NOMOR: 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "NOMOR: 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 Salinan P U T U S A N NOMOR: 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Agama Bandung yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara tertantu pada tingkat banding telah menjatuhkan putusan dalam perkara antara pihak-pihak sebagai berikut: PEMBANDING, umur 35 tahun, agama Islam, pekerjaan karyawan swasta, bertempat tinggal di, Kota Tasikmalaya. Dalam hal ini berdaarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 26 Juli 2010 diwakili oleh Kuasa Hukumnya: JENI TUGISTAN, S.H. dan AHDAR, S.H. keduanya Advokat, berkantor di Jalan Saptamarga No.52 (Gedung PEPABRI) Kota Tasikmalaya, semula Penggugat sekarang Pembanding; MELAWAN: TERBANDING., umur 34 tahun, agama Islam, pekerjaan ibu rumah tangga, bertempat tinggal DI Kota Tasikmalaya, semula Tergugat sekarang Terbanding; Pengadilan Tinggi Agama tersebut; Telah membaca berkas perkara dan semua surat-surat yang berhubungan dengan perkara ini; TENTANG DUDUK PERKARANYA Memperhatikan dan menerima keadaan-keadaan mengenai duduk perkara seperti tertera dalam Putusan Sela Pengadilan Tinggi Agama Bandung Nomor: 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg tanggal 20 Desember 2010 Masehi bertepatan dengan tanggal 14 Muharram 1432 Hijriyah yang amarnya berbunyi sebagai berikut: Menerima permohonan banding dari Penggugat/Pembanding. Sebelum menjatuhkan putusan akhir. 1. Memerintahkan Pengadilan Agama Tasikmalaya agar membuka kembali persidangan perkara ini dengan memanggil kedua belah pihak yang berperkara, guna melaksanakan pemeriksaan tambahan dengan Hal 1 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

2 memberi kesempatan kepada Penggugat/Pembanding untuk mengajukan bukti-bukti sebagaimana tersebut di atas guna menguatkan dalil gugatannya, maupun kepada Tergugat/Terbanding untuk menguatkan bukti-bukti guna meneguhkan dalil bahtahannya atau menanggapi buktibukti yang diajukan olehnya; 2. Memerintahkan Panitera Pengadilan Tinggi Agama Bandung, untuk keperluan pemeriksaan dimaksud agar mengirimkan bundel A berkas perkara ini kepada Pengadilan Agama Tasikmalaya; 3. Memerintahkan Pengadilan Agama Tasikmalaya agar setelah melaksanakan pemeriksaan tambahan dimaksud mengirimkan kembali berita acara persidangan beserta berkas perkaranya kepada Pengadilan Tinggi Agama Bandung; 4. Menangguhkan semua biaya perkara ini sampai putusan akhir. Menimbang, bahwa menurut berita acara persidangan Pengadilan Agama Tasikmalaya, perintah untuk melakukan pemeriksaan tambahan telah dipenuhi yang isinya untuk mempersingkat uraian putusan ini ditunjuk hal-hal sebagaimana tertera dalam berita acara persidangan tersebut; TENTANG HUKUMNYA Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi Agama dalam hal ini bersandar pada yang telah dipertimbangkan dalam putusan sela tersebut; Menimbang, bahwa selanjutnya mengenai pokok perkara terlepas dari apa yang telah dipertimbangkan oleh Majelis Hakim tingkat pertama, Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Agama Bandung memberikan pertimbanganpertimbangan sendiri sebagaimana diuraikan di bawah ini; Menimbang, bahwa yang menjadi obyek sengketa adalah barangbarang sebagaimana tersebut dalam surat gugatan butir 4 huruf a sampai k dan butir 5 huruf a, b, dan c, berupa: Harta bersama, yaitu a. Sebidang tanah seluas 72 m2 dan bangunan rumah di atasnya seluas 64, 10 m2, di Perum Sambong Permai, Jalan Kartika II B-25 RT 02 RW 08, Kelurahan Sambongjaya, Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya, Sertipikat Hak Milik No /Sambongjaya atas nama Isyam Samsul Farid, yang dibeli dari Darus Sugiono dengan harga Rp ,00 (empat puluh delapan juta lima ratus ribu rupiah); Hal 2 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

3 b. Sebidang tanah seluas 90 m2, dan bangunan rumah di atasnya di Perum Sambong Permai, Jalam Kartika II B-26 RT 02, RW 08, Kelurahan Sambongjaya, Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya, Sertipikat Hak Milik No /Sambongjaya atas nama Isyam Syamsul Farid, dibeli secara kredit dengan angsuran Rp ,00 setiap bulan, selama 29 bulan, total Rp ,00 (lima belas juta sembilan ratus lima puluh ribu rupiah); c. Satu unit kendaraan roda dua merk Yamaha, tahun pembuatan 2006 No. Pol. Z 3526 KA; d. Sebuah televisi 21 inci merk SHARP ; e. Sebuah televisi 14 inci merk SHARP ; f. Sebuah lemari es; g. Sebuah lemari televisi; h. Sebuah lemari mainan; i. Sebuah Handy Cam; j. Sebuah Toalet; k. Sebuah kompor gas dan tabung gas; Barang bawaan Penggugat/Pembanding, berupa: a. Satu set kursi tamu; b. Sebuah tempat tidur; c. Sebuah lemari pakaian; Menimbang, bahwa dalam surat jawabannya tertanggal 18 Pebruari 2010 ((vide: Berita Acara Persidangan tanggal 18 Pebruari 2010) Tergugat/Terbanding telah mengakui sebagai harta bersama barang-barang sebagaimana tersebut pada huruf a, b, dan e dikuasai Penggugat/ Pembanding. Sedangkan barang pada huruf f, dan i (keadaannya rusak ada di tukang service yang sampai sekarang tidak tertebus) dikuasai oleh Tergugat/Terbanding. Menimbang, bahwa menurut Pasal 174 HIR, pengakuan merupakan bukti yang sempurna, maka dalil Penggugat/Pembanding menganai hal tersebut yang diperkuat dengan bukti P.1., P.2, P.3 serta keterangan saksi yang bernama Lina Marlina, S.H., Binti H.Muhammad Zainal Rosadi (Pejabat Hal 3 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

4 Pembuat Akta Tanah) harus dinyatakan terbukti. Dengan demikian telah terbukti bahwa obyek sengketa huruf a, b, e, f, dan i adalah harta bersama yang diperoleh Penggugat/Pembanding dan Tergugat/Terbanding selama perkawinan; Menimbang, bahwa Tergugat/Terbanding tidak membantah adanya harta bersama butir c, d, g, dan h. Tidak membantah dapat dianggap sebagai mengakui, sedangkan pengakuan merupakan bukti sempurna, karena itu dalil Penggugat/Pembanding butir c yang diperkuat dengan bukti P.4 berupa foto copy BPKB motor Yamaha No. Pol. Z 3526 KA atas nama Penggugat/Pembanding, maupun butir d, g, dan h harus dinyatakan terbukti. Karena itu pula harus dinyatakan terbukti bahwa obyek sengketa huruf c, d, g, dan h tersebut adalah harta bersama antara Penggugat/Pembanding dengan Tergugat/Terbanding; Menimbang, bahwa obyek sengketa butir j dan k dibantah oleh Tergugat/Terbanding bukan sebagai harta bersama karena dibeli dari hasil kerja Tergugat/Terbanding sendiri sehingga sebagai harta pribadi. Menurut hukum berdasarkan ketentuan Pasal 35 ayat (1) Undang-undang Nomor 1 Tahun 1974 semua harta yang diperoleh selama perkawinan menjadi harta bersama. Seandainya benar harta tersebut dibeli dari hasil kerja Tergugat/Terbanding, menurut hukum harta tersebut tetap sebagai harta bersama, bukan harta pribadi. Karena itu harus dinyatakan terbukti bahwa obyek sengketa butir j dan k adalah harta bersama yang diperoleh Penggugat/Pembanding dan Tergugat/Terbanding selama perkawinan; Menimbang, bahwa mengenai harta bawaan butir a, b, dan c, Tergugat/ Terbanding dalam dupliknya tertanggal 18 Maret 2010 (vide: Berita Acara Persidangan tanggal 18 Maret 2010) telah mengakui adanya harta bawaan Penggugat/Pembanding tersebut. Karena itu berdasarkan pengakuan tersebut harus dinyatakan terbukti bahwa obyek sengketa tersebut adalah harta bawaan Penggugat/Pembanding; Menimbang, bahwa dalil Penggugat/Pembanding mengenai pelunasan pembayaran obyek sengketa butir 4.a sebesar Rp ,00 dan butir 4.b sebesar 29 X Rp ,00 = Rp ,00 setelah terjadi perceraian yang dibayar dengan uang pribadi Penggugat/Pembanding, diakui oleh Tergugat/Terbanding. Di samping itu bukti P.3 berupa foto copy Hal 4 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

5 Perjanjian Kredit Nomor: 01 tanggal 8 Maret 2007 yang meskipun tidak dapat dicocokkan dengan aslinya, akan tetapi adanya hutang sebagaimana tercantum dalam surat bukti tersebut diakui kebenarannya oleh Tergugat/Terbanding sehingga dapat diterima dan dipertimbangkan sebagai bukti tambahan. Menimbang, bahwa oleh karena itu berdasarkan pengakuan Tergugat/Terbanding serta bukti P.3 tersebut harus dinyatakan terbukti bahwa pelunasan pembelian obyek sengketa point. 4.a sebesar Rp ,00 dan point.4.b sebesar Rp ,00 dilakukan oleh Penggugat/Pembanding setelah terjadi perceraian dengan Tergugat/ Terbanding dan dibayar dengan uang pribadi Penggugat/Pembanding sendiri sehingga tidaklah adil jika tidak diperhitungkan dalam pembagian harta bersama. Karena itu dalam pembagian harta bersama tersebut harus dikurangi pengembalian hutang sebesar Rp ,00 + Rp ,00 = Rp ,00 untuk diserahkan kepada Penggugat/ Pembanding, sisanya sebagai harta bersama yang harus dibagi antara Penggugat/Pembanding dengan Tergugat/Terbanding; Menimbang, bahwa menurut Pasal 37 Undang-undang Nomor 1 Tahun 1974 bila perkawinan putus karena perceraian, harta bersama diatur menurut hukumnya masing-masing. Dalam penjelasan dikatakan: Yang dimaksud dengan hukumnya masing-masing adalah hukum agama, hukum adat, dan hukum-hukum lainnya. Hukum yang dipedomani dalam pembagian harta bersama bagi mereka yang melaksanakan perkawinan menurut agama Islam adalah hukum agama sebagaimana diatur Pasal 97 Kompilasi Hukum Islam, yaitu janda dan duda masing-masing memperoleh seperdua dari harta bersama sepanjang tidak ditentukan lain dalam perjanjian perkawinan. Oleh karena Penggugat/Pembanding dan Tergugat/Terbanding tidak menentukan lain dalam perjanjian perkawinan, maka harta bersama tersebut harus dibagi dua sama besar atau sama nilainya, dan Tergugat/Terbanding harus dihukum untuk bersama-sama dengan Penggugat/Pembanding membagi harta bersama tersebut serta menyerahkan bagian Penggugat/Pembanding; Menimbang, bahwa permohonan Penggugat/Pembanding agar dilakukan sita jaminan terhadap obyek sengketa belum ditetapkan dan belum Hal 5 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

6 dilaksanakan oleh Pengadilan Agama Tasikmalaya, karena itu tidak perlu dipertimbangkan; Menimbang, bahwa tuntutan agar putusan dapat dilaksanakan terlebih dahulu meskipun ada verzet, banding, maupun kasasi (uitvoerbaar bij voorraad), tidak memenuhi syarat sebagaimana diatur dala pasal 180 ayat (1) HIR, karena itu harus ditolak.; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan terebut di atas, putusan Pengadilan Agama Tasikmalaya No. 2683/Pdt.G/2009/ PA.Tsm. tanggal 15 Juli 2010 Masehi, bertepatan dengan tanggal 3 Sya ban 1431 Hijriyah yang menolak gugatan Penggugat/Pembanding harus dibatalkan dan Pengadilan Tinggi Agama Bandung akan mengadili sendiri sebagaimana tersebut dalam amar putusan; Menimbang, bahwa perkara ini termasuk bidang perkawinan, sesuai ketentuan pasal 89 ayat 1 Undang-undang Nomor 7 Tahun 1989 sebagaimana telah diubah dengan Undang-undang Nomor 3 Tahun 2006 dan perubahan ke dua dengan Undang-undang Nomor 50 Tahun 2009, maka semua biaya yang timbul pada tingkat pertama harus dibebankan kepada Penggugat dan pada tingkat banding dibebankan kepada Pembanding; Memerhatikan pasal 7 Undang-undang Nomor 20 Tahun 1947 dan ketentuan-ketentuan hukum lainnya yang bersangkutan; MENGADILI: Menerima permohonan banding dari Penggugat/Pembanding; Membatalkan Putusan Pengadilan Agama Tasikmalaya Nomor: 2683/Pdt.G/2009/PA.Tsm tanggal 15 Juli 2010 Masehi, bertepatan dengan tanggal 3 Sya ban 1431 Hijriyah. DENGAN MENGADILI SENDIRI: 1. Mengabulkan gugatan Penggugat/Pembanding untuk sebagian; 2. Menyatakan bahwa harta benda berupa: 2.1. Sebidang tanah seluas tanah 72 M2 dan rumah di atasnya seluas 64,10 M2, terletak di Perum Sambong Permai, Jalan Kartika II B-25 RT 02, RW 08, Kelurahan Sambongjaya, Kecamatan Mangkubumi, Hal 6 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

7 Kota Tasikmalaya, Sertipikat Hak Milik Nomor: 00803/Sambongjaya atas nama Isyam Samsul Farid; 2.2. Sebidang tanah seluas 90 M2 dan rumah di atasnya, terletak di Perum Sambong Permai, Jalan Kartika II B-26 RT 02, RW 08, Kelurahan Sambongjaya, Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya, Sertipikat Hak Milik Nomor: 00843/Sambongjaya atas nama Isyam Samsul Farid; 2.3. Satu unit kendaraan roda dua Merk Yamaha, tahun pembuatan 2006, Nomor Polisi Z 3526 KA; 2.4. Sebuah Televisi 21 inci merk SHARP ; 2.5. Sebuah Televisi 14 inci merk SHARP ; 2.6. Sebuah Lemari Es; 2.7. Sebuah Lemari Televisi; 2.8. Sebuah Lemari Mainan; 2.9. Sebuah Handy Cam; Sebuah Tualet; Sebuah kompor dan tabung gas; Adalah harta bersama Penggugat/Pembanding dan Tergugat/ Terbanding; 3. Menyatakan bahwa barang-barang berupa: 3.1. Satu set kursi tamu; 3.2. Sebuah tempat tidur; 3.3. Sebuah lemari pakaian; Adalah harta bawaan Penggugat/Pembanding; 4. Menyatakan bahwa pelunasan pembayaran tanah dan rumah tersebut pada dictum 2.1 sebesar Rp ,00 (tiga puluh juta rupiah) dan dictum 2.2 sebesar Rp ,00 (lima belas juta Sembilan ratus lima puluh ribu rupiah) yang dibayar sesudah terjadi perceraian dengan uang pribadi milik Penggugat/Pembanding, harus dikurangkan dalam Hal 7 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

8 pembagian harta bersama sebagaimana tercantum dalam dictum 2 di atas; 5. Menyatakan bahwa Penggugat/Pembanding dan Tergugat/Terbanding masing-masing berhak atas separoh bagian dari harta bersama sebagaimana tersebut dalam dictum 2 setelah dikurangi pelunasan pembayaran harta bersama yang tersebut dalam dictum 2.1 sebesar Rp ,00 (tiga puluh juta rupiah) dan dictum 2.2 sebesar Rp ,00 (limabelas juta Sembilan ratus lima puluh ribu rupiah); 6. Menghukum Tergugat/Terbanding untuk bersama-sama Penggugat/ Pembanding membagi harta bersama tersebut dalam dictum 2 setelah dikurangi pelunasan pembayaran yang tersebut dalam dictum 2.1 sebesar Rp ,00 (tiga puluh juta rupiah) dan dictum 2.2 sebesar Rp ,00 (lima belas juta sembilan ratus lima puluh ribu rupiah), menjadi dua bagian sama besar atau nilainya, dan jika tidak dapat dibagi secara riil, maka dijual lelang dan hasilnya setelah dikurangi pelunasan pembayaran harta bersama pada dictum 2.1 dan 2.2, dibagi dua sama besar atau sama nilainya dan menyerahkan bagian Penggugat/Pembanding kepada Penggugat/ Pembanding; 7. Menghukum Tergugat/Terbanding untuk menyerahkan harta bawaan Penggugat/Pembanding sebagaimana tersebut dalam dictum 3 kepada Penggugat/Pembanding; 8. Menolak gugatan Penggugat/Pembanding selain dan selebihya; 9. Membebankan kepada Penggugat/Pembanding untuk membayar biaya perkara pada tingkat pertama sebesar Rp ,00 (lima ratus empat puluh satu ribu rupiah) dan pada tingkat banding sebesar Rp ,00 (seratus lima puluh ribu rupiah); Demikian putusan ini dijatuhkan di Bandung pada hari Jumat tanggal 20 Mei 2011 Masehi bertepatan dengan tanggal 16 Jumadilakhir 1432 Hijriyah, dalam sidang Majelis Pengadilan Tinggi Agama Bandung oleh kami Drs. H. HASAN BISRI, S.H., M.Hum., sebagai Ketua Majelis, Drs. H. MUHTADIN, S.H., dan Drs. H. NIKMAT HADI, S.H., masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan tersebut pada hari itu juga diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis, dengan dihadiri oleh para hakim Hal 8 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

9 anggota dan dibantu oleh Drs. DEDENG sebagai Panitera Pengganti dengan tidak dihadiri oleh para pihak yang berperkara; KETUA MAJELIS, ttd Drs. H. HASAN BISRI, SH, M.Hum. HAKIM ANGGOTA HAKIM ANGGOTA, ttd Drs. H. MUHTADIN, S.H. ttd Drs. H. NIKMAT HADI., SH. PANITERA PENGGANTI, ttd Drs. D E D E N G Perincian biaya perkara: 1. ATK, Pemberkasan dll Rp ,- 2. Redaksi Rp ,- 3. Meterai Rp 6.000,- J u m l a h Rp ,- Untuk salinan yang sama bunyinya oleh : PENGADILAN TINGGI AGAMA BANDUNG, PANITERA H. TRI HARYONO, SH Hal 9 dari 9 Hal. Put. No. 226/Pdt.G/2010/PTA.Bdg

NOMOR: 57/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA MELAWAN

NOMOR: 57/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA MELAWAN Salinan P U T U S A N NOMOR: 57/Pdt.G/2011/PTA.Bdg. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Agama Bandung yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara
