BAB V KONSEP. Perancangan photobook ini bertemakan sosial, yang berjudul Ruang. Perancangan photobook ini menggunakan teknik

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V KONSEP. Perancangan photobook ini bertemakan sosial, yang berjudul Ruang. Perancangan photobook ini menggunakan teknik"

Transkripsi

1 BAB V KONSEP 5.1 Konsep Kreatif Perancangan Perancangan photobook ini bertemakan sosial, yang berjudul Ruang Publik Ibukota Jakarta Tema Secara Global Human Interest Perancangan photobook ini menggunakan teknik Fotografi Human Interest yang berisikan tentang kehidupan kaum pinggiran ibukota Jakarta, dengan upaya bertahan hidup dengan cara memanfaatkan ruang publik yang bersifat komersil dari keterbatasannya serta keterbatasan ruang publik ibukota Jakarta. Konsep Perancangan Konsep perancangan photobook ini berangkat dari hal sederhana, yaitu pendokumentasian tentang para pelaku pemanfaatan ruang publik ibukota Jakarta dan penerapan layout yang sederhana dan kekinian, kertas dan penggunaan warna hitam agar tetap memberikan kesan Elegant. 34

2 Beberapa contoh karya fotografi human interest yang akan di adaptasikan ke dalam photobook Ruang Publik Ibukota Jakarta. Gambar Contoh karya fotografi human interest 5.2 Konsep Pengambilan Gambar Metode dalam pengambilan foto menggunakan teknik candid. Yang dilakukan secara diam diam objek yang tidak sadar akan di foto, teknik ini sangat berguna untuk mengambil expresi yang lebih natural. 5.3 Konsep Produksi Perancangan photobook ini akan di produksi secara masal dengan di distribusikan melalui toko buku dan penerbit. Dengan media cetak dan elektronik digital. 35

3 5.3.1 Konsep Visual Cover Cover buku yang digunakan di buku ini adalah memakai hardcover finishing dengan laminasi matte lalu di jilid dengan perfect binding. Format Photobook Ukuran buku ini adalah dibuat ukuran lebar 29.7 cm dan tinggi 21 cm (A4) dengan tampilan buku kotak persegi panjang atau landscape. Material Photobook Material isi buku menggunakan kertas matte paper 150gsm, kertas ini mempunya tekstur yang sangat kesat. Jilid Photobook ini memakai penjilidan dengan di hardcover perfect binding. Finishing memakai laminasi matte. Teknik Cetak Teknik cetak yang akan diaplikasikan pada konsep perancangan buku menggunakan cetak digital untuk keseluruhan media, seperti : Isi photobook. Cover photobook. Dan media pendukung seperti stiker, pin, t-shirt, dan paper bag. 36

4 Teknik Penggambaran Penggambaran foto menggunakan kamera digital DSLR, prosesnya dari menskejulkan lokasi hunting foto dilakukan agar memperoleh moment, fotografer menentukan style visual dengan suatu moment tersebut dengan sudut angle, sehingga penyampaian pesan tetap mudah dipahami oleh setiap orang yang melihatnya. walaupun memiliki kekurangan pada proses-proses pengerjaan. Jenis pewarnaan foto Jenis foto menggunakan foto berwarna dan hitam putih Gambar jenis pewarnaan 5.4 Konsep Desain Logotype Logotype pada buku ini memiliki elemen tegas tanpa ada penambahan elemen grafis. 37

5 Gambar Logotype Logotype menggunakan Font Trajan Pro agar terkesan mewah dengan perpaduan baground hitam Desain Cover Desain cover depan hanya menampilkan logotype dan menggunakan latar berwarna hitam, memberikan kesan kuat, simpel, dan elegan. Gambar Cover Depan Cover Belakang Sama seperti cover depan, cover bagian belakang buku ini hanya hitam polos dengan sedikit penjelasan tentang photobook ini. 38

6 Gambar Cover Belakang Layout Isi Gambar Layout Isi Konsep untuk layout isi itu dibuat sedemikian rupa menerapkan prinsip dasar layout agar komposisi terlihat simpel namun elegan. 39

7 Elemen Grafis Pemilihan elemen grafis dengan bentuk yang sudah umum dan mudah diterapkan sebagai pola dalam perancangan buku ini. 5.5 Konsep Promosi Poster Poster promosi buku ini berukuran 60 x 90 cm, dengan desain yang sederhana, dengan memvisualkan foto yang ada didalam halam photobook bermain dengan teks yang diangkat dari tema yaitu ruang publik ibukota Jakarta. Gambar Poster 40

8 Pin/badge Pin ini berukuran 5,8mm dengan desain text melingkar dan gambar exposure. Gambar Pin Stiker Stiker berukuran 8 x 6 cm, terdapat 3 gambar yang berbeda. Gambar Sticker 41

9 T shirt screen sablon. T shirt dengan bahan combett 20s, warna hitam, teknik cetak Gambar T-shirt Digital Magazine Yang berisikan foto foto dari photobok tersebut dengan menggunakan tampilan slide show. 42

10 5.6 Konsep Pameran Launching Photobook Ruang Publik Ibukota Jakarta, tema ini bergabung dengan tema besar dalam pameran yaitu Rekreasi Desain di dalam tema besar ini yang merangkum beberapa produk yang sesuai dengan tema sebagai exibition yang akan dilaunching, diantaranya: 1. Launching Photobook Ruang Publik Ibukota Jakarta. 2. Launching berbagai media cetak dan elektronik di berbagai bidang tertentu. Launching diadakan di Universitas Mercu Buana, dengan mempertimbangkan target pengunjung remaja hingga dewasa dengan rincian: Tempat Atrium Universitas Mercu Buana Jakarta Barat. Waktu di selenggarakan selama dua hari sabtu-minggu. Hari 1 Opening dan launching produk. Workshop dan sharing. Buka puasa bersama. Hari 2 Workshop dan sharing. Buka puasa bersama. Closing. 43

11 5.7 Sketsa Stand Pameran Tema Stan Pameran Stand pameran berukuran 2m x 1m. yang bertema Abstrak Minimalis. Karena hanya menampilkan hitam putih pada dekorasi stand pameran. Gambar Stand Pameran 44

12 5.8 Kesimpulan dan Harapan Buku ini mengangkat sebuah realita yang berada di ibu kota Jakarta, banyak kaum terpinggirkan (marjinal) yang menggantungkan kehidupannya pada relung-relung kota. Buku foto essay ini tidak hanya menonjolkan keindahan dari sebuah foto, tapi lebih pada upaya menghargai bertahan hidup. Dengan harapan buku ini dapat menjadi pesan dan makna dalam kehidupan orang banyak. 45

BAB III PROSES PERANCANGAN

BAB III PROSES PERANCANGAN BAB III PROSES PERANCANGAN A. Konsep Kreatif 1. Konsep Kreatif Perancangan Konsep kreatif adalah proses berpikir dan bertindak untuk menciptakan atau menyusun gagasan baru, baik yang benar-benar baru (belum
