TUJUAN PEMANGKASAN tajuk tanaman yang ideal cabang sakit, tunas air, dan cabang kering cabang-cabang produktif bentuk kerangka tanaman

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TUJUAN PEMANGKASAN tajuk tanaman yang ideal cabang sakit, tunas air, dan cabang kering cabang-cabang produktif bentuk kerangka tanaman"

Transkripsi

1 PEMANGKASAN

2 TUJUAN PEMANGKASAN Membentuk tajuk tanaman yang ideal. Membuang cabang-cabang tidak produktif, cabang sakit, tunas air, dan cabang kering. Menumbuhkan cabang-cabang produktif dalam jumlah cukup (disebut pangkasan produksi). Mempertahankan bentuk kerangka tanaman. Meningkatkan produktifitas.

3 Fisiologi Tanaman Kopi Ada kaitan yang erat antara intensitas cahaya dan temperatur permukaan daun dengan proses asimilasi tanaman kopi.

4 TUJUAN PEMANKASAN Tanaman kopi yang berumur > 6 tahun cenderung menjadi rimbun, dengan percabangan yang padat. Apabila tidak dilakukan pemangkasan maka tanaman menjadi tidak produktif.

5

6 Tujuan Pemangkasan Cabang-cabang yang terlindung dan cabang yang telah berbuah > 3 kali perlu dipangkas.

7 Pengaruh pangkasan terhadap produksi kopi

8 Percabangan tanaman kopi Percabangan tanaman kopi terdiri atas : Cabang ortotrop Cabang plagiotrop Cabang primer Cabang sekunder Cabang tertier

9

10 Peralatan Pemangkasan

11 Teori pemangkasan Pangkasan Pangkasan bentuk Batang tunggal Batang ganda Pangkasan produksi Pangkasan lepas panen Pangkasan pemeliharaan Pangkasan peremajaan

12 Teori Pemangkasan tanaman kopi Pangkasan Batang tunggal Batang ganda Satu etape 2,3 etape 2,3 batang pokok

13 Pangkasan bentuk batang tunggal : 1 Etape 1,6 m Batang pokok dipangkas / toping pada tinggi 160 cm

14 Pangkasan batang tunggal 3 etape

15 Pangkasan batang tunggal satu etape

16

17

18 Pangkasan batang tunggal model Koker

19

20 Pangkasan Produksi Tujuan pemangkasan produksi adalah untuk menumbuhkan cabang-cabang produktif dalam jumlan cukup serta mempertahankan keseimbangan kerangka tanaman agar dapat diperoleh produktifitas yang tinggi. Membuang cabang tua yang telah berbuah 3 kali, cabang balik, cabang liar, cabang terserang hama penyakit/rusak dan tunas air.

21 Pangkasan produksi

22 Cabang menggantung, biasanya pertumbuhanya lemah dan tidak produktif Cabang balik yang tumbuh ke arah dalam tajuk perlu dipangkas.

23

24

25

26

27

28 Wiwil halus : memangkas untuk mengurangi cabang-cabang yang terlalau padat. C¾t

29 Pangkasan batang tunggal yang salah akan menghasilkan tajuk tanaman seperti payung. Tanaman hanya memiliki beberapa cabang primer Produktifitas rendah

30 Pangkasan batang tunggal model Koker

31 Pangkasan batang tunggal Percabangan tersebar merata dan sinar matahari dapat menembus tajuk tanaman.

32

33 Pemangkasan lepas panen (PLP). Periode panen I : Biasanya mulai bulan Februari - Maret kemudian menurun pada bulan April - Juli. Periode ini kita sebut sebagai pembuahan pertama (first crop). Periode panen II : Biasanya mulai bulan Oktober kemudian meningkat pada bulan November dan mulai menurun pada bulan Desember.

34 Pemangkasan lepas panen (PLP). Cabang-cabang yang perlu dipangkas adalah cabang-cabang tidak produktif (cabang-cabang tua, cabang balik, cabang liar, cabang kering/ terserang hama-penyakit, dan pembuangan wiwilan).

35

36

37

38 Pemangkasan pemeliharaan Pemangkasan ringan (wiwil halus dan wiwil kasar). Kegiatan ini diiakukan 3 bulan setelah pemangkasan lepas panen dan diulang 3 bulan kemudian, meliputi pembuangan tunas air, cabang liar, cabang balik, cabang cacing clan cabang sakit.

39 Pangkasan batang tunggal 2 etape. C¾t Pada tahun ke II ditumbuhkan 1 tunas air untuk membentuk etape II

40 Sistem Pangkasan Batang Ganda Dianjurkan pada varietas tipe kate yang pertumbuhanya kompak. Naungan tidak boleh gelap, cukup 25% dari normal. Pemupukan harus intensif (high input). Penanaman lebih sesuai dengan sistem pagar / barisan. Pembuahan diutamakan pada cabang primer

41 Sistem Pangkasan Batang Ganda Keunggulan sistem batang ganda dibandingkan batang tunggal adalah : Potensi produksi lebih tinggi, khususnya pada tanaman muda. Lebih mudah dilakukan, Tidak memerlukan banyak tenaga dan tidak memerlukan ketrampilan khusus.

42 Menumbuhkan batang ganda Memangkas batang pokok bibit kemudian dipeilahara 2 wiwilan. Merundukkan batang pokok tanaman muda untuk menumbuhkan wiwilan. Memelihara wiwilan yang tumbuh dari batang pokok. Menunggul batang pokok untuk menumbuhkan wiwilan

43 Cara menumbuhkan batang ganda Salah satu cara menumbuhkan batang ganda adalah dengan mencondongkan tanaman. Tunas akan tumbuh apaabila batang pokok terkena sinar matahari.

44 Cara menumbuhkan batang ganda Cara lain untuk menumbuhkan batang ganda adalah dengan merundukkan tanaman. Cabang primer dipangkas agar batang pokok terkena sinar matahari.

45

46 Batang ganda berasal dari wiwilan yang dipelihara pada batang pokok.

47 Pembentukan kerangka batang ganda

48 Pembentukan batang ganda Seleksi wiwilan untuk dijadikan batang pokok. Pilih 2 tunas yang kuat dan letaknya berhadapan. Cabang primer yang tumbuh ke arah dalam (overlaping) dikurangi, yaitu cabang-cabang yang di bawah 1 m dariujung batang. Cabang-cabang yang kurus dan terjepit juga dibuang.

49 Pangkasan lepas panen pada sistem batang ganda Cabang primer yang terlalu di bawah dan cabang primer yang tumbuh ke dalam dikurangi.

50 Pangkasan peremajaan Batang pokok yang telah ditunggul akan tumbuh banyak tunas sehingga perlu diseleksi.

51 Siklus pangkasan batang ganda Yang dimaksud siklus pangkasan adalah peremajaan batang pokok pada sistem batang ganda. Banyak negara menggunakan siklus 5 tahun.

52 Peremajaan tanaman batang ganda Sistem peremajaan dapat dilakukan dengan banyak variasi yaitu : Batang pokok ditunggul bergiliran, setiap tahun 1 baris. Batang pokok ditunggul selang-seling setiap 2 baris. Dalam 1 pohon hanya ditunggul 1 batang kemudian ditumbuhkan tunas sebagai pengganti. Dua tahun kemudian batang satunya

53 Peremajaan tanaman batang ganda

54 Peremajaan tanaman batang ganda Tanaman batang ganda yang dipotong satu, akan segera tumbuh tunas sebagai pengganti batang pokok.

55 Peremajaan tanaman batang ganda

56 Peremajaan tanaman batang ganda

57 Peremajaan tanaman batang ganda

58 Peremajaan tanaman batang ganda

59

60 Peremajaan tanaman batang ganda

61 Peremajaan tanaman batang ganda

AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN

AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2017 MATA PELAJARAN/PAKET KEAHLIAN AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN BAB XI PEMANGKASAN TANAMAN PERKEBUNAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA
