PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN"

Transkripsi

1 PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) DENGAN TEKNIK READING QUIZ UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MELAKUKAN PERKALIAN YANG HASILNYA BILANGAN TIGA ANGKA DAN PEMBAGIAN BILANGAN TIGA ANGKA PADA SISWA KELAS III SDN SRIKATON KECAMATAN RINGINREJO TAHUN PELAJARAN SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh : NISWATUN MASRUROH NPM: PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR (PGSD) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

2 1. Halaman persetujuan lengkap TTD (scan) 2

3 2. Halam Pengesahan Lengkap TTD dan Stempel (Scan) 3

4 Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) dengan Teknik Reading Quiz Untuk Meningkatkan Kemampuan Melakukan Perkalian Yang Hasilnya Bilangan Tiga Angka dan Pembagian Bilangan Tiga Angka Pada Siswa Kelas III SDN Srikaton Kecamatan Ringinrejo Tahun Pelajaran NISWATUN MASRUROH FKIP-PGSD niswatun1926@gmail.com Dra. Budhi Utami, M.Pd. dan Dr. Sulistiono, M.Si. UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Matematika sebagai salah satu mata pelajaran di sekolah dinilai sangat memegang peranan penting karena matematika dapat meningkatkan pengetahuan siswa dalam berpikir secara logis, rasional, kritis, cermat, efektif, dan efisien. Model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) dengan teknik reading quiz dipilih untuk mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran terhadap kemampuan melakukan perkalian yang hasilya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka serta pengaruh aktivitas siswa kelas III SDN Srikaton Kecamatan Ringinrejo tahun pelajaran Penelitian dilaksanakan dengan teknik Penelitian Tindakan Kelas (PTK) menurut Kemmis dan Mc. Taggrat dengan subyek 25 siswa kelas III SDN Srikaton. Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus, setiap siklus terdiri dari 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Instrument yang digunakan terdiri dari Silabus, RPP, lembar pengamatan aktivitas siswa, dan soal pretes postes. Hasil penelitian dengan model pembelajaran CIRC terdapat peningkatan hasil belajar siswa pada prasiklus dengan ketuntasan sebesar 12%, meningkat 60% pada siklus 1, dan 100% siswa tuntas dalam pembelajaran pada siklus 2. Hal ini didukung dengan hasil pengamatan aktivitas siswa pada siklus 1 75,00% dan menjadi 80,00% pada siklus 2. Simpulan yang dapat diambil dari hasil penelitian ini adalah penerapan model pembelajaran CIRC dengan teknik Reading Quiz dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka pada kelas III SDN Srikaton. Kata kunci: Model Pembelajaran CIRC, Teknik Reading Quiz, Perkalian dan Pembagian Bilangan Tiga Angka. ABSTRACT Mathematics as a subject in school is considered very important role because it can improve the mathematical knowledge of students in logical thinking, rational, critical, accurate, effective, and efficient. Learning Model Cooperative Integrated Reading and Composition ( CIRC ) to quiz been reading techniques to find out the effect on the ability of learning model that hasilya do multiplication and division number three number three digit numbers and influence the activity of third grade students of SDN Srikaton Ringinrejo District of school year Research carried out by the technique Action Research (PTK ) by Kemmis and Mc. Taggrat with subjects 25 third grade students of SDN Srikaton. The research was conducted in two cycles, each 4

5 cycle consisting of four stages: planning, implementation, observation, and reflection. Instrument used consisted of a syllabus, lesson plans, student activity observation sheet, and about pretest posttest. Results of research learning model CIRC are improving student learning outcomes in prasiklus with a completeness of 12%, an increase of 60 % in cycle 1, and 100 % of students completed the study in cycle 2. This is supported by observations of student activity in cycle 1 75, 00 % and to 80,00 % in cycle 2. the conclusion that can be drawn from this research is the application of learning models Reading Quiz CIRC technique can improve student learning outcomes in the material that is the result of multiplication and division number three figure number three numbers on class III SDN Srikaton. Keywords : Learning Model CIRC, Technique Reading Quiz, Multiplication and Division Numbers Three Figures. 5

6 I. LATAR BELAKANG Matematika sebagai salah satu mata pelajaran di sekolah dinilai sangat memegang peranan penting karena matematika dapat meningkatkan pengetahuan siswa dalam berpikir secara logis, rasional, kritis, cermat, efektif, dan efisien. Dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP), ditegaskan bahwa ada beberapa hal yang diperlukan dalam pengembangan matematika di sekolah, antara lain: mengkondisikan siswa untuk 1 menemukan kembali rumus, konsep atau prinsip dalam matematika melalui bimbingan guru agar siswa terbiasa melakukan penyelidikan dalam menemukan sesuatu. Pelajaran Matematika adalah pelajaran yang banyak memerlukan ketrampilan berpikir dan berkonsentrasi, sebab materi pembelajaran Matematika yang sangat padat (penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, dan sebagainya) maka perlu adanya rumusan tujuan pelajaran Matematika yang terinci. Pelajaran Matematika adalah pelajaran yang banyak memerlukan ketrampilan berpikir dan berkonsentrasi, sebab materi pembelajaran Matematika yang sangat 1 padat (penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, dan sebagainya) maka perlu adanya rumusan tujuan pelajaran Matematika yang terinci. Model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) dengan teknik reading quiz dipilih untuk mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran terhadap kemampuan melakukan perkalian yang hasilya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka serta pengaruh aktivitas siswa kelas III SDN Srikaton Kecamatan Ringinrejo tahun pelajaran II. METODE Penelitian dilaksanakan dengan teknik Penelitian Tindakan Kelas (PTK), suatu penelitian praktis yang bertujuan untuk memperbaiki suatu keadaan pembelajaran di dalam kelas dengan melakukan tindakan-tindakan. Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus. Menurut Kemmis dan Mc. Taggrat setiap siklus terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi (Arifin, 2008: 149). III. HASIL DAN KESIMPULAN Hasil belajar siswa kelas III SDN Srikaton pada proses pembelajaran yang menggunakan model 6

7 Pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) dengan teknik Reading Quiz adalah sebagai berikut. 1. Hasil Nilai Pos Tes Hasil evaluasi dari setiap siklus pembelajaran, didapatkan data hasil. Ketuntasan belajar dan hasil belajar siswa dari hasil evaluasi pada siklus 1 dan siklus 2 mengalami peningkatan. Persentase ketuntasan belajar pada siklus 1 sebesar 60% dan 100% pada siklus 2. Peningkatan ini terlihat sangat signifikan jika dibandingkan dengan nilai pretes. Untuk hasil belajar siswa kelas IIISDN Srikaton juga mengalami peningkatan dari rata-rata pretes 31, rata-rata siklus 1 71,2 dan rata-rata pada siklus Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada diagram batang berikut. Diagram ketuntasan belajar siswa pada prasiklus ( ),Siklus 1 ( ), dan siklus 2 ( ) Diagram hasil belajar siswa pada prasiklus ( ), Siklus 1 ( ), dan siklus 2 ( ) Dari diagram-diagram di atas dapat dilihat bahwa penerapan model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) dengan teknik Reading Quiz dapat meningkatkan kemampuan melakukan perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka pada siswa kelas III SDN Srikaton Kecamatan Ringinrejo tahun pelajaran baik secara individu maupun kelompok. 2. Aktivitas Siswa Persentase aktivitas siswa pada tiap siklus diperoleh 75% pada siklus 1 dan 80% pada siklus 2. Dari persentase tiap siklus tersebut terlihat adanya peningkatan aktivitas siswa. Untuk lebih jelasnya peningkatan aktivitas siswa dapat dilihat pada diagram batang berikut. 7

8 Aktivitas siswa (%) Siklus Pembelajaran Digram aktivitas siswa pada siklus 1 ( ) dan siklus 2 ( ) Berdasarkan digram batang di atas dapat diketahui bahwa penerapan model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) dengan teknik Reading Quiz dapat meningkatkan kemampuan melakukan perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka pada siswa kelas III SDN Srikaton Kecamatan Ringinrejo tahun pelajaran Hasil penelitian yang telah dilaksanakan dapat meningkatkan kemampuan dan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran. Penelitian ini membuktikan bahwa model pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) yang didukung dengan teknik Reading Quiz dapat meningkatkan kemampuan melakukan perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka pada siswa kelas III SDN Srikaton serta dapat meningkatkan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran khususnya dalam pembelajaran kelompok. IV. DAFTAR PUSTAKA Arifin, Z Evaluasi Pembelajaran (Pipih Latifah, Ed.). Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Arikunto, S Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Silberman, M. L Active Learning 101 Cara Belajar Siswa Aktif. Bandung: Nuansa. Slavin, R. E Cooperative Learning Teori, Riset, dan Praktik. Bandung: Nusa Media. Sudjana, N Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo. Sudjana, N Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Sugiyono Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. Suprijono, A Cooperative Learning Teori & Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Trianto Penelitian Tindakan Kelas. Jakarat: Prima. Warsono, H Pembelajaran Aktif Teori dan Asesmen. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. 8

9 ENDIDIKAN_TIK/Jurnal_Pend _TIK_Vol_3_No_1/PENERAP AN_MODEL_PEMBELAJARA N_COOPERATIVE_INTEGRA TED_READING_AND_COMP OSITION_%28CIRC%29_BER BASIS_KOMPUTER_UNTUK _MENINGKATKAN_HASIL_ BELAJAR_SISWA_PADA_PE MBELAJARAN_TIK.pdf diakses tanggal 29 juli /4/1 diakses tanggal 21 juni

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MERINGKAS ISI BUKU CERITA Ikhsan Akbari 1), Muhammad Shaifuddin 2), Sadiman
