BUPATI PURWOREJO PERATURAN BUPATI PURWOREJO NOMOR3. ATAHUN 2009 TENTANG KOMISI PENYULUHAN PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEIIUTANAN KABUPATEN PURWOREJO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BUPATI PURWOREJO PERATURAN BUPATI PURWOREJO NOMOR3. ATAHUN 2009 TENTANG KOMISI PENYULUHAN PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEIIUTANAN KABUPATEN PURWOREJO"

Transkripsi

1 BUPATI PURWOREJO PERATURAN BUPATI PURWOREJO NOMOR3. ATAHUN 2009 TENTANG KOMISI PENYULUHAN PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEIIUTANAN KABUPATEN PURWOREJO BUPATI PURWOREJO, Menimbang : a. bahwa penyuluhan sebagai bagian dan upaya mencerdaskan kehidupan bangsa dan memajukan kesejahteraan umum perlu dilaksankan dengan perencanaan dan strategi yang tepat guna meningkatkan kemampuan, pengetahuan, ketrampitan, serta sikap pelaku utama dan pelaku usaha; b. bahwa dalam rangka membantu Bupati dalam menetapkan kebijakan dan strategi penyuluhan di Kabupaten Purworejo, maka sesuai ketentuan Pasal 14 ayat (1) Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan, Bupati membentuk Komisi Penyuluhan tingkat Kabupaten; c. bahwa dalam rangka memberikan pedoman dalam pelaksanaan tugas dari Komisi Penyuluhan sebagaimana dimaksud pada huruf b, perlu menerbitkan Peraturan Bupati tentang Komisi Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Kabupaten Purworejo. Menginaat : 1. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Jawa Tengah; 2. Undang-U idang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437), sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844);

2 3. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 92, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4660); 4. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi, dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/ Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737), 5. Peraturan Daerah Kabupaten Purworejo Namor 4 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten Purworejo (Lembaran Daerah Kabupaten Purworejo Tahun 2008 Nomor 4); 6. Peraturan Daerah Kabupaten Purworejo Nomor 14 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Purworejo (Lembaran Daerah Kabupaten Purworejo Tahun 2008 Nomor 14). MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG KOMISI PENYULUHAN KABUPATEN \ URWOREJO BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam Peraturan Bupati ini yang dimaksud dengan: 1. Daerah adalah Kabupaten Purworejo. 2. Pemerintah Daerah adalah Bupati dan Perangkat Daerah sebagai unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah. 3. Bupati adalah Bupati Purworejo; 4. Sekretaris Daerah adalah Sekretaris Daerah Kabupaten Purworejo; 5. Badan Pelaksana Penyuluhan dan Ketahanan Pangan adalah Badan Pelaksana Penyuluhan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Purworejo; 6. Kepala Badan adalah Kepala Badan Pelaksana Penyuluhan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Purworejo.

3 7. Komis: Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan, yang selanjutnya disebut Komisi Penyuluhan, adalah lembaga independen yang dibentuk oleh Bupati yang terdiri dari para pakar dan/atau praktisi yang mempunyai keahlian dan keperdulian dalam bidang penyuluhan dan pembangunan pedesaan. 8. Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan, yang selanjutnya disebut penyuluhan, adalah proses pembelajaran bagi pelaku utama serta pelaku usaha di Kabupaten Purworejo agar pelaku utama serta pelaku usaha tersebut bersedia dan bisa menolong dan mengorganisasikan diri d a h m mengakses informasi pasar, teknologi, permodalan, dan sumber daya lainnya, sebagai upaya untuk menir.gkatkan produktivitas, efisiensi usaha, pendapatan. dan kesejahteraan serta meningkatkan kesadaran dalam pelestarian lingkungan. BAB II PEMBENTUKAN Pasal 2 Dengan Peraturan Bupati ini dibentuk Komisi Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Kabupaten Purworejo. BAB III KEDUDUKAN, TUGAS POKOK DAN FUNGSI Pasal 3 Komisi Penyuluhan adalah lembaga independen yang dibentuk oleh Bupati yang terdiri dari para pakar dan/atau praktisi yang mempunyai keahlian dan keperduilan dalam bidang penyuluhan dan pembangunan pedesaan. Pasal 4 (1) Komisi Penyuluhan mempunyai tugas pokok memberikan masukan kepada Bupati sebagai bahan penyusunan kebijakan dan strategi penyuluhan di Kabupaten Purworejo. (2) Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Komisi Penyuluhan menyelenggarakan fungsi : a. penyusun rencana kegiatan Komisi Penyuluhan sebagai pedoman pelaksanaan tugas; b. pelaksana koordinasi antara Komisi Penyuluhan, instansi pemerintah, lembaga masyarakat/swasta dan/atau masyarakat secara formal dan informal guna tercapai kesepahaman; c. pemberi bahan pertimbangan kepada Bupati tentang pengembangan kebijakan dan strategi dalam penyelenggaraan penyuluhan di Kabupaten Purworejo;

4 d. pemberi bahan pertimbangan yang berkaitan dengan fasilitasi Pemerintah Kabupaten Purworejo untuk mempercepat kemampuan Pemerintah Kabupaten Purworejo dalam mengelola penyuluhan di Kabupaten Purworejo; e. pemberi bahan pertimbangan dan fasilitasi kepada penyuluh berkaitan dengan kelembagaan, ketenagaan, penyelenggaraan program dan pembiayaan penyuluhan dalam rangka penguatan dan pengembangan lembaga penyuluhan; f. pemberi pertimbangan dalam pemecahan masalah-masalah dalam penyelenggaraan penyuluhan; g. penyampai informasi kepada pihak yang berkepentingan tentang pertimbangan yang telah disampaikan oleh Komisi Penyuluhan kepada Bupati dalam penyelenggaraan penyuluhan guna mewujudkan komunikasi yang sinergis; h. penyampai laporan hasil perkembangan penyuluhan kepada Bupati. BAB IV ORGANISASI Bagian Kesatu Susunan Organisasi Pasal 5 ^ 1) Susunan organisasi Komisi Penyuluhan terdiri dari : a. Ketua Umum; b. Ketua Harian; c. Wakil Ketua Harian; d. Sekretaris, dan e. Anggota. (2) Bagan susunan organisasi Komisi Penyuluhan sebagaimana dimaksud pada ayat ( 1 ; tercantum dalam Lampiran dan merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan ini. Bagian Kedua Ketua Umum Pasal 6 Ketua Umum Komisi Penyuluhan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (1) huruf a mempunyai tugas pokok : a. menyusun Rencana Kegiatan Komisi Penyuluhan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas; b. melaksanakan koordinasi, baik internal dalam Komisi Penyuluhan. maupun eksternal dengan instansi pemerintah, lembaga masyarakat/swasta dan/atau masyarakat secara formal maupun informal guna tercapainya kesepahaman dalam penyelenggaraan penyuluhan;

5 c. memberikan rekomendasi dan/atau bahan pertimbangan kepada Bupati guna pengambilan dan pengembangan kebijakan serta strategi dalam penye'enggaraan penyuluhan di Kabupaten Purworejo. d. membarikan bahan pertimbangan yang berkaitan dengan fasilitasi Pemerintah Kabupaten Purworejo untuk mempercepat kemampuan Pemerintah Kabupaten Purworejo dalam mengelola penyuluhan di Kabupaten Purworejo; e. memberikan bahan pertimbangan dan fasilitasi kepada penyuluh berkaitan dengan kelembagaan, ketenagaan, penyelenggaraan program dan pembiayaan penyuluhan dalam rangka penguatan dan pengembangan lembaga penyuluhan; f. memberikan pertimbangan dalam pemecahan masalah-masalah dalam penyelenggaraan penyuluhan; g. menyampaikan informasi kepada pihak yang berkepentingan tentang pertimbangan yang telah disampaikan oleh Komisi Penyuluhan kepada Bupati dalam penyelenggaraan penyuluhan guna mewujudkan komunikasi yang sinergis; h. menyampaikan laporan hasil perkembangan pelaksanaan penyuluhan di Kabupaten Purworejo kepada Bupati. Bagian Ketiga Ketua Harian Pasal 7 Ketua Harian Komisi Penyuluhan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (1) huruf b mempunyai tugas pokok : a. menyelenggarakan rapat secara mandiri; b. melaksanakan monitoring terhadap pelaksanaan penyuluhan di Kabupaten Purworejo; c. menanggapi secara proaktif terhadap segala permasalahan yang terjadi dalam penyelenggaraan penyuluhan di Kabupaten Purworejo; d. mencari data dan informasi dari Pusat dan Provinsi sebagai bahan perumusan kebijakan penyelenggaraan penyuluhan di Kabupaten Purworejo; e. mencari data dan informasi dari instansi teknis terkait dan dari lapangan sebagai bahan perumusan kebijakan penyelenggaraan penyuluhan; f. mengundang narasumber dari intansi teknis terkait dalam rapat-rapat Komisi Penyuluhan Kabupaten Purworejo. Bagian Keempat Wakil Ketua Harian Pasal 8 Wakil Ketua Harian sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (1) huruf c mempunyai tugas pokok : '.. a. membantu pelaksanaan tugas Ketua Harian; b. sebagai Ketua Tim Perumus bahan pertimbangan/rekomendasi untuk disampaikan oleh Ketua Harian kepada Bupati dalam rangka pengambilan kebijakan dan strategi pelaksanaan dan pengembangan penyuluhan di Kabupaten Purworejo.

6 Bagian Kelima Sekretaris Pasal 9 Sekretaris Komisi Penyuluhan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (1) huruf d mempunyai tugas pokok: a. menyelenggarakan kegiatan administrasi surat menyurat, kearsipan, kehumasan, keuangan, perlengkapan dan kerumahtanggaan untuk menunjang kelancaran dan keberhasilan pelaksanaan kegiatan Komis Penyuluhan; b. menyusun laporan pelaksanaan kegiatan Komisi Penyuluhan sebagai bahan evaluasi dan pertanggungjawaban pelaksanaan tugas Komisi Penyuluhan kepada Bupati; c. menyusun dan menyampaikan laporan pelaksanaan kegiatan Kesekretariatan kepada Ketua Komisi Penyuluhan; d. melaksanakan tugas-tugas lainnya yang berkaitan dengan Kesekretariatan yang diberikan oleh Ketua Komisi Penyuluhan. Bagian Keenam Anggota Pasal 10 Anggota Komisi Penyuluhan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (1) huruf e rnempunyai tugas pokok : a. menyiapkan bahan/data masukan kepada Ketua Harian dalam rangka penyusunan bahan pertimbangan kebijakan dan strategi pelaksanaan dan pengambangan penyuluhan di Kabupaten Purworejo; b. melaksanakan sosialisasi dan fasilitasi dalam rangka pengembangan ketenagaan, kelembagaan dan penyelenggaraan penyuluhan; c. menghadiri rapat-rapat pertemuan/koordinasi yang diselenggarakan oleh Komisi Penyuluhan guna tercapainya kesepahaman dan kesatuan lang^ah dalam pelaksanaan tugas; d. melaksanakan tugas lainnya sesuai dengan bidang tugas yang diberikan oleh Ketua Harian. BAB V MASA JABATAN Pasal 11 (1)Ma sa jabatan Komisi Penyuluhan adalah selama 5 (lima) tahun dan setehh masa jabatan berakhir dapat dipilih kembali. (2) Dalam hal Ketua Umum, Ketua Harian, Wakil Ketua Harian, Sekretaris atau anggota Komisi Penyuluhan berhalangan tetap atau mengundurkan diri sebelum masa jabatannya sebagaimana dimaksud pada ayat (1) berakhir, maka dapat dilakukan penggantian antarwaktu. (3) Keanggotaan Komisi Penyuluhan ditetapkan dengan Keputusan Bupati.

7 TATA KERJA Pasal 12 Komisi Penyuluhan dalam melaksanakan tugasnya berdasarkan ketentuan yang berlaku dan kebijakan yang ditetapkan oleh Bupati. Pasal 13 Komisi Penyuluhan dalam menyampaikan masukan kepada Bupati guna pengambilan kebijakan dan strategi dalam pelaksanaan dan pengembangan penyuluhan di Kabupaten Purworejo menyampaikan tembusan kepada Sekretaris Daerah dan Kepala Badan. Pasal 14 Dalam melaksanakan tugasnya, Ketua Umum, Ketua Harian, Wakil Ketua Harian, Sekretaris, dan Anggota Komisi Penyuluhan wajib menerapkan prinsip kcordinasi, integrasi, sinkronisasi dan simplikasi secara vertikal dan horisontal, baik di lingkungan Komisi Penyuluhan maupun dengan lembaga lain dan nasyarakat sesuai dengan tugas pokoknya. BAB VII PEMBIAYAAN Pasal 15 Segala biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya Keputusan ini dibeban'xan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Purworejo dan sumber dana lain yang sah dan tidak mengikat. BAB VIII KETENTUAN LAIN-LAIN Pasal 16 (1) Dalam rangka koordinasi, monitoring dan evaluasi, maka Komisi Penyuluhan menyelenggarakan rapat-rapat'sebagai berikut: a. Rapat Perencanaan dan Evaluasi; b. Rapat Periodik yang diselenggarakan sekurang-kurangnya 4 (empat) bulan sekali; c. Rapat Insidentil sesuai dengan kebutuhan. (2) Rapat sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dipimpin oleh Ketua Umum atau Ketua Harian. BAB IX KETENTUAN

8 PENUTUP Pasal 17 Hal-hai v a r a belum diatur dalam Peraturan ini. sepanjang mengenai teknis. s ^ Z ^ **** Hasa, 1b Peraturan ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten Purworejo. UmurT1 Kcrn,sl Ditetapkan di: Purworejo pada tanggal: 5 Januari 2009 BUPATI PURWOREJO Ttd. H. KELIK SUMRAHADI, S.Sos, M.M Diundangkan di : Purworejo pada tanggal : 5 Januari 2009 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN PURWOREJO Ttd. Ir. AKHMAD FAUZI, MA NIP BERITA DAERAH KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2009 NOMOR 2.a SERI D NOMOR 2.a

9 BUPATI PURWOREJO Ttd. H. KELIK SUMRAHADI, S.Sos, M.M

BUPATI CIAMIS PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN BUPATI CIAMIS NOMOR 4 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI CIAMIS PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN BUPATI CIAMIS NOMOR 4 TAHUN 2016 TENTANG 1 BUPATI CIAMIS PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN BUPATI CIAMIS NOMOR 4 TAHUN 2016 TENTANG TATA KERJA DAN STRUKTUR ORGANISASI KOMISI PENYULUHAN PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEHUTANAN KABUPATEN CIAMIS DENGAN RAHMAT
