PETUNJUK TEKNIS PMB UNIVERSITAS TRISAKTI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PETUNJUK TEKNIS PMB UNIVERSITAS TRISAKTI"

Transkripsi

1 PETUNJUK TEKNIS PMB UNIVERSITAS TRISAKTI

2 KATA PENGANTAR Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) merupakan kegiatan Perguruan Tinggi dalam rangka menjaring dan menyaring mahasiswa baru dalam kuantitas dan kualitas akademik sesuai tujuan dan sasaran Universitas Trisakti. Tujuan diselenggarakan PMB adalah untuk meningkatkan kualitas mahasiswa di Universitas Trisakti agar dapat menghasilkan lulusan yang bermutu dan tercapainya efisiensi optimal penerimaan mahasiswa baru sesuai kapasitas. Petunjuk Teknis ini diberikan kepada setiap Pendaftaran Mahasiswa Baru Universitas Trisakti sebagai rujukan bagi pendaftar calon mahasiswa baru Universitas Trisakti. Petunjuk Teknis ini merupakan satu-satunya rujukan yang dipergunakan, baik sebagai informasi maupun sebagai petunjuk dalam pengisian Pendaftaran sebagai calon mahasiswa baru Universitas Trisakti. Kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Trisakti terdiri dari : 1. Jalur UJIAN SARINGAN MASUK (USM), dengan ketentuan sebagai berikut : a. Mempunyai kesempatan untuk memilih 2 (dua) Program Studi. b. Ketentuan prioritas pilihan program studi didasarkan pada urutan pilihan c. Bila sudah diterima sebagai calon mahasiswa baru pada program studi pilihan 1 (pertama), maka tidak akan diterima pada pilihan 2 (kedua). d. Bila tidak diterima sebagai calon mahasiswa baru pada program studi pilihan 1 (pertama), maka masih dimungkinkan diterima pada pilihan 2 (kedua). e. Bila tidak diterima pada pilihan 1 (pertama) dan 2 (kedua), berarti calon mahasiswa tersebut dinyatakan GAGAL. 2. Jalur PROGRAM SELEKSI SISWA BERPOTENSI (PSSB), dengan ketentuan sebagai berikut : a. Proses seleksi berdasarkan evaluasi nilai rapor. b. Setiap calon mahasiswa baru hanya memilih 1 (satu) program studi. Kriteria penentuan penerimaan ini berdasarkan pada passing grade dan penilaian yang ditentukan oleh pihak Universitas. Petunjuk Teknis ini diharapkan dapat memberikan petunjuk yang lengkap mengenai PPMB Universitas Trisakti. Terima kasih. Wakil Rektor Bidang Akademik Prof. Dr. H. Yuswar Zainul Basri, Ak, MBA. 1

3 DAFTAR ISI HALAMAN Kata Pengantar. 1 Daftar Isi. 2 I PETUNJUK PENDAFTARAN UJIAN SARINGAN MASUK (USM). 4 A. Persyaratan... 4 B. Prosedur. C. Pembayaran. 4 4 D. Kartu Peserta Ujian.. E. Bagan Alur Penerimaan Mahasiswa Baru melalui jalur Ujian Saringan 4 6 Masuk (USM) F. Pilihan Program Studi dan Persyaratan Ijazah G. Program Pendidikan Sarjana dan Diploma II. TAHAPAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU. 8 A. Tahap I Ujian Saringan Masuk (USM).. 8 B. Tahap 2 Tes Potensi Akademik (TPA) dan Tes Kepribadian... 8 C. Tata Tertib III PROGRAM SELEKSI SISWA BERPOTENSI (PSSB).. 11 A. Pendahuluan B. Tujuan C. Kemudahan dan Keringan Yang Diberikan D. Kriteria Seleksi E. Persyaratan Peserta PSSB.... F. Pilihan Program Studi dan Persyaratan Ijazah... G. Pendaftaran... H. Proses Seleksi I. Jadwal Kegiatan PSSB J. Pengumuman Hasil Seleksi PSSB K. Peserta Gagal L. Bagan Alur Penerimaan Mahasiswa Baru Melalui Jalur PSSB IV. PENDAFTARAN ULANG (REGISTRASI) SEBAGAI MAHASISWA BARU A. Pengertian dan Tujuan Pendaftaran Ulang ( Registrasi ) 16 B. Bagan Alur Registrasi bagi calon mahasiswa 17 C. Persyaratan Akademik dan Keuangan.. 18 D. Tata Cara Pembayaran Biaya Pendidikan V. PENGUNDURAN DIRI. 20 A. Ketentuan Jadwal dan Biaya Administrasi 20 B. Persyaratan dan Prosedur Pengunduran Diri 20 2

4 VI. PINDAH PROGRAM STUDI. 21 A. Pengertian B. Persyaratan C. Prosedur Pindah Program Studi VII. MAHASISWA TRANSFER. 21 A. Pengertian dan Persyaratan B. Prosedur Mahasiswa Pindahan VIII. L A M P I R A N 24 Lampiran 1 FORMULIR PENDAFTARAN MAHASISWA BARU. 25 Lampiran 2 PILIHAN PROGRAM STUDI DAN PERSYARATAN IJAZAH Lampiran 3 TABEL MATA PELAJARAN YANG DIUJIKAN DAN BOBOT SOAL. 32 Lampiran 4 CARA MELIHAT HASIL UJIAN SARINGAN MASUK. 33 Lampiran 5 CARA PEMBAYARAN MHS BARU MELALUI TELLER DAN ATM BNI. 34 Lampiran 6 CARA PEMBAYARAN MHS BARU MELAUI INTERNET BANKING BNI 35 Lampiran 7 PROSEDUR PMB UNIVERSITAS TRISAKTI SECARA ONLINE. 36 A. PENDAFTARAN UJIAN SARINGAN MASUK B. PENDAFTARAN PROGRAM SELEKSI SISWA BERPOTENSI (PSSB). 36 C. REGISTRASI MAHASISWA BARU C.1. ADMINISTRASI KEUANGAN C.2. ADMINISTRASI AKADEMIK D. PINDAH PROGRAM STUDI E. UNDUR DIRI F. MAHASISWA TRANSFER G. BUAT AKUN BARU H. LUPA PASSWORD

5 I. PETUNJUK PENDAFTARAN UJIAN SARINGAN MASUK (USM) A. Persyaratan Pendaftaran di lakukan secara Online melalui Internet, dengan menyiapkan / lampiran berupa : a. User account Pendaftar yang aktif sebagai user Pendaftar Mahasiswa Baru. b. 1 (satu) lembar pas foto terbaru, ukuran 4 x 6, dengan latar belakang berwarna biru. c. 1 (satu) lembar kartu identitas (KTP/Kartu Pelajar) atau fotokopinya. d. Surat keterangan BEBAS BUTA WARNA bagi calon mahasiswa dari FK, FKG, FTSP (khusus Program studi Arsitektur), FTI, FTKE, FALTL dan FSRD. Siapkan dan scan semua persyaratan tersebut di atas. B. Prosedur a. Buka Browser Internet. b. ketik alamat : klik PMB Online atau langsung ke alamat : c. Lakukan pengisian data pendaftaran d. Unggah / upload dokumen persyaratan yang telah di scan. e. Unduh / download dan cetak dokumen validasi bank yang berisi : nomor formulir/nomor pembayaran. Dokumen ini diperlukan untuk mendapatkan No PIN / Nomor Registrasi dari Bank. Catatan/Perhatian : - User dan password saudara akan selalu digunakan sejak kegiatan pendaftaran, selama proses perkuliahan sampai dengan lulus. - Format isian Formulir Pendaftaran Mahasiswa Baru disajikan pada Lampiran 1. jenis pendaftaran yang dipilih adalah Ujian Saringan Masuk (USM); - Prosedur Penerimaan Mahasiswa Universitas Trisakti secara Online, lihat pada Lampiran 7 point A. C. Pembayaran Dilakukan di PT BNI Persero Tbk di seluruh Indonesia menggunakan fasilitas Student Payment Centre (SPC BNI), yaitu melalui : - Teller Bank BNI, atau - ATM BNI,atau - Internet Banking BNI. Catatan : - Pastikan pada bukti pembayaran BNI tercetak nomor PIN / Nomor Registrasi. - Cara Pembayaran Mahasiswa Baru melalui Teller dan ATM BNI : lihat lampiran 5. - Cara Pembayaran Mahasiswa Baru melalui Internet Banking BNI : lihat lampiran 6. D. Kartu Peserta Ujian Dapat di peroleh setelah melakukan pembayaran, yaitu dengan cara : a. Buka kembali PMB Online Universitas Trisakti b. Masukkan user dan password saudara. 4

6 c. Klik ENTER PIN BANK dan masukkan Nomor Pembayaran dan Nomor PIN/Nomor Registrasi d. Cetak KARTU PESERTA UJIAN (KPU). (Prosedur : lihat lampiran 7 point A no. 9 dst...). e. Proses pendaftaran selesai. Laksanakan ujian sesuai dengan jadwal yang dipilih dan lokasi ujian yang telah ditentukan (sesuai yang tertera pada Kartu Peserta Ujian Saringan Masuk), sambil membawa Kartu Identitas Asli. Pendaftar disarankan untuk hadir lebih awal guna pengenalan lokasi ujian. CATATAN : 1. Jika di kemudian hari ternyata ada kesalahan, pemalsuan data, ketidak cocokan data, buta warna, Ijazah palsu atau tidak lulus SMA/SMK, maka calon mahasiswa baru yang telah diterima menjadi mahasiswa di batalkan penerimaannya oleh Universitas Trisakti 2. Ketentuan khusus yang berlaku di FK dan FKG : a. Calon mahasiswa baru dinyatakan DITERIMA di FK / FKG, apabila telah lulus tahap 1 (Ujian Saringan Masuk) dan lulus tahap 2 (seleksi TPA dan Test Kepribadian). b. Ketentuan Ijazah : IPA, maksimal tahun kelulusan 3 tahun. c. Lulusan paket C : IPA, berijazah yang dilampiri rapor jurusan IPA 3. Bagi calon mahasiswa yang mempunyai masalah khusus, dapat langsung menghubungi fakultas masing-masing 4. Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Trisakti dapat diperoleh di : Biro Administrasi Akademik (BAA) Kampus A - Gedung Sjarief Thajeb ( Gedung M ) Lt. VII Telp , pesawat : 8110, 8126, 8124, 8116,Fax Jl. Kyai Tapa No. 1 Grogol ( Kampus A ) Jakarta UPT Hubungan Masyarakat (HUMAS) Kampus A - Gedung Sjarief Thajeb ( Gedung M ) Lt. IV Telp pesawat : 8111 Jl. Kyai Tapa No. 1 Grogol ( Kampus A ) Jakarta Pusat Informasi Trisakti Kampus A Gedung Sjarief Thajeb Lt. Dasar / lobby Telp pesawat : 8100, 8888 Jl. Kyai Tapa No. 1 Grogol ( Kampus A ) Jakarta pmb@trisakti.ac.id Home page : 5

7 E. Bagan Alur Penerimaan Mahasiswa Baru melalui jalur Ujian Saringan Masuk (USM) MENGISI PENDAFTARAN ONLINE 1. Siapkan User Account Pendaftar dan scan dokumen yang diperlukan (Pas foto 4 x 6, Kartu Identitas, Surat Keterangan Bebas Buta Warna untuk program studi : FK, FKG, Arsitektur, FTI, FTKE, FALTL dan FSRD). 2. Lakukan pendaftaran secara online di klik PMB ONLINE, isilah data pendaftaran 3. Upload dokumen yang diperlukan dan cetak dokumen validasi Bank (nomor pembayaran). Catatlah user dan password Saudara. 4. Membayar biaya pendaftaran ke PT BNI Persero Tbk. berdasarkan nomor pembayaran (yang tercetak di dokumen validasi bank) dan kemudian menerima tanda bukti pembayaran yang mencatumkan Nomor PIN/ Nomor Registrasi. 5. Buka kembali PMB Online Universitas Trisakti dengan memasukkan user dan password saudara 6. Klik Enter Pin Bank, masukkan Nomor Pembayaran dan Nomor PIN / Nomor Registrasi lalu Cetak Kartu Peserta Ujian (KPU) 7. Datang ke Universitas Trisakti untuk melakukan ujian sesuai dengan jadwal ujian yang telah dipilih dan lokasi yang telah ditentukan (Sesuai yang tercetak pada Kartu Peserta Ujian Saringan Masuk) dan membawa Kartu Identitas Asli. 8. Hasil seleksi dapat dilihat melalui Internet dengan cara membuka website PMB Online Trisakti, memasukkan User dan password Saudara atau di Fakultas terkait. 9. Bagi yang dinyatakan lulus dapat melakukan registrasi sesuai prosedur yang telah ditetapkan. 10. Ketentuan khusus yang berlaku di FK dan FKG : a. Calon mahasiswa baru dinyatakan DITERIMA di FK / FKG, apabila telah lulus tahap 1 (Ujian Saringan Masuk) dan lulus tahap 2 (seleksi TPA dan Test Kepribadian). b. Ketentuan Ijazah : IPA, maksimal tahun kelulusan 3 tahun, c. Lulusan paket C : IPA, berijazah, rapor IPA. MENGIKUTI USM USAKTI (SELEKSI TAHAP 1) SESUAI JADWAL / LOKASI RUANGAN DAN NOMOR TEMPAT DUDUK YANG TERCANTUM PADA KARTU PESERTA UJIAN SARINGAN MASUK KAMPUS / GEDUNG JENIS UJIAN / MATA PELAJARAN KAMPUS A Sesuai dengan pilihan program studi (lihat Lampiran 2.) PENGUMUMAN HASIL SELEKSI dapat dilihat melalui : 1. INTERNET (PMB ONLINE TRISAKTI MASUKKAN USER DAN PASSWORD, menu Home kolom status) mulai dapat dilihat paling lambat pukul pada hari berikutnya (USM Reguler Jakarta). 2. Fakultas masing-masing KHUSUS FK DAN FKG : - Bagi yang dinyatakan Lulus USM (tahap 1), dilanjutkan dengan seleksi tahap 2 (Tes Potensi Akademik dan Tes Kepribadian) sesuai pilihan jadwal tes yang ditawarkan. - Jadwal seleksi tahap 2 : setelah test tahap 1, 1 bulan sekali. - Pengumuman hasil seleksi tahap 2 di terbitkan 1 minggu setelah pelaksanaan seleksi tahap 2 (bisa di akses di Internet dan Fakultas). PROSES REGISTRASI Registrasi Calon Mahasiswa Baru terdiri dari : 1. Administrasi Keuangan (Pembayaran), dan 2. Administrasi Akademik Lihat Pendaftaran Ulang (Registrasi) Sebagai Mahasiswa Baru : halaman 15. 6

8 F. PILIHAN PROGRAM STUDI DAN PERSYARATAN IJAZAH Rincian informasi dapat dilihat di Lampiran 2. Dengan ketentuan sebagai berikut : 1. Lulusan IPA dapat mendaftarkan diri di semua Program Studi. 2. Beberapa Program Studi di Fakultas Teknik yang dapat menerima lulusan IPS adalah : a. Fakultas Arsitektur Lansekap dan Teknologi Lingkungan b. Fakultas Teknologi Industri c. Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan : Arsitektur Lansekap, Perencanaan Wilayah dan Kota : Sistem Informasi : Arsitektur 3. Beberapa Program Studi yang dapat menerima lulusan SMK sesuai bidang adalah : a. Fakultas Hukum : Menerima lulusan SMK b. Fakultas Ekonomi : Manajemen, khususnya Konsentrasi Service Management menerima lulusan SMK Pariwisata c. Fakultas Teknologi : Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Industri d. Fakultas Arsitektur Lansekap dan Teknologi Lingkungan e. Fakultas Senirupa dan Desain Informatika, Sistem Industri. : Arsitektur Lansekap, Teknik Lingkungan, Perencanaan Wilayah dan Kota : Desain Interior, Desain Produk, Desain Komunikasi Visual dan Fotografi 4. Khusus untuk Fakultas Kedokteran dan Fakultas Kedokteran Gigi : a. Lulusan SMA jurusan Ilmu Pengetahuan Alam b. Batas tahun kelulusan : maksimal 3 tahun setelah kelulusan SMA c. Khusus Paket C : harus mempunyai rapor dan ijazah jurusan Ilmu Pengetahuan Alam. d. Bagi yang dinyatakan Lulus USM (tahap 1), dilanjutkan dengan seleksi tahap 2 (Tes Potensi Akademik dan Tes Kepribadian) sesuai pilihan jadwal tes yang ditawarkan. e. Jadwal seleksi tahap 2 : setelah test tahap 1, 1 bulan sekali. f. Pengumuman hasil seleksi tahap 2 di terbitkan 1 minggu setelah pelaksanaan seleksi tahap 2 (bisa di akses di Internet dan Fakultas). G. PROGRAM PENDIDIKAN SARJANA DAN DIPLOMA Rincian informasi dapat dilihat di Lampiran 2, yang meliputi : 1. Nama Program Studi 2. Program Kekhususan dan Peminatan. 7

9 II. TAHAPAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU Seleksi dalam rangka penerimaan mahasiswa baru terdiri 2 ( dua ) tahap, yaitu : A. Tahap 1 Ujian Saringan Masuk ( USM ) 1. Pengertian : Ujian Saringan Masuk merupakan kegiatan seleksi berupa : - ujian tertulis : yang berlaku untuk semua program studi - ujian menggambar : yang berlaku untuk program studi Arsitektur, Desain dan Fotografi 2. Bentuk dan Nilai Ujian, serta Bobot Soal a. Bentuk Ujian : Tertulis / Teori Menggambar b. Nilai Ujian : Tidak memakai sistim minus : disajikan dalam bentuk pilihan berganda dengan 5 ( lima) pilihan jawaban untuk setiap soal ( A, B, C, D, E ). : disajikan dalam bentuk tugas gambar yang sudah ditentukan dan diselesaikan dalam batas waktu tertentu Penilaian berdasarkan bobot soal disesuaikan dengan program studi yang dipilih (Lihat Lampiran 3.) Hasil Ujian Saringan Masuk (USM) tidak dapat diganggu gugat C. Bobot Soal : Lihat Lampiran 3. B. Tahap 2 Tes Potensi Akademik ( TPA ) dan Tes Kepribadian Hanya diberlakukan untuk calon mahasiswa yang memilih program studi PENDIDIKAN DOKTER dan PENDIDIKAN DOKTER GIGI,yang telah lulus seleksi tahap 1 ( satu) melalui semua jalur PMB yang berlaku di Universitas Trisakti (PMB Reguler, PMB Daerah, PSSB dan USM SPMB Nusantara). 1. Pengertian : - Tes Potensi Akademik adalah instrument tes psikologis yang disusun untuk mengukur kemampuan potensi akademik calon mahasiswa baru berdasarkan kaidah psikometrik - Tes Kepribadian adalah instrumen yang dipakai untuk mengukur integrasi antara karakterisik dan perilaku secara totalitas, yang menjadikan seseorang itu menjadi unik sehubungan dengan motivasi dan kemungkinannya untuk menyelesaikan jenjang pendidikan terkait. 8

10 2. Bentuk Ujian : disajikan dalam bentuk pilihan berganda, calon mahasiswa harus memilih salah satu jawaban yang dianggap paling benar. C. Tata Tertib 1. Ketentuan Umum a. Peserta ujian diwajibkan : - Membawa Kartu Peserta USM Usakti yang berlaku pada periode ujian Tahun Akademik yang bersangkutan - Berpakaian rapih, dan bertingkah laku sopan - Memasuki Ruang Ujian 15 menit sebelum ujian dimulai, duduk pada kursi sesuai dengan nomor yang tercetak pada Kartu Peserta Ujian - Memperlihatkan Kartu Peserta Ujian dan Kartu Tanda Pengenal yang Sah (KTP,SIM ) untuk diperiksa petugas pengawas ujian. - Melapor ke POSKO Ujian, apabila tidak membawa Kartu peserta Ujian atau terlambat hadir b. Peserta Ujian yang terlambat : tetap diperkenankan mengikuti Ujian, tanpa ada penambahan waktu. c. Selama Ujian berlangsung, peserta ujian dilarang : - Berbicara atau melakukan kerjasama dengan sesama peserta ujian - Pinjam meminjam sesuatu dengan sesama peserta ujian - Membawa senjata apapun - Meninggalkan tempat duduk tanpa seijin pengawas - Mengaktifkan HP - Merokok d. Ujian hanya sah bila ditulis di atas Lembar Jawaban Ujian ( LJU ) yang disediakan oleh penyelenggara dan dibubuhi tanda tangan pada kolom yang ditentukan. e. Peserta Ujian wajib membawa pinsil 2B, karet penghapus dan alat tulis lain seperlunya f. Peserta ujian yang telah selesai mengerjakan soal sebelum batas waktu, diperbolehkan meninggalkan tempat ujian paling cepat 1 (satu) jam sejak dimulainya ujian dan berkas soal boleh dibawa pulang. g. Sanksi : Peserta ujian yang melanggar tata tertib tersebut pada butir a s/d f dinyatakan gugur. 9

11 2. Ketentuan Khusus a.ujian Menggambar - Ujian Menggambar berlaku untuk calon mahasiswa yang memilih : Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Program Studi Arsitektur : Ujian menggambar Arsitektur Fakultas Seni Rupa dan Desain Jurusan Desain / Program Studi Desain Interior, Desain Produk, Desain Komunikasi Visual : Ujian menggambar Desain Test tertulis untuk jurusan fotografi. Peralatan gambar yang harus dibawa : Pinsil Hitam 2 B Karet Penghapus Tidak diperkenankan membawa : Cat air Cat plakat Pinsil warna Krayon Penggaris atau alat bantu lain yang berfungsi sebagai penggaris Spidol - Jadwal Ujian : Sesuai dengan jadwal Ujian yang tercetak pada Kartu Peserta Ujian b.tes Potensi Akademik dan Tes Kepribadian - Tes ini bukan untuk menjaring kemampuan akademik, sehingga peserta tes hanya perlu menjaga stamina, konsentrasi dan kebugaran agar dicapai hasil yang optimal. - Peralatan yang harus dibawa : Pinsil Hitam 2 B Karet Penghapus - Jadwal tes : 1). Diselenggarakan 1 (satu) kali setiap bulannya, yaitu setelah penyelenggaraan seleksi tahap 1 (satu). 2). Setiap calon mahasiswa diberi kesempatan untuk memilih jadwal diantara 2 (dua) pilihan jadwal yang ditentukan. 10

12 III. PROGRAM SELEKSI SISWA BERPOTENSI (PSSB) A. Pendahuluan Dalam upaya meningkatkan mutu Sumber Daya Manusia, persatuan dan kesatuan negara dan bangsa Indonesia serta pemerataan kesempatan mendapatkan pendidikan, Universitas Trisakti Jakarta memberikan kemudahan dan kesempatan yang lebih luas bagi siswa-siswi lulusan SMA / SMK tahun terakhir sesuai bidang, yang memenuhi persyaratan yang ditentukan, berbakat, berminat dan berpotensi untuk mengikuti pendidikan di Universitas Trisakti melalui Program Seleksi Siswa Berpotensi Universitas Trisakti (PSSB Usakti). PSSB Usakti ini adalah salah satu cara untuk menjaring dan menyaring calon mahasiswa baru Universitas Trisakti melalui seleksi rapor, tanpa melalui ujian saringan masuk reguler. Cara mengikuti program ini sangat mudah, yaitu dengan melakukan pendaftaran PSSB secara Online sesuai Program Studi yang diminati dan dilengkapi dengan lampiran-lampiran sesuai ketentuan, yang di unggah/upload secara Online di website klik PMB Online. Mempertimbangkan bahwa adanya keterbatasan daya tampung, maka hanya siswa pelamar yang benar-benar memenuhi persyaratan dan dianggap berpotensi yang akan diterima sebagai calon mahasiswa Universitas Trisakti Jakarta. Ketentuan tentang jadwal kegiatan dalam pelaksanaan program, biaya pendidikan dan prosedur pengunduran diri BERLAKU SAMA dengan ketentuan untuk Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Trisakti yang diselenggarakan secara reguler. B. Tujuan 1. Meningkatkan mutu akademik mahasiswa baru Universitas Trisakti. 2. Pemerataan kesempatan mendapatkan pendidikan bagi putra-putri lulusan SMA/SMK sesuai bidang seluruh Indonesia. 3. Memberikan kemudahan dan kesempatan yang lebih luas kepada siswa-siswi lulusan SMA/SMK sesuai bidang yang memang benar-benar berminat, berbakat dan berpotensi secara akademik untuk mengikuti pendidikan di Universitas Trisakti. 4. Menggalang persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia C. Kemudahan dan Keringanan Yang Diberikan 1. Bebas pembelian formulir pendaftaran. 2. Bebas dari ketentuan untuk menjalani Ujian Seleksi tertulis dalam rangka Penerimaan Calon Mahasiswa Baru. D. Kriteria Seleksi Ketentuan umum, seleksi berdasarkan kriteria sebagai berikut : 1. Nilai raport sejak dari kelas 1 ( satu ) sampai raport terakhir ( ketika mengajukan lamaran PSSB ) 2. Prestasi kegiatan kurikuler dan ekstra kurikuler 3. Minat, bakat dan motivasi untuk belajar di Universitas Trisakti 4. Rekomendasi orang tua / walinya. 5. Memenuhi persyaratan-persyaratan yang ditentukan oleh Universitas Trisakti 11

13 Ketentuan Khusus, berlaku untuk FK dan FKG, 1. calon mahasiswa yang sudah berhasil lulus seleksi sesuai kriteria tersebut diatas, dilanjutkan dengan seleksi tahap lanjutan ( tahap 2 ) sesuai pilihan jadwal tes yang ditawarkan, meliputi : - Tes Potensi Akademik - Tes Kepribadian 2. Calon mahasiswa FK dan FKG dinyatakan DITERIMA apabila dinyatakan lulus seleksi tahap 2 (dua). 3. Jadwal seleksi tahap 2 : setelah seleksi jalur PSSB, 1 bulan sekali 4. Pengumuman hasil seleksi tahap 2 di terbitkan 1 minggu setelah pelaksanaan seleksi tahap 2 (bisa di akses di Internet dan Fakultas). E. Persyaratan Peserta PSSB Persyaratan Umum : 1. Warga Negara Indonesia, berbadan sehat dan bebas narkoba 2. Tidak buta warna ( kecuali untuk program studi : Ekonomi Pembangunan, Manajemen, Akuntansi dan Ilmu Hukum ). 3. Mempunyai minat yang serius, bakat serta motivasi yang tinggi untuk menyelesaikan studi di Universitas Trisakti. Persyaratan Akademik : 1. Tidak pernah tinggal kelas selama di SMA / SMK sesuai bidang. 2. Mempunyai prestasi dan potensi akademik yang baik, yaitu sejak duduk di kelas 1 (satu) sampai semester terakhir ( saat mengajukan lamaran PSSB ) 3. Duduk di kelas 3 (tiga) SMA / SMK pada tahun ajaran saat ini ( PSSB tidak berlaku untuk calon mahasiswa lulusan tahun-tahun sebelumnya ) F. Piihan ihan Program Studi dan Persyaratan Ijazah Rincian : lihat lampiran 2 G. Pendaftaran 1. Di lakukan secara Online Online melalui Internet, yang tahapannya adalah sebagai berikut : Memenuhi Persyaratan Umum dan Persyaratan Akademik. Pakailah User yang aktif sebagai user Pendaftar Mahasiswa Baru, karena user ini akan terus menerus dipergunakan sejak kegiatan pendaftaran, selama proses perkuliahan sampai dengan berakhirnya pendidikan di Universitas Trisakti. Berkas dokumen yang terdiri atas : a. 1 (satu) lembar pas foto terbaru, ukuran 4 x 6 cm, latar belakang berwarna biru b. 1 (satu) lembar kartu identitas (KTP/Kartu Pelajar) atau Fotokopinya c. Surat keterangan dokter BEBAS BUTA WARNA bagi calon mahasiswa dari FK, FKG, FTSP ( khusus Program studi Arsitektur ), FTI, FTKE, FALTL dan FSRD d. Rapor asli : kelas I - SLTA ( kelas 10 ) sampai dengan rapor semester terakhir saat melakukan pendaftaran PSSB, 12

14 Siapkan dan Scan semua berkas dokumen tersebut diatas. Keterangan : Pilihan hanya berlaku untuk 1 (satu) program studi Proses pendaftaran : tidak dipungut biaya apapun 2. Cara Pendaftaran PSSB : a. Buka BROWSER INTERNET dan ketik alamat : klik PMB Online, atau langsung ke alamat : b. Lakukan pengisian data PENDAFTARAN c. Unggah/upload dokumen persyaratan yang telah di Scan d. cetak TANDA BUKTI PENDAFTARAN PSSB PERHATIAN : Catatlah USER dan PASSWORD yang telah diberikan oleh Sistem Format isian FORMULIR PENDAFTARAN : a. lihat LAMPIRAN 1 b. pilih jenis pendaftaran : PSSB Prosedur Penerimaan Mahasiswa Universitas Trisakti secara Online : lihat Lampiran 7- point B. CATATAN : 1. Jika di kemudian hari ternyata ada kesalahan, pemalsuan data ketidak cocokan data, buta warna, Ijazah palsu atau tidak lulus SMA/SMK, maka calon mahasiswa baru yang telah diterima menjadi mahasiswa di batalkan penerimaannya oleh Universitas Trisakti 2. Bagi calon mahasiswa yang mempunyai masalah khusus, dapat langsung menghubungi fakultas masing-masing 3. Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Trisakti dapat diperoleh di : Biro Administrasi Akademik (BAA) Kampus A - Gedung Sjarief Thajeb ( Gedung M ) Lt. VII Telp , pesawat : 8116, 8124, 8110, 8126, Fax Jl. Kyai Tapa No. 1 Grogol ( Kampus A ) Jakarta Pusat Informasi Trisakti Kampus A Gedung Sjarief Thajeb Lt. Dasar Telp pesawat : 8100, 8888 Jl. Kyai Tapa No. 1 Grogol ( Kampus A ) Jakarta pssb@trisakti.ac.id Home page : H. Proses Seleksi Seleksi PSSB hanya diberlakukan untuk para pendaftar yang memenuhi persyaratan umum dan persyaratan akademik. Kriteria untuk dapat diterima menjadi calon mahasiswa baru ditentukan oleh Tim Seleksi PSSB Fakultas masing-masing yang kemudian disetujui oleh Universitas melalui Surat Keputusan Rektor / Wakil Rektor Bidang Akademik. 13

15 Khusus FK dan FKG, calon mahasiswa dinyatakan DITERIMA apabila telah berhasil menyelesaikan 2 (dua) tahapan seleksi, yaitu : - Seleksi tahap 1 : dokumen persyaratan PSSB - Seleksi tahap 2 : Tes Potensi Akademik (TPA) dan tes Kepribadian Jadwal seleksi : a. Setiap MINGGU : FH, FE, FTSP, FTI, FALTL, FSRD b. Setiap BULAN : FK, FKG dan FTKE Proses seleksi dilaksanakan oleh Fakultas masing-masing yang hasilnya akan ditayangkan secara ONLINE. I. Jadwal Kegiatan PSSB Secara umum, pendaftaran jalur PSSB dibuka sejak bulan NOPEMBER 2013 sampai dengan bulan JULI 2014, yang dibagi dalam periode-periode kegiatan yang sama dengan Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) REGULER Universitas Trisakti. Secara khusus, hanya berlaku untuk FK, FKG dan FTKE : dibuka sejak bulan JANUARI sampai dengan bulan JUNI J. Pengumuman Hasil Seleksi PSSB, prosedurnya sebagai berikut : Ketentuan Umum : Buka kembali PMB Online Universitas Trisakti Masukkan user dan password Saudara Klik Menu Home dan kolom status Klik Logout untuk mengakhiri Ketentuan Khusus : Bagi calon mahasiswa jalur PSSB yang telah menjalani seleksi tahap 2: Hasil seleksi diumumkan pada hari SENIN, minggu berikutnya, setiap bulan. Prosedur melihat hasil seleksi adalah sebagai berikut : sama seperti diatas K. Peserta Gagal Hak pelamar yang diterima sebagai calon mahasiswa baru menjadi gagal / batal apabila : 1. Keterangan yang diberikan tidak sesuai dengan keadaan sebenarnya ( baik mengenai nilai rapor, isian formulir maupun data lainnya). 2. Terlambat melaporkan diri dan mendaftarkan diri. 3. Tidak menyerahkan secara lengkap lampiran-lampiran yang telah ditetapkan. 4. Tidak lulus SMA / SMK tahun ajaran ketika mengajukan lamaran PSSB. 5. Mengajukan pengunduran diri. 14

16 L. Bagan Alur Penerimaan Mahasiswa Baru Melalui Jalur PSSB KEGIATAN PROMOSI PSSB Media Cetak Media Elektronik Pameran Pendidikan Pengiriman berkas ke SMA / SMK Spanduk BAGI PEMINAT PSSB, siapkan : User Account Dokumen : 1. Formulir Pendaftaran Mahasiswa Baru (PSSB) 2. Pasfoto berwarna : 1 lembar, ukuran 4 x 6 cm, latar belakang biru 3. Nilai rapor : sejak dari kelas 1 ( satu ) sampai raport terakhir ( ketika melakukan pendaftaran PSSB ) 4. KTP/SIM/Kartu Identitas DAFTAR ONLINE Melakukan Pendaftaran Secara Online di klik PMB Online : 1. Mengisi data pendaftaran 2. upload semua dokumen yang diperlukan 3. Cetak dokumen Bukti Pendaftaran Calon Mahasiswa Jalur PSSB. 4. Menunggu Proses Seleksi oleh Tim Seleksi PSSB sesuai dengan jadwal Pengumuman hasil seleksi Perhatian : User dan Password dicatat dengan baik, karena akan dipergunakan sejak pendaftaran, selama proses perkuliahan sampai lulus dari Universitas Trisakti 5. Surat Keterangan Dokter tentang BEBAS BUTA WARNA (untuk Program Studi tertentu) Dokumen tersebut di SCAN PROSES SELEKSI dan PENGUMUMAN PSSB 1. Proses Seleksi dilaksanakan oleh Fakultas masing-masing : a. persyaratan UMUM dan AKADEMIK : semua Fakultas b. TPA dan tes Kepribadian : FK dan FKG 2. Melihat hasil seleksi PSSB : a. Membuka kembali PMB Online Trisakti dengan memasukkan User dan password b. Klik Menu Home dan kolom status. c. Klik Logout untuk mengakhiri BAGI YANG TIDAK DITERIMA Melalui PSSB : Disarankan untuk mengikuti Ujian Seleksi Mahasiswa Baru melalui jalur Ujian Saringan Masuk yaitu : Klik Menu Pendaftaran dan Pilih Jalur USM Melaksanakan proses pendaftaran sebagai peserta Ujian Saringan Masuk sesuai Periode yang dipilih BAGI YANG DITERIMA : 1. Cetak SURAT PEMBERITAHUAN DITERIMA (SPC) 2. Lakukan proses pembayaran biaya kuliah (adminstrasi keuangan) di Bank BNI dengan membawa SURAT PEMBERITAHUAN DITERIMA (SPC) 3. Melakukan Proses Regisrasi sebagai Mahasiswa Baru (Administrasi Akademik) di Fakultas masing-masing 15

17 IV. PENDAFTARAN ULANG ( REGISTRASI ) SEBAGAI MAHASISWA BARU A. Pengertian dan Tujuan Pendaftaran Ulang ( Registrasi ) 1. Pengertian : Merupakan urutan prosedur administrasi yang wajib dijalani oleh setiap Calon Mahasiswa Baru yang telah lulus Ujian Saringan Masuk Universitas Trisakti dan memutuskan untuk menjalani Pendidikan Tinggi di Universitas Trisakti, dengan melengkapi persyaratan administrasi akademik dan melunasi kewajiban keuangan sesuai jadwal yang tertera pada Surat Panggilan / Peringkat. 2. Tujuan : Proses Registrasi ini bertujuan untuk memenuhi dan melengkapi seluruh Persyaratan Akademik sebagai Mahasiswa Baru Universitas Trisakti, yang merupakan syarat mutlak guna diperolehnya NPM ( Nomor Pokok Mahasiswa ) 3. Lain-lain : Jika calon mahasiswa TERLAMBAT MELAKSANAKAN REGISTRASI sesuai jadwal yang telah ditentukan, maka kelulusan sebagai calon mahasiswa menjadi BATAL dan dianggap MENGUNDURKAN DIRI. 16

18 B. Bagan Alur Registrasi Bagi Calon Mahasiswa Mengambil Surat Panggilan yang berisi Peringkat dan Rincian Kewajiban Keuangan Tempat : klik PMB ONLINE atau Fakultas masing-masing Registrasi Persyaratan Administrasi Keuangan : 1. Membayar kewajiban keuangan ke bank BNI dengan menunjukkan surat panggilan (terdapat NOMOR FORMULIR dan NOMOR BILLING). 2. Melakukan proses pembayaran berikutnya ke bank BNI sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan pada Surat Panggilan. Tempat : diseluruh Cabang bank BNI Registrasi Persyaratan Administrasi Akademik : 1. Mahasiswa yang bersangkutan harus datang sendiri sesuai dengan jadwal yang ditentukan (mahasiswa dapat menentukan jadwalnya di masing-masing portal internet calon); 2. Membawa dan menunjukkan seluruh berkas persyaratan Administrasi Akademik asli dan menyerahkan berkas fotokopinya yang sudah dilegalisir. 3. Khusus untuk lulusan melalui jalur PSSB, wajib membawa berkas RAPOR dan IJAZAH asli serta fotokopinya yang telah dilegalisir 4. Pengambilan Foto Mahasiswa; 5. Verifikasi data calon mahasiswa untuk Pembuatan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM). 6. Menyerahkan MAP REGISTRASI yang telah diisi dan dilengkapi dengan syarat-syarat akademik (Ijazah, NUAN, pasfoto, rapor, surat keterangan sehat, bebas narkoba, bebas buta warna & mata sehat untuk prodi FK & FKG & teknik tertentu, dsb) 7. Menerima bukti penyerahan berkas dan jadwal kegiatan setelah Registrasi Tempat : Lobby Gedung M (Syarief Thajeb) Mengikuti Perkuliahan, menerima NPM dan KTM Tempat : di Fakultas Masing-masing 17

19 C. Persyaratan Akademik dan Keuangan 1. Persyaratan Akademik Calon mahasiswa yang diterima wajib melengkapi dan menyerahkan persyaratan di loket Registrasi Calon Mahasiswa Baru sebagai berikut : a. 2 (dua) lembar fotokopi ijazah yang dilegalisir - Bagi calon mahasiswa yang berasal dari SLTA Negeri/Swasta, ijazah cukup dilegalisir oleh Kepala Sekolah yang bersangkutan. - Bagi calon mahasiswa yang berasal dari SLTA Luar Negeri, Ijazah harus disetarakan dan dilegalisir oleh Depdiknas Jakarta Pusat. Selanjutnya menunjukkan Ijazah asli kepada petugas registrasi. Khusus untuk jalur PSSB : di tambah 2 (dua) lembar fotokopi Rapor kelas 1,2,3 yang dilegalisir dan menunjukkan rapor asli kepada petugas registrasi. b. 2 (dua) lembar fotokopi NUAN ( Nilai Ujian Akhir Nasional ) yang dilegalisir. c. 2 (dua) lembar pasfoto berwarna terbaru ukuran 3 x 4 cm, latar belakang warna biru d. 2 (dua) lembar fotokopi KTP/SIM/Kartu Identitas Lain. e. 2 (dua) lembar fotokopi Akte Kelahiran / Surat Kenal Lahir f. 2 ( dua ) lembar fotokopi Surat Ganti Nama bagi yang melakukan pergantian nama g Bagi Warga Negara Keturuan Asing harus dikukuhkan dengan surat bukti kewarganegaraan, dengan membawa 2 (dua) lembar fotokopi Surat Bukti atau surat permohonan Kewarganegaraan Republik Indonesia (SBKRI) diri/orang tua. h. Bagi Warga Negara Asing harus dengan izin Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional di Jakarta. i. Surat Keterangan dari Dokter Pusat Medis Trisakti (PMT), asli dan fotokopinya : - Surat Keterangan SEHAT Dan Surat Keterangan BEBAS NARKOBA. - Surat Keterangan BEBAS BUTA WARNA dan MATA SEHAT : Khusus calon mahasiswa FK, FKG, FTSP(Arsitektur), FTI(semua program studi), FTKE(semua program studi), FALTL(semua program studi) dan FSRD (semua program studi). Catatan : a. Apabila calon mahasiswa baru tidak menyerahkan fotokopi ijazah dan memperlihatkan aslinya ke fakultas sampai akhir semester I (pertama), maka yang bersangkutan tidak diperbolehkan mengikuti kuliah pada semester berikutnya dan diharuskan mengundurkan diri. b. Ijazah dan bidang studi di SLTA (IPA atau IPS) harus sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan oleh Fakultas / Program Studi. Khusus untuk FK, hanya menerima ijazah SLTA IPA, LULUSAN MAKSIMAL 3 tahun terakhir. c. Ijazah program Paket C; a) Harus dilampiri dengan rapor SLTA, bidang studi yang sama. b) Tanda bukti lain sebagai pengganti ijazah tidak diterima. d. Jika persyaratan Akademik ini tidak dapat dipenuhi, maka statusnya sebagai calon mahasiswa baru Universitas Trisakti dinyatakan BATAL. 18

20 2. Persyaratan Keuangan Setelah calon mahasiswa menerima surat panggilan dan peringkat, tahap berikutnya adalah proses kelengkapan persyaratan keuangan dengan tahapan sebagai berikut : a. Membayar di Bank BNI. Jika pembayaran dilakukan melalui Bank lain (selain Bank BNI), maka harus ada bukti kliring. b. Menandatangani perjanjian pembayaran sesuai pilihan paket yang ditawarkan di atas meterai Rp.6.000,- c. Bukti pembayaran Bank dan fotokopinya diserahkan ke loket Registrasi di masing-masing Fakultas guna proses Registrasi Akademik selanjutnya. D. Tata Cara Pembayaran Biaya Pendidikan 1. Rincian Pembayaran terdiri dari : a. Sumbangan Pengembangan / SP ( DIBAYAR SATU KALI SELAMA STUDI ) b. Biaya Praktikum ( DIBAYAR SATU KALI SELAMA STUDI ) c. Biaya Penyelenggaraan Pendidikan / BPP ( dibayar setiap semester ) meliputi: BPP Pokok BPP Tambahan (sks) d. Dana Kegiatan Mahasiswa / DKM ( dibayar setiap tahun ) Pembayaran Dana Kegiatan Mahasiswa untuk tahun pertama sudah tercakup dalam komponen SP, sehingga proses pembayaran selanjutnya baru akan diperhitungkan mulai tahun akademik kedua dan seterusnya. e. Dana Kesehatan Mahasiswa (dibayar setiap semester) Pembayaran Dana kesehatan Mahasiswa untuk semester pertama sudah tercakup dalam komponen SP, sehingga proses pembayaran selanjutnya baru akan diperhitungkan mulai Semester II dan seterusnya. 2. Sistem Pembayaran a. Paket A : SP, BPP, Biaya Praktikum, dan lainnya dibayar lunas b. Paket B : Pembayaran diangsur selama 5 (lima) bulan berturut-turut dengan ketentuan sbb: Angsuran I : 10% Sp + 50% BPP Semester I Angsuran II : 20% Sumbangan Pengembangan Angsuran III : 20% Sumbangan Pengembangan Angsuran IV : 20% Sumbangan Pengembangan Angsuran V : 30% Sp + 100% Biaya Praktikum Angsuran VI : Sisa 50% BPP Semester I dibayar... dst. 19

PETUNJUK TEKNIS SELEKSI MASUK PERGURUAN TINGGI

PETUNJUK TEKNIS SELEKSI MASUK PERGURUAN TINGGI PETUNJUK TEKNIS SELEKSI MASUK PERGURUAN TINGGI SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI ENAM-ENAM STIE-66 KENDARI KAMPUS II STIE-66 KENDARI TEAM PENERIMAAN MAHASISWA BARU TAHUN 2013 1 KATA PENGANTAR Penerimaan Mahasiswa
