APLIKASI e-hpt (HIMPUNAN PUTUSAN TARJIH) MUHAMMADIYAH BERBASIS J2ME SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "APLIKASI e-hpt (HIMPUNAN PUTUSAN TARJIH) MUHAMMADIYAH BERBASIS J2ME SKRIPSI"

Transkripsi

1 APLIKASI e-hpt (HIMPUNAN PUTUSAN TARJIH) MUHAMMADIYAH BERBASIS J2ME SKRIPSI disusun oleh Muhamad Furkun Khakim JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA 2012

2 Applications E-HPT (Himpunan Putusan Tarjih) Muhammadiyah Based J2ME Aplikasi E-HPT (Himpunan Putusan Tarjih) Muhammadiyah Berbasis J2ME Muhamad Furkun Khakim Jurusan Teknik Informatika STMIK AMIKOM YOGYAKARTA ABSTRACT Decision of the Legal Affairs Committee of Muhammadiyah Muhammadiyah guide book that contains the results of the conference on virtue and religion. However, in line with the expanding world of technology is more advanced and sophisticated today, demanding that everyone has a flexible device that can help in many ways. Including also from the aspect of religion, which is providing the technology or tools that can help citizens, especially Muhammadiyah Legal Affairs Committee for access to the decision of using mobile devices. One of the software to develop mobile application is J2ME (Java 2 Micro Edition), part of the Java 2 Platform that is used to run and develop Java applications on mobile devices. By using this J2ME, the authors tried to create an e-hpt applications that have the ability to display various information about the Legal Affairs Committee of Muhammadiyah Verdict on mobile devices. Making it more flexible and easier Muhammadiyah members in particular to obtain information about the Legal Affairs Committee of Muhammadiyah decision. That of a book into a small device with a high mobility. And can save time and effort in the search for information needed by the user. Keywords : Decision Legal Affairs Committee of Muhammadiyah, J2ME, Data Processing

3 1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Kebutuhan informasi yang serba instan dan tingkat mobilitas manusia yang serba tinggi, menuntut manusia memiliki perangkat yang fleksibel dan dapat membantu dalam berbagai hal, misalnya pada perangkat mobile. Dengan menggunakan J2ME, penulis berusaha membuat sebuah aplikasi e-hpt yang memiliki kemampuan untuk menampilkan berbagai macam informasi tentang Putusan Majelis Tarjih Muhammadiyah pada perangkat mobile dengan judul : Aplikasi e-hpt (Himpunan Putusan Tarjih) Muhammadiyah Berbasis J2ME 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah ini, dapat di rumuskan pemasalahan yang dihadapi yaitu bagaimana mengoptimalkan penyampaian informasi tentang Putusan Tarjih Muhammadiyah dan bagaimana mendesainnya agar dapat diakses melalui perangkat mobile. 1.3 Batasan Masalah 1. Sistem hanya dapat menampilkan point-point utama Putusan Majelis Tarjih Muhammadiyah sesuai dengan buku Putusan Tarjih Muhammadiyah. 2. Untuk tampilan ayat atau tulisan arabnya menggunakan format.png. 3. Aplikasi ini tidak menggunakan suara. 4. Proses update data dilakukan dengan mengupdate aplikasi yang sudah dibuild ulang berdasarkan data terakhir. 1.4 Tujuan Tujuan dari pembuatan tugas ini adalah untuk membangun aplikasi e-hpt Muhammadiyah yang dapat diakses dimanapun dan kapanpun oleh pengguna yang berbasis J2ME pada perangkat bergerak seperti Handphone atau PDA yang dapat memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam mempelajari Putusan Majelis Tarjih Muhammadiyah. 1.5 Manfaat Manfaat dari penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : 1. Meningkatkan pengetahuan tentang J2ME dan perangkat yang mendukungnya. 2. Memberikan kemudahan bagi masyarakat, khususnya warga Muhammadiyah untuk mendapatkan informasi mengenai Putusan Majelis Tarjih Muhammadiyah kapan saja dan dimana saja sesuai dengan yang dibutuhkan. 3. Menambah pengetahuan tentang Putusan Majelis Tarjih Muhammadiyah. 1.6 Metodologi Penelitian 1. Metode Pengumpulan Data 2. Metode Pengembangan Sistem 1.7 Sistematika Penulisan Laporan 1. BAB I : PENDAHULUAN 2. BAB II : LANDASAN TEORI 3. BAB III : ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

4 4. BAB IV : IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN 5. BAB V : PENUTUP 2. Landasan Teori 2.1 Majelis Tarjih Muhammadiyah Himpunan Putusan Tarjih (HPT) Muhammadiyah merupakan buku panduan wajib bagi kalangan warga Muhammadiyah. Isinya merupakan hasil-hasil muktamar tarjih yang diadakan puluhan tahun yang lalu. Isinya menyangkut berbagai persoalan mulai dari keimanan, ibadah hingga persoalan-persoalan yang berkaitan dengan keumatan dan agama Islam. 2.2 Pengenalan J2ME 1. Java 2 Standart Edition (J2SE) Kategori ini digunakan untuk menjalankan dan mengembangkan aplikasiaplikasi Java pada level PC (Personal Computer). 2. Java 2 Enterprise Edition (J2EE) Kategori ini digunakan untuk menjalankan dan mengembangkan aplikasiaplikasi Java pada lingkungan entriprise dengan menambahkan fungsionalitasfungsionalitas Java semacam EJB (Enterprise Java Bean), Java CORBA, Servlet dan JSP serta Java XML (Extensible Markup Language). 3. Java 2 Micro Edition (J2ME) Kategori ini digunakan untuk menjalankan dan mengembangkan aplikasiaplikasi Java pada handled devices atau perangkat-perangkat semacam handphone dan juga PDA. 2.3 Teknologi Wireless Java Teknologi wireless internet atau akses internet tanpa kabel, memungkinkan kita terkoneksi ke jaringan internet dengan menggunakan segala macam perangkat bergerak yang kita miliki seperti PDA ataupun handphone. 2.4 Java Virtual Machine Java Virtual Machine merupakan basis dari Java platform dan menjembatani antara bytecode dengan hardware. JVM juga merupakan software yang berfungsi untuk menjalankan program Java agar dapat dimengerti oleh komputer. 2.5 Konfigurasi J2ME J2ME mempunyai 2 konfigurasi, yaitu CLDC (Connected Limited Device Configuration) dan CDC (Connected Device Configuration). Perbandingannya adalah sebagai berikut : CLDC (Connected Limited Device Configuration) CDC (Connected Device Configuration) Mengimplementasikan sebagian dari JSE Mengimplementasikan seluruh fitur JSE JVM yang digunakan adalah KVM Digunakan pada perangkat genggam (handphone, PDA, pager) dengan memori terbatas ( KB) JVM yang digunakan adalah CVM Digunakan pada perangkat genggam (internet TV, Nokia Communicator, car television) dengan memori minimal 2 MB Prosesor : 16/32 bit Prosesor : 32 bit

5 2.6 Profil J2ME Profil merupakan sebuah pengaturan aplikasi berdasarkan pada konfigurasi yang spesifik untuk menghasilkan sebuah aplikasi yang memenuhi kebutuhan dari pengguna. 2.7 MIDP (Mobile Information Device Profile) MIDP telah digabungkan dengan CLDC untuk membuat aplikasi pada smartphone. MIDP dikhususkan untuk digunakan pada handset dengan kemampuan CPU, memori, keyboard dan layer yang terbatas. 2.8 MIDlet Daur hidup MIDlet dapat digambarkan sebagai berikut : 2.9 UML (Unified Modelling Language) 1. Use case Diagram Use Case Diagram menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem. Menjelaskan dan menerangkan kebutuhan yang diinginkan atau dikehendaki user. Juga menggambarkan urutan interaksi antara satu atau lebih aktor dan sistem. 2. Activity Diagram Activity Diagram menggambarkan proses bisnis dan urutan aktivitas dalam sebuah proses. Dari proses tersebut dimulai sampai proses berakhir. 3. Class Diagram Class Diagram merupakan diagram yang selalu ada di permodelan sistem berorientasi objek. Class Diagram menunjukkan hubungan antar class dalam sistem yang sedang dibangun dan bagaimana mereka saling berkolaborasi untuk mencapai suatu tujuan. 4. Squence Diagram Squence Diagram menggambarkan interaksi antara sejumlah objek dalam urutan waktu. Berguna juga untuk menunjukkan rangkaian pesan yang dikirim antar objek dan interaksi antar objek. 3. Analisis Dan Perancangan Sistem 3.1 Analisis Sistem Analisis PIECES Untuk mengidentifikasi masalah, maka harus dilakukan analisis terhadap kinerja, informasi, ekonomi, pengendalian, efisiensi dan pelayanan. Panduan ini

6 dikenal dengan analisis PIECES (Performance, Information, Economy, Control, Efficiency, Service) Analisis Kebutuhan Sistem 3.2 Perancangan 1. Analisis Kebutuhan Fungsional Kebutuhan Fungsional merupakan definisi atau gambaran mengenai fitur-fitur yang ada pada aplikasi. 2. Analisis Kebutuhan Non Fungsional Analisis kebutuhan non fungsional dilakukan untuk menghasilkan spesifikasi kebutuhan non fungsional. Yaitu tentang spesifikasi yang rinci mengenai hal-hal yang akan dilakukan sistem ketika diimplementasikan. Kebutuhan non fungsional meliputi analisis perangkat keras/hardware dan juga analisis perangkat lunak/software Perancangan UML 1. Use Case Diagram 2. Activity Diagram

7 3. Class Diagram 4. Squence Diagram

8 Perancangan Interface Aplikasi yang dibuat merupakan sebuah aplikasi mobile sehingga user interface menjadi hal penting dari aplikasi ini karena pengguna banyak berinteraksi dengan menekan keypad pada handphone. Perancangan interface pada aplikasi ini adalah merupakan gambaran mulai dari menu utama sampai pada isi-isi kitab dan juga tombol-tombolnya sesuai dengan perintah user. 4. Implementasi Dan Pembahasan 4.1 Implementasi Implementasi merupakan tahap dimana sistem sudah siap diaplikasikan pada keadaan yang sesungguhnya. Dari tahap implementasi ini dapat diketahui apakah sistem yang dibuat dapat berjalan dengan baik dan menghasilkan keluaran yang sesuai dengan perancangan yang sudah dibuat. Sebelum program diimplementasikan dalam keadaan yang sesungguhnya, maka program harus bebas dari kesalahan (error). Kesalahan program yang mungkin terjadi antara lain kesalahan penulisan bahasa pemrograman maupun kesalahan sewaktu proses. Untuk implementasi pertama saat aplikasi dijalankan adalah halaman menu utama, tampilannya adalah sebagai berikut : 4.2 Pembahasan 1. Pembahasan Kode Program Pembahasan Kode program adalah penampilan kode-kode program yang digunakan untuk menampilkan halaman per halaman dari aplikasi yang dibuat. 2. Pengujian Program Cara pengujian program menggunakan metode Blackbox Testing. Blackbox testing merupakan metode pengujian yang berfokus pada persyaratan fungsional perangkat lunak. Pada blackbox testing cara pengujian hanya dilakukan dengan menjalankan atau mengeksekusi unit (modul), kemudian diamati apakah hasil dari unit sesuai dengan proses bisnis yang diinginkan. Memperlihatkan bahwa fungsi-

9 5. Penutup fungsi telah bekerja dengan baik atau masukan yang diterima benar dan menghasilkan keluaran yang tepat. 3. Instalasi Program Aplikasi yang dijalankan pada perangkat mobile ini tidak membutuhkan proses penginstalan. Cara yang dilakukan hanyalah memasukkan file.jar dan.jad tarjih muhammadiyah ke dalam memori perangkat mobile menggunakan data traveler seperti kabel data, bluetooth ataupun card rider. Kemudian buka aplikasi yang sudah dicopykan pada perangkat mobile dan program sudah langsung bisa dijalankan. 4. Pemeliharaan Program 1. Pemeliharaan Korektif 2. Pemeliharaan Adaptif 3. Pemeliharaan Penyempurnaan 4. Pemeliharaan Preventif 5.1 Kesimpulan 1. Buku Himpunan Putusan Tarjih Muhammadiyah didesain agar dapat diakses melalui perangkat mobile dengan menggunakan J2ME. 2. Aplikasi e-hpt Muhammadiyah dibuat untuk memudahkan warga Muhammadiyah pada khususnya dan umat muslim pada umumnya untuk mendapatkan informasi tentang Putusan Tarjih Muhammadiyah melalui perangkat mobile. 5.2 Saran 1. Aplikasi terdapat menu pencarian sehingga lebih mempermudah untuk mencari menu utama maupun isi kitab secara acak. 2. Aplikasi dapat diakses secara online. 3. Aplikasi terdapat menu audio atau suara. DAFTAR PUSTAKA PP Muhammadiyah, 2009, Himpunan Putusan Tarjih Muhammadiyah, Suara Muhammadiyah, Yogyakarta Jogiyanto HM.,MBA.,Akt.,Ph.D., 1989, Analisis Dan Desain Sistem Informasi Pendekatan Terstruktur Teori Dan Praktek Aplikasi Bisnis, Andi Offset, Yogyakarta madiyah.pdf, diakses tanggal 5 Februari diakses tanggal 22 Maret diakses tanggal 7 Februari informatika/2011/jbptunikompp-gdl-krisnurakb-24402/14-unikom-k-l.pdf/pdf/14- unikom-k-l.pdf, diakses tanggal 19 Maret 2012

Bab 2 Tinjauan Pustaka 2.1 Penelitian Terdahulu

Bab 2 Tinjauan Pustaka 2.1 Penelitian Terdahulu Bab 2 Tinjauan Pustaka 2.1 Penelitian Terdahulu Pada penelitian Aplikasi Kamus Bahasa Jepang - Indonesia Pada Perangkat Genggam Mengunakan J2ME (Murthi, Tommy Adhi Kresna, 2010), perancangan sistem ini
