Prospek Ekonomi & Indonesia 2010

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Prospek Ekonomi & Indonesia 2010"

Transkripsi

1 Prospek Ekonomi & Pasar Modal Indonesia 2010

2 Global Economic Apa yang telah terjadi? Pertumbuhan Ekonomi AS mulai membaik ditandai dengan Real GDP Q turun menjadi -6,4% pada Q penurunan hanya 0,7%. Pembelian Durable Goods meningkat dari US$ 150 Miliar menjadi US$ 160 Miliar per Juni (Daya Beli Mulai Meningkat) Kenaikan Comodity Price meningkat khususnya metal dari 390 akhir tahun 2008 meningkat menjadi 612 pada bulan Juni CPI naik 0,1% dibulan Mei mengindikasikan ada pergerakan ekonomi, Sehingga kontraksi diharapkan berkurang, karena ada pertumbuhan. Pertumbuhan produksi negara-negara OECD meningkat dari 106,5 pada bulan Juni 2008, menjadi 117,2 bulan April Pertumbuhan negara-negara OECD (7 Negara) ditambah 6 negara bukan anggota tetap termasuk Indonesia tumbuh 14,4%, tetapi non anggota tetap saja pertumbuhannya 23,6%.

3 Pasar Modal Global sampai Q Pasar Modal di Asia tumbuh diatas +/- 40% kecuali Jepang, karena faktor krisis global sangat mempengaruhi kondisi ekonomi Jepang. Sejak awal tahun hingga bulan November 2009 indek regional seperti SSE 69,89%, IHSG 68,06%, STI 49,32%, HSI 545,06%, NKY Hanya Tumbuh 13,7%.(sampai bulan Oktober 2009)

4 Pertumbuhan Ekonomi Aktual dan Perkiraan Negara F 2010F Dunia (1.3) 1.9 Negara Maju (2.0) 1.1 Amerika (1.6) 1.6 Inggris (2.8) 0.2 Kanada (1.2) 1.6 Jerman (2.5) 0.1 Perancis (1.9) 0.7 Italia (1.9) 0.7 Spanyol (1.9) 0.7 Jepang 2.4 (0.3) (2.6) 0.6 Emerging Ekonomi China India Rusia (0.7) 1.3 Brazil Mexico (0.3) 2.1 Source: WEO Kebanyakan Negara di proyeksikan mengalami pertumbuhan negatif di 2009 dan baru akan mengalami pemulihan Berdasarkan angka komposit dari consensus Forecast Juli 2009, PDB dunia triwulan dua 2009 diperkirakan kontraksi minus 1,7% Berdasarkan proyeksi IMF Q pertumbuhan Ekonomi dunia mulai naik, Hingga tahun 2010, ekonomi Dunia diperkirakan menjadi 2,5%

5 Kondisi Ekonomi Indonesia sampai Q Kurs Rupiah Stabil dilevel Diperkirakan stabil dilevel 9500 mengingat : 1. Cadangan Devisa per Oktober 09 di level US$ 62.3 Miliar 2. Masuknya dana asing lewat pasar modal. 3. Menjaga Nilai Ekspor tetapi tinggi. Tingkat Inflasi tumbuh sangat lambat dikisaran 2,48 % sampai Oktober 2009 diperkirakan inflasi diperkirakan tidak lebih dari 5% selama Tingkat suku bunga masih bisa diturunkan hingga 6%, mengingat kondisi inflasi masih cukup rendah. Kondisi perbankan masih sangat sehat mengingat ancaman NPL masih sangat rendah, masih dibawah 5%. Spread antara Cost Of Fund dengan Yield Asset Produktif masih cukup lebar +/- 10%. Artinya marjin bank masih sangat besar, dan potensi penurunan suku bunga bank masih sangat bisa dilakukan.

6 Alokasi aset produktif bank sebanyak 68% disalurkan dalam kredit 10% di SBI dan sisanya di Surat Hutang. Kondisi ini sudah ideal tinggal penurunan bunga, agar lebih diserap sektor riil. Investasi pada Q3 diperkirakan akan mulai naik, tetapi masih tetap kecil, kontribusi pertumbuhan GDP pada Q masih disumbang oleh konsumsi. Pertumbuhan Indonesia Q /- dilevel 4,2% dan diperkirakan akan naik menjadi 4,3% akibat naiknya DGP pada Q4 09 yang diperkirakan sebesar 4,5%. S&P Standard and Poors Lembaga Rating Internasional menaikan rating Indonesia, dari stable menjadi positive. Sementara itu untuk rating long term foreign currency sovereign credit rating BB. Untuk Long Term local currency sovereign credit rating BB+ Untuk Short Term Sovereign adalah B.

7 Proyeksi Ekonomi Indonesia 2010 Pertumbuhan ekonomi Indonesia 2010 berada dilevel 4,5%-5,5% Pertumbuhan masih didorong oleh permintaan konsumsi dalam negeri, ekspor mengalami perbaikan, seiring mulai pulihnya makro global. Tingkat Inflasi 2010 masih dilevel 6%-7% kenaikan permintaan tampaknya dapat diimbangi dengan meningkatnya produksi lokal sehingga tidak menimbulkan gejolak harga. Rasio Hutang pemerintah diproyeksikan turun menjadi 25% dari PDB Angka ini lebih turun lagi dari estimasi 2009 yang berada dilevel 32%. Harga minyak mentah US$ 50-70/Barrel, dan Lifting Minyak 960,000 Barrel/hari. Tingkat Suku Bunga dimaintain dilevel 6%-7,5%, mengikuti tingkat inflasi.

8 Pasar Modal Indonesia IHSG sampai dengan bulan November 09 berhasil meningat hingga % Sejak awal tahun. Tabel Leading & Legging Sektor di BEI % % % % 80.00% 60.00% 40.00% 20.00% Agriculture Basic Ind Consumer Finance Infrastructure IHSG Manufacture Mining Misc Ind Property Trade

9 Kenaikan IHSG yang sangat tinggi apakah didukung oleh kondisi kinerja emiten?

10

11

12

13 Sektor-Sektor yang Solid melewati 2009 Sektor Pertambangan Batubara, dimana PTBA, ADRO,BUMI tetap bukukan kenaikan penjualan, hal ini karena kenaikan produksi. Sektor Energy lainnya adalah PGAS, kenaikan produksi, kenaikan harga gas, serta penguatan rupiah menjadi katalis bagi PGAS. Semen Sektor, kebutuhan pembangunan infrastruktur serta membaik harga jual. Serta naiknya kapasitas produksi membuat prospek emiten semen sektor 2010, masih akan positif. Sektor Perbankan mampu meningkatkan LDR menjadi 80% ditahun 09 dari 60% ditahun Artinya alokasi penempatan dana sudah sejalan dengan arahan BI, sehingga dengan kredit yang tersalurkan sektor riil dapat berjalan.bank BBRI, BMRI, BBCA dan BDMN, mempuyai valuasi yang menarik. Sektor Telekomunikasi, recovery margin. Sektor Consumer Goods penguatan rupiah, serta turunnya harga bahan baku.

14 Apakah IHSG Sudah Mencerminkan Fundamental Indonesia? 16.2x 14.2x Historical P/E Indonesia 12.2x 10.2x 8.2x 6.2x May04 Nov04 May05 Nov05 May06 Nov06 May07 Nov07 May08 Nov08 Okt 09 Dilevel IHSG 2500 PER IHSG dengan menggunakan EPS 2010 Rp.196/saham, baru mencapai 12,75x masih dibawah PER Malaysia Dan Singapura yang berada dilevel 15x.

15 Matrix Valuation Based on P/E Multiple 5 yr (Based on 2010)

16 Matrix Valuation Based on PBV Multiple 5 yr (Based 2010)

17 Estimate Yield Curve Indikasi Return Market sd Oktober % Indonesia Government Securities Yield Curve 14% 13% 12% 11% Yield to Maturity 10% 9% 8% 7% 6% 5% 4% 3% 2% Term to Maturity (Years)

18 Kesimpulan : Perbaikan ekonomi dunia, terutama terlihat di negara OECD akan memicu kenaikan harga komoditas di Q dan seterusnya. Rekomendasi kami pada tahun 2010, pada sektor-sektor pertambangan energy, Batubara, Gas. Sektor Perbankan, Sektor Infrastruktur seperti Telekomunikasi dan Semen sektor. Pertumbuhan EPS tahun 2010 mengalami peningkatan +23% th Setelah berdasarkan data 9M % dari saham yang kami cover membukukan laba diatas estimasi, 24% inline dan 24% sisanya masih dibawah ekspektasi. Tingkat inflasi turun, dan rupiah menguat memberikan sentimen positif bagi Penurunan Required Of Return diharapkan dilevel 6%- 7% sehingga PE 2010 BEI sebesar 14x 16x Berdasarkan hasil perhitungan dari saham yang mewakili 62% dari total marketcap maka perhitungan kami tahun 2010 EPS BEI sebesar Rp.196/saham. Dengan PER 14x- 16x target IHSG tahun 2010 dilevel

19 Grafik IHSG Confirm naik? 2814

20 IHSG berpotensi membentus Inverse Head And Shoulders Target konservatif 2900 optimist 4000

21 Saham Pilihan 2010 PTBA

22 BUMI Masih Konsolidasi Trend Sidaways

23 SMCB potensi ke 1900

24 ITMG masih akan ke Rp.33,000

25 Ascending Triangle Angkat PGAS ke 4500

26 Ascending Triangle Angkat ADRO ke 2000

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND LAPORAN BULANAN - PANIN Rp CASH FUND 10-Mar-2004 Panin Rp Cash Fund bertujuan untuk memberikan hasil yang relatif stabil melalui penempatan terutama pada instrumen pasar uang. Pasar Uang 100% Deposito
