadar protein = Keterangan : V = Volume titrasi contoh V x N x 0,014 x 6,25 x p gram contoh x 100% N = Normalitas larutan HCL atau H 2SO 4 0,0129 N FP = Faktor pengenceran = 100/5 2. Uji Organoleptikm Uji organoleptic yang meliputi rasa, aroma, dan tekstur dimaksudkan untuk menetapkan tingkat kesukaan panelis. Panelis sebanyak 10 orang memberikan penilian berdasarkan derajat kesukaan terhadap sampel yang disajikan dan menyatakan penilaiannya dalam daftar isian. Penilaian panelis berkisar dari 1 = tidak suka 4 = agak suka 2 = kurang suka 5 = suka 3 = biasa HASIL DAN PEMBAHASAN A. Analisis Kadar Protein Analisis protein dilakukan untuk mengetahui seberapa besar presentase kadar protein yang terkandung dalam beberapa sampel yang diteliti. Hasil analisis kadar protein dari empek-empek berbahan baku daging, kulit, dan tulang ikan gabus dapat dilihat pada grafik di bawah ini: 16 Gambar 1. Hasil Analisis Kadar Protein Empekempek Berbahan baku Daging (A), Kulit (B), dan Tulang (C). Gambar 1 menunjukkan bahwa beberapa sampel yang diteliti memiliki kandungan protein 12 6 yang berkisar antara 6,25-16,25% dimana sampel A merupakan makanan tradisional empek-empek dengan bahan baku daging ikan gabus memiliki kandungan protein sebesar 16,25%. Sampel B yaitu empek-empek yang berbahan baku kulit ikan gabus memiliki kandungan protein sebesar 12,6%, sedangkan sampel C yang merupakan empekempek yang berbahan baku tulang ikan gabus yang dihancurkan memiliki kandungan protein sebesar 6,35%. Penelitian ini menunjukkan bahwa kandungan protein dalam makanan tradisional empek-empek dengan berbagai bahan dasar protein tersebut sangat sedikit yaitu hanya sampai sekitar 16% dari keseluruhan bahan. Hal ini disebabkan karena makanan tradisional empekempek tersebut juga terdiri dari berbagai bahan yaitu tepung terigu dan air yang dicampurkan dengan bahan dasar yang berbeda. Proses pencampuran berbagai bahan baku akan menghasilkan makanan yang mempunyai karakteristik khusus. Dan karena pencampuran ini juga memungkinkan pembentukan adonan dari gilingan daging ikan gabus, kulit sampel tersebut yang dihancurkan maupun tulang ikan gabus yang dihancurkan dapat dilakukan. Setelah terbentuk adonan dari berbagai macam sampel tersebut, lalu dilakukan perebusan, pada saat perebusan inilah sampel tersebut menerima panas. Pada proses pemanasan akan terjadi perubahan pada sampel yaitu adanya proses gelatinisasi pada pati, yaitu suatu proses dimana granula pati akan menyerap air dengan adanya panas kemudian mengental dan mengikat bahan-bahan lain yang dicampurkan bersamanya (Geddes 1950). 49

4 Warna Tekstur Proses pembuatan makanan tradisional ini dilakukan dengan perebusan adonan dan penggorengan. Proses perebusan yang dilakukan adalah untuk memantapkan adonan, sedangkan proses penggorengan dilakukan untuk menghasilkan kerenyahan makanan saat disajikan. B. Tekstur Uji organoleptik tekstur dilakukan untuk mengetahui tingkat penerimaan panelis terhadap tekstur yang dimiliki oleh berbagai macam sampel yang diteliti. Penilian panelis terhadap tekstur ini dapat dilihat pada grafik di bawah ini: Gambar 2. Hasil Penilaian Panelis Terhadap Tekstur Gambar 2 menunjukkan bahwa respon panelis terhadap tekstur pada berbagai sampel yang diperoleh dari hasil uji organoleptik yaiut berkisar antara biasa dan agak suka dengan nilai 3,4-4,5. Hal ini menunjukkan bahwa tekstur yang dihasilkan masih dapat diterima panelis. Tekstur yang lebih disukai ialah sampel A yaitu empekempek yang berbahan baku daging ikan gabus, dan yang lebih rendah penilaian panelis terhadap tekstur adalah pada sampel B yang berbahan baku kulit ikan gabus Tekstur yang dihasilkan pada sampel juga dipengaruhi oleh berbagai macam perlakuan pengolahan pengolahan yaitu pada proses pencampuran, perebusan, dan penggorengan. Proses penggilingan yang kurang sempurna juga akan mempengaruhi tekstur yang dihasilkan. Selain itu juga, proses penggorengan yang kurang tepat akan mempengaruhi kerenyahan sehingga berdampak pada penilaian tekstur pada sampel. C. Warna Uji organoleptik terhadap warna dilakukan untuk mengetahui tingkat penerimaan panelis terhadap warna yang dihasilkan oleh berbagai macam sampel. Tingkat kesukaan panelis pada warna yang dihasilkan dapat memberikan informasi bagaimana tingkat ketertarikan panelis terhadap sampel yang diteliti tersebut, dan dari hasil uji organoleptik yang dilakukan diperoleh hasil sebagai berikut: Gambar 3 Hasil Penilaian Panelis Terhadap Warna Gambar 3 menunjukkan bahwa penilaian panelis terhadap warna yang dimiliki oleh berbagai sampel yaitu berkisar antara 3,6-4,2 yaitu dengan penilaian agak suka dan biasa. Warna yang lebih disukai adalah warna dari sampel A, yaitu empekempek dengan bahan baku daging ikan gabus, sedangkan pada sampel B dan sampel C sama-sama memiliki nilai rata-rata 3,6. Dari uji organoleptik ini 50

5 Rasa menunjukkan bahwa warna yang dihasilkan masih dapat diterima oleh panelis. Warna pada sampel B dan C yaitu yang berbahan baku kulit dan tulang ikan gabus yang dihancurkan kurang disukai oleh panelis. Hal ini disebabkan oleh karena warna dasar kulit dan tulang ikan gabus berwarna hitam dan warna putih kecoklatan. D. Rasa Uji organoleptik terhadap rasa dilakukan untuk mengetahui tingkat penerimaan panelis terhadap rasa pada beberapa sampel saat disajikan. Tingkat penerimaan panelis dapat dilihat pada grafik di bawah ini: 3.9 Gambar 4. Hasil Penilaian Panelis Terhadap Rasa Gambar 4 menunjukkan bahwa tingkat peneriumaan panelis terhadap rasa yang dihasilkan pada sampel yaitu berkisar antara 3,7-3,8 yang menunjukkan bahwa rasa yang dimiliki dinilai oleh panelis dengan biasa atau agak kuranhg disukai oleh panelis. Grafik di atas juga menunjukkan bahwa rasa yang dimiliki oleh empek-empek berbahan baku daging dan tulang ikan gabus samasama memiliki nilai 3,8. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan ini adalah: Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian 1. Kandungan protein yang didapatkan dari sampel yaitu berkisar antara 6,35 16,25, dan kandungan sampel A yang memiliki kandungan protein yang lebih tinggi. 2. Respon panelis terhadap tekstur berkisar antara Saran 3,4 4,3. Perlu dilakukan analisis lain untuk mengetahui kandungan gizi lainnya sehingga dapat membandingkan nilai nutrisi dari berbagai sampel tersebut. DAFTAR PUSTAKA Afrianto, E, dan E. Liviawati Pengawetan dan Pengolahan Ikan. Yogyakarta: Kanisius. Anonymous Ikan Air Tawar Kaya Protein dan Vitamin. news/senior/gizi/0307/04/gizi.htm Anonymous Makanan Tradisional Empekempek. Geddes WF Cereal Grains, in M.B. Jacobs (ed). The Chemistry and Technology of Food and Food Product, Vol 2. New York: Interciens Publication. Tahir M Studi Pembuatan Abon Ikan Gabus. Skripsi: Fakultas Pertanian dan Kehutanan Universitas Hasanuddin. 51

BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN

BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN 3.1 Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian dilaksanakan pada bulan Maret-April 2013 di Laboratorium Teknologi Industri Hasil Perikanan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan
