BUKU PANDUAN PROGRAM BANTUAN DANA PENGABDIAN PADA MASYARAKAT TAHUN ANGGARAN 2011 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI 2011

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BUKU PANDUAN PROGRAM BANTUAN DANA PENGABDIAN PADA MASYARAKAT TAHUN ANGGARAN 2011 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI 2011"

Transkripsi

1 PROGRAM BANTUAN DANA PENGABDIAN PADA MASYARAKAT TAHUN ANGGARAN 0 A. GAMBARAN UMUM PROGRAM BUKU PANDUAN PROGRAM BANTUAN DANA PENGABDIAN PADA MASYARAKAT TAHUN ANGGARAN 0 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI 0 Program Bantuan Dana Pengabdian pada Masyarakat adalah program bantuan dana (grant) yang diberikan secara selektif dan kompetitif oleh Direktorat Pendidikan Tinggi Islam, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia kepada dosen di lingkungan Perguruan Tinggi Islam (PTI). Program ini didesain sebagai upaya peningkatan mutu pengabdian pada masyarakat (social services) oleh civitas akademika. Program ini terbuka bagi setiap dosen Perguruan Tinggi Agama Islam (PTAI), baik negeri maupun swasta, dan dosen Fakultas Agama Islam (FAI) pada Perguruan Tinggi Umum (PTU). Dalam proses pengabdian pada masyarakat diperlukan berbagai konsep yang terkait dengan komunitas dampingan, metode dan teori analisa kebutuhan yang memiliki relevansi dengan kebutuhan masyarakat. Program ini juga ditujukan untuk memperkecil kemubaziran proses pembangunan (building waste), penyimpangan, kekurangan, atau kekacauan (chaos) menuju perubahan (changing), mengejar ketertinggalan melalui percepatan (acceleration), dan pemberdayaan (empowering) masyarakat. Program ini merupakan salah satu wujud perpaduan unsur pendidikan, penelitian, dan

2 pengabdian pada masyarakat dalam bingkai Tri Dharma Perguruan Tinggi B. FOKUS PROGRAM TAHUN 0 Program pengabdian pada masyarakat difokuskan pada beberapa jenis subyek dampingan sebagai berikut :. Komunitas Marginal/Miskin, dimaksudkan agar dosen mengabdi dan memberikan pendampingan bagi masyarakat yang hidup dalam tatanan sosial atau relasi kuasa yang tidak seimbang, sehingga komunitas marginal/miskin di daerah perkotaan memiliki kedudukan setara, berdaya, dan hidup di tengah tengah masyarakatnya dengan lebih percaya diri.. Komunitas Daerah Tertinggal, dimaksudkan agar dosen mengabdi dan memberikan pendampingan bagi komunitas yang hidup di daerah tertinggal, khususnya di kawasan pedesaan yang miskin atau pedalaman. Dengan berbagai inovasi pemberdayaan, dosen diharapkan mampu menerapkan berbagai hasil inovasi yang bisa mengangkat kehidupan komunitas tersebut menjadi lebih baik.. Komunitas Nelayan, dimaksudkan agar dosen mengabdi dan memberikan pendampingan bagi komunitas nelayan yang miskin. Dengan demikian, dosen bisa bekerja sama dengan berbagai pihak untuk meningkatkan kualitas kehidupan mereka menjadi lebih sejahtera. C. ANGGARAN DANA PROGRAM Sebagai dukungan terhadap program ini, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam menyediakan dana bantuan cukup memadai. Setiap proposal dapat mendesain alokasi anggaran berkisar Rp ,- sampai dengan Rp Pemberian bantuan dana program sangat ditentukan oleh presentasi nominee pada forum Seminar Proposal Program Pengabdian kepada Masyarakat. Besaran dana juga sangat tergantung dengan ruang lingkup program, lokasi program, dan beberapa hal khusus yang menjadi pertimbangan keberhasilan dan keberlanjutan program. Estimasi dana yang diusulkan oleh lembaga pengusul tidak meliputi biaya pengeluaran untuk keperluan riset pendahuluan (preliminary research). Pencairan bantuan dana Pengabdian pada Masyarakat akan dilaksanakan sebanyak dua termin. Termin I sebanyak 60% dicairkan setelah MoU ditandatangani dan termin II sebanyak 0% dicairkan setelah presentasi interim report. Pencairan sisa bantuan dana sebesar 0% sangat ditentukan oleh hasil evaluasi Tim Reviewer dalam forum presentasi interim report. Apabila hasil evaluasi menunjukkan bahwa program tidak layak untuk terus didanai, maka sisa bantuan dana sebesar 0% tidak akan dicairkan dari kas negara. D. PERSYARATAN ADMINISTRATIF. Pengusul adalah dosen Perguruan Tinggi Agama Islam (PTAI), baik negeri maupun swasta, atau dosen FAI pada Perguruan Tinggi Umum (PTU), dibuktikan dengan surat keputusan atau surat keterangan dari perguruan tinggi yang bersangkutan.. Jumlah tim pengusul minimum (tiga) orang dan maksimum (empat) orang.

3 . Ketua Tim Pengusul bukan penerima program bantuan dana pengabdian pada masyarakat Direktorat Pendidikan Tinggi Islam Kementerian Agama RI tahun 00.. Fokus program yang diusulkan dalam proposal belum pernah dilaksanakan atau tidak sedang dalam proses pengabdian yang didanai oleh sumber lain, dibuktikan dengan surat pernyataan dari pimpinan lembaga pengusul. 5. Fokus program pengabdian pada masyarakat sudah dibahas atau didiskusikan di kalangan kolega dosen pada PTI masing-masing, dibuktikan dengan komentar ataupun masukan dari kolega dosen tentang proposal yang diajukan. 6. Sebagai salah satu bentuk affirmative action, bantuan dana program akan dialokasikan 0% bagi lembaga yang banyak melibatkan dosen perempuan. 7. Proposal diajukan oleh Ketua Tim Pengusul. Surat pengantar dari Ketua Tim Pengusul ditujukan kepada Direktur Pendidikan Tinggi Islam, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama Republik Indonesia c.q. Kepala Subdit Penelitian, Publikasi Ilmiah, dan Pengabdian kepada Masyarakat. E. FORMAT PROPOSAL. Untuk tahap seleksi awal, pihak panitia seleksi hanya mensyaratkan bagi Tim Pengusul untuk menyusun Concept Notes (Ringkasan Proposal). Concept Notes tidak lebih dari 7 (tujuh) halaman yang diketik pada kertas ukuran A; spasi,5 lines; huruf Times New Roman size point; margin,5 cm. (Concept Notes yang disusun tidak sesuai dengan ketentuan akan langsung didiskualifikasi pada tahap seleksi administrasi). Hanya pengusul yang dinyatakan lolos tahap seleksi awal saja yang diminta untuk menyusun Proposal Lengkap untuk dipresentasikan pada forum Seminar Proposal. Concept Notes minimal mencakup beberapa unsur sebagai berikut: a. Isu dan Fokus Pengabdian b. Alasan Memilih Subyek Dampingan c. Kondisi Subyek Dampingan Saat Ini d. Kondisi dampingan yang diharapkan e. Strategi yang Dilakukan f. Pihak-pihak yang Terlibat (stakeholders) dan Bentuk Keterlibatannya. Concept Notes program pengabdian dijilid sebanyak (empat) bendel: a. (satu) bendel terdiri dari gabungan antara Check List kelengkapan (sebagaimana terlampir), substansi Concept Notes, dan supporting documents (kelengkapan administrasi terdiri dari ringkasan Concept Note dan lampiran-lampiran seperti surat keterangan sebagaimana disebutkan pada Persyaratan Administratif.). Berkas ini dijilid dengan sampul muka (cover) yang mencantumkan judul program pengabdian, nama tim, dan lembaga pengusul. b. (tiga) berkas hanya memuat substansi Concept Notes dan dijilid dengan sampul muka (cover) yang hanya memuat judul program pengabdian, tanpa mencantumkan nama tim dan lembaga pengusul. Berkas substansi yang masih menyantumkan nama tim dan lembaga pengusul langsung didiskualifikasi pada tahap seleksi administrasi.

4 . Masing-masing berkas dijilid dengan ketentuan warna sampul muka (cover) menurut tahun program sebagai berikut: a. Untuk Komunitas Marginal, bersampul warna merah. b. Untuk Komunitas Daerah Tertinggal, bersampul warna hijau. c. Untuk Komunitas Nelayan, bersampul kuning. 5. Tim Penyusun yang Concept Notes-nya dinyatakan lolos seleksi awal diharuskan menyusun Proposal Lengkap Pengabdian pada Masyarakat yang mencakup seluruh unsur pada Concept Notes ditambah beberapa item sebagai berikut: a. Resources yang Sudah Dimiliki b. Alokasi Biaya dan Jadwal Pengabdian. F. KRITERIA PENILAIAN Ada beberapa aspek penting yang digunakan Tim Reviewer untuk menentukan mutu proposal program pengabdian kepada masyarakat:. Isu dan fokus pengabdian, memiliki daya tarik, bermanfaat bagi komunitas dampingan, dan prospektif dari sisi keberlanjutan (sustainability) pelaksanaan program.. Alasan memilih dampingan, mencantumkan argumenargumen yang kuat mengenai alasan memilih komunitas dampingan dan signifikansinya dalam proses pengabdian.. Kondisi dampingan saat ini, menjelaskan secara nyata kondisi komunitas yang akan didampingi sesuai dengan hasil penelitian pendahuluan (prelemenary research) yang telah dilakukan. Deskripsi perlu disertai data-data kuantitatif maupun kualitatif yang memadai, sehingga tergambar kondisi umum dan kondisi spesifik komunitas yang akan menjadi fokus dampingan.. Kondisi dampingan yang diharapkan, menjelaskan kondisi yang diharapkan selama dan setelah proses dampingan berlangsung sebagaimana hasil penelitian pendahuluan (prelemenary research). 5. Strategi yang dilakukan untuk mencapai kondisi harapan, menyebutkan sejumlah strategi yang akan dilakukan untuk mencapai kondisi yang diharapkan dan bagaimana kaitannya satu sama lain. Hal ini bisa meliputi metode, teknik, atau kegiatan, yang akan dilakukan agar strategi yang dirancang dapat berjalan. 6. Pihak-pihak yang terlibat (stakeholders) dan bentuk keterlibatannya, menyebutkan pihak-pihak mana saja yang kemungkinan terlibat dan menjelaskan bagaimana bentuk keterlibatannya dalam konteks pengabdian untuk mencapai kondisi dampingan yang diharapkan. 7. Resources yang sudah dimiliki, menyebutkan secara gamblang kapasitas tim dan lembaga pengusul untuk melakukan program ini, dan resources apa yang dimiliki untuk menjalankan program pengabdian. 8. Besaran anggaran dan alokasi waktu, menyebutkan angka dan rincian anggaran dana yang dibutuhkan, sehingga tergambar akuntabilitas yang jelas dan alokasi waktu pelaksanaan program pengabdian. Masing-masing aspek penilaian memiliki empat indikator dengan skor tertinggi (empat) dan skor terendah (satu). Nilai maksimal yang diperoleh pengusul Concept Notes adalah 0 dan passing grade untuk nominee seminar proposal adalah. Sementara nilai maksimal untuk Proposal Lengkap penelitian adalah 6 dan passing grade untuk menerima bantuan dana adalah 6. (Jumlah penerima bantun dana

5 disesuaikan dengan anggaraan yang tersedia). Berikut ini indikator dan skor untuk masing-masing aspek penilaian: ASPEK PENILAI AN ISU DAN FOKUS PENGAB DIAN INDIKATOR PENILAIAN SKOR SKOR. Apakah isu yang diangkat menarik dan memiliki nilai manfaat untuk program pengabdian? Sangat menarik dan sangat bermanfaat untuk diterapkan dalam program pengabdian. Menarik dan bermanfaat untuk diterapkan dalam program pengabdian. Cukup menarik dan cukup bermanfaat untuk diterapkan dalam program pengabdian. Kurang menarik dan kurang bermanfaat untuk diterapkan dalam program pengabdian.. Apakah isu yang diangkat memiliki prospek keberlanjutan (sustainability) untuk program pengabdian? ALASAN MEMI LIH DAMPIN GAN Sangat prospektif untuk keberlanjutan (sustainability) program pengabdian. Prospektif untuk keberlanjutan (sustainability) program pengabdian. Cukup prospektif untuk keberlanjutan (sustainability) program pengabdian. Tidak prospektif untuk keberlanjutan (sustainability) program pengabdian.. Bagaimana alasan pemilihan komunitas dampingan sebagai fokus program pengabdian? Beberapa argumen yang mendasari dipilihnya subyek dampingan dijelaskan dengan detail dan menunjukkan visi yang sangat jelas/visioner. Beberapa argumen yang mendasari dipilihnya subyek dampingan dijelaskan dengan detail namun belum menunjukkan visi yang yang

6 sangat jelas/visioner. Beberapa argumen yang mendasari dipilihnya subyek dampingan kurang dijelaskan. Tidak ada argumen yang mendasari dipilihnya subyek dampingan. Kondisi dampingan tidak tergambar dengan baik. 5. Apakah kondisi dampingan saat ini dilengkapi dengan data-data kuantitatif maupun kualitatif yang memadai? KONDISI DAMPIN GAN SAAT INI. Apakah kondisi dampingan saat ini dijelaskan melalui penelitian pendahuluan yang telah dilakukan bersama subyek dampingan? Kondisi dampingan sangat jelas digambarkan berdasarkan data-data penelitian pendahuluan yang melibatkan langsung subyek dampingan Kondisi dampingan digambarkan dengan jelas berdasarkan data-data penelitian pendahuluan namun belum sepenuhnya melibatkan subyek dampingan secara langsung Kondisi dampingan digambarkan cukup jelas berdasarkan data penelitian sebelumnya namun tidak melibatkan subyek dampingan. Dilengkapi data-data kuantitatif maupun kualitatif yang memadai sehingga sangat menjelaskan gambaran umum dan detail kondisi komunitas dampingan Data-data kuantitatif atau kualitatif yang digunakan sangat terbatas sehingga kurang menjelaskan gambaran umum dan detail kondisi komunitas dampingan. Data-data kuantitatif atau kualitatif yang digunakan sangat terbatas sehingga kurang menjelaskan gambaran umum dan detail kondisi komunitas dampingan. Tidak dilengkapi data-data kuantitatif maupun kualitatif yang memadai untuk menjelaskan gambaran umum dan detail kondisi komunitas dampingan.

7 KONDISI DAMPIN GAN YANG DIHARA PKAN 6. Apakah perubahan yang diharapkan memiliki pengaruh penting bagi kehidupan sosial subyek dampingan, atau masyarakat akademik? Memiliki pengaruh sangat penting. Memikili pengaruh cukup penting Kurang memiliki pengaruh yang penting. Sama sekali tidak memiliki pengaruh penting. 7. Apakah kondisi yang diharapkan merupakan harapan komunitas dampingan yang didasarkan pada hasil penelitian pendahuluan (prelemenary research)? Harapan yang ingin dicapai merupakan harapan subyek dampingan yang didasarkan pada hasil penelitian pendahuluan Harapan yang ingin dicapai sebagian merupakan harapan subyek dampingan dan sebagian merupakan harapan peneliti yang didasarkan pada penelitian sebelumnya. STRATE GI YANG DIGUNA KAN Harapan yang ingin dicapai adalah harapan peneliti dengan didasarkan pada analisa kasus di lapangan Harapan yang ingin dicapai adalah harapan peneliti tanpa didasari oleh penelitian pendahuluan. 8. Apakah strategi yang akan dilakukan mampu mencapai kondisi yang diharapkan? Sangat strategi yang digunakan sangat strategis untuk mencapai kondisi yang diharapkan. Strategi yang digunakan cukup strategis untuk mencapai kondisi yang diharapkan. Strategi yang digunakan kurang strategis untuk mencapai kondisi yang diharapkan. Tidak strategis sama sekali. 9. Apakah metode atau langkahlangkah yang digunakan dapat beroperasi secara maksimal untuk mencapai tujuan yang ingin dicapai subyek dampingan?

8 Sangat operasional dan diprediksi kuat mampu mencapai tujuan yang diharapkan subyek dampingan. Sangat operasional dan diprediksi kuat mampu mencapai tujuan yang diharapkan subyek dampingan. Keterlibatan berbagai pihak cukup jelas digambarkan namun keterkaitan satu sama lain masih perlu dipertajam agar dapat mendukung proses pengabdian bagi subyek dampingan. STAKE HOLDERS Kurang operasional, sehingga memerlukan penajaman yang cukup kuat agar mampu mencapai tujuan yang diharapkan subyek dampingan. Sama sekali tidak operasional, sehingga diprediksi tidak mampu mencapai tujuan yang diharapkan subyek dampingan. 0. Apakah keterlibatan berbagai pihak mampu mendukung dan memaksimalkan proses pengabdian bagi subyek dampingan? Keterlibatan berbagai pihak sangat jelas digambarkan sehingga dimungkinkan sangat mendukung proses pengabdian bagi subyek dampingan. RESOUR CES Keterlibatan berbagai pihak kurang jelas digambarkan sehingga dukungannya diragukan dalam proses pengabdian. Keterlibatan berbagai pihak tidak digambarkan atau tidak ada keterlibatan berbagai pihak dalam proses pengabdian.. Apakah lembaga pengusul memiliki kapasitas peneliti dan resources yang memadai untuk program pengabdian? Para peneliti dan resources yang dimiliki lembaga sangat memadai Para peneliti dan resources yang dimiliki lembaga cukup memadai Para peneliti dan resources yang dimiliki lembaga kurang memadai

9 ALOKASI BIAYA ALOKASI WAKTU PENELITAN Lembaga tidak memiliki para peneliti dan resources yang memadai. Bagaimana komposisi rancangan biaya program pengabdian yang diusulkan? Sangat rasional dan lebih dari 75% anggaran dialokasikan untuk kepentingan subyek dampingan dan proses pengabdian. Cukup rasional dan lebih dari 50% anggaran dialokasikan untuk kepentingan subyek dampingan dan proses pengabdian. Kurang rasional, karena kurang dari 50% anggaran tidak dialokasikan untuk kepentingan subyek dampingan dan proses pengabdian. Tidak rasional, karena kurang dari 5% anggaran tidak dialokasikan untuk kepentingan subyek dampingan dan proses pengabdian.. Bagaimana alokasi rancangan waktu pengabdian yang diusulkan? Sangat rasional sehingga diprediksi mampu menciptakan perubahan yang signifikan bagi subyek dampingan. Cukup rasional, namun membutuhkan reshedule agar mampu melahirkan perubahan yang signifikan bagi subyek dampingan. Kurang rasional, sehingga diprediksi tidak mampu menciptakan perubahan yang signifikan bagi subyek dampingan Tidak rasional, sehinga dipastikan tidak mampu melakukan perubahan yang signifikan bagi subyek dampingan. G. TEKNIS REGISTRASI PROGRAM. Untuk meningkatkan kualitas layanan dan proses penjaminan mutu, sistem registrasi Program Bantuan Dana Pengabdian pada Masyarakat Tahun 0 dirancang secara on line.. Registrasi secara on line merupakan prasyarat bagi peserta untuk mengikuti Program Bantuan Dana Pengabdian pada Masyarakat. Melalui registrasi on line pendaftar akan mendapatkan nomor registrasi (No. Reg) yang harus dicantumkan dalam cover Concept Notes yang dikirim via pos

10 . Untuk melakukan registrasi, peserta harus menempuh beberapa tahapan sebagai berikut: a. Mengunjungi website: b. Membuat account pendaftaran. Klik Buat Account pada kotak LOGIN di bagian pojok kiri atas. c. Mengakses Formulir Pendaftaran. Setelah membuat account, cek yang telah Anda daftarkan. Sistem komputer kami akan memberikan balasan berupa username dan password. Isi username dan password tersebut pada kotak LOGIN dan klik Sign In untuk mengakses Formulir Pendaftaran. d. Mengisi Formulir Pendaftaran. Isi Formulir Pendaftaran dengan lengkap dan benar. Peserta hanya bisa mendaftar (satu) kali untuk Program Pengabdian pada Masyarakat sebagai Ketua Tim. e. Mendapatkan Nomor Registrasi. Setelah berhasil mengisi Formulir Pendaftaran, cek Anda untuk mendapatkan No. Reg. Gunakan No. Reg Anda sebagai identitas personal yang harus dicantumkan pada sampul Concept Notes bagian pojok kanan atas yang dikirim via pos.. Batas akhir registrasi online dan pengiriman berkas hard copy tanggal 0 April 0 cap pos. 5. Tidak diadakan surat-menyurat terhadap semua Concept Notes yang masuk, kecuali bagi proposal yang masuk nominasi akan dipanggil untuk presentasi pada seminar proposal. 6. Hard copy yang disertai Check List kelengkapan Concept Notes dikirim ke: Kepada Yth, Direktur Pendidikan Tinggi Islam Kementerian Agama c.q. Kasubdit Penelitian, Publikasi Ilmiah, dan Pengabdian kepada Masyarakat, Direktorat Pendidikan Tinggi Islam Jln. Lapangan Banteng Barat No. -, Lantai VIII, kamar B807, Jakarta Pusat Telp.: 0-8, Faks : 0-859, seksipenelitian_diktis@yahoo.com I. JADWAL KEGIATAN Jadwal kegiatan Program Pengabdian pada Masyarakat Direktorat Pendidikan Tinggi Islam, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI Tahun 0 sebagai berikut: No Uraian Kegiatan Waktu Pelaksanaan. Call for Research Proposal Minggu IV, Maret 0. Registrasi online dan pengiriman hard copy. 0 Maret - 0 April 0. Seleksi Administrasi (desk evaluation) Minggu I Mei 0. Evaluasi Tim Reviewer Minggu I Mei s.d. Minggu II Mei 0

11 5. Pengumuman Nomenees Minggu III Mei 0 6. Seminar Proposal Program Minggu III Mei 0 Pengabdian 7. Pengumuman Penerima Bantuan Minggu IV Mei 0 Dana 8. Interim Report (Laporan Sementara) Hasil Pengabdian Minggu IV Agustus 0 9. Penyerahan Laporan Akhir Minggu I Desember 0 J. LAMPIRAN-LAMPIRAN. Sampul muka (cover) gabungan antara substansi Concept Notes dan supporting documents: No. Reg. Sampul muka (cover) yang hanya memuat substansi Concept Notes: PROPOSAL PROGRAM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Jenis Program JUDUL PROGRAM No. Reg PROPOSAL PROGRAM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Jenis Program JUDUL PROGRAM Logo Perguruan Tinggi Oleh: (Nama lengkap dengan gelar). Nama Peneliti (Ketua). Nama Peneliti (Anggota). Nama Peneliti (Anggota). Check List Kelengkapan Concept Notes Check List Kelengkapan Concept Notes Bubuhkan tanda check ( di bawah ini! ) pada kolom iya atau tidak No Komponen Iya Tidak. Pengusul adalah dosen Perguruan Tinggi Agama Islam (PTAI), baik negeri maupun swasta, atau dosen FAI pada Perguruan Tinggi Umum (PTU)

12 . Substansi Concept Notes diketik sesuai dengan ketentuan dan tidak lebih dari 7 (tujuh) halaman. sedang dikerjakan, bukti telah dibahas kolega, dll.. Membubuhkan No. Reg pada cover Concept Notes di bagian pojok kanan atas.. Substansi Concept Notes dan Supporting Documents dijilid sebanyak (satu) bundle dengan mencantumkan judul penelitian, nama pengusul dan lembaga pengusul pada sampul depan. 5. Substansi Concept Notes dijilid sebanyak (tiga) bundel tanpa disertai Supporting Documents dan tidak mencantumkan nama pengusul maupun lembaga pengusul pada sampul depan. 6. Masing-masing berkas dijilid dengan warna sampul sesuai dengan kluster pengabdian. 7. Menyertakan berbagai lampiran seperti surat pengantar, surat pernyataan bukan tema yang

BUKU PANDUAN PROGRAM BANTUAN DANA PENELITIAN TAHUN ANGGARAN 2010 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI A. GAMBARAN UMUM PROGRAM

BUKU PANDUAN PROGRAM BANTUAN DANA PENELITIAN TAHUN ANGGARAN 2010 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI A. GAMBARAN UMUM PROGRAM PROGRAM BANTUAN DANA PENELITIAN KOMPETITIF KOLEKTIF DAN INDIVIDUAL DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI TAHUN ANGGARAN 00 BUKU PANDUAN PROGRAM BANTUAN DANA PENELITIAN TAHUN ANGGARAN
