the MOMENTS / the STORY / the GIFT Panduan Pemesanan Aspro Photo Designer v3.3.0

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "the MOMENTS / the STORY / the GIFT Panduan Pemesanan Aspro Photo Designer v3.3.0"

Transkripsi

1 the MOMENTS / the STORY / the GIFT Aspro Photo Designer v

2 Daftar Isi hal 1. Order FlightCheck Results Menyimpan / Save Project Order Now atau Add To Shopping Cart Syarat dan Ketentuan Aspro Photo Order Online atau Order Offline Pendaftaran / Registration New Account Form Order Detail Shipping / Billing Detail Order Summary Payment Method Upload / Unggah Order

3 Berikut beberapa langkah untuk melakukan Pemesanan / Order PhotoBook. Order / Pesan Dari halaman desain Anda bisa klik tombol Order dibagian kanan atas halaman. FlightCheck Results Setelah anda menekan tombol Shopping Cart / Order, maka akan muncul halaman FlightCheck Results seperti di bawah ini: Di halaman ini anda akan diingatkan apabila ada kesalahan atau bagian yang perlu diperbaiki dari desain photobook anda. Beberapa item yang sering muncul: 1. Empty picture box: ada picture box yang belum terisi foto. 2. Empty text box: ada Text box yang belum terisi tulisan. 3

4 3. Picture quality too low: kualitas resolusi gambar di halaman yang dimaksud berkualitas rendah / Low resolution untuk dicetak, hal ini biasanya terjadi dengan foto yang diambil menggunakan telepon genggam. Apabila anda ingin memperbaiki / mengganti gambar seperti yang ditunjukkan dalam daftar errors, maka anda bisa menekan tombol Cancel, untuk kemudian memperbaiki desain photobook anda. Apabila anda ingin mengabaikan peringatan-peringatan tersebut dan terus lanjut untuk memesan, maka harap memberikan tanda centang di box di samping tulisan Critical Errors Only, kemudian tekan tombol OK. Menyimpan / Save Project Klik Save, agar anda bisa membuka kembali proyek anda. Ini diperlukan juga apabila anda akan memesan produk yang sama dilain hari. Atau Klik Don t Save, apabila anda tidak ingin menyimpan proyek anda, dan anda tidak bisa melanjutkan ke proses pemesanan lebih lanjut. Order Now atau Add To Shopping Cart Langkah berikutnya anda akan diberikan pilihan untuk langsung memesan Order Now atau Add To Shopping Cart, apabila hendak menyimpan photobook anda di keranjang belanja. Apabila anda memilih Order Now maka proses pemesanan photobook anda akan segera dilanjutkan. Apabila anda memilih Add To Shopping Cart, maka desain photobook anda akan disimpan dalam Shopping Cart terlebih dahulu, dan anda dapat melanjutkan memesan photobook ini di kesempatan berikutnya. 4

5 Syarat dan Ketentuan Aspro Photo Setelah memilih Order Now, akan keluar tampilan Syarat dan Ketentuan Aspro Photo pada layar, anda bisa membaca terlebih dahulu isi syarat dan ketentuannya, dengan menarik ke bawah slide bar yang ada disamping window. Setelah setuju, anda diharuskan untuk memberikan tanda cetang di box di sebelah tulisan I have read the disclaimer and accept the terms and conditions. Kemudian klik Start untuk melanjutkan proses. 5

6 Order Online atau Order Offline Pilihan pemesanan bisa dilakukan dengan 2 cara : Cara 1 : Order Online Pilihan order online maka proses pemesanan dan pembayaran akan dilakukan melalui website tanpa anda perlu datang ke outlet kami. Pastikan bahwa anda terhubung dengan koneksi internet saat melakukan pemesanan secara online ini. Cara 2 : Order Offline Pilihan order offline, maka anda akan diminta untuk menyimpan desain photobook anda di destinasi yang anda inginkan, biasanya di desktop. Kemudian mengcopy folder di desktop tersebut ke flash disk atau CD, untuk dibawa ke outlet kami. Di outlet kami anda dapat melanjutkan proses pemesanan dan pembayaran dan pengambilan order. Note: Mohon untuk tidak mengubah atau mengganti Nama file di desktop yang telah diberikan oleh software Aspro Photo Designer. 6

7 Pendaftaran / Registration Untuk anda yang memilih Order Online, maka proses selanjutnya adalah Pendaftaran di website Untuk anda yang telah memiliki account di Aspro Photo, maka anda akan diminta untuk memasukkan Username Login dan Password untuk dapat melanjutkan proses pemesanan dan pembayaran. Apabila anda adalah pengguna pertama kali, maka tekan tombol Create an Account untuk membuat Username dan Password untuk membuat akun baru, dengan mengisi data-data yang lainnya sebelum melanjutkan proses pemesanan dan pembayaran, seperti dibawah ini : New Account Form 7

8 Di halaman ini anda akan diminta untuk mengisi semua data yang telah disediakan. Isilah dengan benar. Login Information Login Re-type Login Password Re-type Password Buat username yang ada inginkan, bisa huruf saja atau dengan angka Ulangi lagi mengetik username yang sudah anda buat di atas Buat password yang anda inginkan Ulangi lagi mengetik password yang sudah anda buat di atas Contact Information Country Pilih negara tempat tinggal anda First Name Nama depan anda Last Name Nama keluarga anda Company Name Nama Perusahaan (apabila ada) Address Line 1 Alamat anda, nama jalan, nomor, dll Address Line 2 Apabila tidak cukup di line 1, bisa anda lanjutkan di line 2 Address Line 3 Apabila tidak cukup di line 1 dan 2, bisa anda lanjutkan di line 3 Address Line 4 Apabila line 1,2,3 tidak cukup, bisa anda lanjutkan di line 4 Town Kota tempat tinggal anda County Kabupaten Province Propinsi, bisa anda pilih dengan menekan tombol panah ke bawah Postal Code Kode Pos, sangat penting untuk membantu pengiriman Telephone Nomor telepon rumah atau telepon genggam yang bisa dihubungi Address Alamat anda Re-type Ketik ulang alamat anda Address Communication Preferences Pilih Subscribe, apabila anda ingin menerima newsletter kami, yang berisikan penawaranpenawaran atau update produk kami. Pilih Unsubscribe, apabila anda tidak menginginkan untuk menerima newsletter kami. Kemudian tekan tombol Create. Anda akan menerima konfirmasi pembuatan account anda. 8

9 Order Detail Setelah anda mengisi Login dan Password, maka anda akan tiba di halaman Order Detail. Di halaman ini akan terdapat informasi produk yang anda pesan, beserta quantity/jumlah pesanan, anda dapat merubah jumlah pesanan anda di Quantity. Apabila order anda sudah benar, tekan Continue. Shipping / Billing Detail 9

10 Shipping Method adalah metode pengiriman pesanan anda. Kami menyediakan 2 pilihan yaitu Collect at Sinar Photo : anda bisa mengambil hasil pesanan di outlet-outlet kami. Tidak ada penambahan biaya pengiriman. Daftar outlet kami akan muncul di Shipping address, anda dapat memilih outlet mana yang terdekat dengan tempat tinggal anda. Atau JNE Delivery Service : untuk pengiriman keseluruh wilayah Indonesia via udara, Aspro Photo menggunakan jasa kurir JNE. Pesanan akan dikirimkan ke alamat yang telah anda berikan pada saat proses pemesanan. Biaya & Waktu pengiriman pesanan berbeda-beda tergantung banyaknya pesanan dan lokasi pengiriman. Shipping Address adalah alamat tempat photobook anda akan dikirim atau ambil. Pengiriman udara: Alamat ini bisa alamat anda sendiri apabila anda memesan untuk anda sendiri. Atau bisa juga dengan alamat orang lain yang akan anda kirimi photobook tersebut. Collect at Sinar Photo: Pilih outlet Sinar Photo yang anda inginkan sebagai tempat pengambilan pesanan anda. Billing Address adalah alamat penagihan atau tempat kami kirimkan invoice. Apabila anda memesan untuk diri sendiri maka Billing Address dan Shipping Address akan sama. Apabila anda sudah memilih dan setuju dengan biaya yang timbul, silahkan lanjutkan dengan menekan tombol Continue. 10

11 Order Summary Halaman ini adalah halaman ringkasan order/pesanan anda terakhir, sebelum anda melakukan pembayaran dan mengunggah/upload file anda. Dalam halaman ini terdapat detail pesanan anda, beserta nilai total yang harus dibayar. Apabila anda memiliki voucher diskon Aspro Photo, maka anda dapat memasukkan kode yang ada di voucher/gift card tersebut di bagian Voucher Code atau Gift Card, kemudian tekan tombol Redeem. Maka nilai yang harus anda bayarkan akan otomatis terkurangi dengan nilai vouher yang sudah dimasukkan. Nilai akhir yang anda harus bayarkan muncul di bagian Amount To Pay. 11

12 Payment Method Ada 2 pilihan pembayaran: 1. Transfer Bank / Transfer to Bank Account Anda dapat melakukan transfer ke rekening yang tertera di web asprophoto.com/pembayaran.asp, kemudian mengirimkan kepada kami bukti transfer melalui billing@asprophoto.com, dengan menyertakan detail nama serta nomor order anda. 2. Kartu Kredit / Credit Card Anda akan dibawa ke halaman pembayaran secure payment gateway DOKU untuk melakukan pembayaran. Demi keamanan pembayaran melalui kartu kredit anda, kami bekerja sama dengan DOKU yang telah terbukti keamanannya, berikutnya anda akan dipandu untuk melakukan pembayaran di DOKU. DOKU 12

13 Upload / Unggah Order Setelah proses pengisian Billing dan Pemilihan Shipping telah selesai, maka anda akan kembali kehalaman desain untuk upload/unggah order anda. Jika koneksi internet anda kurang baik bisa memilih alternatif Send Order Via Mail dan kirim ke Outlet Aspro Photo terdekat. Tunggu hingga proses upload/unggah benar-benar selesai. Lama proses mengupload file tergantung pada kecepatan koneksi internet anda. 13

14 Setelah anda upload order, file order anda telah terkirim ke server kami dan anda akan mendapatkan konfirmasi bahwa order anda siap untuk diproses. 14

Cara Pemesanan Snapy Photobook

Cara Pemesanan Snapy Photobook snap it, print it, lovin it! Cara Pemesanan Snapy Photobook www.snapypho tobook.com celebra te all the na rcism in us Cara Pemesanan Snapy Photobook Setelah Anda selesai membuat Project Anda, klik pada
