BAB I PENDAHULUAN. Knowledge Management adalah sistem yang diciptakan agar knowledge

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Knowledge Management adalah sistem yang diciptakan agar knowledge"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Knowledge Management adalah sistem yang diciptakan agar knowledge (pengetahuan + pengalaman) organisasi dapat selalu terdokumentasi dan dapat diambil dengan cepat. Tujuannya, agar organisasi tidak selalu mengulangi aktivitas yang sama secara berulang-ulang yang akan banyak menyita waktu, biaya dan kehilangan kesempatan. Knowledge (pengetahuan + pengalaman) adalah sesuatu yang berkembang. Demikian pula dalam organisasi yang mengandalkan knowledge, pelatihan dan pembelajaran yang berkesinambungan adalah nutrisi bagi organisasi. UPT. Perangkat Lunak sebagai salah unit kerja Universitas Bina Nusantara dalam pengadaan proses praktikum perangkat lunak bagi para mahasiswa/i, menyadari dengan betul pentingnya knowledge management ini, terutama dalam menghadapi dinamika pergantian asisten yang terjadi dalam setiap semesternya. Contoh paling mudah dari penerapan prinsip ini adalah ketika UPT. Perangkat Lunak baru saja merekrut asisten baru. Seorang asisten baru selain dibekali dengan daftar uraian tugas dan tanggung jawab, dan serangkaian pelatihan tentang tugas pokoknya, lebih dari itu ia memerlukan seperangkat pengetahuan dalam menghadapi kondisi praktikum riil selama ini. Apabila dokumentasi knowledge telah tersedia dan membentuk apa yang disebut 1

2 2 dengan memori organisasi, asisten baru tentu saja akan lebih cepat dan mudah belajar serta beradaptasi dengan tuntutan pekerjaannya. Memori organisasi yang terdokumentasi juga bermanfaat agar setiap orang dapat belajar dan menghindari kesalahan-kesalahan yang pernah dilakukan organisasi pada masa lalu. Oleh karena itu, apabila memori organisasi dapat mencakup semua fungsi yang ada, melalui evaluasi yang menyeluruh akan diperoleh kesimpulan bahwa ternyata banyak aktivitas baru yang tidak selalu harus dimulai dari nol, sehingga banyak yang dapat dihemat. Pada gilirannnya, waktu dan biaya akan dapat difokuskan untuk meningkatkan kemampuan inovasi produk atau jasa pelayanan dari organisasi tersebut 1.2 Ruang Lingkup Dengan melihat latar belakang yang ada, maka ruang lingkup dari penulisan ini adalah sebagai berikut : 1. Menggunakan aplikasi weblog sebagai media knowledge management di UPT. Perangkat Lunak Bina Nusantara. 2. Pada aplikasi weblog tidak terdapat fasilitas untuk asisten dalam melakukan kegiatan rutin seperti pengisian peminatan, indek kerja asisten. 3. Studi kasus UPT. Perangkat Lunak Bina Nusantara.

3 3 1.3 Tujuan dan Manfaat Adapun tujuan dari penulisan yang dilakukan adalah sebagai berikut ini : 1. Memperbaiki sistem knowledge sharing dan membuat sistem knowledge manegement pada UPT. Perangkat Lunak menjadi lebih baik dengan webblog sebagai media. 2. Membantu mahasiswa dan asisten dalam mempersiapkan diri baik dalam mengajar mau pun belajar. Manfaat dari penulisan yang dilakukan adalah sebagai berikut : 1. Bagi Universitas Manfaat yang didapat bagi Universitas dalam hal ini adalah Universitas Bina Nusantara, adalah meningkatnya kualitas mahasiswa dan pengajar dalam hal ini adalah asisten, karena dengan tersedianya sarana knowledge management dan knowledge sharing maka mempermudah dalam proses belajar dan mengajar, sehingga dapat membantu asisten dalam menjelaskan materi dan membantu mahasiswa dalam mencari materi. 2. Bagi Mahasiswa Manfaat yang didapat bagi mahasiswa adalah sebagai berikut : a. Tersedianya media untuk mencari sumber materi praktikum. Mahasiswa akan lebih mudah dalam mencari materi-materi praktikum karena disediakan pada web, sehingga jika mahasiswa membutuhkan materi sewaktu cukup dengan mengakses web. b. Mempermudah dalam belajar mengikuti praktikum.

4 4 Mahasiswa dapat mencari materi praktikum dari blog yang telah dibuat. Dimana blog yang dibuat berisikan knowledge yang dapat berupa penjelasan, tutorial, contoh source code. Sehingga dapat membantu mahasiswa dalam belajar. 3. Bagi Asisten Manfaat yang didapat bagi asisten adalah sebagai berikut : a. Efisiensi waktu dalam belajar. Mempermudah asisten dalam mendapatkan knowledge karena adanya knowledge sharing, sehingga asisten tidak perlu mencari knowledge dari awal. b. Membantu dalam mengajar. Mempermudah asisten dalam mengajar karena adanya media yang dapat membantu asisten dalam menyampaikan apa yang ingin disampaikannya tidak tersampaikan karena waktu terbatas atau cara penyampaiannya yang sulit dimengerti, sehingga dapat menggunakan media sebagai alat Bantu dalam mengajar..

5 5 1.4 Metodologi Penelitian Pada penulisan skripsi ini digunakan beberapa metode penelitian, antara lain : 1. Metodologi Analisis Analisis sistem dilakukan melalui empat tahapan yaitu : a. Survei atas sistem yang sedang berjalan. Mengumpulkan data dan informasi langsung dari obyek penelitian, yang dilakukan dengan kuesioner atau wawancara langsung dengan pihak yang berkaitan dengan obyek penelitian. b. Analisis terhadap hasil survei. Melakukan kegiatan analisis terhadap hasil survei yang telah didapatkan. c. Indentifikasi kebutuhan informasi. Mengidentifikasikan kebutuhan informasi yang diperlukan untuk pengembangan sisten di perusahaan. d. Indentifikasi pesyaratan sistem. Mengidentifikasi persyaratan sistem yang diperlukan untuk perancangan sistem yang diusulkan untuk perusahaan. 2. Metode Perancangan Metode Perancangan yang digunakan adalah Object Oriented Analysis Design (OOAD) melalui beberapa tahapan antara lain pembuatan Unified Modelling Language (UML). 3. Metode Pustaka Mempelajari teori-teori yang berkaitan dengan aplikasi yang dirancang untuk ketepatan dalam proses analisis.

6 6 1.5 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan skripsi ini terdiri dari lima bab, uraian tiap bab dapat dilihat sebagai berikut : BAB 1 PENDAHULUAN Pada bagian ini dijelaskan mengenai latar belakang, ruang lingkup, tujuan dan manfaat, serta metodologi yang digunakan dalam penulisan serta sistematika penulisan skripsi ini. BAB 2 LANDASAN TEORI Pada bagian ini dibahas mengenai teori Knowledge Management, Internet, Weblog, Object Oriented Analysis Design (OOAD), Unified Modelling Language (UML),.Net Framework, dan serta teori-teori yang berhubungan dengan topik penelitan skripsi ini. BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN Pada bagian ini dijelaskan mengenai latar belakang perusahaan, struktur organisasi, tugas dan wewenang masing-masing unit organisasi, analisis hasil kuesioner, analisi kebutuhan informasi, analisis sistem yang sedang berjalan serta indetifikasi masalah yang ada beserta solusinya dan perancangan dari aplikasi yang akan dibuat BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Pada bagian ini dijelaskan mengenai perencanaan implementasi dari aplikasi yang dibuat serta cara penggunaan dan evaluasi dari aplikasi yang sudah berjalan untuk mendukung skripsi ini.

7 7 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN Pada bagian ini berisi kesimpulan dari hasil analisis dan saran-saran yang berguna untuk mendukung penyempurnaan dan pengembangan aplikasi ini di masa mendatang.

BAB 1 PENDAHULUAN. universitas maka dibutuhkan pula sebuah sistem untuk mendukung proses

BAB 1 PENDAHULUAN. universitas maka dibutuhkan pula sebuah sistem untuk mendukung proses BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dengan semakin berkembangnya proses pembelajaran di sebuah universitas maka dibutuhkan pula sebuah sistem untuk mendukung proses pembelajaran tersebut. Sistem tersebut
