CARA SEDERHANA MEMBUAT FILM MENGGUNAKAN WINDOWS MOVIE MAKER

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "CARA SEDERHANA MEMBUAT FILM MENGGUNAKAN WINDOWS MOVIE MAKER"

Transkripsi

1 CARA SEDERHANA MEMBUAT FILM MENGGUNAKAN WINDOWS MOVIE MAKER Yusnita Dewi Abstrak Windows Movie Maker adalah Software video editing gratis yang dibuat oleh Microsoft. Kita dapat menggunakan Windows Movie Maker untuk mengedit hasil capture dari camera video, web camera atau dari sumber video lainnya menjadi sebuah movie. Dalam proses edit audio dan video menggunakan Windows Movie Maker kita dapat pula menambahkan title, transisi dan efek visual sesuai dengan keinginan, untuk kemudian menyimpan hasil final berupa movie ke dalam berbagai format video. Kata Kunci: Windows Movie Maker, Video, Edit Pendahuluan Windows Movie Maker biasanya banyak digunakan oleh para pemula dalam pembuatan film, karna selain mudah, fitur yang disediakan pun cukup lengkap dan terjangkau karna merupakan program bawaan dari Windows Xp. Biasanya Windows Movie Maker sudah terinstall sendiri, bersamaan dengan kita menginstal Windows. Selain itu Windows Movie Maker juga mendukung hampir semua format video, movie, media, MP3 dan lain-lain, sehingga sangat memudahkan kita dalam proses pembuatannya. Tanpa harus mengconvert terlebih dahulu sourcenya yang bisa memakan waktu sangat lama, kita bisa langsung menggunakan source yang ada dan memulai proses pembuatan film atau video.

2 Pembahasan 1. Berikut adalah beberapa penjelasan dari fitur fitur yang ada pada Windows Movie Maker : Collections, berisikan clip audio, video clip atau gambar yang kita import atau capture dalam Windows Movie Maker. Sebuah Collection berperan sebagai container clip clip (sebagai satuan terkecil dari video dan audio) yang kita miliki. Collection membantu mengorganisir hasil import dan capture. Collections berada dalam Collections panel dalam Windows Movie Maker. Projects, berisi susunan dan informasi waktu dari audio dan video clip, transisi video, efek video dan title yang telah ditambahkan ke dalam storyboard maupun timeline. File project disimpan dengan ekstensi *.wswmm. Dengan menyimpan project maka nantinya project dapat dibuka dan digunakan kembali, dan akan tersimpan pada keadaan terakhir digunakan. Movie, adalah project final yang disimpan menggunakan Save Movie Wizzard. Kita dapat menyimpan movie ke dalam komputer atau recordable CD, atau mengirimkan sebagai attachment , bahkan menyimpannya ke dalam Web. Movie yang telah tersimpan dapat dimainkan dalam Windows Media Player serta browser web. Jika diinginkan maka movie dapat pula disimpan dalam DV camera menggunakan koneksi yang tersedia (IEEE 1394). Source file Adalah file media digital (misalnya file audio dan video serta gambar) yang diimport ke dalam Project. Ketika Anda mengimport file video, audio atau gambar maka file-file tersebut akan tampil dalam Windows Movie Maker sebagai representasi dari source file asli. File-file yang diimport tersebut tidak akan dicopy/digandakan tetapi hanya namanya saja yang digunakan oleh Windows Movie Maker. Ketika Anda mengadakan perubahan pada file yang telah diimport dalam Windows Movie Maker maka tampilan file dalam Windows Movie Maker akan ikut berubah sesuai dengan perubahan yang

3 Anda buat. Jika Anda menghapus nama file yang telah diimport dalam Windows Movie Maker maka file asli/source file tidak akan ikut terhapus. Perangkat Capture Video dan Audio Dalam Windows Movie Maker Anda dapat menggunakan berbagai perangkat capture untuk memindahkan rekaman audio dan video ke dalam komputer. Terdapat dua kategori dasar perangkat capture yaitu perangkat capture video dan perangkat capture audio. Perangkat capture video memiliki fungsi memindahkan rekaman video ke dalam komputer, dalam Windows Movie Maker Anda dapat menggunakan berbagai perangkat capture seperti tertera di bawah ini : Perangkat video analog seperti kamera video analog (Beta, VHS, SVHS dan Hi 8) dan Video Cassette Recorder (VCR) yang terhubung dengan video capture analog. Web camera Digital video seperti DV camera atau VCR yang terkoneksi menggunakan port IEEE 1394 TV Tuner Card Perangkat capture audio berfungsi untuk memindahkan audio dari sumber luar ke dalam komputer. Perangkat capture audio yang paling populer adalah microphone (mic). Berikut ini perangkat capture audio yang dapat digunakan dalam Windows Movie Maker : Audio Card (sound card) Microphone yang stand alone Built in microphone dalam perangkat camera video (analog maupun digital)

4 Menyimpan Movie Ketika telah selesai melakukan editing pada project dalam Windows Movie Maker maka Anda dapat menyimpannya sebagai movie (proses untuk menghasilkan movie disebut dengan rendering). Anda dapat menyimpan movie ke dalam CD untuk kemudian disebarkan kepada teman, menyimpan dan mengirim movie sebagai attachment dalam , atau mengirimnya ke video hosting di web, atau dapat pula disimpan kembali dalam DV camera. Movie yang telah tersimpan merupakan media digital yang telah ditambahkan dalam timeline/storyboard, yang didalamnya terdapat clip audio, clip video, gambar, transisi video, efek video, title dan credit. Jenis File yang Disupport oleh Windows Movie Maker Dibawah ini beberapa tipe file yang dapat dipergunakan (diimpor) di dalam Windows Movie Maker : File audio, berupa file dengan ekstensi *..aif,.aifc,.aiff.asf,.au,.mp2,.mp3,.mpa,.snd,.wav, and.wma File gambar, berupa file dengan ekstensi *.bmp,.dib,.emf,.gif,.jfif,.jpe,.jpeg,.jpg,.png,.tif,.tiff, and.wmf File video, berupa file dengan ekstensi *.asf,.avi,.m1v,.mp2,.mp2v,.mpe,.mpeg,.mpg,.mpv2,.wm, and.wmv

5 Area kerja Windows Movie Maker terdiri dari beberapa bagian: Menu Bar dan Toolbar Pada area kerja Windows Movie Maker di area atas terdapat bagian yang bernama Menu Bar dan area tepat dibawahnya dinamakan Toolbar. Pada area Menu Bar terdapat beberapa pilihan menu, yaitu File, Edit, View, Task, Clip, Play dan Help. Dalam menu-menu inilah terdapat berbagai perintah dalam pengoperasian Windows Movie Maker. Sedangkan Toolbar berisi tombol-tombol perintah, yang serupa dengan pilihan perintah yang ada dalam Menu Bar. Dalam Toolbar perintah-perintah tersebut ditampilkan dalam bentuk icon-icon sedangkan dalam Main Bar tombol perintah ditampilkan dalam bentuk teks. Movie Task Pane Di sebelah kiri area kerja Windows Movie Maker terdapat area yang dinamakan Movie Task Pane. Sama seperti halnya Main Bar dan Toolbar, area ini juga berisi tomboltombol perintah, bedanya dalam Movie Task Pane perintah-perintah tersebut dibagi dalam beberapa kategori sesuai dengan urutan/tahapan pengolahan video. Movie Task Pane terdiri dari kategori Capture Video, Edit Movie, Finish Movie dan tambahan

6 Movie Making Tips. Untuk menampilkan Movie Task Pane caranya pada Main Bar pilih View > Task Pane, atau klik tombol Task yang berada pada Toolbar. Collections Pane dan Content Pane Collections Pane terletak pada area yang sama dengan Movie Task Pane. Untuk menampilkan Collections Pane caranya pada Menu Bar pilih View > Collections, atau klik tombol Collections yang ada pada Toolbar. Dalam area Collections Pane terdapat 3 buah kategori, yaitu Video Effects, Video Transitions dan Collections. Kategori-kategori tersebut memiliki kontennya masingmasing, isi dari kategori akan ditampilkan dalam Content Pane. Apabila salah satu kategori dalam Collections Pane di klik maka dalam Contents Pane akan tampil isi/anggota dari kategori tersebut. - Kategori Video Effects berisi efek-efek visual yang dimiliki Windows Movie Maker. Berbagai macam efek visual yang dimiliki ditampilkan dalam Contents Pane. - Pilihan Video Transitions berisi efek-efek transisi yang dimiliki oleh Windows Movie Maker. - Sedangkan pilihan Collections berisi koleksi-koleksi clip video, audio dan gambar yang terdapat dalam Windows Movie Maker. Monitor Monitor berada di sebelah kanan area kerja Windows Movie Maker, berfungsi menampilkan preview video dan audio. Di bawah Monitor terdapat sekumpulan tombol playback yang biasa disebut dengan Playback controls, berfungsi untuk memutar clip video dan audio. Timeline Di bagian bawah area kerja Windows Movie Maker terdapat sebuah area yang dinamakan Timeline. Timeline berfungsi sebagai tempat meletakkan dan menyusun koleksi file video, audio, transisi, title dan musik. Susunan dalam Timeline akan

7 ditampilkan pada Monitor sebagai preview. Di dalam Timeline Anda dapat melakukan pengaturan durasi clip, pemotongan clip, penambahan efek transisi dan pemberian efek video. Timeline terdiri dari beberapa bagian yang biasa disebut dengan Track. Terdapat 5 buah Track dalam Timeline, yaitu : Video, tempat menyusun clip video dan gambar Transition, berisi efek efek transisi Audio, berisi audio yang menyertai clip video yang disusun dalam Track Video Audio/Music, berisi clip audio tambahan berupa narasi dan musik Title Overlay, berisi title dan credit title yang ditambahkan dalam Timeline Untuk menambahkan dan menyusun clip ke dalam Timeline, Anda hanya perlu melakukan drag and drop saja, sama halnya ketika ingin menambahkan efek transisi dan efek video. Storyboard Storyboard terletak pada area yang sama dengan Timeline. Storyboard merupakan tampilan default ketika Windows Movie Maker dijalankan. Storyboard menampilkan susunan clip secara garis besar. Dalam Storyboard terdapat berbagai informasi susunan clip meliputi durasi, transisi dan efek video. Dengan menggunakan tampilan Storyboard, Anda dapat dengan mudah merubah susunan/urutan clip, merubah efek transisi antar clip yang dipakai, serta merubah efek video yang dipakai. Untuk mengatur durasi clip (audio, video dan gambar), Anda tetap menggunakan tampilan Timeline.

8 2. Berikut adalah contoh pembuatan video dari source berupa gambar gambar Buka Aplikasinya Klik FILE dan klik NEW PROJECT (ctrl+n), untuk memulai aplikasi tersbut.

9 Kemudian klik FILE lalu klik OPEN PROJECT untuk mengambil gambar di folder yang akan kita edit di Windows Movie Maker. Sesudah itu, maka muncullah kotak dialog. pilih gambar yang akan di edit lalu klik OPEN. maka muncullah gambar tersebut di Windows movie maker.

10 Dalam menggunakan Windows Movie Maker ini, proses editing dalam tampilan STORYBOARD bisa dilakukan dengan cara klik kanan, dan klik ADD STORYBOARD, maka akan menampilkan gambar tersebut dalam dalam tampilan storyboard Sesudah itu, jika kita ingin mengeditnya lebih bagus lagi, kita bisa menambahkan Video Transitions dalam movie kita, dengan cara klik COLLECTIONS, lalu klik VIDEO TRANSITIONS. Maka akan muncul kotak dialog yang berisi macam macam video transitions dalam berbagai bentuk.

11 Pilih salah satu bentuk, misalnya transitions BARS atau CHECKERBOARD ACROSS, dan contohnya akan muncul, seperti yang di bawah ini :

12 8. Kemudian dalam bentuk transitions checkerboard across, klik kanan lalu copy ke tampilan Storyboard dan akan sendirinya bentuk itu terpaste ke tampilan tersebut.

13 9. Sesudah itu jika kita ingin melihat hasil dari bentuk transitions tersebut, lihatlah di samping, maka hasilnya adalah sebagai berikut.

14 10. Setelah itu, movie telah selesai. apabila kita ingin menyimpannya, maka langkahlagkahnya adalah sebagai berikut : Klik FILE Klik SAVE MOVIE FILE, maka akan muncul kotak dialog seperti di bawah ini. Dan terakhir, klik NEXT dan maka movie yang kita buat akan tersimpan secara otomatis.

15 11. Dan terakhir, sesudah kita menyimpan movie yang kita buat, secara otomatis akan muncul WINDOWS MEDIA PLAYER, dan akan menampilkan movie yang telah kita buat.

16 Penutup Windows Movie Maker merupakan sebuah software sederhana, tapi sangat bermanfaat untuk kita yang ingin mempelajari dunia pembuatan video, animasi ataupun perfilman. Kita bisa bereksperimen berbagai macam hal melalui software ini, karna Windows Movie Maker memang bukan ditujukan bagi kalangan profesional, tetapi untuk kita para pemula yang masih butuh banyak bimbingan. Referensi Biografi Nama saya Yusnita Dewi, Lahir di Jakarta pada 27 Juli 1993, saya anak 1 (pertama) dari 3 (tiga) bersudara. sekarang saya melanjutkan pendidikan di AMIK RAHARJA Jurusan TI Konsentrasi AI ( Artificial Informatics). yusnita@raharja.info Facebook:

Langkah Praktis : Mengolah Video dengan Windows Movie Maker 2.0

Langkah Praktis : Mengolah Video dengan Windows Movie Maker 2.0 Langkah Praktis : Mengolah Video dengan Windows Movie Maker 2.0 Winastwan Gora S. redaksi@belajarsendiri.com BAB III. MENGENAL WINDOWS MOVIE MAKER 2.0 Lisensi Dokumen : Hak Cipta 2006 BelajarSendiri.Com
