PROGRAM KERJA KOORDINATOR SARANA PRASARANA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROGRAM KERJA KOORDINATOR SARANA PRASARANA"

Transkripsi

1 PROGRAM KERJA KOORDINATOR SARANA PRASARANA Bismillahirrahmaanirrahim Assalamualaikum Wr Wb. PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT, bahwasanya sampai saat ini kita senantiasa dalam keadaan sehat walafiat. Tidak lain karena Rahmat, taufik serta hidayah Allah Swt. Mudahmudahan kita senantiasa dalam lindunganya, Amiin. Selanjutnya saya mengucapkan syukur Alhamdulillah tidak lain karena partitsipasi, kerjasama, bantuan dan do a restu dari semua pihak terutama pihak yang menangani urusan sarana dan prasarana. Begitu pula sampai saat ini dengan bekal, petunjuk saran dan pengarahan bapak Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum SMP ITUS JALAKSANA kami dapat menyelesaikan program sarana dan prasarana sekalipun sangat sederhana dan masih banyak kekuranganya. Sesuai dengan keterbatasan kemampuan kami, tentu saja banyak kekurangan dan kelemahanya. Oleh karena itu teguran kritik dan saran yang bersifat membangun dari berbagai pihak sangat kami harapkan. Atas segala bantuan, do a dan restu para teman sejawat, disampaikan terima kasih. Wassalamualaikum Wr... Wb Koordinator Sarana dan Prasarana SMP ITUS Jalaksana ttd Solehudin, S.Pd.I

2 PROGRAM KERJA KOORDINATOR SARANA DAN PRASARANA SMP ITUS JALAKSANA BAB I PENDAHULUAN A. DASAR 1. Undang-undang Nomor : 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. Peraturan Pemerintah Nomor. 25 tahun 2000 tentang Program Pengembangan Pendidikan Nasional. 3. Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 087/U/2002, Tanggal 19 April 2001 tentang Penyusunan Standar Peningkatan Mutu Pendidikan. 4. Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 125/U/2002, Tentang Kalender Pendidikan dan Jumlah Jam Mengajar Efektif. 5. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. 6. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. 7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 23 tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan. 8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 24 tahun 2006 tentang Pelaksanaan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 dan 23 tahun Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan. 10. Surat Keputusan Kepala SMP ITUS tentang Beban Kerja Guru Semester 1 & 2 per Tahun Pelajaran. 11. Bahwa dalam memperlancar pelaksanaan tugas kepala sekolah dan wakil kepala sekolah dipandang perlu menyusun kerja tahunan sebagai pedoman kerja untuk membantu sebagian tugas-tugas kepala sekolah. B. MAKSUD DAN TUJUAN 1 Maksud Sebagai pedoman kerja Koordinator Sarana dan prasarana SMP ITUS Jalaksana dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya.

3 2. Tujuan 1. Untuk mengetahui rencana dan program kerja yang akan di laksanakan sehingga dapat mencapai tujuan yang optimal. 2. Sebagai bahan masukan bagi penyusunan program dan pertimbangan Wakil Kepala Sekolah dalam menetapkan kebijaksanaan serta langkah langkah pengembangan sekolah selanjutnya. 3. Agar dapat melaksakan tugas secara rinci, efektif dan efisien sesuai dengan bidang tugas Koordinator sarana dan prasarana. C. RUANG LINGKUP DAN SASARAN 1. Ruang lingkup Adapun ruang lingkup rencana dan program kerja koordinator sarana dan prasarana SMP ITUS Jalaksana adalah : a. Program umum b. Program khusus c. Program jangka pendek d. Program jangka panjang 2. Sasaran Sasaran dari program koordinator sarana dan prasarana SMP ITUS Jalaksana adalah untuk membantu sebagian tugas-tugas wakil kepala sekolah dalam kelancaran kegiatan proses belajar mengajar di SMP ITUS Jalaksana.

4 BAB II PROGRAM KERJA Di dalam penyusunan program kerja koordinator sarana dan prasarana SMP ITUS Jalaksana dapat kami kemukakan sebagai berikut: A. PROGRAM UMUM 1. Membantu tugas Wakil kepala sekolah di dalam penyelenggaraan kegiatan sekolah sehari-harinya terutama menyangkut urusan penyediaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana. 2. Menyedikan, mengatur, memelihara sarana dan prasarana sekolah dengan pelaksanaan kegiatan sekolah dan proses belajar mengajar dapat berjalan dengan tertib dan lancar. Tentu saja hal ini tidak lepas dari pengawasan. 3. Mengupayakan kepada seluruh aparat penyelenggara sekolah (guru, karyawan, maupun siswa) akan pentingnya kesadaran diri untuk ikut memelihara keindahan dan kebersihan lingkungan sekolah sebagai unsur ketahanan sekolah. 4. Memikirkan, mengusahakan, mengajukan sarana dan prasarana yang belum ada/diadakan serta mengganti memperbaiki sarana dan prasarana yang telah rusak. 5. Menyusun rencana kebutuhan sarana dan prasarana sekolah. 6. Mengkoordinasikan pendayagunaan sarana dan prasarana sekolah. 7. Menyusun laporan pelaksanaan urusan sarana dan prasarana sekolah. B. PROGRAM KHUSUS Program khusus ini dilaksanakan secara rutin yang meliputi : 1. Pemeliharaan kebersihan dan keindahan sekolah serta lingkungan secara teratur dengan meningkatkan tugas kerja karyawan. 2. Menyediakan sarana dan prasarana yang dibutuhkan dalam menyelenggarakan sekolah seperti alat tulis menulis serta kertas dan lain-lain. 3. Mencatat dan mangawasi penggunaan sarana dan prasarana sekolah secara teratur agar setiap saat dapat diketahui. 4. Pembinaan tenaga karyawan baik bagian kebersihan maupun bagian pemeliharaan sarana dan prasarana sekolah agar mereka sadar dan mampu meningkatkan partisipasi di dalam menunjang penyelenggaraan sekolah sesuai dengan tugasnya masing-masing.

5 5. Melibatkan guru, karyawan serta siswa agar ikut memelihara sarana dan prasarana yang ada disekolah, begitu pula mengenai kebersihan serta keindahan sekolah dengan lingkungannya. 6. Mengkoordinir kebersihan ruangan kelas, ruang guru dan ruiang Wakil kepala Sekolah, dan Kepala sekolah setiap hari. 7. Mengkoordinir kebersihan halaman sekolah, kebersihan taman, kebersihan kamar kecil serta kebutuhan air kamar kecil setiap hari. C. PROGRAM JANGKA PENDEK 1. kebersihan dan keindahan meliputi : a. kebersihan dan keindahan di dalam dan di luar ruang dan seluruh ruang yang ada di sekolah dengan cara: - Meningkatkan pesan serta tenaga kerja karyawan agar bekerja sebagai mana mestinya. - Setiap ruangan dibersihkan pagi hari oleh siswa yang menempati ruangan tersebut sebelum jam dan setelah KBM. - Membersihkan lorong-lorong kelas atau ruangan dan halaman sekitar. - Membersihkan halaman depan dan belakang ruang kelas oleh masing-masing siswa yang menempati ruangan tersebut setiap hari. b. Kebersihan kamar kecil Diusahakan agar selalu terpelihara kebersihannya dengan penyediaan air yang cukup sehingga tidak menimbulkan bau yang dapat mengganggu pada ruang sekitarnya. Dengan cara ruang kamar kecil ini dibersihkan 2 kali dalam satu minggu oleh karyawan atau petugas kebersihan. c. Kebersihan dan keindahan taman Secara rutin kebersihan dan keindahan taman dilakukan dengan cara: - Taman dijaga kebersihannya setiap hari oleh karyawan atau petugas kebersihan - Menjaga kesuburan bunga dan tanaman setiap hari oleh karyawan atau petugas kebersihan. 2. Penyediaan dan penambahan sarana dan prasarana Sarana dan prasarana yang sangat diperlukan untuk kelengkapan sekolah yang diprioritaskan antara lain: a. Perlengkapan

6 1. Memperbaiki atap yang bocor. 2. Memperbaiki plafon ruangan dan teras yang rusak. 3. Memperbaiki tegel/ubin/keramik ruangan dan teras yang rusak. 4. Memperbaiki got/saluran air yang tersumbat 5. Memasang atau mengganti kran air yang rusak. 6. Penataan ruangan dan halaman laboraturium. 7. Penataan dan penggunaan alat dan bahan laboraturium. 8. Pembuatan papan data keadaan guru, struktur organisasi sekolah, strutur organisasi laboraturium IPA, dan laboratorium bahasa. 9. Memperbaiki/mengganti kaca jendela ruang kelas, dan ruangan yang lainya yang pecah. 10. Perawatan Gedung Serbaguna/Aula setiap hari 11. Perawatan alat komunikasi HT (Handy Talki) khususnya yang diperuntukan bagi Guru Piket 12. Perawatan secara rutin sound system dan perlengkapan sound lainnya 13. Perawatan Laboratorium IPA 14. Penataan Kebersihan lingkungan baik interior maupun eksterior sekolah 15. Pengadaan Buku paket untuk siswa dan buku pegangan Guru b. Peralatan 1. Pengadaan alat kebersihan dan keindahan kelas. 2. Pengadaan alat olahraga dan kesenian untuk meningkatkan prestasi dan kegiatan pengembangan diri siswa. 3. Pengadaan papan white board untuk ruang kelas dan untuk data pengelolaan laboraturium. 4. Pengadaan meja dan kursi siswa /meubler siswa. 5. Pengadaan meja dan kursi guru /meubler guru. 6. Pengadaan meja dan kursi pegawai Tata Usaha. 7. Pengadaan lemari rak untuk guru. 8. Pengadaan lemari rak untuk barang inventaris Tata Usaha. 9. Pengadaan 1 buah LCD proyektor. 10. pengadaan meja dan kursi praktikum laboraturium IPA. 11. pengadaan buku-buku perpustakaan/buku pelajaran untuk siswa dan pegangan guru.

7 12. pengadaan kitab suci Al-Qur an dan Buku Metode UMMI untuk kegiatan IMTAQ dan pengembangan diri siswa. 13. pengadaan meja dan kursi / meubler perpustakaan. 14. pengadaan lemari rak untuk alat dan bahan praktikum laboraturium IPA. 15. pengadaan lat-alat dan bahan praktikum IPA. 16. pengadaan gordin pada ruang perpustakaan, ruang guru, ruang meeting guru dan ruang laboraturium IPA. c. Perbaikan meja dan kursi yang rusak secara rutin dan teratur. d. Pemeliharaan sarana dan prasarana sekolah dengan pencatatan yang teratur serta pengecekan setiap akhir bulan. e. Pemeliharaan CCTV dan Finger Print. D. PROGRAM JANGKA PANJANG YANG SUDAH ADA 1. Pengadaan 1 lokal ruang laboraturium bahasa. 2. pembangunan 2 lokal ruang laboraturium fisika dan biologi. 3. pembangunan 1 lokal ruang serba guna/ruang keterampilan untuk kegiatan pengembangan diri siswa. 4. Pembangunan lapangan olahraga (volly ball, basket) yang permanent untuk menunjang kegiatan proses belajar mengajar dan pengembangan diri siswa. 5. pembangunan 1 buah post Satuan pengaman (satpam). 6. perbaikan WC/kamar mandi siswa, guru dan pegawai. E. LAIN-LAIN Apabila ada hal program lain ternyata memang perlu/diperlukan, serta anggaran masih memungkinkan, maka hal tersebut dapat dilakukan/dilaksanakan sesuai persetujuan wakil kepala sekolah, dan kepala sekolah.

8 BAB III PENUTUP Demikian program yang dapat kami susun dengan segala kemampuan kami yang ada, namun demikian kami percaya bahwa masih banyak kekuranganya. Hal tersebut terjadi karena memang keterbatasan kami. Oleh karena itu kami mohon maaf yang atas kesalahan dan kekurangan tersebut, serta mohon kritik dan saran agar program untuk tahun yang akan datang dapat lebih baik lagi.

PROGRAM KERJA WAKA MAN GUNUNG PADANG PANJANG BIDANG SARANA & PRASARANA TAHUN PELAJARAN

PROGRAM KERJA WAKA MAN GUNUNG PADANG PANJANG BIDANG SARANA & PRASARANA TAHUN PELAJARAN PROGRAM KERJA WAKA MAN GUNUNG PADANG PANJANG BIDANG SARANA & PRASARANA TAHUN PELAJARAN 2014-2015 DISUSUN OLEH : JONNEVA VERIUS, S.Pd MAN GUNUNG PADANG PANJANG TP 2013-2014 KATA PENGANTAR Bismillahirrahmaanirrahim
