MENUAI LABA DARI MAKANAN SEHAT ( NUGGET SAYUR )

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MENUAI LABA DARI MAKANAN SEHAT ( NUGGET SAYUR )"

Transkripsi

1 KARYA ILMIAH MENUAI LABA DARI MAKANAN SEHAT ( NUGGET SAYUR ) Disusun untuk Memenuhi Tugas Akhir Mata Kuliah Lingkungan Bisnis Nama : FENTRI VERONIKA NIM : Kelas : S1 TI-2D STMIK AMIKOM YOGYAKARTA 2011

2 ABSTRAK Kecukupan konsumsi sayuran mutlak diperlukan karena kandungan vitamin, mineral dan enzim selaku senyawa bioaktif yang sangat diperlukan tubuh. Menu sayuran menjadi momok bagi anak-anak. Padahal, sayuran memiliki manfaat bagi anak yang sedang mengalami masa pertumbuhan. Dengan begitu, nugget sayur salah satu strategi untuk membantu anak-anak untuk mengkonsumsi sayur dengan bentuk dan rasa yang berbeda. Bisnis pembuatan nugget sayur ini bertujuan untuk meningkatkan pendapatan. Proses pembuatan nugget sayur cukup mudah, serta hanya butuh modal alat yang bisa didapatkan dengan mudah dan murah. Adanya produk inovatif untuk menarik konsumen, maka promosi dilakukan dengan menggunakan media internet. Internet adalah suatu media yang lebih strategis, efisien dan efektif.

3 Menuai Laba dari Makanan Sehat (Nugget Sayur) A. Latar Belakang Kecukupan konsumsi sayuran mutlak diperlukan karena kandungan vitamin, mineral dan enzim selaku senyawa bioaktif yang sangat diperlukan tubuh. Kelelahan juga menurunkan daya tahan tubuh sehingga memerlukan kecukupan antibodi. Gejala menurunnya daya tahan tubuh sering kali terabaikan sehingga timbul berbagai penyakit. Tanpa adanya alasan yang jelas, banyak anak tidak doyan makan sayur. Mereka lebih suka makan daging ayam dalam segala jenis olahan. Menu sayuran menjadi momok bagi anak-anak. Banyak orang tua bingung memikirkan bagaimana sang buah hati bisa mengkonsumsi makanan sehat ini. Padahal, sayuran memiliki manfaat bagi anak yang sedang mengalami masa pertumbuhan. Dengan begitu saya memunculkan ide untuk membuat nugget sayuran untuk lauk anak. Nugget berisi campuran bayam hijau, brokoli, wortel dan daging ayam. Dengan begitu dapat menambah nafsu makan anak. Nugget sayur yang baik untuk kesehatan karena menggunakan sayuran segar dan tanpa bahan penyedap rasa MSG dan pengawet. B. Tujuan Bisnis pembuatan nugget sayur ini bertujuan untuk meningkatkan pendapatan. Selain itu juga untuk menyediakan makanan atau cemilan sehat. Dan khusus bagi anak-anak, bermanfaat sebagai solusi yang kurang suka makan sayur, sehingga lebih efektif.

4 C. Teknik Pembuatan dan Anggaran Proses pembuatan nugget sayur cukup mudah, yaitu sayur dicincang kemudian dicampur bumbu dapur dan daging ayam yang telah digiling. Adonan itu kemudian dibentuk lucu untuk menarik minat anak-anak. Setelah itu dikukus dan ditaburi tepung roti. Setelah proses penaburan tepung selesai, nugget dikemas dan dibekukan. Untuk membekukan memerlukan waktu sehari semalam. Namun, karena tanpa bahan pengawet, nugget ini tidak bisa bertahan lama, karena itu agar nugget sayur ini tidak disimpan lebih dari 3 hari. Dengan pembuatan yang tidak sulit serta hanya butuh modal alat yang bisa didapatkan dengan mudah dan murah, maka nugget sayur ini dijual dengan harga Rp ,00 per bungkus. D. Strategi Bisnis Dengan adanya promosi, maka konsumen akan mengetahui adanya produk inovatif yang dipasarkan yang akan menarik konsumen untuk melakukan kegiatan pembelian. Dalam proses bisnis pasti akan membutuhkan dana tersendiri bagi kebutuhan promosi. Untuk meminimalisasi kebutuhan dana, terutama dana promosi maka saya memilih strategi pemasaran melalui media internet. Karena menurut saya, internet adalah suatu media yang lebih strategis, efisien dan efektif. Dari tujuan saya di atas, maka saya membidik pasar bagi ibu-ibu terutama yang mempunyai anak kecil. Peluang bisnis ini semoga dapat membantu ibu-ibu untuk mengantisipasi kekurangan vitamin pada buah hatinya yang tidak menyukai sayur. Dengan inovasi ini, maka buah hati dapat mengkonsumsi sayur dengan rasa dan bentuk yang berbeda.

5 E. Kesimpulan Nugget sayur adalah makanan sehat yang membantu ibu dalam menambah asupan gizi bagi buah hati dengan inovasi baru. Dari analisis di atas, selain nugget sayur adalah makanan sehat tapi menambah peluang bisnis atau usaha kecil bagi ibu-ibu di rumah. F. Referensi Produk nugget ini menurut saya suatu produk yang inovatif. Saya mendapatkan inspirasi untuk memulai bisnis dengan usaha kecil membuat nugget sayur dari : 1. Trans TV dalam acara Bosan Jadi Pegawai. 2. Referensi buku Marketing Strategy oleh M. Suyanto. 3. Referensi buku Strategic Management oleh M. Suyanto. 4. Media internet dari situs

BERBISNIS NUGGET SAYUR

BERBISNIS NUGGET SAYUR BERBISNIS NUGGET SAYUR KARIYA ILMIAH DISUSUN OLEH: NAMA : ANDI HARYANTO NIM : 10.12.4747 JURUSAN SISTEM INFORMASI SEKOLAH TINGGI MENEJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA 2011 Chicken nugget
