Oleh: WAWAN KURNIAWAN S

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Oleh: WAWAN KURNIAWAN S"

Transkripsi

1 PENGARUH PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MANUSIA DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA (Dengan Kewilayahan Sebagai Variabel Moderasi) TESIS Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Ekonomi dan Studi Pembangunan Konsentrasi: Ekonomi SDM dan Pembangunan Oleh: WAWAN KURNIAWAN S PROGRAM PASCASARJANA MAGISTER EKONOMI DAN STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit 2016 to user i

2 ABSTRAK PENGARUH PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MANUSIA DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA (Dengan Kewilayahan Sebagai Variabel Moderasi). WAWAN KURNIAWAN S Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui arah dan kuatnya pengaruh pembangunan SDM dan pertumbuhan ekonomi secara simultan dan parsial terhadap tingkat kemiskinan di Indonesia, 2) untuk mengetahui perbedaan tingkat kemiskinan di Indonesia berdasarkan kewilayahan Jawa dan Luar Jawa, 3) untuk mengetahui pengaruh pembangunan SDM dan pertumbuhan ekonomi terhadap tingkat kemiskinan di Indonesia berdasarkan kewilayahan Jawa dan Luar Jawa, serta 4) untuk mengetahui pengaruh pembangunan SDM dan pertumbuhan ekonomi terhadap tingkat kemiskinan di Indonesia berdasarkan perbedaan struktur ekonomi wilayah. Penelitian ini dirancang sebagai penelitian kuantitatif dengan unit analisis provinsi di Indonesia, menggunakan data panel 33 provinsi tahun Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda. Hasil analisis menunjukkan: 1) Variabel pembangunan SDM menunjukkan pengaruh negatif dan signifikan baik secara simultan maupun parsial terhadap variabel tingkat kemiskinan di Indonesia pada taraf nyata 5 persen yang berarti pembangunan SDM secara signifikan berperan dalam menurunkan tingkat kemiskinan di Indonesia, sedangkan variabel pertumbuhan ekonomi menunjukkan pengaruh positif dan signifikan baik secara simultan maupun parsial terhadap variabel tingkat kemiskinan di Indonesia pada taraf nyata 5 persen yang berarti pertumbuhan ekonomi bergerak searah dengan tingkat kemiskinan. 2) Variabel moderasi kewilayahan Jawa-Luar Jawa tidak signifikan yang berarti tingkat kemiskinan Indonesia yang dipengaruhi oleh pembangunan SDM dan pertumbuhan ekonomi tidak berbeda secara signifikan antara Jawa dengan Luar Jawa. 3) Pengaruh pembangunan SDM dan pertumbuhan ekonomi terhadap tingkat kemiskinan di Indonesia berbeda antara wilayah Jawa dengan Luar Jawa. Variabel pembangunan SDM yang berbeda adalah besaran koefisien regresinya. Pengaruh pertumbuhan ekonomi terhadap tingkat kemiskinan di Jawa negatif dan tidak signifikan, sedangkan di Luar Jawa positif dan signifikan pada taraf 5 persen tetapi nilai koefisiennya kecil. 4) Variabel moderasi perbedaan struktur ekonomi tidak signifikan dalam model yang berarti perbedaan struktur perekonomian suatu wilayah tidak berpengaruh terhadap tingkat kemiskinan di Indonesia. Saran yang direkomendasikan adalah telah diketahui bahwa pembangunan SDM berpengaruh lebih besar dan signifikan dalam penurunan tingkat kemiskinan dibandingkan pertumbuhan ekonomi dan kewilayahan, hal tersebut dapat dijadikan dasar pemerintah dalam membuat program dan kebijakan. Pertumbuhan ekonomi tidak selalu mampu menurunkan tingkat kemiskinan, hal ini perlu menjadi perhatian pemerintah bahwa pertumbuhan ekonomi yang baik dan efektif adalah pertumbuhan ekonomi yang merata dan mampu menyentuh semua golongan, terutama masyarakat commit bawah. to user Kata kunci : Kemiskinan, Pertumbuhan Ekonomi, Pembangunan Manusia ii

3 ABSTRACT THE INFLUENCE OF HUMAN RESOURCES DEVELOPMENT AND ECONOMIC GROWTH ON THE LEVEL OF POVERTY IN INDONESIA (With Territorial as Moderating Variable) WAWAN KURNIAWAN S This study aims to: 1) determine direction and strength of the influence of human resource development and economic growth simultaneously and partially on the level of poverty in Indonesia, 2) to determine differences in the level of poverty in Indonesia by the regional Java and outside Java, 3) to determine the influence of human resource development and economic growth in the level of poverty in Indonesia by the regional Java and outside Java, and 4) to determine the influence of human resource development and economic growth in the level of poverty in Indonesia based on the differences in the economic structure of the region. The study was designed as a quantitative research with unit of analysis is a province in Indonesia, using panel data of 33 provinces from 2009 to The analytical tool used in this study is multiple regression analysis. The analysis showed: 1) Human resources development variables showed negative and significant influence either simultaneously or partially to the variable level of poverty in Indonesia on the real level of 5 percent, which means the development of human resources to significantly contribute to reductions in poverty in Indonesia, whereas, economic growth variable showed a positive and significant influence either simultaneously or partially to the variable level of poverty in Indonesia on the real level of 5 percent which means that economic growth is moving in line with the level of poverty. 2) The influence of moderating variable regional Java - outside Java is not significant, which means the level of poverty Indonesia are influenced by human resource development and economic growth did not differ significantly between Java and outside Java. 3) The influence of human resource development and economic growth in the level of poverty in Indonesia is different between Java to outside Java. In the human resource development variable that is different is the magnitude of the regression coefficient. The influence of of economic growth on poverty levels in Java is negative and significant, while in outside Java positive and significant at the level of 5 per cent but the value of the coefficient is small. 4) Moderating variable (the differences in economic structure) are not significant in the model, which means the economy of a region structural differences do not affect the level of poverty in Indonesia. The proposed recommendation is that the development of human resources and significantly greater impact on poverty reduction than economic growth and regional, it can be used as the basis of the government in making policies and programs. Economic growth is not always able to reduce poverty, it needs to be a government concern that economic growth is good and effective is equitable economic growth and be able to touch all segments, especially the grassroots. Keywords: Poverty, Economic Growth, Human Development iii

4 perpustakaan.uns.ac.id PENGARUH PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MANUSIA DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA (Dengan Kewilayahan Sebagai Variabel Moderasi) Disusun Oleh : WAWAN KURNIAWAN S Telah disetujui oleh pembimbing Menyetujui Pembimbing I Menyetujui Pembimbing II Prof. Dr. J.J. Sarungu, M.S. NIP Tri Mulyaningsih, SE., M.Si., Ph.D. NIP Kepala Program Studi Magister Ekonomi dan Studi Pembangunan Dr. Evi Gravitiani, SE., M.Si. NIP iv iv

5 perpustakaan.uns.ac.id PENGARUH PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MANUSIA DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA (Dengan Kewilayahan Sebagai Variabel Moderasi) Disusun Oleh : WAWAN KURNIAWAN S Telah disetujui oleh Tim Penguji Pada tanggal : 06 Juni 2016 Jabatan Ketua Tim Penguji Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping Nama Tanda Tangan Dr. Vincent Hadiwiyono, M.A. NIP Prof. Dr. J.J. Sarungu, M.S. NIP Tri Mulyaningsih, SE., M.Si., Ph.D. NIP Mengetahui, Direktur PPs UNS Kepala Program Studi Magister Ekonomi dan Studi Pembangunan Dr. Evi Gravitiani, SE., M.Si. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd. NIP NIP v v

6 HALAMAN PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama NIM Program Studi Konsentrasi : WAWAN KURNIAWAN : S : Magister Ekonomi dan Studi Pembangunan : Ekonomi SDM dan Pembangunan Menyatakan bahwa tesis ini adalah hasil karya sendiri dan bukan merupakan jiplakan dari hasil karya orang lain. Demikian surat pernyataan ini saya buat sebenar-benarnya. Surakarta, 2016 Tertanda, WAWAN KURNIAWAN vi

7 PERSEMBAHAN Karya ini kumpersembahkan untuk : 1. Istriku tercinta, Lina Kusti Wahyuni, 2. Ketiga anakku tersayang, Muhammad Bagas Hafizhahurrahman, Fadhiil Mubanna Hafizhahurrahman, Arkha Mahatma Hafizhahurrahman, 3. Orang tuaku Sragen dan Purworejo, yang kami hormati, 4. Instansi tempatku bekerja, Bappeda Kab. Sragen, 5. Almamaterku. vii

8 MOTTO Maka sesungguhnya Bersama kesulitan Iitu ada kemudahan. sesungguhnya Bersama kesulitan Iitu ada kemudahan. (Q.S. Al-Insyirah: 5-6) If there is a will, there is a way Ikhtiarlah sampai titik puncak, setelah itu biarkan takdir dan doa berperang di langit Sekali saja anda belajar menyerah, itu akan menjadi kebiasaan viii

9 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kehadirat Allah SWT, atas berkat dan karunia-nya, maka penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis yang berjudul PENGARUH PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MANUSIA DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA (Dengan Kewilayahan Sebagai Variabel Moderasi) dengan baik dan lancar. Penulis menyadari bahwa terselesaikannya penelitian ini berkat bimbingan, petunjuk, nasehat dan dorongan semangat dari Bapak/Ibu Pembimbing, Dosen, Seluruh civitas akademika MESP UNS, teman-teman mahasiswa MESP-UNS dan seluruh keluarga tercinta maka pada kesempatan yang baik ini dengan kerendahan hati penulis menyampaikan terima kasih yang tak terhingga. Selanjutnya saran dan masukan yang membangun juga penulis harapkan demi penyempurnaann tesis ini dan penelitian berikutnya. Demikian semoga penelitian ini bermanfaat. Surakarta, Juni 2016 Peneliti, WAWAN KURNIAWANN NIM. S ix

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN ABSTRAK... ii HALAMAN ABSTRACT... iii HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... iv HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI... v HALAMAN PERNYATAAN... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii HALAMAN MOTTO... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 7 C. Tujuan Penelitian D. Manfaat Penelitian BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kajian Teoritis Konsep Kemiskinan Konsep Pembangunan Sumber Daya Manusia Konsep Pertumbuhan Ekonomi Konsep Kewilayahan B. Kajian Empiris C. Kerangka Konseptual D. Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN A. Tipe Penelitian x

11 B. Unit Analisis C. Jenis dan Sumber Data D. Teknik Pengumpulan Data E. Identifikasi dan Definisi Operasional Variabel Tingkat Kemiskinan Pembangunan Sumber Daya Manusia Pertumbuhan Ekonomi Kewilayahan a. Wilayah Jawa Luar Jawa b. Wilayah Berdasarkan Struktur Ekonomi F. Teknik Analisis Data Alat Analisis Metode Estimasi a. Pooled Least Square (Common Effect) b. Model Pendekatan Efek Tetap (Fixed Effect) c. Model Pendekatan Efek Acak (Random Effect) Pengujian Model Regresi a. Goodness of Fit Suatu Model b. Pengujian Model dengan Asumsi Klasik Model Regresi dalam Penelitian a. Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia b. Model Perbedaan Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Kewilayahan Jawa dan Luar Jawa yang Dipengaruhi oleh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi c. Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Kewilayahan Jawa dan Luar Jawa xi

12 d. Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Perbedaan Struktur Ekonomi Wilayah BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Analisis Deskriptif Keadaan Geografis Keadaan Kependudukan Keadaan Ekonomi Kualitas Sumber Daya Manusia Kondisi Kemiskinan B. Analisis Uji Hipotesis Uji Kesesuaian Model Uji Asumsi Klasik Uji Statistik C. Pembahasan Persamaan Data Panel yang Terbentuk Interpretasi Hasil Penelitian BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA xii

13 DAFTAR TABEL Tabel Uraian Hal. 2.1 Studi Empiris Sebelumnya yang Berhubungan dengan Penelitian Pembagian Provinsi berdasarkan Perbedaan Sektor Dominan Pembentuk Perekonomian Wilayah Variabel-Variabel dalam Penelitian Daftar Provinsi di Indonesia Berdasarkan Wilayah Jawa- Luar Jawa Perbandingan Persentase Luas Wilayah dan Persentase Jumlah Penduduk Wilayah Jawa dengan Luar Jawa Hasil Regresi Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Hasil Regresi Model Perbedaan Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Kewilayahan Jawa dan Luar Jawa yang Dipengaruhi oleh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi Hasil Regresi Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia pada Wilayah Jawa Hasil Regresi Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia pada Wilayah Luar Jawa Hasil Regresi Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia pada Wilayah Jawa dan Luar Jawa Hasil Regresi Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Perbedaan Struktur Ekonomi Wilayah. 131 xiii

14 DAFTAR GAMBAR Gambar Uraian Hal. 1.1 Pertumbuhan Ekonomi dan Tingkat Kemiskinan Indonesia Kurun Waktu Perkembangan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Indonesia Tahun Kontribusi Enam Kelompok Wilayah dalam Pembentukan PDB Nasional Tahun Kerangka Pemikiran Letak Maritim Indonesia Peta Indonesia Berdasarkan Provinsi Kepadatan Penduduk Berdasarkan Provinsi di Indonesia Piramida Penduduk Indonesia Berdasarkan Data Sensus Penduduk Tahun Grafik Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Kurun Waktu Grafik Rata-Rata Pertumbuhan Ekonomi Negara-Negara MIST dalam Tahun Grafik Rata-Rata Pertumbuhan Ekonomi Wilayah Jawa Luar Jawa Tahun Grafik Peringkat 10 Besar IPM Tahun 2013 berdasarkan Provinsi di Indonesia Grafik Perbandingan Rata-Rata IPM Jawa dengan Luar Jawa Grafik Persentase Penduduk Miskin Berdasarkan Pulau Besar Kondisi Maret 2013 Dibandingkan dengan Jumlah Penduduk Indonesia Grafik Persentase Penduduk Miskin Berdasarkan Pulau Besar Kondisi Maret 2013 Dibandingkan dengan Jumlah Penduduk Masing-Masing Pulau Besar Grafik Persentase Kemiskinan di Indonesia pada Tahun xiv

15 Gambar Uraian Hal Sepuluh Provinsi dengan Rata-Rata Tingkat Penurunan Kemiskinan Tertinggi Tahun Tingkat Kemiskinan Wilayah Jawa dan Luar Jawa dalam Kurun Waktu Grafik Perbandingan Tingkat Penurunan/Pertambahan Penduduk Miskin Per Tahun di Berbagai Negara Berkembang Tahun xv

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Uraian Hal. 1. Data Tingkat Kemiskinan Indonesia per Provinsi dalam Kurun Waktu Data Pertumbuhan Ekonomi Indonesia per Provinsi dalam Kurun Waktu Data Indeks Pembangunan Manusia Indonesia per Provinsi dalam Kurun Waktu Data Rata-rata Kontribusi PDRB per Sektor, Output Pengolahan Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Output Pengolahan Model Perbedaan Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Kewilayahan Jawa dan Luar Jawa yang Dipengaruhi oleh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi Output Pengolahan Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Kewilayahan Jawa Output Pengolahan Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Kewilayahan Luar Jawa Output Pengolahan Model Pengaruh Pembangunan SDM dan Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia Berdasarkan Perbedaan Struktur Ekonomi Wilayah. 163 xvi

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTOR INDUSTRI DI PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTOR INDUSTRI DI PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTOR INDUSTRI DI PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2010-2014 TESIS Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Ekonomi
