PETUNJUK TEKNIS DAN PELAKSANAAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH BIDANG KONSTITUSI MAHASISWA ANTAR PERGURUAN TINGGI DI BALI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PETUNJUK TEKNIS DAN PELAKSANAAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH BIDANG KONSTITUSI MAHASISWA ANTAR PERGURUAN TINGGI DI BALI"

Transkripsi

1 PETUNJUK TEKNIS DAN PELAKSANAAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH BIDANG KONSTITUSI MAHASISWA ANTAR PERGURUAN TINGGI DI BALI DALAM RANGKA PEKAN KONTITUSI 2015 DALAM RANGKA HUT FH UNUD DAN BKFH KE - 51 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS UDAYANA BEKERJASAMA DENGAN MAHKAMAH KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA

2 KETENTUAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH BIDANG KONSTITUSI MAHASISWA ANTAR PERGURUAN TINGGI DI BALI PEKAN KONSTITUSI 2015 A. DEFINISI Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) bidang konstitusi mahasiswa antar perguruan tinggi di Bali ini merupakan salah satu kegiatan dalam rangkaian kegiatan Pekan Konstitusi 2015 yang diselenggarakan oleh Fakultas Hukum Universitas Udayana bekerja sama dengan Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia. B. MAKSUD DAN TUJUAN 1. Maksud Kegiatan Meningkatkan kesadaran berkonstitusi bagi generasi muda, khususnya di kalangan mahasiswa melalui kegiatan penulisan karya ilmiah. 2. Tujuan Kegiatan Menumbuhkan kesadaran dan pemahaman mahasiswa akan hal-hal yang terkait dengan konstitusi Negara Republik Indonesia yang tertuang dalam Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun Melalui penulisan karya ilmiah ini, para mahasiswa diharapkan mampu mengkaji dan mendalami isi dan aturan aturan yang terdapat dalam konstitusi Negara Republik Indonesia dan aturan-aturan yang terkait dengan ketatanegaraan. Kegiatan lomba karya tulis ilmiah mahasiswa ini juga bertujuan agar para mahasiswa mampu menghasilkan karya tulis yang berkualitas dan dapat berguna untuk menyebarluaskan kesadaran berkonstitusi khususnya bagi generasi muda. C. TEMA LOMBA KARYA TULIS ILMIAH Meningkatkan Kesadaran Berkonstitusi Bagi Generasi Muda D. KETENTUAN DAN PERSYARATAN PESERTA 1. Peserta merupakan mahasiswa/i program Diploma maupun Strata 1 dari seluruh Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta di Bali, dengan ketentuan : a. Masih terdaftar sebagai mahasiswa/i Perguruan Tinggi yang bersangkutan dibuktikan dengan fotocopi kartu mahasiswa (lampirkan dalam berkas pendaftaran) b. Mengisi formulir pendaftaran terlampir (bisa diperbanyak) 2. Peserta merupakan mahasiswa yang berasal dari segala disiplin ilmu. 3. Tiap peserta hanya diperkenankan untuk mengirimkan satu judul karya tulis. 4. Karya yang dikirim merupakan karya sendiri dan tidak mengandung unsur plagiarisme yang akan dibuktikan dengan penandatanganan lembar originalitas (terlampir). 5. Karya tulis yang diikutsertakan dalam lomba ini belum pernah menjadi pemenang di perlombaan manapun dan tidak sedang diikutsertakan dalam perlombaan lain, serta tidak pernah dipublikasikan dimanapun. 6. Peserta wajib mengikuti ketentuan dan persyaratan yang termuat dalam ketentuan penyelenggaraan Lomba Karya Tulis Ilmiah Pekan Konstitusi Fakultas Hukum Universitas Udayana

3 7. Apabila terdapat kecurangan yang ditemukan panitia, baik sebelum, selama, ataupun setelah Lomba Karya Tulis Ilmiah berlangsung, maka peserta yang bersangkutan akan dinyatakan gugur. 8. Peserta tidak dikenakan biaya pendaftaran. 9. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. E. KETENTUAN PENULISAN 1. Karya tulis berupa artikel ilmiah berbahasa Indonesia, baik yang berupa hasil penelitian ataupun artikel ilmiah konseptual 2. Karya tulis minimal 15 halaman, maksimal 25 halaman (di luar cover, daftar isi, kata pengantar, daftar bacaan, atau lampiran lainnya) 3. Karya tulis diketik dalam format Microsoft Word, font Times New Roman, size 12 dengan standar bahasa Indonesia yang baik dan benar 4. Penulisan karya tulis mengacu kepada tata cara penulisan karya ilmiah, sebagai berikut: (1) Penyebutan sumber kutipan dengan sistem footnote, dengan susunan sebagai berikut: nama pengarang, judul buku/artikel, identitas penerbit (nama dan alamat penerbit), tahun terbitan, halaman yang dikutip (disingkat: hlm.) (2) Daftar bacaan ditulis secara alfabetis (3) Penggunaan sumber dari internet hanya diperbolehkan dari situs yang dipercaya (tidak berupa blog) 5. Sistematika karya tulis ilmiah: (1) Bagian Pendahuluan, meliputi: a. Sampul (Cover) b. Halaman judul (judul tulisan, nama penulis, alamat , dan identitas Perguruan Tinggi peserta dan tahun penulisan di bagian bawah) c. Abstrak (dalam bahasa Inggris) d. Kata Pengantar e. Daftar Isi (2) Bagian Isi, meliputi: bab-bab dan sub bab pembahasan: a. Bab pendahuluan (latar belakang masalah, rumusan masalah, ruang lingkup masalah, manfaat dan tujuan penulisan b. Bab-bab dan sub-sub bab pembahasan c. Penutup (kesimpulan dan rekomendasi) (3) Bagian Akhir, meliputi: a. Daftar Pustaka b. Lampiran (kalau ada) 6. Penilaian akhir meliputi: (a) originalitas; (b) aspek teknis penulisan; (c) aspek bahasa; (d) substansi; (e) presentasi 2

4 F. JURI Tim juri terdiri dari 3 (tiga) orang Dosen Fakultas Hukum Universitas Udayana G. HADIAH Pemenang lomba mendapat penghargaan sebagai berikut: (1) Piala (2) Piagam penghargaan (3) Uang pembinaan: a. Juara I : Rp ,- b. Juara II : Rp ,- c. Juara III : Rp ,- H. TAHAPAN PELAKSANAAN Pendaftaran peserta : 24 Agustus 2015 s.d 4 September 2015 Penerimaan karya : 24 Agustus 2015 s.d 4 September 2015 Penilaian Karya : 5 September 2015 s.d 9 September 2015 Technical Meeting : 11 September 2015 Presentasi Karya : 12 September 2015 Pengumuman pemenang : 12 September 2015 I. TEMPAT DAN TATA CARA PENDAFTARAN Pendaftaran dilakukan melalui Panitia Lomba Karya Ilmiah Konstitusi Perguruan Tinggi di Bali Fakultas Hukum Universitas Udayana (1) Berkas pendaftaran lomba karya tulis ilmiah berisi Hardcopy dan semua lampiran dimasukkan dalam amplop berwarna coklat (2) Hardcopy dikirim rangkap lima disertai dengan tulisan LKTI Konstitusi 2015 pada sudut kiri amplop bagian depan (3) Karya Tulis dijilid dengan cover buffalo warna biru langit (4) Penyerahan hardcopy Karya Tulis Ilmiah disertai dengan formulir pendaftaran, formulir biodata peserta, lembar pernyataan orisinalitas bermaterai Rp (format terlampir) dan fotokopi Kartu Tanda Mahasiswa (5) Berkas hardcopy Karya Tulis Ilmiah peserta dapat dikirim melalui pos kilat atau disetor langsung di Sekretariat Panitia: a. Dikirim melalui pos paling lambat tanggal 4 September 2015 (cap pos), ke alamat : Panitia LKTI Konstitusi 2015 Fakultas Hukum Universitas Udayana c/q. Made Suksma Prijandhini Salain, SH., MH., L.LM Fakultas Hukum Universitas Udayana Jl. P. Bali No. 1 Denpasar b. Disetor langsung ke Sekretariat Panitia LKTI Konstitusi 2015 Fakultas Hukum Universitas Udayana, melalui: Ibu Ni Nengah Serni (Staf Administrasi Fakultas Hukum Unud) (6) Peserta wajib menyertakan nomor handphone dan alamat yang dapat dihubungi pada Pojok Kanan Atas Amplop (depan) dan karya tulisnya (7) Softcopy naskah karya tulis dengan format Microsoft Word dan PDF, beserta scan formulir pendaftaran peserta (format pdf), scan lembar Pernyataan Orisinalitas (format pdf), dan scan Kartu Tanda Mahasiswa (format pdf) dapat dikirim melalui ke alamat: suksmadevi@gmail.com 3

5 (8) Batas akhir Penerimaan Hardcopy maupun Softcopy naskah karya tulis adalah 4 September 2015, pukul WITA (9) Setelah mengirimkan soft copy melalui , dalam kurun waktu 1 24 jam peserta akan mendapatkan balasan yang membuktikan bahwa peserta telah terdaftar dalam kegiatan ini. (10) Informasi pemenang akan disampaikan melalui telepon dan para pemenang. J. PENUTUP Demikian ketentuan Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) bidang konstitusi mahasiswa antar perguruan tinggi di Bali. Hal-hal yang belum diatur dalam ketentuan ini akan diatur kemudian. Denpasar, 19 Agustus 2015 Panitia LKTI Pekan Konstitusi

PERSYARATAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK. Peran Generasi Muda Dalam Meningkatkan Kesehatan Melalui Sains dan Teknologi

PERSYARATAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK. Peran Generasi Muda Dalam Meningkatkan Kesehatan Melalui Sains dan Teknologi PERSYARATAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK A. Tema Kegiatan: Sub tema: 1. Biologi 2. Kimia 3. Lingkungan 4. Kesehatan B. Pelaksanaan Kegiatan Peran Generasi Muda Dalam Meningkatkan
