BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN"

Transkripsi

1 BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN 4.1 Implementasi Implementasi Sistem Setelah melakukan analisis dan perancangan sistem yang telah dibahas, maka untuk tahap selanjutnya yaitu implementasi sistem. implementasi sistem merupakan tahap meletakan sistem yang diusulkan atau dikembangkan supaya nantinya sistem tersebut siap untuk dioperasikan sesuai dengan yang diterapkan, dengan tujuan menguji sistem apakah sudah layak untuk diimplementasikan atau belum dan berikut ini adalah implementasi program aplikasi travel Java Trans yang telah dibuat Implementasi Perangkat Lunak Client Server Untuk mendukung proyek tugas akhir ini dalam mengoprasikan aplikasi travel, diperlukan perangkat lunak untuk menjalankan program yang telah dirancang. dimana perangkat lunak berperan sebagai pendukung dari sistem. perangkat lunak pendukung yang digunakan adalah XAMPP dan web browser. PHP digunakan sebagai perangkat lunak pengembang karena menyediakan fasilitas yang cukup memadai dalam hal perangkat lunak yang dapat diakses oleh web browser.xampp digunakan sebagai perangkat lunak pendukung dalam pembuatan serta pengembangan dari basis data Implementasi Pembuatan Program Implementasi pembuatan program ini hanya menampilkan beberapa bagian kode program yang memiliki fungsi utama dalam aplikasi travel ini, dalam menghubungkan basis data dengan aplikasi. pada implementasi ini hanya menampilkan beberapa implementasi pembuatan program yaitu program menu utama, program menu tentang kami, program menu pemesanan tiket, program menu rute tujuan, program menu utama dan sub menu transportasi. 37

2 Implementasi Pembuatan Program Pesan Tiket Didalam skema perancangan pada program menu utama pemesanan tiket, terdapat proses identifikasi customer untuk melakukan pemesanan tiket, terdapat serangkaian aktifitas didalam aplikasi ini untuk di masukan kedalam basis data sebagai record customer. maksud dari potongan program dibawah ini adalah bentuk proses interaksi request variable customer yang terdiri dari nama, nomor handphone, tanggal keberangkatan, rute yang dipilih serta jam keberangkatan, dimana dari hasil proses identitas customer tersebut akan dikirim dengan metode action post kedalam basis data. lihatkode 4.1 Kode 4.1 proses customer untuk melakukan input identitas pemesan tiket $link = mysqli_connect( localhost, root,, demo ); // Check connection if($link === false){ die("error: Could not connect. ". mysqli_connect_error()); } // Escape user inputs for security $satu = mysqli_real_escape_string($link, $_POST['nama']); $dua = mysqli_real_escape_string($link, $_POST['hp']); $tiga = mysqli_real_escape_string($link, $_POST['tanggal']); $tigaa = mysqli_real_escape_string($link, $_POST['bulan']); $tigab = mysqli_real_escape_string($link, $_POST['tahun']); $empat = mysqli_real_escape_string($link, $_POST['rute']); $lima = mysqli_real_escape_string($link, $_POST['jam']); $gabung = $tiga. " ". $tigaa. " ". $tigab; Kode program 4.2 adalah proses query action setelah customer mengisi kolom identitas customer yang nantinya akan disimpan didatabase, jika pemesanan berhasil maka sistem akan muncul kalimat Records added successfully yang artinya pemesanan berhasil

3 39 Kode4.2 proses query execution // attempt insert query execution $sql = "INSERT INTO input (nama, hp, tanggal, rute, jam) VALUES ('$satu', '$dua', '$gabung', '$empat', '$lima')"; if(mysqli_query($link, $sql)){echo "Records added successfully."; Implementasi Pembuatan Program Alert Didalam skema perancangan pada program pemesanan tiket, setelah customer meng submit isi form pemesan tiket maka database akan melakukan action ke alamat yang telah dimasukan kedalam program sebagai alamat e- mail admin yang bertujuan untuk memudahkan admin dalam mengetahui pemesanan tiket dari customer, namun jika alamat dan password tidak valid maka database tidak bisa mengirim data kealamat travel Java Trans lihatkode program 4.3 Kode 4.3 proses database mengirim data kealamat travel include "send -v156.php"; $to = 'javatrans11@gmail.com'; $subject = 'Pemesanantiketatasnama '. $satu; $message = 'Pemesanantiketatasnama '. $satu.' dengannomertelpon '. $dua.' untukwaktukeberangkatan '. $gabung.' dengantujuan '. $empat.' dan jam keberangkatan '. $lima. '.'; // user dan password gmail if( _localhost($to, $subject, $message, $sender, $password)) echo " sent"; else echo " sending failed"; } else{ echo "ERROR: Could not able to execute $sql. ". mysqli_error($link); }

4 Implementasi Antar Muka Implementasi yang dilakukan antara lain adalah menerapkan perancangan antar muka ke dalam bentuk halaman web, perancangan struktur data ke dalam bentuk tabel database, pembuatan kode program dan sebagainya sedangkan untuk implementasi basis data (database) penulis menggunakan mysql sebagai softwarenya. Berikut ini adalah output dari implementasi database yang digunakan.halaman ini merupakan halaman PhpMyAdmin (lihatgambar 4.1) yang berfungsi melihat pemesanan tiket dari pelanggan. Gambar 4.1 Pemesanan Tiket Oleh Customer Pada tahap implementasi ini antar muka yang dibuat pada tahap perancangan, implementasikan menjadi bentuk halaman web yang dibangun dengan menggunakan perangkat lunak yang dijelaskan pada implementasi program. adapun bentuk halaman web hasil implementasi tersebut disajikan sebagai berikut : Halaman awal dari web travel Java Trans berisi informasi mengenai profile dari Java Trans dan gambar slideshow fasilitas yang diberikan oleh Java Trans. dan merupakan halaman yang pertama kali muncul saat membuka website travel Java Trans.

5 41 Gambar 4.2 adalah tampilan awal dari menu utama web Java Trans Gambar 4.2 Tampilan Halaman Awal Gambar 4.3 adalah tampilan jika customer mengklik menu tentang kami, pada menu ini berisi informasi sejarah dari agen perjalanan Java Trans, dari isi deskripsi sejarah Java Trans adalah untuk menyakinkan customer bahwa travel Java Trans sudah sangat ber pengalaman dibidang transportasi umum sehingga mengerti betul keperluan customer dalam bidang transportasi umum. Gambar 4.3 Tampilan Halaman Tentang Kami

6 42 Gambar 4.4 adalah tampilan untuk customer memesan tiket secara online, pada menu ini merupakan halaman pemesanan tiket secara online yang disediakan oleh travel Java Trans. Gambar 4.4 Tampilan Halaman Pesan Tiket Gambar 4.5 adalah tampilan dari menu rute tujuan, pada menu ini berisi informasi rute tujuan yang di lalui oleh Java Trans, penjelasannya menggunakan google map. Gambar 4.5 Tampilan Halaman Rute Tujuan

7 43 Gambar 4.6 adalah tampilan dari menu utama transportasi, pada menu ini merupakan menu utama dan terdapat 4 (empat) sub bab yang berisi informasi armada kami, harga tiket, lokasi agen, serta jadwal dari agen perjalanan Java Trans. Gambar 4.6 Tampilan Halaman Transportasi Gambar 4.7 adalah tampilan dari sub menu armada kami, pada menu ini berisi informasi fasilitas yang diberikan oleh agen perjalanan Java Trans. Gambar 4.7 Tampilan Halaman Armada Kami

8 44 Gambar 4.8 adalah tampilan dari sub menu harga tiket, pada menu ini berisi informasi tentang harga tiket yang dibuat oleh agen perjalanan Java Trans. Gambar 4.8 Tampilan Halaman Harga Tiket Gambar 4.9 adalah tampilan dari sub menu lokasi agen, pada menu ini berisi informasi lokasi agen serta alamat lokasi agen, informasi berupa google map. Gambar 4.9 Tampilan Halman Lokasi Agen

9 45 Gambar 4.10 adalah tampilan dari sub menu jadwal keberangkatan, pada menu ini berisi tentang jadwal keberangkatan yang ditetapkan oleh agen perjalanan Java Trans. Gambar 4.10 Tampilan Halaman Jadwal 4.2 Skenario Dan Hasil Pengujian Sebelum program diterapkan, maka program harus bebas terlebih dahulu dari kesalahan-kesalahan, oleh sebab itu program harus diuji coba untuk menemukan kesalahan-kesalahan yang mungkin dapat terjadi, pengujian ini menggunakan pengujian black-box. pengujian black-box merupakan pengujian program berdasarkan fungsi dari program. tujuan dari metode black-box ini adalah untuk menemukan kesalahan fungsi pada program. Pengujian dengan black-box dilakukan dengan cara memberikan sejumlah input pada program aplikasi yang kemudian diproses sesuai dengan kebutuhan fungsionalnya untuk melihat apakah program aplikasi menghasilkan output yang diinginkan dan sesuai dengan fungsi dari program tersebut. apabila dari input yang diberikan proses menghasilkan output yang sesuai dengan kebutuhan fungsionalnya, maka program aplikasi yang bersangkutan telah benar, tetapi jika output yang dihasilkan tidak sesuai dengan kebutuhan fungsionalnya, maka masih terdapat kesalahan pada program aplikasi.

10 46 Pengujian dilakukan dengan mencoba semua kemungkinan yang terjadi dan pengujian dilakukan berulang-ulang. jika dalam pengujian ditemukan kesalahan, maka akan dilakukan penelusuran dan perbaikan untuk memperbaiki kesalahan yang terjadi. jika telah selesai melakukan perbaikan, maka akan dilakukan pengujian kembali. pengujian dan perbaikan dilakukan secara terus menerus hingga diperoleh hasil yang terbaik Pengujian Black Box Pengujian black-box berfokus pada persyaratan fungsional perangkat lunak. dengan demikian pengujian black-box memungkinkan perekayasa perangkat lunak mendapatkan serangkaian kondisi input yang sepenuhnya menggunakan semua persyaratan fungsional untuk suatu program. rencanapengujian Tabel 4.1 Pengujian dan hasil No Bagian Interface Lihat Cara Pengujian Hasil Yang Di Yang Di Uji Uji 1 Menu utama Normal Customer mengklik Jika berhasil pemesanan tiket menu pemesanan akan muncul tiket, lalu muncul tulisan Records formulir pemesanan added untuk diisi semua successfully oleh customer sebagai identitas pemesan setelah customer mengisi semua kolom formulir pemesanan tiket kemudian klik tombol buton pesan Hasil Sesuai

11 47 Tabel 4.1 (lanjutan) Tidak Customer mengklik Setelah Normal menu pemesanan customer tiket, lalu muncul mengklik buton form pemesanan pesan maka untuk diisi oleh pemesanan customer sebagai dinyatakan identitas pemesan, gagal oleh akan tetapi admin karena customer tidak customer tidak mengisi semua lengkap dalam kolom identitas pengisian kolom pemesan identitas 2 Halaman menu Normal Customer maka menu Sesuai utama mengklik menu tentang kami utama tentang akan kami, menu rute menampilkan tujuan, menu informasi utama transportasi deskripsi sejarah java trans, menu rute tujuan akan mampilkan informasi deskripsi rute yang dilewati Java Trans, menu transportasi akan menampilkan 4 sub menu

12 Analisis Hasil Pengujian Setelah dilakukan pengujian dengan menjalankan program aplikasi travel maka dapat disimpulkan bahwa pengujian telah menunjukan hasil keluaran output dan proses yang sesuai dengan rancangan aplikasi program ini, dan hasil tersebut dapat dianalisis sebagai berikut : 1. Pengujian menu utama pemesanan tiket dapat berjalan dengan baik dan tersimpan didalam database. 2. Proses pada setiap menu dapat berjalan dengan baik dan customer dapat melihat halaman yang ditampilkan dengan baik. Secara fungsionalitas program, program tidak ditemukan kesalahan dan program sudah sesuai dengan proses yang ada pada sistem. hasil analisis terhadap sistem aplikasi bengkel yang dibangun secara keseluruhan berfungsi dengan baik dan layak untuk digunakan sebagai sistem travel yang efektif dan efisien.

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 Tinjauan Organisasi PT. Agus Jaya Sekawan berdiri pada tahun 2015, Java Trans merintis usaha dibidang jasa transportasi, baru mampunyai 1 kendaraan berwarna
