Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-5

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-5"

Transkripsi

1 Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-5 1. Lagu Pembukaan: KAMULAH TERANG DUNIA (PS 694) Pengantar Seruan Tobat Tuhan Yesus Kristus, Engkau menghendaki kami menjadi garam dunia, yang menggarami masyarakat di sekitar kami. Tuhan kasihanilah kami. Tuhan kasihanilah kami. Engkau menghendaki kami menjadi cahaya dunia, yang menyinari masyarakat di sekitar kami agar dapat menemukan jalan yang benar menuju kebahagiaan sejati. Kristus kasihanilah kami. Kristus kasihanilah kami. Englau menghendaki kami menghampakan diri di hadapan-mu agar dapat membawa masyarakat di sekitar kami menghadapi Englau Allah yang benar. Tuhan kasihanilah kami. Tuhan kasihanilah kami. 2. Tuhan Kasihanilah Kami: (PS 359) Misa Senja 3. Madah Kemuliaan: PUJILAH TUHAN (PS 360) Misa Senja Doa Pembukaan Marilah kita berdoa: Ya Allah, peliharalah senantiasa keluarga-mu dengan kasih sayang. Karena hanya rahmat-mu yang menjadi dasar harapan dan andalan kami, maka jagailah kami selalu dalam perlindungan-mu. Dengan pengantaraan Yesus Kristus, Putra-Mu, Tuhan kami, yang bersama dengan Dikau dalam persatuan dengan Roh Kudus, hidup dan berkuasa, Allah, sepanjang segala masa. Amin. BACAAN I Terangmu akan merekah laksana fajar. Pembacaan dari Kitab Yesaya Inilah Firman Allah, "Hendaklah engkau membagi-bagikan rotimu bagi orang yang lapar dan membawa ke rumahmu orang miskin yang tak punya rumah; dan apabila engkau melihat orang telanjang supaya engkau memberi dia pakaian, dan tidak menyembunyikan diri terhadap saudaramu sendiri! Pada waktu itulah terangmu akan merekah seperti fajar dan lukamu akan pulih dengan segera. Kebenaran menjadi barisan depanmu, dan kemuliaan 1

2 Tuhan barisan belakangmu. Pada waktu itulah engkau akan memanggil dan Tuhan akan menjawab, engkau akan berteriak minta tolong dan Ia berkata: Ini Aku! Apabila engkau tidak lagi mengenakan kuk kepada sesamamu dan tidak lagi menunjuk-nunjuk orang dengan jari dan memfitnah; apabila engkau menyerahkan kepada orang lapar apa yang kauinginkan sendiri dan memuaskan hati orang yang tertindas, maka terangmu akan terbit dalam gelap dan kegelapanmu akan seperti rembang tengah hari. Demikianlah Sabda Tuhan Syukur kepada Allah. 4. Mazmur Tanggapan: (PS 859, Mzm. 112:4-5,6-7,8a,9) 1. Bagi orang benar Tuhan bercahaya laksana lampu di dalam gelap Ia pengasih dan penyayang serta berlaku adil. Orang baik menaruh belaskasihan dan memberi pinjaman, ia melakukan segala urusan dengan semestinya. 2. Orang jujur tidak pernah goyah; ia akan dikenang selama-lamanya. Ia tidak takut kepada kabar buruk, hatinya tabah, penuh kepercayaan pada Tuhan. 3. Hatinya teguh, ia tidak takut, ia murah hati, orang miskin diberinya derma. Kebajikan tetap untuk selama-lamanya, tanduknya meninggi dalam kemuliaan. BACAAN II Aku menyampaikan kepadamu kesaksian tentang Yesus Kristus yang disalibkan. Pembacaan dari Surat Pertama Rasul Paulus kepada umat di Korintus Saudara-saudara, ketika aku datang kepadamu, aku tidak datang dengan kata-kata yang indah atau dengan hikmat untuk menyampaikan kesaksian Allah kepada kamu. Sebab aku telah memutuskan untuk tidak mengetahui apa-apa di antara kamu selain Yesus Kristus, yaitu Dia yang disalibkan. Aku juga telah datang kepadamu dalam kelemahan dan dengan sangat takut dan gentar. Baik perkataanku maupun pemberitaanku tidak kusampaikan dengan kata-kata hikmat yang meyakinkan, tetapi dengan keyakinan akan kekuatan Roh, supaya iman kamu jangan bergantung pada hikmat manusia, tetapi pada kekuatan Allah. Demikianlah Sabda Tuhan Syukur kepada Allah. 2

3 5. Bait Pengantar Injil: ALLELUYA (PS 955) Refren: Akulah terang dunia, sabda Tuhan. Barangsiapa mengikuti Aku, ia mempunyai terang hidup. BACAAN INJIL "Kamu adalah terang dunia." Tuhan bersamamu. Dan bersama rohmu. Inilah Injil Yesus Kristus menurut Matius. Dimuliakanlah Tuhan. Dalam khotbah di bukit, Yesus bersabda kepada murid-murid-nya, Kamu adalah garam dunia. Jika garam itu menjadi tawar, dengan apakah ia diasinkan? Tidak ada lagi gunanya selain dibuang dan diinjak orang. Kamu adalah terang dunia. Kota yang terletak di atas gunung tidak mungkin tersembunyi. Lagipula orang tidak menyalakan pelita lalu meletakkannya di bawah gantang, melainkan di atas kaki dian sehingga menerangi semua orang di dalam rumah itu. Demikianlah hendaknya terangmu bercahaya di depan orang, supaya mereka melihat perbuatanmu yang baik dan memuliakan Bapamu yang di surga. Demikianlah Injil Tuhan. Terpujilah Kristus. Homili Aku Percaya Aku percaya akan Allah, Bapa yang mahakuasa, pencipta langit dan bumi. Dan akan Yesus Kristus, Putra-Nya yang tunggal, Tuhan kita. (umat membungkuk) Yang dikandung dari Roh Kudus, dilahirkan oleh perawan Maria. (umat tegak kembali) Yang menderita sengsara, dalam pemerintahan Pontius Pilatus, disalibkan, wafat dan dimakamkan. Yang turun ke tempat penantian, pada hari ketiga bangkit dari antara orang mati. Yang naik ke surga, duduk di sebelah kanan Allah Bapa yang mahakuasa. Dari situ Ia akan datang, mengadili orang hidup dan mati. Aku percaya akan Roh Kudus, Gereja Katolik yang Kudus, Persekutuan para Kudus, pengampunan dosa, kebangkitan badan, kehidupan kekal. Amin. 3

4 DOA UMAT Kita adalah garam dan terang dunia. Maka, marilah kita panjatkan doa-doa kepada Bapa agar kita selalu hidup oleh Sabda-Nya, sebagai garam dan terang dunia. Bagi para pewarta Injil: para uskup, imam, diakon, guru agama dan katekis: Bapa, sadarkanlah para pewarta Injil bahwa Roh-Mulah yang berkarya dan menyapa hati orang-orang yang mencari kebenaran. Tuntunlah kamu untuk selalu hidup oleh Sabda-Mu sendiri, sebagai garam dan terang dunia. Bagi mereka yang dengan pengorbanan mencurahkan tenaganya guna membantu rakyat di negara asing: Bapa, dampingilah mereka yang dengan sukarela demi kemanusiaan membantu rakyat negara asing. Kobarkanlah semangat pengorbanan mereka sebagai kesaksian iman akan kasih-mu yang menyelamatkan. Bagi para petugas kesehatan: Bapa, berilah karya cinta kasih para petugas kesehatan untuk meringankan penderitaan mereka yang sakit. Semoga karya mereka sungguh mengalih dari-mu sendiri yang selalu memperhatikan dan menyelamatkan orang-orang lemah dan menderita. Bagi kita sendiri di KOMUNITAS KATOLIK INDONESIA DI MONTREAL: Bapa, perkenankanlah kami menghampakan diri dengan mau memahami serta ikut serta menghayati suka duka sesama kami. Semoga iman, harapan, dan kasih kami semakin teguh dalam mewartakan karya penyelamatan-mu bagi setiap orang. Allah Bapa Yang Maha Pengasih, barangsiapa beseru kepada-mu, takkan dikecewakan. Kuatkanlah usaha dan kesetiaan kami, dan berilah kami berkat-mu. Demi Kristus, Tuhan dan Pengantara kami. Amin. 6. Lagu Persembahan: PUJILAH TUHAN (PS 324) Doa Persiapan Persembahan Tuhan Allah kami, Engkau telah menciptakan roti dan anggur ini untuk menjadi makanan yang menguatkan kami. Semoga daya Ilahi-Mu mengubah persembahan ini menjadi sakramen kehidupan kekal bagi kami. Dengan pengantaraan Kristus, Tuhan kami. Amin. Doa Syukur Agung Tuhan bersamamu. Dan bersama rohmu. Marilah mengarahkan hati kepada Tuhan. Sudah kami arahkan. Marilah bersyukur kepada Tuhan, Allah kita. Sudah layak dan sepantasnya. 4

5 7. Kudus (PS 396) Misa Senja KOMUNI Bapa Kami Atas petunjuk Penyelamat kita dan menurut ajaran ilahi, maka beranilah kita berdoa: Bapa kami yang ada di surga, dimuliakanlah nama-mu, datanglah kerajaan-mu, jadilah kehendak-mu di atas bumi seperti di dalam surga. Berilah kami rezeki pada hari ini dan ampunilah kesalahan kami, seperti kami pun mengampuni yang bersalah kepada kami; dan janganlah masukkan kami ke dalam pencobaan, tetapi bebaskanlah kami dari yang jahat. Ya Bapa, bebaskanlah kami dari segala kemalangan dan berilah kami damai-mu. Kasihanilah dan bantulah kami, supaya selalu bersih dari noda dosa dan terhindar dari segala gangguan, sehingga kami dapat hidup dengan tenteram sambil mengharapkan kedatangan Penyelamat kami, Yesus Kristus. Sebab Engkaulah Raja yang mulia dan berkuasa untuk selama-lamanya. Doa Damai Tuhan Yesus Kristus bersabda kepada para rasul, "Damai Kutinggalkan bagimu, damai-ku Kuberikan kepadamu." Jangan memperhitungkan dosa kami, tetapi perhatikanlah iman Gereja-Mu, dan restuilah kami supaya hidup bersatu dengan rukun sesuai dengan kehendak-mu. Sebab Engkaulah yang hidup dan berkuasa kini dan sepanjang masa. Amin. Damai Tuhan bersamamu. Dan bersama rohmu. 8. Anak Domba Allah: LIHATLAH, ANAK DOMBA ALLAH (PS 417) Misa Senja 9. Lagu Komuni: O YESUS KRISTUS, SANG TERANG (PS 544) Doa Sesudah Komuni Marilah kita berdoa: Ya Allah, Engkau menghendaki agar kami makan dari roti yang satu dan minum dari piala yang sama. Semoga kami yang telah dipersatukan dalam Kristus dapat dengan sukacita menghasilkan buah bagi keselamatan dunia. Dengan pengantaraan Kristus, Tuhan kami, yang hidup dan berkuasa sepanjang segala masa. Amin. Pengumuman Berkat 5

6 Tuhan bersamamu. Dan bersama rohmu. Semoga Saudara-saudari sekalian dilindungi, dibimbing dan diberkati oleh Allah yang mahakuasa: Bapa dan Putra dan Roh Kudus. Amin. Pengutusan Saudara-saudari sekalian, Perayaan Ekaristi sudah selesai. Marilah pergi! Kita diutus. Syukur kepada Allah. 10. Lagu Penutup: TUHAN YANG MENJAGA HIDUPKU 主是生命的看顧 Sumber : 1=C 4/4 8 Beat Tempo=61-6 Seti-ap sa - at setiap waktu hanya Kau Tuhan yang aku perlu ri ri si xiang ye ye gua lu wei you ni shang di shi wo suo xu yao Penyertaan-Mu, kekuatan-mu yang menjadi doa - ku yin ni de tong zai' you da neng da li ying xu wo yi qie suo qiu Tak pernah Kau kecewakan hidup-ku Kau sela - lu menjawab s tiap doaku bu cheng shi wo shi le pan wang er meng xiu wo suo dao gao qi qiu de ni hui cheng jiu Ku bersyu - kur dengan s genap jiwa-ku s bab Kau Tuhan yang menjaga hidupku fu fu zai ni jiao qian quan xin lai zan mei yin ni shi zhu shi wo sheng ming de kan gu 6

Perayaan Ekaristi Hari Minggu Adven ke-1

Perayaan Ekaristi Hari Minggu Adven ke-1 Perayaan Ekaristi Hari Minggu Adven ke-1 1. Lagu Pembukaan: HAI, ANGKATLAH KEPALAMU (PS 445 / MB 326) http://www.lagumisa.web.id/lagu.php?&f=ps-445 Pengantar Seruan Tobat Saudara-saudari, marilah mengakui
