KERJASAMA PEMERINTAH DAN BADAN USAHA DALAM PENYEDIAAN INFRASTRUKTUR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KERJASAMA PEMERINTAH DAN BADAN USAHA DALAM PENYEDIAAN INFRASTRUKTUR"

Transkripsi

1 KERJASAMA PEMERINTAH DAN BADAN USAHA DALAM PENYEDIAAN INFRASTRUKTUR Berdasarkan Peraturan Presiden No.38 Tahun 2015 dan Permen PPN/Bappenas No.4 Tahun 2015 Mohammad Taufiq Rinaldi Jatinangor, 11 November 2016

2 AGENDA PERUBAHAN PARADIGMA KERJASAMA PEMERINTAH DENGAN BADAN USAHA (KPBU) PELUANG KPBU 2 2

3 KEBUTUHAN DAN SUMBER PENDANAAN INFRASTRUKTUR ( ): KETERLIBATAN PERAN SWASTA LEBIH BESAR Kebutuhan Pendanaan Kebutuhan Investasi Infrastruktur : Rp ,2 Tn APBN + APBD: Rp ,6 Tn (41,3%) BUMN: Rp ,2 Tn (22,2%) PARTISIPASI SWASTA: Rp ,5 Tn (36,5%) Sumber Belanja K/L Belanja non K/L (subsidi, PSO) Transfer daerah Pembiayaan (PMN dan viability gap fund) Deskripsi Anggaran infrastruktur dapat ditingkatkan: 2014: Rp 177,9 Tn 2015: Rp 290,3 Tn 2016: Rp 313,5 Tn 2017: Rp 346,6 Tn Namun total : ±Rp Tn < Rp 1.978,6 Tn, perlu keterlibatan swasta lebih besar Swasta murni Porsi investasi infrastruktur melalui BUMN murni skema KPBU terhadap total investasi KPBU dengan jaminan infrastruktur pada sejumlah negara Non-Anggaran rata-rata adalah 22% (Inggris, Pemerintah Thailand, Portugal dan Brazil memiliki figur tertinggi yaitu di atas 40%) 1 : Dihitung berdasarkan tingkat kinerja infrastruktur yang diperlukan untuk pencapaian posisi negara berpendapatan menengah (middle income country) pada tahun Sumber: Bappenas- JICA, 2014: Background Study for RPJMN , Analisa Tim Kementerian PPN/Bappenas 3 3

4 PENTINGNYA PERUBAHAN PARADIGMA PERAN PEMERINTAH, BUMN, DAN SWASTA SWASTA KPBU Kepastian Usaha Perizinan Insentif Peluang Pemanfaatan KPBU: Perpres 38/2015 JV BUMN (brownfield) JV BUMN JV BROWNFIELD BUMN (greenfield) Dibentuk Special Purpose Company (SPC) Untuk Proyek Yang Sudah Beroperasi Dilakukan Divestasi Saham SPC Meningkatkan Kemampuan Ekspansi BUMN Tanpa PMN Dibentuk SPC Untuk Proyek yang Sedang Disiapkan Dilakukan Kerjasama dengan Swasta dalam SPC tersebut Meningkatkan Kemampuan Ekspansi BUMN Tanpa PMN BUMN APBN/APBD PMN Untuk Penugasan Kementerian/Lembaga Komitmen Terhadap Paradigma Baru Kesiapan Proyek KPBU dan APBN/APBD Pembentukan Simpul KPBU (Optimalisasi SDM) Penyediaan Tanah Pembentukan Land Banking Perkuatan Lembaga Manajemen Aset Negara (LMAN) 4 4

5 PENTINGNYA PERUBAHAN PARADIGMA PERAN PEMERINTAH, BUMN, DAN SWASTA (2) Kecenderungan Paradigma Lama 1. kalau menguntungkan secara komersial mengapa harus dikerjakan swasta? 2. subsidi lebih baik diberikan kepada BUMN daripada swasta 3. kebijakan insentif merugikan keuangan Negara Implikasi 1.Ketidakpastian skema proyek infrastruktur 2. Iklim investasi tidak mendukung swasta untuk berkembang pesat 3. Layanan publik tidak berkelanjutan ketika anggaran subsidi tidak lagi disediakan bagi BUMN Perubahan Paradigma (Reorientasi) 1. Paradigma baru: kalau layak secara komersial mengapa tidak diserahkan saja kepada swasta 2. Subsidi diberikan secara kompetitif 3. Kebijakan insentif fiskal diberikan sepenuh hati (Paradigma baru: kalau tidak diberikan, kerugian justru semakin besar karena opportunity costs) 5

6 Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) Kerjasama antara pemerintah dengan badan usaha dalam Penyediaan Infrastruktur untuk kepentingan umum dengan mengacu pada spesifikasi yang telah ditetapkan sebelumnya oleh Menteri/Kepala Lembaga/Kepala Daerah/BUMN/BUMD, yang sebagian atau seluruhnya menggunakan sumber daya Badan Usaha dengan memperhatikan pembagian risiko diantara para pihak Infrastruktur yang disediakan adalah: fasilitas teknis, fisik, sistem, perangkat keras, dan lunak yang diperlukan untuk pelayanan kepada masyarakat. Kegiatan penyediaan infrastruktur melipuv: pekerjaan konstruksi untuk membangun meningkatkan kemampuan infrastruktur kegiatan pengelolaan infrastruktur pemeliharaan infrastruktur dalam rangka meningkatkan kemanfaatan infrastruktur selama umur rencana. KEMITRAAN KEMANFAATAN BERSAING EFISIEN EFEKTIF PENGENDALIAN DAN PENGELOLAAN RISIKO 6 6

7 REGULASI KERJASAMA PEMERINTAH DENGAN BADAN USAHA DALAM PENYEDIAAN INFRASTRUKTUR Aspek Subyek Kerjasama Pasal Obyek Kerjasama Kontribusi Pemerintah Pengembalian investasi Badan Usaha Tahapan Pemerintah 1. Menteri 2. Kepala Lembaga 3. Kepala Daerah 4. BUMN/BUMD Pengaturan Pasal 6, Pasal 7, Pasal 8 dan Pasal 9 Badan Usaha 1. BUMN/BUMD 2. Badan Usaha Asing 3. Perseroan Terbatas 4. Koperasi Pasal 5 Infrastruktur Ekonomi dan Infrastruktur Sosial (19 Jenis Infrastruktur) 1. Pembiayaan Sebagian KPBU (Ps. 19) 2. Dukungan pemerintah (Ps.15 dan Ps 16) 3. Jaminan pemerintah (Ps. 17 dan Ps. 18) Pasal Pembayaran oleh pengguna dalam bentuk tarif (user charge). 2. Pembayaran ketersediaan layanan (Availability Payment). 3. Bentuk lain sepanjang ^dak bertentangan dengan Perundang-undangan. 1. Tahap Perencanaan 2. Tahap Penyiapan 3. Tahap Transaksi Amanat Pengaturan lebih lanjut Ps. 46 dan Ps. 47 PERPRES 38/2015 PERMEN PPN NO. 4/2015 TENTANG PANDUAN UMUM PANDUAN SEKTORAL OLEH KEMENTERIAN SEKTOR PERATURAN KEPALA LKPP NO 19 TAHUN 2015 TENTANG PENGADAAN BADAN USAHA; PEMBAYARAN KETERSEDIAAN LAYANAN; Per. Menteri Dalam Negeri (belum diundangkan) PMK NO. 190/PMK. 08/2015 PENJAMINAN PEMERINTAH Peraturan Presiden No. 78/2010 PMK 260/PMK.011/2010 DUKUNGAN PEMERINTAH PMK No. 223/PMK.11/2012 (VGF) 7 7

8 SOLICITED & UNSOLICITED PROJECT SOLICITED PROJECT UNSOLICITED PROJECT Inisia^f Pemerintah Inisia^f Badan Usaha Penyiapan proyek dilakukan oleh pemerintah (Pra Studi Kelayakan) Penyiapan proyek dilakukan oleh Badan Usaha Pemrakarsa (Studi Kelayakan) Dapat memperoleh dukungan pemerintah (fiskal dan non-fiskal) Dapat memperoleh jaminan pemerintah Dapat memperoleh jaminan pemerintah Jenis Kompensasi: (1) Pemberian tambahan nilai sebesar 10%; (2) Right to match; dan/atau (3) Pembelian prakarsa. 8

9 Jenis Pengembalian Investasi Proyek KPBU 1. Availability (based) Payment (Pembayaran Ketersediaan Layanan) Pembayaran secara berkala oleh Menteri/Kepala Lembaga/Kepala Daerah kepada Badan Usaha Pelaksana atas tersedianya layanan Infrastruktur yang sesuai dengan kualitas dan/atau kriteria sebagaimana ditentukan dalam Perjanjian KPBU Dasar Hukum Perpres 38/2015 tentang KPBU dalam Penyediaan Infrastruktur. PMK Nomor 190/PMK.08/2015 tentang Pembayaran Ketersediaan Layanan Dalam Rangka KPBU dalam Penyediaan Infrastruktur. 2. User (based) Payment Pengembalian investasi berdasarkan penggunaan aktual atas layanan yang tersedia Pihak swasta harus menanggung risiko permintaan Pihak swasta biasanya akan meminta ^ngkat pengembalian yang lebih ^nggi APBN/APBD Alokasi AP PJPK PJPK PII Penjaminan Perjanjian KPBU Collecting Unit Tarif PT PII Penjaminan Perjanjian KPBU Badan Usaha Availability Payment AP Pengguna Layanan Badan Usaha Pembayaran Tarif Pengguna Layanan User Fee 9

10 ALUR KERJA KPBU Tes pasar untuk kebutuhan pemberian dukungan kelayakan (VGF) dan jaminan pemerintah One on one mee^ngs Potensi Proyek OBC Market Sounding PQ Initial RfP Final RfP Bid Submission Penetapan BUPL Pendirian BUPPKS Penandatanganan PKS FC Iden^fikasi Proyek Penjelasan dg KPBU List of Poten^al Project Keputusan menggunakan skema KPBU oleh PJPK Penyusunan OBC oleh PJPK Menyelenggarakan MS Mereview Hasil MS Memas^kan kualitas hasil Pre FS dan dokumen transaksi Mengeluarkan Persetujuan Final DK Finalisasi drag perjanjian penjaminan pemerintah Dalam hal ^dak ada bid, dilakukan repackage RfP Melakukan Evaluasi atas RfP Final 10

11 Pengadaan Badan Usaha pelaksana PERPRES LAMA PERPRES BARU PQ PENGADAAN BADAN USAHA PELAKSANA LULUS <3 LULUS >3 PENUNJUKAN LANGSUNG PELELANGAN PQ ULANG PENAWARAN 3 à 1 calon pemenang, 2 cadangan = 2 à 1 calon pemenang, 1 cadangan 1 à lelang ulang atau negosiasi dengan persetujuan Menteri Penawaran sah ^dak ada à pelelangan umum gagal dan dilakukan pengadaan ulang Pengembangan atas infrastruktur yang telah dibangun dan/atau dioperasikan sebelumnya oleh Badan Usaha Pelaksana yang sama KPBU kondisi tertentu; atau Pekerjaan yang hanya dapat dilaksanakan dengan penggunaan teknologi baru dan penyedia jasa yang mampu mengaplikasikannya hanya satu-satunya Hasil PQ hanya satu peserta Badan Usaha telah menguasai sebagian besar atau seluruh lahan yang diperlukan untuk melaksanakan KPBU 11 11

12 Skema Dukungan dan Pembiayaan Untuk Proyek KPBU Fasilitas Pemerintah Skema Pembiayaan User Payment Viability Gap Fund / Dukungan Kelayakan Penjaminan Pemerintah Availability Payment pembayaran secara berkala oleh Menteri/Kepala Lembaga/Kepala Daerah kepada Badan Usaha Pelaksana atas tersedianya layanan Infrastruktur yang sesuai dengan kualitas dan/atau kriteria sebagaimana ditentukan dalam Perjanjian KPBU. 12

13 Dagar Rencana KPBU/PPP Book Dokumen yang memuat rencana KPBU yang diusulkan oleh Menteri/Kepala Lembaga/Kepala Daerah dan telah dilakukan penilaiannya oleh Menteri Perencanaan untuk ditetapkan sebagai Proyek KPBU siap ditawarkan dan Potensial KPBU (proses penyiapan) Dasar penyusunan Usulan K/L/D/BUMN/D yang diindikasikan membutuhkan Dukungan dan/atau Jaminan Pemerintah Hasil iden^fikasi Menteri PPN berdasarkan prioritas pembangunan nasional Tujuan: 1. Merencanakan KPBU infrastruktur sehingga pelaksanaan KPBU dapat bersinergi dengan kerangka kebijakan & kerangka anggaran pemerintah; 2. Mempromosikan proyek KPBU kepada badan usaha bahwa proyek KPBU telah direncanakan dan dipersiapkan secara matang oleh pemerintah; 3. Memantau perencanaan dan pembangunan proyek KPBU infrastruktur; 4. Sebagai sarana konsultasi publik atas proyek infrastruktur yang akan dikembangkan melalui skema KPBU. 13

14 19 JENIS INFRASTRUKTUR KPBU Transportasi Jalan Sumber daya air dan irigasi Air minum Sistem pengelolaan air limbah terpusat Sistem pengelolaan air limbah Setempat Sarana Pembelajaran Fasilitas Pendidikan Laboratorium Pusat pela^han Kawasan Fasilitas perkotaan Konservasi energi Minyak dan gas bumi & energi terbarukan Ketenagalistr ikan Telekomunik asi dan infomatika Pusat peneli^an/kajian Sarana dan prasarana peneli^an dan pengembangan Inkubator bisnis Galeri pembelajaran Fasilitas Olahraga, Kesenian & Kebudayaan Pemasyarakat an Kesehatan Sistem pengelolaan persampahan Pariwisata Perumahan Rakyat Ruang prak^k siswa Perpustakaan Fasilitas pendukung pembelajaran dan pela^han 14

15 Dasar Pertimbangan PJPK Pasal 7 ayat (1) dan (2) UU 12/2012 1) Menteri bertanggung jawab atas penyelenggaraan Pendidikan Tinggi 2) Tanggung jawab Menteri mencakup pengaturan, perencanaan, pengawasan, pemantauan, dan evaluasi serta pembinaan dan koordinasi PJPK MENTERI RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI Pasal 5 Permen PPN 4/2015 Menteri/Kepala Lembaga/Kepala Daerah sebagai PJPK dapat mendelegasikan kewenangannya kepada pihak yang dapat mewakili kementerian/lembaga/pemerintah daerah yang ruang lingkup, tugas, dan tanggung jawabnya melipu^ sektor Infrastruktur sesuai dengan ketentuan peraturan perundangundangan. Delegasi Rektor Perguruan Tinggi organ yang menjalankan fungsi pengelolaan PTN Pasal 62 jo. Pasal 64 UU 12/2012 Perguruan Tinggi memiliki otonomi pengelolaan yang meliputi bidang akademik dan bidang non-akademik Pasal 64 ayat 2 UU 12/2012 Bidang Akademik, yaitu: Penetapan Norma dan Kebijakan Operasional serta pelaksanaan Tridharma Pasal 64 ayat 3 UU 12/2012 Bidang Non-Akademik, yaitu: Penetepan Norma dan Kebijakan Operasional serta pelaksanaan organisasi, keuangan, kemahasiswaan, ketenagaan, dan sarana prasarana Pasal 29 ayat 1 huruf b PP 4/2014 Pemimpin Perguruan Tinggi yang menjalankan fungsi penetapan kebijakan nonakademik dan pengelolaan Perguruan Tinggi UNTUK DAN ATAS NAMA MENTERI Pasal 1 Peraturan Bersama Mendikbud dan Menkes No. 2/V/PB/2013 dan No. 38/2013 RS PTN merupakan rumah sakit milik Pemerintah c.q Menristekdikti), yang dikelola PTN 15

16 Kerja Sama PTN dengan Dunia Usaha Pasal 79 UU 12/2012 Pemerintah memfasilitasi kerja sama antar Perguruan Tinggi dan antara Perguruan Tinggi dengan dunia usaha, industri, alumni, Pemerintah Daerah, dan/atau pihak lain Pasal 4 Permendikbud 14/2014 Perguruan Tinggi dapat melakukan kerja bidang akademik dan/atau bidang non akademik, salah satunya dengan dunia usaha Pasal 1 angka 3 Permendikbud 14/2014 Dunia Usaha adalah orang perseorangan dan/atau badan usaha, baik yang berbadan hukum maupun yang tidak berbadan hukum, yang melakukan kegiatan dengan mengerahkan tenaga dan pikiran untuk mencapai tujuan mencari laba Pasal 23 Permendikbud 14/2014 Kerja Sama Bidang Akademik Pasal 38 Permendikbud 14/2014 Kerja Sama Bidang Non-Akademik Kerja Sama dilakukan melalui: a. Pengembangan sumber daya manusia; b. Penelitian dan/atau pengabdian kepada masyarakat; c. Pemerolehan angka kredit dan/atau satuan lain yang sejenis; d. Pemanfaatan bersama berbagai sumber daya; e. Penerbitan terbitan/jurnal berkala ilmiah; f. Penyelenggaraan seminar bersama; g. Layanan keahlian praktis oleh dosen tamu yang berasal dari dunia usaha; h. Pemberian beasiswa atau bantuan biaya pendidikan; dan/atau i. Bentuk lain yang dianggap perlu Kerja Sama dilakukan melalui: a. Pendayagunaan aset; b. Penggalangan dana; c. Jasa dan royalti penggunaan hak kekayaan intelektual; d. Pengembangan sumberdaya manusia; e. Pengurangan tarif; f. Koordinator kegiatan; g. Pemberdayaan masyarakat; dan/atau h. Bentuk lain yang dianggap perlu 16

17 TERIMA KASIH Direktorat Kerjasama Pemerintah Swasta dan Rancang Bangun Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional / Bappenas Jl. Taman SuropaV No. 2 Jakarta pkps@bappenas.go.id pkps.bappenas.go.id

Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU) Mengapa KPBU?

Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU) Mengapa KPBU? Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU) Definisi: KPBU adalah kerjasama antara pemerintah dan Badan Usaha dalam Penyediaan Infrastruktur untuk kepentingan umum dengan mengacu kepada spesifikasi
