ROUTING STATIS DAN DINAMIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ROUTING STATIS DAN DINAMIS"

Transkripsi

1 5 ROUTING STATIS DAN DINAMIS A. TUJUAN 1. Mahasiswa memahami konsep routing. 2. Mahasiswa mampu melakukan konfigurasi static routing. 3. Mahasiswa dapat mengetahui cara kerja routing statis B. Peralatan : 1. PC/Laptop 2. Packet Tracer C. DASAR TEORI Router bertugas untuk menyampaikan paket data dari satu jaringan ke jaringan lainnya, jaringan pengirim hanya tahu bahwa tujuan jauh dari router. Dan routerlah yang mengatur mekanisme pengiriman selain itu router juga memilih jalan terbaik untuk mencapai tujuan. Rute Statis adalah rute atau jalur spesifik yang ditentukan oleh user untuk meneruskan paket dari sumber ke tujuan. Rute ini ditentukan oleh administrator untuk mengontrol perilaku routing dari IP "internetwork". Rute Static - Rute yang dipelajari oleh router ketika seorang administrator membentuk rute secara manual. Administrator harus memperbarui atau meng"update" rute statik ini secara manual ketika terjadi perubahan topologi antar jaringan (internetwork). Mengkonfigurasi rute static adalah dengan memasukkan tabel routing secara manual. Tidak terjadi perubahan dinamik dalam tabel ini selama jalur/rute aktif. Tabel Routing Supaya router bisa melayani permintaan untuk meneruskan pengiriman data, maka router harus mempunyai tabel yang dipakai sebagai patokan data ini harus saya kirim ke jaringan yang mana? Tabel yang dipunyai oleh router disebut sebagai tabel routing yang berisi NET ID dan Default Gatewaynya.

2 Berdasarkan gambar 1, berikut ini adalah skenario pengiriman data dari komputer ke komputer : 1. Komputer ingin mengirim data ke , menyadari bahwa alamat tujuan tidak berada di jaringan lokal, maka komputer mencari daftar default gateway pada property TCP/IP yaitu Paket data kemudian dikirim ke Gateway tersebut. 2. Pada komputer paket data tersebut kembali diperiksa, dan ditemukan pada tabel routing bahwa paket tersebut dapat dikirim ke jaringan lewat IP Via IP akhirnya data dapat ditransmisi ke tujuan yaitu Pentingnya Rute Statis Rute Statis menjadi sangat penting jika software IOS Cisco tidak bisa membentuk sebuah rute ke tujuan tertentu. Rute Statik juga sangat berguna untuk membuat "gateway" untuk semua paket yang tidak bisa di"routing".(default route). "Stub Network" Rute Statik, umumnya digunakan untuk jalur/path dari jaringan ke sebuah "stub network" (jaringan yang dibelakangnya tidak ada jaringan lain).

3 Gambar 2. Stub Network Sebuah "stub network' (kadang di sebut "leaf node") adalah jaringan yang hanya dapat diakses melalui satu rute. Seringkali, rute statik digunakan sebagai jalan satusatunya untuk keluar masuk jaringan Stub. "Default route" Default route" adalah tipe rute statik khusus. Sebuah "default route" adalah rute yang digunakan ketika rute dari sumber/source ke tujuan tidak dikenali atau ketika tidak terdapat informasi yang cukup dalam tabel routing ke network tujuan. Pada gambar di bawah, Router B dikonfigurasi untuk meneruskan/forward semua frame ke network tujuan yang tidak terdaftar secara eksplisit dalam routing tabel Router A. Gambar 3. Default Route Mengkonfigurasi static routing Membangun static routing pada router-router tidak begitu sulit. Anda tinggal masuk ke global configuration mode dan jalankan formula berikut pada masing-

4 masing router yang akan dikonfigurasikan : Ip route <destination><mask><next_hop_address> Berikut detail untuk masing-masing opsi : Ip route sendiri Destination table Mask : perintah untuk membuat static routing itu : network yang hendak ditambahkan ke routing : subnet mask yang digunakan dalam network Next_hop_address : address dari hop router selanjutnya, yakni yang D. PROSEDUR PERCOBAAN akan menerima paket dan mem-forward-nya lagi ke network remote. Tidak lain berupa interface router dari router dari network yang terkoneksi secara langsung. Oke, sekarang coba kita buat jaringan seperti dibawah ini Langkah-langkah : Gambar 1 : Design Jaringan Router untuk ip route 1. Atur ip address PC01 menjadi dengan subnet mask gateway Atur ip address PC02 menjadi dengan subnet mask gateway Klik 2x router dan atur setiap interfacenya dengan masuk pada tab CLI 4. Misal pada router 0 : a. Jika ada pertanyaan awal ketik no aja b. Kemudian Enter dan Enter sampai muncul seperti ini c. Router>enable --> mengaktifkan router d. Router#configure terminal --> configurasi router

5 e. Router(config)#interface fa 0/0 --> mengaktifkan ethernet 0/0 sesuaikan dengan pengaturan awal 0/0 atau 0/1 f. Router(config-if)#ip address > memberikan ip address dan subnet mask g. Router(config-if)#no shutdown --> router tidak boleh mati h. Router(config-if)#exit --> keluar dari Ethernet 0/0 i. Router(config)#interface fa 0/1 --> mengaktifkan Ethernet 0/1 j. Router(config-if)#ip address > memberikan ip address dan subnet mask k. Router(config-if)#no shutdown --> router tidak boleh mati l. Router(config-if)#exit --> keluar dari Ethernet 0/1 m. Router(config)#exit --> keluar dari konfigurasi router n. Router#write --> menyimpan perintah-perintah sebelumnya agar router dapat berjalan normal 5. Lakukan hal yang sama pada router 1 : a. Jika ada pertanyaan awal ketik no aja b. Kemudian Enter dan Enter sampai muncul seperti ini c. Router>enable d. Router#configure terminal e. Router(config)#interface fa 0/0 f. Router(config-if)#ip address g. Router(config-if)#no shutdown h. Router(config-if)#exit i. Router(config)#interface fa 0/1 j. Router(config-if)#ip address k. Router(config-if)#no shutdown l. Router(config-if)#exit m. Router(config)#exit n. Router#write 6. Oke, pengaturan ip addres pada setiap router sudah dilakukan, namun, hal ini tidak serta merta PC01 dan PC02 langsung terhubung, coba aja diping, setiap computer belum bisa connect namun sudah reply dari router sehingga keterangan resmi dari PC02 adalah destination host unreachable Gambar 2 : Sudah terhubung namun masih destination host unreachable 7. Selanjutnya adalah setting ip route 8. Pada router 0 a. Press RETURN to get started. --> langsung aja enter b. Router>enable --> mengaktifkan router kembali c. Router#configure terminal --> masuk pada konfigurasi router d. Router(config)#ip route e. Router(config)#exit --> keluar dari konfigurasi router

6 f. Router#write --> lakukan penyimpanan 9. Pada router 1 a. Press RETURN to get started. --> langsung aja enter b. Router>enable --> mengaktifkan router kembali c. Router#configure terminal --> masuk pada konfigurasi router d. Router(config)#ip route e. Router(config)#exit --> keluar dari konfigurasi router f. Router#write --> lakukan penyimpanan 10. Sekarang kita coba melakukan ping dari PC02 ke PC01 lihat hasilnya Gambar 3 : Reply E. Tugas Praktikum Desain Jaringan seperti pada gambar dibawah ini. Atur ip route pada masing-masing router sehingga semua computer dapat terhubung

ROUTING. Pengiriman Langsung & Tidak Langsung

ROUTING. Pengiriman Langsung & Tidak Langsung Modul 07 ROUTING Dalam suatu sistem packet switching, routing mengacu pada proses pemilihan jalur untuk pengiriman paket, dan router adalah perangkat yang melakukan tugas tersebut. Perutean dalam IP melibatkan
