PENERAPAN PEMBELAJARAN AUTOCAD 2008 PADA MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF DASAR (GTOD)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN PEMBELAJARAN AUTOCAD 2008 PADA MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF DASAR (GTOD)"

Transkripsi

1 ISSN: Vol.05/No.02/Januari 2015 PENERAPAN PEMBELAJARAN AUTOCAD 2008 PADA MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF DASAR (GTOD) Oleh: Wahyu Alam Moris, Arif Susanto Pendidikan Teknik Otomotif, FKIP, Universitas Muhamadiyah Purworejo Abstrak Artikel ini membahas tentang penerapan pembelajaran AutoCAD 2008 mengenai kelayakan pembelajaran AutoCad 2008 dan mengetahui ada atau tidaknya peningkatan prestasi siswa kelas X Teknik Otomotif SMK Wongsorejo Gombong pada pembelajaran mata diklat Gambar Teknik Otomotif Dasar yang menggunakan program AutoCad Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan (Research and Development). Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner (angket) dan soal (pretest-posttest). Teknik analisis data dilakukan dengan deskriptif kuantitatif dan membandingkan hasil uji penerapan pretest-posttest antara kelas tidak menggunakan AutoCad 2008 dan kelas yang tidak menggunakan pembelajaran AutoCad Kata kunci: Menerapkan pembelajaran AutoCad 2008, Gambar Teknik Otomotif Dasar PENDAHULUAN Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi kian pesat di Era Globalisasi ini.berbagai macam teknologi baru bermunculan di berbagai bidang, baik di bidang industri, transportasi,dan bidang lainnya. Daya saing suatu negara erat kaitannya dengan peningkatan Sumber Daya Manusianya. Pendidikan kejuruan memiliki peran penting dalam meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM), dalam peningkatan kemampuan terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Pentingnya suatu pengembangan-pengembangan pada pembelajaran. Pembejaran yang dibuat berupa pembelajaran menggunakan program AutoCad 2008 pada mata diklat Gambar Teknik Otomotif Dasar (GTOD). Adapun materi yang disampaikan adalah gambar piktorial dan orthogonal. Batasan masalah yang dikemukakan di atas, maka ditentukan tujuanya sebagai berikut: (1) proses penerapan pembelajaran, (2) kelayakan penerapan pembelajaran AutoCad 2008, (3) meningkatankan prestasi siswa kelas X METODE PENELITIAN Penelitian ini merupakan jenis penelitian Research and Development (R&D) yang pada tahap selanjutnya bertujuan untuk mengetahui kelayakan, keefektifan pembelajaran 247

2 Vol.05/No.02/Januari 2015 ISSN: AutoCAD 2008 dengan topik bahasan gambar piktorial, gambar orthogonal dan pemberian ukuran. Subyek pada penelitian ini adalah siswa kelas X Jurusan Teknik Otomotif. Cara pengambilan sampel dengan cara nonprobability sampling yaitu teknik pengambilan sampel yang tidak memberi peluang yang sama bagi setiap unsur atau anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel. Obyek penelitian pembelajaran AutoCAD 2008 yang selanjutnya akan digunakan sebagai pembelajaran. Variable penelitian pada penelitian ini ialah variable independen. Menurut Sugiyono (2007: 4) Variable Independen atau variable bebas merupakan variabel yang mempengaruhi atau yang menjadi sebab perubahannya atau timbulnya variabel independen/terikat. Adapun tahapan yang digunakan pada penelitian ini adalah dapat dijelaskan sebagai berikut: (a) Analisis Kebutuhan (b) Desain AutoCAD 2008 (c) Validasi (d) Uji Coba Kelompok Kecil (e) Revisi Tahap 1 (f) Uji Coba Kelompok Besar (g) Revisi Tahap 2 (h) Uji Efektifitas (i) Produk Akhir A. Teknik Pengambilan Data 1. Sumber dan Jenis Data : Sumber data terdiri dari data manusia dan data non manusia, sedangkan jenis data jenis kuantitatif. 2. Teknik Pengumpulan Data: Teknik pengumpulan data dokumen dan kuesioner (Angket) dan data pretest dan posttest berupa soal teori dan job menggambar. B. Instrumen Penelitian 1. Penerapan Pembelajaran AutoCAD 2008 Instrumen penelitian berupa angket untuk menilai kualitas pembelajaran. penilaian ahli yang berupa validasi oleh para ahli, respon siswa dan guru. a. Instrumen Uji Kelayakan untuk Ahli Materi Instrumen ditinjau dari aspek: (1) aspek pembelajaran dan (2) aspek kualitas materi. 2. Instrumen Prestasi Belajar Siswa Adapun penerapan kedua instrument tersebut, yaitu : (a) Instrumen Soal Teori (b) Instrumen Soal Praktek. 248

3 ISSN: Vol.05/No.02/Januari 2015 C. Teknik Analisis Data 1. Penerapan Pembelajaran AutoCad 2008 a. Kelayakan Pembelajaran AutoCAD 2008 Analisis Prestasi Belajar Siswa a) Analisis Pada Instrumen Soal Teori b) Analisis Pada Instrumen Soal Praktek Menggambar 2. Uji Prasyaratan Analisis : (a) Uji Normalitas (b) Uji Homogenitas Varian 3. Validitas Butir Soal. HASIL DAN PEMBAHASAN 1. Hasil Uji Pretest-Posttest pada Kelas Eksperimen a. Uji Normalitas Data pada Kelas Eksperimen No. Data Keterangan 1 Pretest 6,677 7,815 = Normal 2 Posttest 3,6 7,815 = Normal Tabel 17.Hasil uji normalitas data kelas eksperimen b. Uji r Pada Kelas Eksperimen No. Data Mean S 2 S R 1 Pretest (X 1 ) S 1 2 = S 1 = Posttest (X 2 ) S 2 2 = S 2 = Tabel 18. Data untuk uji r kelas eksperimen Berikut hasil uji r sebagai berikut : ( ) ( ) r table negative < -2,648, dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian hipotesis yang diterima adalah Hipotesis alternatif (Ha) yang berbunyi Ada peningkatan prestasi belajar siswa sesudah mengikuti pembelajaran AutoCAD

4 Vol.05/No.02/Januari 2015 ISSN: Hasil Uji Pretest-Posttest Pada Kelas Kontrol a. Uji Normalitas Data Pada Kelas Kontrol No. Data Keterangan 1 Pretest 7,2 7,815 = Normal 2 Posttest 4,216 7,815 = Normal Tabel 19.Hasil uji normalitas data kelas kontrol. b. Uji t Pada Kelas Kontrol No. Data Mean S 2 S R 1 Pretest (X 1 ) 71,11 S 1 2 = 37,96 S 1 = 6,161 2 Posttest (X 2 ) 81,11 S 2 2 = 32,41 S 2 = 5,693 Tabel 20. Data untuk uji r kelas kontrol 0,379 Berikut hasil uji r sebagai berikut: ( ) ( ) r table negative -8,86 < -1,669, dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian hipotesis yang diterima adalah Hipotesis alternatif (Ha) yang berbunyi Ada peningkatan prestasi belajar siswa sebelum dan sesudah mengikuti pembelajaran pembelajaran AutoCAD Uji r pada Hasil Penilaian Job Sheet a. Uji Normalitas Data Hasil Penilaian Job Sheet No. Data Keterangan 1 X TO1 6,533 7,815 = Normal 2 X TO3 7,662 7,815 = Normal Tabel 21. Hasil uji normalitas data hasil penilaian job sheet 250

5 ISSN: Vol.05/No.02/Januari 2015 b. Uji Homogenitas Data Pada Hasil Penilaian Job Sheet No. Data F h F r Keterangan 1 Nilai Job Sheet 34,53 2,25 F h <F r = Tidak Homogen Tabel 22. Hasil uji homogenitas data nilai job sheet Berdasarkan hasil uji homogenitas pada tabel 22 didapatkan bahwa data tersebut tidak homogen, maka rumus uji r yang digunakan adalah rumus persamaan 2. c. Uji r Pada Data Hasil Penilaian Job Sheet No. Data Mean S 2 1 X TO1 77,58 2 S 1 = 2,877 2 X TO2 79,31 S 2 2 = 9,933 Tabel 23. Data untuk uji r pada hasil penilaian job sheet didapatkan hasil uji r sebagai berikut: r tabel -2,870 < -1,689. Berdasarkan konsultasi tersebut, maka Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian hipotesis yang diterima adalah Hipotesis alternatif (Ha) yang berbunyi Ada perbedaan prestasi belajar siswa antara menggunakan pembelajaran AutoCAD 2008 dan tidak menggunakan. PEMBAHASAN 1. Uji Coba Kelayakan (Validasi) a. Uji Ahli Materi Ditinjau dari aspek (a) kualitas : 80% dan aspek (b) kebermanfaatan : 92%. Secara keseluruhan penilaian adalah 86%. Menurut Suharsimi Arikunto (2008: 35), berdasarkan skor tersebut pembelajaran termasuk sangat layak digunakan karena berada pada persentase 81%-100%, sehingga pembelajaran ini dapat digunakan untuk Proses Belajar Mengajar di kelas. 251

6 Vol.05/No.02/Januari 2015 ISSN: Uji Coba Kelompok Kecil Hasil penilaian uji coba kelompok kecil ditinjau dari aspek (1) kualitas tampilan didapat skor 80.57% dan aspek (2) kebermanfaatan materi didapatkan skor 85.2%. Berdasarkan skor tersebut layak digunakan karena berada pada persentase 81%-100% (Suharsimi Arikunto, 2008: 35), sehingga pembelajaran ini dapat digunakan untuk proses belajar mengajar di kelas. 3. Uji Coba Kelompok Besar Ditinjau dari aspek (1) kualitas tampilan didapatkan skor kelayakan 79.83% dan aspek (2) kebermanfaatan materi didapatkan skor kelayakan 83.71%. Secara keseluruhan skor kelayakan yang didapat adalah 81.77% dengan kriteria sangat layak. Berada pada persentase 81%-100% (Suharsimi Arikunto, 2008: 35), sehingga ini sangat layak digunakan untuk Proses Belajar Mengajar di kelas 4. Uji Efektifitas Pembelajaran AutoCad 2008 Berikut merupakan pembahasan mengenai hasil uji efektifitas. a. Hasil Uji Efektifitas pada Kelas Eksperimen Berdasarkan hasil pengujian didapatkan hasil uji r pada hasil pretest-posttest siswa kelas Eksperimen sebesar -12,02. Hasil uji r hitung tersebut dikonsultasikan dengan uji r tabel menggunakan dk = = 70 dan taraf siginifikan 5% didapatkan nilai r tabel yaitu -2,648. Hasil r hitung (bertanda negatif) < r tabel (negatif) = < -2,648, dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima. Hipotesis diterima adalah Hipotesis alternatif (Ha) yang berbunyi Ada peningkatan prestasi belajar siswa sebelum dan sesudah mengikuti pembelajaran AutoCAD b. Hasil Uji Efektifitas Pada Kelas Kontrol Hasil uji r pada hasil pretest-posttest siswa kelas Eksperimen sebesar -8,68. Hasil uji r hitung tersebut dikonsultasikan dengan uji r tabel menggunakan dk = = 64 dan taraf siginifikan 5% didapatkan nilai -1,669. Hasil t hitung (negatif) < r tabel (negatif) = -8,68 < -1,669, dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian hipotesis yang diterima adalah hipotesis alternatif 252

7 ISSN: Vol.05/No.02/Januari 2015 (Ha) yang berbunyi Ada peningkatan prestasi belajar siswa sebelum dan sesudah mengikuti pembelajaran tanpa pembelajaran AutoCAD c. Uji Efektifitas Berdasarkan Hasil Penilaian Job Sheet n 1 = 33, dk 32, maka t tabel = -1,694 (signifikasi 5%) n 2 = 36, dk 35, maka t tabel = -1,689 (signifikasi 5%) Kemudian hasil uji r hitung dikonsultasikan dengan r tabel pengganti yaitu - 2,870 < -1,689. Maka Ho ditolak dan Ha diterima.hipotesis yang diterima adalah Hipotesis alternatif (Ha) yang berbunyi Ada perbedaan prestasi belajar siswa antara menggunakan pembelajaran AutoCAD 2008 dan tidak menggunakannya. 5. Laju Peningkatan Prestasi Siswa Secara keseluruahan hasil-hasil penilaian di atas dapat ditunjukkan melalui tabel di bawah ini. No. Rata-rata Eksperimen Kontrol Keterangan 1 Soal teori Nilai tes akhir 85,09 81,11 Nilai tes awal 65,74 71,11 Selisih 19, Gambar Teknik Otomotif Dasar 19,35 > 10 Rata-rata nilai 79,31 77,58 79,31 > 77,58 Tabel 24. Perbandingan hasil nilai kelas eksperimen dengan kelas control Berdasarkan data diatas disimpulkan pembelajaran dengan menerapkan program AutoCAD 2008 sangat layak digunakan dan efektif dalam meningkatkan prestasi belajar siswa. KESIMPULAN DAN SARAN Kelayakan penerapan pembelajaran Auto Cad 2008 secara keseluruhan dikategorikan layak dengan kualitas baik dan berdasarkarkan hasil penelitian di simpulkan bahwa ada peningkatan siswa pada kelas X TO SMK Wongsorejo Gombong Kebumen setelah mengikuti model pembelajaran Program Auto Cad Materi yang ada perlu dikembangkan lebih lanjut, dengan penambahan materi-materi yang terbaru dan relevan 253

8 Vol.05/No.02/Januari 2015 ISSN: dengan materi sebelumnya. Serta perlu memperbanyak pemberian-pemberian contoh yang berkaitan dengan materi dalam bentuk gambar. DAFTAR PUSTAKA Arikunto, Suharsimi. (2008). Evaluasi Progam Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara. Mulyatiningsih, Endang. (2011). Riset Terapan Bidang Pendidikan dan Teknik. Yogyakarta: UNY Press. Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta. (2007). Statistik untuk Penelitian. Bandung: CV. Alfabeta. 254

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi experimental design. Desain ini mempunyai kelompok kontrol, tetapi tidak dapat berfungsi
