SILABUS. 1. Identitas Mata Kuliah. Nama mata kuliah : Linguistik Komparatif Kode Mata Kuliah : IN419

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SILABUS. 1. Identitas Mata Kuliah. Nama mata kuliah : Linguistik Komparatif Kode Mata Kuliah : IN419"

Transkripsi

1 SILABUS 1. Identitas Mata Kuliah Nama mata kuliah : Linguistik Komparatif Kode Mata Kuliah : IN419 Bobot SKS : 4 SKS Semester/Jenjang : 6/S1 Kelompok Mata Kuliah : MKKA Program Studi : Bahasa dan Sastra Indonesia Status Mata Kuliah : Wajib Dosen : Dr. Andoyo Sastromiharjo, M.Pd. Sri Wiyanti, S.S.,M.Hum. 2. Tujuan Mata Kuliah Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan dapat memperoleh pengetahuan mengenai seluk-beluk dan perkembangan bahasa-bahasa dari masa silam sampai masa sekarang dengan melakukan perbandingan antara bahasa-bahasa yang ada di Indonesia khususnya, umumnya bahasa-bahasa di dunia. 3. Deskripsi Mata Kuliah Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai asal usul bahasa, linguistik komparatif, dasar perbandingan bahasa, metode perbandingan, metode rekonstruksi, metode pengelompokan, Leksikostatistik dan Glotokronologi, tipe perubahan bunyi, migrasi bahasa, bahasa-bahasa Austria, dan rumpun bahasa Austronesia. 4. Pendekatan Pembelajaran Pendekatan pembelajaran dilakukan secara variatif agar mahasiswa beroleh pengalaman akademik selama proses perkuliahan. Pendekatan pembelajaran terutama menggunakan ekspositori, komunikatif, kontekstual, dan inkuiri. Metode yang digunakan, yaitu ceramah, Tanya jawab, diskusi, dan pemecahan masalah. Media penunjang perkuliahan berupa LCD, tape recorder, kaset, dan laboratorium bahasa. Adapun rincian kegiatan pembelajaran adalah: a) melaksanakan perkuliahan, berupa presentasi dari dosen dengan menyajikan berbagai konsep dan permasalahan yang berkaitan dengan konsep dasar Linguistik Komparatif serta respon dari mahasiswa dalam diskusi dan tanya jawab; b) membaca sumber rujukan, mahasiswa diharapkan telah membaca bahan bacaan yang relevan dengan materi yang disampaikan; c) memberikan presentasi, mahasiswa mempresentasikan hasil kegiatan membaca dan berbagai hasil kegiatan membaca; d) melakukan reviu; e) melaksanakan ujian. 1

2 5. Evaluasi Evaluasi hasil belajar dilakukan melalui: a) ujian tengah semester dan akhir semester berupa analisis dan sintesis materi; b) partisipasi perkuliahan c) tugas individu dan terstruktur 6. Rincian Materi Perkuliahan Setiap Pertemuan Pertemuan I Materi perkuliahan pada pertemuan I terurai sebagai berikut. a) Tujuan mata kuliah b) Ruang lingkup mata kuliah c) Kebijakan pelaksanaan perkuliahan d) Tugas yang harus diselesaikan e) Buku ajar yang digunakan dan sumber belajar Pertemuan II Asal usul Munculnya Bahasa a. Teori Tekanan Sosial b. Onomatopetik c. Interyeksi d. Nativistik e. Yo-He-Ho f. Isyarat g. Permainan vokal h. Isyarat Oral i. Kontrol Sosial j. Kontak k. Hockett-Asher Pertemuan III Linguistik Komparatif a. Pengertian b. Tujuan Linguistik Komparatif c. Sejarah Linguistik Komparatif 2

3 Pertemuan IV Dasar Perbandingan Bahasa a. Bidang Perbandingan b. Kesamaan Bentuk c. Penetapan Kata Kerabat Pertemuan V Metode Perbandingan a. Hukum Bunyi b. Korespondensi Bunyi c. Pembentukan Korespondensi Fonemis Pertemuan VI Metode Rekonstruksi dan Refleksi Pertemuan VII Metode Pengelompokan a. Stammbaumtheori b. Teori Gelombang c. Metode Pemeriksaan d. Metode Kosakata Dasar e. Inovasi Pertemuan VIII UTS Pertemuan IX Leksikostatistik dan Glotokronologi 3

4 a. Pengertian b. Asumsi dasar c. Teknik leksikostatistik d. Klasifikasi bahasa e. Nilai Leksikostatistik f. Tabel logaritma g. Daftar Kosakata Dasar Pertemuan X Tipe Perubahan Bunyi a. Pelemahan bunyi b. Penambahan Bunyi c. Metatesis d. Fusi Pertemuan XI a. Proses Pengenduran b. Pemecahan vokal c. Asimilasi d. Disimilasi Pertemuan XII Migrasi Bahasa a. Kelompok bahasa b. Teori Kulturkreis c. Teori Migrasi Bahasa d. Negeri Asal Kerabat Sederhana e. Negeri Asal Kompleks Pertemuan XIII Bahasa-bahasa Austria dan Austronesia 4

5 Pertemuan XIV Praktikum ke lapangan Pertemuan XV Laporan mini riset Daftar Pustaka Bynon, Theodora Historical Linguistics. Australia: Cambridge University Press. Crowley, Terry An Introduction to Historical Linguistics. Papua New Guinea: University of Papua New Guinea Press. Fernandez, Inyo Yos Linguistik Historis Komparatif. Keraf, Gorys Linguistik Bandingan Historis. Jakarta: PT Gramedia Kawi, Djantera.dkk Penelitian Kekerabatan dan Pemetaan Bahasa-bahasa Daerah di Indonesia: Provinsi Kalimantan Selatan. Jakarta: Pusat Bahasa Lauder, Multamia RMT dkk Pesona Bahasa Langkah Awal Memahami Linguistik. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Lehmann, Winfred P Historical Linguistics: An Introduction. New York: Routledge Mahsun Metode Penelitian Bahasa. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada. Meillet, Antoine The Comparative Method in Historical Linguistics. Paris: Honore Champion. Parera, Jos Daniel Kajian Linguistik Umum Historis Komparatif dan Tipologi Struktural. Jakarta: Erlangga. Sugiono, Dendy, dkk Kosakata Dasar Swadesh di Kabuparten Sangan dan Sintang. Jakarta: Pusat Bahasa Depdikbud. Sugiono, Dendy, dkk Penelitian Kekerabatan dan Pemetaan Bahasa-Bahasa Daerah di Indonesia. Jakarta: Pusat Bahasa. 5

6 Dosen Penanggung jawab, Dr. Andoyo Sastromiharjo, M.Pd. NIP

Mahasiswa mendengarkan penjelasan dosen dan membaca. Mahasiswa

Mahasiswa mendengarkan penjelasan dosen dan membaca. Mahasiswa Silabus dan RPP Mata Kuliah Linguistik Historis Komparatif I. Identitas 1. Nama Mata Kuliah : Linguistik Historis Komparatif (LHK) 2. Kode : 3. SKS : 2 SKS II. Deskripsi Mata Kuliah mengetahui dan berbagai
