LEMBAGA PENGELOLA DANA PENDIDIKAN. EU Scholarships Info Day 3 May 2014 Le Meridien Hotel, Jakarta

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LEMBAGA PENGELOLA DANA PENDIDIKAN. EU Scholarships Info Day 3 May 2014 Le Meridien Hotel, Jakarta"

Transkripsi

1 LEMBAGA PENGELOLA DANA PENDIDIKAN EU Scholarships Info Day 3 May 2014 Le Meridien Hotel, Jakarta 1

2 1 LATAR BELAKANG DAN PROFIL LPDP 2

3 Latar Belakang Perlu dipersiapkan social engineering Perlu peningkatan akses, kualitas dan relevansi pendidikan Sumber: Archipelago Economy: Unleashing Indonesia s Potential (McKinsey Global Institute, 2012)

4 Latar Belakang..merupakan modal dasar bagi peningkatan produktivitas ekonomi dan pengembangan pasar domestik... "Bonus Demografi" 100 tahun kemerdekaan Dependency Ratio semakin kecil ( ): Usia produktif semakin besar (Bonus Demografi ~ Demografic Dividen), kesempatan dan potensi meningkatkan produktivitas semakin tinggi, semakin tinggi tingkat kesejahteraan, tetapi kalau tidak dikelola dengan baik akan menjadi Bencana Demografi~ Demografic Disaster. Kualitas SDM sebagai kata kunci, Pendidikan dan Kesehatan sebagai peran kunci.

5 Kesenjangan SDM Jumlah S3 Indonesia relatif sedikit Untuk menyamakan jumlah per sejuta penduduk dengan negara Malaysia, Indonesia perlu memiliki orang S3 baru. Dengan pertumbuhan 15% per tahun, Jumlah S3 akan tercapai di tahun 2022, Jumlah S3 akan tercapai di tahun Jumlah S3 per 1 juta penduduk ,850 6,438 5,136 3, ,410 Indonesia Malaysia India Jerman Perancis Jepang USA Ke depan, pemilihan penelitian S3 diarahkan pada kebutuhan yang muncul dari proses percepatan dan perluasan pembangunan, baik dari kegiatan investasi maupun konektivitas pada tiap koridor ekonomi.

6 Lembaga Pengelola Dana Pendidikan Visi Menjadi lembaga pengelola dana yang terbaik di tingkat regional untuk menyiapkan pemimpin masa depan serta mendorong inovasi bagi Indonesia yang Sejahtera, Demokratis, dan Berkeadilan. Misi Mempersiapkan pemimpin dan profesional masa depan Indonesia melalui pembiayaan pendidikan Mendorong riset strategis dan/atau inovatif yang implementatif dan menciptakan nilai tambah melalui pendanaan riset Menjamin keberlangsungan pendanaan pendidikan bagi generasi berikutnya melalui pengelolaan Dana Abadi Pendidikan yang optimal Sebagai last resort, mendukung rehabilitasi fasilitas pendidikan yang rusak akibat bencana alam melalui pengelolaan Dana Cadangan Pendidikan. 6

7 Struktur Organisasi 7

8 2 PROGRAM BEASISWA Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship 8

9 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship $1.28 T Up to 2013, the Indonesian Government has invested Rp 15,617 trilion or ($1.28 billion)in Endowment Fund, enabling 1,555 recipients (2013) of Indonesian people to study in more than 130 universities and in more than 20 different countries. 9

10 Our Several Campus Reference List 10

11 a PROGRAM BEASISWA MAGISTER -DOKTOR 11

12 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Syarat Pendaftaran Beasiswa Magister Doktor 1. Warga Negara Indonesia, usia pada saat wawancara Magister : maksimal 35 tahun, dan Doktor : maksimal 40 tahun 2. Prestasi Akademik Skor TOEFL 550 (ibt 79)/ IELTS 6,5/TOEIC 750 untuk LN, TOEFL ITP 500/iBT 61/IELTS 6,0/TOEIC 600. untuk DN, atau yang setara (IELTS, TOAFL, TOCFL dsb.) Khusus yang melanjutkan studi pada negara yang sama pengantar bahasa akademiknya, maka LoA unconditional menjadi pertimbangan utama. IPK S1 minimal 3,00 (untuk S2); IPK S2 minimal 3,25 (untuk S3) pada skala 4, atau IPK ekuivalen untuk skala lainnya, atau memiliki dokumen resmi TPA/GRE/GMAT/LSAT (jika ada) Sanggup menyelesaikan studi program magister paling lama 2 (dua) tahun dan doktoral 4 (empat) tahun, 12

13 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Syarat Pendaftaran Beasiswa Magister Doktor 3. Capaian Non Akademik Memiliki pengalaman berorganisasi Kontribusi kepada masyarakat, dan/atau Prestasi lainnya (olahraga/kesenian/budaya/lainnya). 4. Motivasi Memiliki motivasi untuk melanjutkan studi dan berkontribusi kepada bangsa. 5. Direkomendasikan oleh: Pimpinan Perguruan Tinggi bagi dosen, Pimpinan Unit Kerja bagi yang sudah bekerja, atau Tokoh Masyarakat bagi calon yang belum bekerja. Kriteria Penerima Beasiswa : Lulus seleksi beasiswa Pendidikan Indonesia Lulus seleksi di PT Mengikuti Program Kepemimpinan LPDP 13

14 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Proses Seleksi 1 Seleksi Administrasi or Interview 2 3 Program Kepemimpinan 14

15 Program Kepemimpinan Leadership Training 15

16 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Components of scholarship Educational cost : Registration fee (at cost) Tuition fee (at cost). Non tuition: book allowance, thesis/dissertation, seminar, publication, graduation ceremony Additional cost Living allowance Settlement allowance Family allowance Transportation (at cost) Insurance Visa (at cost) Campus Rank incentive Emergency cost. Supplementary Academic Support may be available to ensure a Scholar's academic success or enhance their academic experience 16

17 Program Khusus LPDP Erasmus Mundus Programme Persyaratan umum: sama dengan persyaratan Beasiswa Pendidikan Indonesia Persyaratan khusus: Program yang dipilih: maksimal terdiri atas 2 kampus Kedua kampus harus termasuk dalam list tujuan universitas LPDP Untuk tiket pesawat, visa negara, settlement allowance hanya diberikan satu kali, di negara pertama 17

18 b PROGRAM BEASISWA TESIS - DISERTASI 18

19 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Syarat Pendaftaran Beasiswa Tesis Disertasi 1. Mahasiswa yang sudah menyelesaikan seluruh mata kuliah yang dinyatakan dalam bentuk transkrip; 2. Dinyatakan lulus seminar/ujian proposal oleh pimpinan program pascasarjana atau keterangan lain yang sejenis; 3. Judul penelitian dan bidang kajian yang bersifat strategis sesuai dengan visi dan misi LPDP dan bidang bidang keilmuan yang menjadi prioritas LPDP yaitu teknik, sains, pertanian, akuntansi dan ekonomi, hukum, agama, kedokteran/kesehatan, sosial dan budaya; 4. Telah, sedang dan tidak akan menerima bantuan beasiswa tesis dan disertasi dari sumber lain baik dalam negeri maupun luar negeri. 19

20 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Proses, Waktu, dan Tahapan Seleksi 1. Proses Pendaftaran dilakukan secara online melalui website; 2. Waktu Pendaftaran dibuka sepanjang tahun (dengan proses seleksi yang dilakukan sebanyak 2 (dua) kali setahun yaitu; bulan Maret dan September. Mendaftar minimal 3 bulan dari rencana penelitian. 3. Seleksi Administrasi Review dokumen Wawancara (Reviewer 2 org dan Psikolog 1 org) 20

21 c PROGRAM BEASISWA AFIRMASI 21

22 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Tujuan Pemberian akses kepada seluruh masyarakat Indonesia dengan memperhatikan asal daerah, prestasi non akademik, kebutuhan negara, dan asas keadilan. Jenis Layanan a. Jenis Program Beasiswa : Beasiswa Afirmasi Magister dan Doktor DN/LN b. Program studi sasaran: Bidang keilmuan yang sesuai dengan kebutuhan daerah dan kebutuhan pembangunan nasional PT penyelenggara a. Perguruan tinggi dalam negeri; Terakreditasi minimal B institusi dan terakreditasi A program studi oleh BAN PT b. Perguruan tinggi Luar Negeri; Peringkat Perguruan Tinggi dan Program Studi lebih baik dari Perguruan Tinggi dan Program Studi dalam negeri. 22

23 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship Syarat Pendaftaran Beasiswa Afirmasi 1. Warga Negara Indonesia, usia pada saat pendaftaran Magister : maksimal 40 tahun, dan Doktor : maksimal 45 tahun 2. Prestasi Akademik a. Magister Sarjana, atau sedang aktif menyelesaikan program Sarjana yang telah menyelesaikan 120 SKS; Memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) min. 2,75; Memiliki kemampuan dasar dasar bahasa asing yang dibuktikan dengan surat keterangan dari lembaga kursus. b. Doktor Memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) min. 2,85; Memiliki skor TOEFL prediction min. 450 atau yang setara. 23

24 c INDONESIA PRESIDENTIAL SCHOLARSHIP 24

25 Beasiswa Magister Doktor Beasiswa Tesis Disertasi Beasiswa Afirmasi Presidential Scholarship 25

26 3 PROGRAM PENDANAAN RISET DAN REHABILITASI 26

27 Latar Belakang : Penguasaan dan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK), serta pelestarian budaya dan pengembangan sumber daya manusia sangat diperlukan bangsa Indonesia agar memiliki kemampuan untuk mentransformasikan secara optimal sumber daya alam maupun budaya bangsa menjadi produk yang memiliki nilai tambah dan daya saing tinggi dengan bangsa lain. Tujuan : 1. Mengembangkan dan/atau menghasilkan produk; 2. Mengembangkan dan/atau menghasilkan kebijakan publik; 3. Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi; dan 4. Melestarikan nilai budaya bangsa. Jenis Pendanaan RPI 1. Mengembangkan dan/atau menghasilkan produk; 2. Mengembangkan dan/atau menghasilkan kebijakan publik; 3. Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi; dan 4. Melestarikan nilai budaya bangsa. 27

28 Riset Pembangunan Indonesia Tahapan Riset Sebelumnya Bantuan Dana Riset Pembangunan Indonesia Riset Dasar Riset Terapan Riset Riset Pengembangan Eksperimen Prototipe Riset Scaling Up Riset Alih Teknologi & Standarisasi Komersialisasi /Implementasi Teknologi Belum Terbukti Layak Teknologi (Paten) Layak Teknologi & Komersialisasi/Implementasi SKEMA RISET INOVATIF PRODUKTIF IMPLEMENTATIF SKEMA RISET INOVATIF PRODUKTIF KOMERSIAL Sumber : LIPI dan berbagai sumber diolah 28

29 Riset Pembangunan Indonesia Bantuan Dana Riset Inovatif Produktif (RISPRO) Komersial Fokus : Ketahanan Pangan, Energi, dan Kesehatan Nilai Bantuan Dana : Rp2 miliar per judul per tahun Komponen Pendanaan : 1. Gaji/upah (termasuk honorarium narasumber setinggi-tingginya 30%; 2. Pembelian bahan, peralatan, sewa laboratorium, dan uji pasar serendahrendahnya 50%; 3. Perjalanan dalam negeri setinggitingginya 15%; 4. Operasional institusi (untuk lembaga yang menaungi Ketua Perisset) sebesar 5%. Bantuan Dana Riset Inovatif Produktif (RISPRO) Implementatif Fokus : Eco-Growth, Tata Kelola, Sosial Keagamaan, dan Budaya Nilai Bantuan Dana : Rp500 juta per judul per tahun Komponen Pendanaan : 1. Gaji/upah (termasuk honorarium narasumber setinggi-tingginya 30%; 2. Perjalanan, pengumpulan/ pembelian data dan dokumen, seminar/lokakarya, focus group discussion, alat terkait riset, publikasi, dan laporan serendahrendahnya 65%; 3. Operasional institusi (untuk lembaga yang menaungi Ketua Perisset) sebesar 5%. Sumber : LIPI dan berbagai sumber diolah 29

30 4 HIGHLIGHT REPORT 30

31 Penerima Beasiswa LPDP di Eropa tahun England 1 Switzerland 1 Italy 2 Spain 2 Sweden 6 France 9 Belgium 11 Germany 18 Netherland 66 United Kingdom England Switzerland Italy Spain Sweden France Belgium Germany Netherland United Kingdom Master Doctor Master 175 Doktor 63 TOTAL

32 Pendaftar Thesis/ Dissertation (17,73%) Master/ Doctorate ,27% Domestic Overseas TOTAL Thesis Dissertation TOTAL Domestic Overseas TOTAL Master Doctorate TOTAL

33 Proses Seleksi APPLICANTS persons persons Yes Completed Documents No persons persons Yes Administrative requirement No 434 persons persons (38.54%) Yes Successful Interview and Leadership Training No persons (61,45%) 33

34 Awardees Per Dec 31th 2013 Thesis/ Dissertation (17,73%) Master/ Doctorate ,27% Domestic Overseas TOTAL Thesis Dissertation TOTAL Domestic Overseas TOTAL Master Doctorate TOTAL

35 Awardees Based on Top University No. Rank Institution Total 1 3 Harvard University University College London University of Oxford Imperial College London University of Pennsylvania ETH Zurich (Swiss Federal Institute of Technology) University of Edinburgh Australian National University National University of Singapore University of Tokyo University of Manchester Kyoto University University of Melbourne University of Sydney University of Queensland Australia Nanyang Technological University Osaka University 1 Grand Total Total Awardees ,4% 5,6% Top 50 Universities Others 35

36 Awardees berdasarkan jenis pekerjaan Fresh Graduate 630 (40.51%) PNS Non Dosen 382 (24.57%) Dosen 120 (7.72%) Swasta 414 (26.62%) TNI/Polri 9 (0.58%) PNS Non Desen Dosen TNI/Polri Swasta Fresh Graduate 36

37 Penerima BPI perkiraan % 10% 6% 5% 8% 9% 1% (2013) 26% 29% 5% 7% 5% 5% 6% 7% 9% (2014) 9% 19% 14% 14% Teknik Science Pertanian Kedokteran Akuntansi Hukum Agama Sosial Bahasa dan Senin Budaya Bidang Lain Afirmasi 37

38 LEMBAGA PENGELOLA DANA PENDIDIKAN A.A. Maramis II Building 2nd Floor Lapangan Banteng Timur 1st Street Central Jakarta Phone/Fax :

SOSIALISASI PROGRAM LAYANAN LEMBAGA PENGELOLA DANA PENDIDIKAN SEBUAH KONTRIBUSI UNTUK MENCIPTAKAN PEMIMPIN INDONESIA MASA DEPAN

SOSIALISASI PROGRAM LAYANAN LEMBAGA PENGELOLA DANA PENDIDIKAN SEBUAH KONTRIBUSI UNTUK MENCIPTAKAN PEMIMPIN INDONESIA MASA DEPAN SOSIALISASI PROGRAM LAYANAN LEMBAGA PENGELOLA DANA PENDIDIKAN SEBUAH KONTRIBUSI UNTUK MENCIPTAKAN PEMIMPIN INDONESIA MASA DEPAN PRESENTASI INI DISAMPAIKAN OLEH AWARDEE/ALUMNI BEASISWA LPDP Terkait kebijakan
