PERSIAPAN DAN PERAWATAN PERSALINAN IBU PRIMIPARA DAN MULTIPARA DI RSUD H. ABDUL MANAN SIMATUPANG KISARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERSIAPAN DAN PERAWATAN PERSALINAN IBU PRIMIPARA DAN MULTIPARA DI RSUD H. ABDUL MANAN SIMATUPANG KISARAN"

Transkripsi

1 PERSIAPAN DAN PERAWATAN PERSALINAN IBU PRIMIPARA DAN MULTIPARA DI RSUD H. ABDUL MANAN SIMATUPANG KISARAN SKRIPSI OLEH : NURLINDA SAMOSIR PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN UNVERSITAS SUMATERA UTARA 2013

2

3 Judul Persiapan dan Perawatan Persalinan Ibu Primipara dan Multipara Di RSUD H.Abdul Manan Simatupang Kisaran Peneliti Nurlinda Samosir Nim Jurusan S1 Keperawatan Tahun 2013 Abstrak Persiapan dan perawatan merupakan prosedur dan pola pelaksanaan dalam kegiatan rutin pada sebagian rumah sakit. Persiapan antara lain informasi, intervensi kecemasan, keikutsertaan dalam perencanaan, berkenalan dengan staf dan perawatan antara lain kebutuhan fisik, kebutuhan psikologi. Pentingnya dalam proses persiapan dan perawatan persalinan ialah agar ibu dan janinnya selamat, sehingga diperlukan persiapan dan perawatan yang baik. Persalinan dan kelahiran merupakan kejadian fisiologi yang normal dalam kehidupan. Kelahiran seorang bayi juga merupakan peristiwa sosial bagi ibu dan keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi perbedaan persiapan dan perawatan persalinan ibu primipara dan multipara di RSUD H. Abdul Manan Simatupang Kisaran. Desain deskriptif yang digunakan deskriptif komparatif. Populasi yang diambil dari ibu primipara dan ibu multipara sebanyak 64 orang, dengan sampel masing-masing sebanyak 32 orang, diambil dengan tehnik purposive sampling. Analisa data menggunakan uji independent t-test. Hasil menunjukkan bahwa persiapan dan perawatan persalinan ibu primipara dan multipara tidak berbeda secara signifikan (t = 0.550, p =0.584, 2-tailed). Sehingga dapat disimpulkan bahwa hipotesa penelitian ditolak. Disarankan pada pelayanan keperawatan baik keperawatan komunitas maupun keperawatan maternitas perlu dipertimbangkan dan dilakukannya penyuluhan bagi ibu bersalin dalam upaya mengatasi masalah yang berhubungan dengan persiapan dan perawatan persalinan, informasi yang diberikan akan menggantikan ketidaktahuan ataupun memberikan pemahaman yang lebih baik tentang perubahan-perubahan yang mempengaruhi fisik maupun psikologisnya. Kata kunci : Persiapan, Perawatan, Persalinan, Primipara, Multipara

4 The title of the preparation and treatment of Primipara and Multipara Mothers giving birth In Hospitals H. Abdul Manan Simatupang Kisaran Peneliti Nurlinda Samosir Range Faculty S1 Nursing Year 2013 Abstract Preparation and maintenance of the procedures and implementation patterns in regular activity on the part of the hospital. Among other information, the preparation of intervention of anxiety, participation in planning, get acquainted with the staff and care among other physical needs, the needs of psychology. Importance in the process of preparation and delivery care is to keep mother and janinnya survived, so the necessary preparation and good grooming. Labor and birth is a normal physiological event in life. The birth of a baby is also a social event for the mother and family. This research aims to identify differences in the preparation and delivery of care and the mother in primipara multipara Hospitals H. Abdul Manan Simatupang range. The design used the comparative descriptive descriptive. The population was taken from the mother and the mother of primipara multipara as many as 64 people, with each sample as many as 32 people, taken with purposive sampling techniques. Data analysis using independent t-tests to test. The results show that the preparation and treatment of primipara and multipara birth mothers did not differ significantly (t = 0.550, p = 0.584, 2-tailed). Thus it can be concluded that the research hypothesis was rejected. Recommended on good community nursing service nursing nursing and maternitas need to be considered and doing outreach for the mother birthing in an attempt to resolve the problems related to the preparation and delivery of care, the information provided will replace ignorance or give a better understanding of the changes that affect the physical or Pb Keywords: Preparation, Maintenance, Labor, Primipara, Multipara

5 KATA PENGANTAR Segala puji syukur kehadiran tuhan yang maha esa atas berkat dan rahmadnya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi yang berjudul PERSIAPAN DAN PERAWATAN PERSALINAN IBU PRIMIPARA DAN MULTIPARA Di RSUD H. ABDUL MANAN SIMATUPANG KISARAN. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat bagi penulis untuk menyelesaikan pendidikan dan mencapai gelar sarjana di Fakultas Keperawatan Sumatera Utara Medan. Banyak pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungan dalam penyusunan skripsi ini, untuk itu saya sampaikan ucapan terima kasih sebagai rasa hormat saya kepada: 1. dr. Dedi Ardinata, M.Kes sebagai Dekan Fakultas keperawatan Universitas Sumatera Utara. 2. Ibu Erniyati, S.Kp, MNS sebagai Pembantu Dekan I, selaku penguji II dan sebagai pembimbing akademik di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. 3. Ellyta Aizar, SKep selaku penguji I 4. Ibu Siti Saidah Nst, SKp, M.Kep, Sp.Mat selaku dosen pembimbing skripsi penulis yang telah menyediakan waktu serta dengan penuh keikhlasan dan kesabaran telah memberikan arahan, bimbingan, dan ilmu yang bermanfaat selama masa perkuliahan di fakultas keperawatan dan selama penyusunan skripsi ini.

6 5. Seluruh Dosen pengajar S1 Fakultas Sumatera Utara yang telah banyak mendidik penulis selama proses perkuliahan dan staf nonakademik yang membantu memfasilitasi secara administrasi. 6. Pada kesempatan ini secara khusus penulis sampaikan rasa hormat penghargaan dan ribuan terima kasih kepada kedua orang tua penulis, Ayahanda M. Samosir dan Ibunda tercinta R. Sitanggang yang telah memberikan semangat dan nasehat di setiap langkah. 7. Teman-teman mahasiswa Ekstensi pagi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara, khususnya stambuk 2011 yang telah memberikan semangat dan masukan dalam penyusunan skripsi ini dan orang-orang yang kusayangi dan kucintai yang senantiasa menemani, memberikan semangat, motivasi, dukungan, penghiburan bagi penulis. 8. Semua pihak yang dalam kesempatan ini yang telah banyak membantu peneliti dalam menyelesaikan skripsi ini di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

7 DAFTAR ISI Lembar Persetujuan... Abstrak... Kata Pengantar... Daftar Isi... i ii iii iv Daftar Tabel... vii Daftar Skema... viii BAB 1. Pendahuluan Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 5 BAB 2. Tinjauan Pustaka Konsep Persalinan Pengertian Persalinan Penyebab Mulainya Persalinan Tanda-tanda Mulainya Persalinan Tahapan Persalinan Kala-Kala Persalinan Faktor-faktor persalinan Konsep Persiapan dan Perawatan persalinan Persiapan Persalinan Perawatan Persalinan Persiapan dan perawatan primipara dan multipara... 20

8 2.3.1 Persiapan dan Perawatan Primipara Persiapan dan Perawatan Primipara BAB 3. Kerangka Penelitian Kerangka Konsep Defenisi Operasional Hipotesa BAB 4. Metodologi Penenlitian Desain Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Lokasi dan Tempat Penelitian Pertimbangan Etik Instrumen Penelitian Reliabilitas Instrumen Pengumpulan Data Analisa Data BAB 5. Hasil dan Pembahasan Hasil Penelitian Pembahasan BAB 6. Kesimpulan dan Saran Kesimpulan Saran Daftar Pustaka

9 Lampiran 1. Lembar Persetujuan Menjadi Responden 2. Instrumen Penelitian 3. Tabel Uji Reliabilitas Instrumen Penelitian 4. Master data 5. Kuesioner 6. Grafik Histogram 6.1 Primipara 6.2 Multipara 7. Surat Ijin Survey Awal dari FKep USU 8. Surat Keterangan Survey Awal dari RSUD H. Absul Manan Simatupang Kisaran 9. Surat Ijin Penelitian dari FKep USU 10. Surat Keterangan Penelitian dari RSUD H. Abdul Manan Simatupang Kisaran 11. Daftar biaya Curriculum Vitae

10 DAFTAR TABEL Tabel Distribusi Frekuensi Karakteristik Primipa dan Multipara Skor Persiapan dan Perawatan Persalinan Ibu Primipara Skor Persiapan dan Perawatan Persalinan Ibu Multipara Hasil Uji independen T-Test Terhadap Persiapan dan Perawatan Persalinan Ibu Primipara dan Multipara... 38

11 DAFTAR SKEMA Skema 3.1. Kerangka konsep Penelitian Perbedaan Persiapan dan Perawatan Persalinan Ibu Primipara dan Multipara... 23

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN PAYUDARA DAN MASTITIS PADA MASA NIFAS DI RSUD DR PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2013

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN PAYUDARA DAN MASTITIS PADA MASA NIFAS DI RSUD DR PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2013 GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN PAYUDARA DAN MASTITIS PADA MASA NIFAS DI RSUD DR PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2013 SKRIPSI Oleh RANLY HASIR HARAHAP NIM : 121121090 FAKULTAS KEPERAWATAN 2014 HALAMAN
