Perbedaan Motivasi Berprestasi Ditinjau Dari Orientasi Pusat Kendali Pada Mahasiswa. Atrie Bintan Lestari. Hendro Prabowo, SPsi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Perbedaan Motivasi Berprestasi Ditinjau Dari Orientasi Pusat Kendali Pada Mahasiswa. Atrie Bintan Lestari. Hendro Prabowo, SPsi"

Transkripsi

1 Perbedaan Motivasi Berprestasi Ditinjau Dari Orientasi Pusat Kendali Pada Mahasiswa Atrie Bintan Lestari Hendro Prabowo, SPsi Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma ABSTRAKSI Penelitian ini bertujuan untuk menguji perbedaan motivasi berprestasi ditinjau dari orientasi pusat kendali pada mahasiswa. Penelitian ini melibatkan 70 mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma Depok. Berdasarkan hasil pengelompokan subjek diketahui bahwa sebanyak 18 mahasiswa merupakan kelompok pusat kendali internal, 13 mahasiswa merupakan kelompok pusat kendali eksternal dan 39 mahasiswa lainnya merupakan kelompok yang tidak tergolongkan. Berdasarkan hasil analisis data yang dilakukan dengan menggunakan Uji T (Independent Sample T Test), diketahui bahwa nilai t = 2,449 dengan signifikansi 0,021 (p<0,05). Berdasarkan nilai tersebut, maka hipotesis penelitian diterima. Hasil tersebut menunjukkan adanya perbedaan motivasi berprestasi yang signifikan antara mahasiswa dengan pusat kendali internal dan mahasiswa dengan pusat kendali eksternal. Hasil deskriptif diketahui bahwa subjek dengan pusat kendali internal lebih tinggi motivasi berprestasinya dibandingkan dengan subjek yang memiliki pusat kendali eksternal. Kata Kunci: Motivasi Berprestasi, Orientasi Pusat Kendali.

2 PENDAHULUAN Motivasi berprestasi menurut Murray (dalam Chaplin, 2005) adalah motif untuk mengatasi rintangan-rintangan atau berusaha untuk melaksanakan secepat dan sebaik mungkin dengan usaha yang sungguhsungguh. Hal ini berlangsung sampai usia dewasa dimana motivasi belajar secara konsisten berkorelasi positif dengan prestasi akademis, yaitu sebesar 98%. Apabila sudah termotivasi dalam belajar, maka banyak tugas berjalan lancar karena terasa menarik dan menyenangkan serta membuat kecemasan dalam diri individu berkurang, kreativitas muncul, membuat individu lebih kooperatif, konsentrasi dan perhatian pun meningkat (Fiasher dkk. dalam Wlodkowski, 1999). Motivasi berprestasi merupakan pijakan dasar bagi mahasiswa untuk dapat lebih mengeksplorasi potensi dirinya, baik melalui kegiatan diskusi akademis, banyak membaca buku referensi, maupun aktif dalam keorganisasian kampus (Sumarwan, 2004). Mahasiswa adalah panggilan untuk orang yang sedang menjalani pendidikan tinggi di sebuah universitas atau perguruan tinggi (Wikipedia, 2007). Masing-masing individu memiliki suatu belief (keyakinan) mengenai pengendalian atas kejadian hidupnya, yang biasanya disebut sebagai pusat kendali (locus of control). Menurut Phares (dalam Zimbardo, 1980), pusat kendali adalah karakteristik yang relatif stabil yang dibawa individu pada bermacam-macam situasi sebagai keyakinan umum tentang kekuatan dan kontrol mereka. Zimbardo (1980) menyebutkan bahwa pusat kendali terbagi menjadi dua, yaitu pusat kendali internal dan pusat kendali eksternal. Individu dengan pusat kendali internal cenderung memiliki motivasi berprestasi tinggi. Hal ini dikarenakan individu dengan pusat kendali internal mempunyai ciri lebih aktif dan giat berusaha untuk mengatasi masalah yang ada dalam lingkungan serta memanfaatkan umpan balik dalam membentuk harapan akan keberhasilan (Penner, 1978). Individu dengan pusat kendali internal akan lebih bertanggung jawab terhadap keberhasilan diri, lebih tekun dalam mengerjakan tugas, melakukan sesuatu dengan lebih baik dengan sebaikbaiknya, membutuhkan umpan balik karena mereka ingin mengetahui apakah mereka sudah melakukan sesuatu dengan baik dibandingkan dengan yang lain dan melakukan sesuatu dengan sukses. Kesemuanya itu merupakan ciri-ciri dari individu dengan motivasi berprestasi tinggi. Sebaliknya individu dengan pusat kendali eksternal cenderung memiliki motivasi berprestasi rendah, karena individu dengan pusat kendali eksternal mempunyai ciri lebih pasif dalam mencari informasi dan

3 memilih untuk menunggu menerima informasi dari orang lain serta harapan untuk mencapai kesuksesan rendah karena usaha mereka yang tidak maksimal (Penner, 1978). Individu dengan pusat kendali eksternal cenderung kurang memiliki tanggung jawab terhadap tugas yang dikerjakannya, menyenangi pekerjaan yang berstruktur karena individu tidak harus menentukan sendiri apa yang harus dikerjakannya dan bagaimana cara mengerjakannya dan tidak menyukai pemberian umpan balik karena akan memperlihatkan kesalahan-kesalahan yang dilakukannya. Hal ini merupakan ciriciri dari individu dengan motivasi berprestasi rendah (Atkinson & Raynor, 1978). Hal di atas diperkuat dengan pernyataan yang dikemukakan Bennasi dkk. (1988), yang menyebutkan bahwa dengan jelas terdapat perbedaan antara pusat kendali internal dan pusat kendali eksternal dengan motivasi berprestasi yang dimiliki individu, yang menunjukkan bahwa individu dengan pusat kendali internal mempunyai need achievement (kebutuhan untuk berprestasi) yang tinggi jika dibandingkan dengan individu dengan pusat kendali eksternal. TINJAUAN PUSTAKA Pusat Kendali (Locus of Control) Robinson dan Shaver (1996), mengatakan bahwa pusat kendali pada seseorang bisa menggambarkan seberapa jauh individu memandang kemungkinan adanya hubungan antara perbuatan yang dilakukan dan akibatnya atau hasilnya. Individu dikatakan memiliki pusat kendali eksternal jika memiliki keyakinan bahwa keberhasilan atau kegagalan yang didapatkan disebabkan oleh faktor seperti keberuntungan, nasib-nasib dan kesempatan yang didapat. Sedangkan individu dikatakan memiliki pusat kendali internal jika memiliki keyakinan bahwa mereka mempunyai kontrol terhadap dirinya. Jenis-jenis Pusat Kendali Rotter (dalam Robinson & Shaver, 1996), menyebutkan bahwa ada dua jenis pusat kendali, yaitu : 1. Pusat kendali internal. 2. Pusat kendali eksternal. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pembentukan Pusat Kendali Menurut Phares (dalam London & Exner, 1978) faktor-faktor yang mempengaruhi pusat kendali yang dimiliki seorang individu tidak terbentuk dengan sendirinya, karena hal tersebut sangat terkait dengan perlakuan dari lingkungan sekitar serta pengalaman subjektif yang dialami. Berikut ini adalah hal-hal yang mempengaruhi pusat kendali seorang individu, yaitu: 1. Usia 2. Keluarga

4 3. Faktor sosial 4. Pengalaman gagal dan berhasil Aspek-aspek Pusat Kendali Levenson (dalam Azwar, 2006), menyebutkan dan membedakan tiga faktor terpisah internal-eksternal yang terdapat dalam pusat kendali: 1. Faktor Internal (I) 2. Powerful other (P) 3. Chance (C) Motivasi Berprestasi Menurut McClelland (dalam Atkinson, 1964), motivasi berprestasi adalah motif untuk berprestasi yang mendorong individu, di beberapa aktivitas pekerjaan individu harus bertanggung jawab sukses atau gagal, harus ada batasan pengetahuan sehingga individu mengetahui ketika dirinya berhasil dan individu harus mengetahui bahwa ada tingkatan resiko yang harus diambil untuk mencapai kesuksesan. Ciri-ciri Orang yang Memiliki Motivasi Berprestasi Tinggi McClelland (1987), mengemukakan beberapa ciri yang membedakan individu dengan motivasi berprestasi tinggi, yaitu: 1. Resiko pemilihan tugas. 2. Membutuhkan umpan balik. 3. Tanggung jawab. 4. Ketekunan. 5. Inovatif. 6. Kesempatan untuk unggul. Ciri-ciri Orang yang Memiliki Motivasi Berprestasi Rendah Menurut Atkinson dan Raynor (1978), individu yang memiliki motivasi berprestasi rendah biasanya: 1. Memilih tugas yang terlalu mudah atau sukar. 2. Kurang memiliki tanggung jawab terhadap tugas yang dikerjakannya. 3. Tidak menyukai pemberian umpan balik. 4. Menyenangi pekerjaan yang berstruktur. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Motivasi Berprestasi McClelland (1987), menyebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi berprestasi, yaitu: 1. Keluarga. 2. Lingkungan. 3. Orientasi tugas individu yang memiliki motivasi berprestasi tinggi. 4. Kemampuan intelektual. 5. Jenis kelamin. Pengukuran Motivasi Berprestasi Dari literatur yang ada motivasi berprestasi dapat diukur melalui empat cara, yaitu: 1. Tes Proyeksi.

5 2. Kuesioner. 3. Tes Situasional. 4. Skala Motivasi Berprestasi. METODE PENELITIAN Identifikasi Variabel - variabel Penelitian Dalam penelitian ini terdapat beberapa variabel yang akan dianalisis, yaitu: 1. Variabel Bebas : Orientasi Pusat Kendali (internal dan eksternal) 2. Variabel Terikat : Motivasi Berprestasi Subjek Penelitian Adapun subjek dalam penelitian ini, yaitu mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma Depok yang berjenis kelamin laki-laki dan perempuan yang berusia antara 18 tahun sampai dengan 23 tahun. Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan metode pengumpulan data primer yaitu skala. Skala tersebut terdiri dari Skala IPC-Pusat Kendali dan Skala Motivasi Berprestasi. Validitas dan Reliabilitas Alat Pengukur Data Pengujian validitas item bagi alat pengukur data ini dibantu dengan menggunakan teknik item total correlation. Untuk mengukur reliabilitas menggunakan formulasi Alpha Cronbach. Uji validitas dan reliabilitas pada Skala IPC-Pusat Kendali dan Skala Motivasi Berprestasi dilakukan dengan menggunakan bantuan program SPSS Ver for windows. HASIL PENELITIAN Pengelompokan Pusat Kendali Subjek Berikut ini akan dijelaskan langkahlangkah untuk menggolongkan subjek penelitian ke dalam dua jenis pusat kendali tersebut, sebagai berikut: 1. Berdasarkan perhitungan empirik dengan bantuan program SPSS Ver for windows, diperoleh data sebagai berikut: a. Jumlah item valid = 17 b. Skor minimum = 53 c. Skor maksimum = 76 d. Range = 23 e. Standard deviasi = 4,772 f. Mean (M) = 63,67 2. Maka untuk menggolongkan subjek ke dalam dua kategori yaitu pusat kendali internal dan pusat kendali eksternal, maka rumus yang digunakan (Azwar, 2005) adalah: 1. Internal (M + 1 x SD) > X 63,67 + (1 x 4,772) > X 68,442 > X

6 2. Eksternal (M - 1 x SD) < X 63,67 (1 x 4,772) < X 58,898 < X Berdasarkan hasil perhitungan tersebut, diketahui bahwa skor minimum 53 dan skor maksimum 76, maka subjek yang mendapatkan skor dengan nilai minimum termasuk kelompok dengan pusat kendali eksternal, sedangkan subjek yang mendapatkan skor antara termasuk kelompok yang tak tergolongkan dan subjek yang mendapat skor termasuk kelompok dengan pusat kendali internal. Uji Validitas dan Reliabilitas Dalam uji coba Skala IPC-Pusat Kendali, dari 31 item yang diujicobakan terdapat 17 item yang valid dan 14 item lainnya dinyatakan gugur. Dari hasil uji reliabilitas Skala IPC-Pusat Kendali, didapat koefisien reliabilitas sebesar 0, 796 sehingga skala dinyatakan reliabel. Dalam uji coba Skala Motivasi Berprestasi, dari 40 item yang diujicobakan, terdapat 27 item yang valid dan 13 item lainnya dinyatakan gugur. Dari hasil uji reliabilitas Skala Motivasi Berprestasi, didapat koefisien reliabilitas sebesar 0,855 sehingga skala dinyatakan reliabel. ANALISIS DATA Uji Asumsi Analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini adalah dengan uji beda data dua kelompok yang berbeda Uji T (Independent Sample Test). Berdasarkan hasil uji asumsi, data yang diperoleh adalah normal (signifikansi = 0,200*) dan homogen (signifikansi = 0,383), serta jumlah subjek lebih dari 30. Analisis Data Hasil dari analisa data pada tabel Independent Samples Test, kolom Equal Variances Assumed, dimana nilai t = 2,449 dengan signifikansi sebesar 0,021 (p<0,05). Berdasarkan nilai tersebut, maka hipotesis penelitian diterima yang artinya ada perbedaan motivasi berprestasi yang signifikan antara mahasiswa dengan pusat kendali internal dan mahasiswa dengan pusat kendali eksternal. DAFTAR PUSTAKA Atkinson, J. (1964). An Introduction to Motivation. New Jersey: Van Nostrand Company, Inc. Atkinson, J. & Raynor, J. (1978). Personality, Motivation and Achievement. New York: John Wiley & Sons. Azwar, S. (2005). Tes Prestasi Fungsi dan Pengembangan Pengukuran Prestasi Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Azwar, S. (2006). Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

7 Bennasi, Sweeney & Dafour. (1988). LOC: Definition and Much More from Answer. Com. #wikipedia. Diakses 2 Agustus Chaplin, J. P. (2005) Kamus Lengkap Psikologi. Edisi Revisi. Alih Bahasa: Kartini Kartono. Jakarta: Raja Grafindo Persada. London, H. & Exner, J. E. (1978). Dimensions of Personality. New York: John Wiley & Sons Inc. McClelland, D. C. (1987). Human Motivation. New York: Cambridge University Press. Penner, L. (1978). Social Psychology; A Contemporary Approach. New York: Oxford University Press. Robinson, J. P. & Shaver. (1996). Measures of Personality and Social Psychological Attitudes. California: Academic Press, Inc. Sumarwan, E. (2004). Meluruskan Arah Orientasi Kuliah. deka/wacana.doc. Diakses 16 Mei Wikipedia. (2007). Mahasiswa. asiswa. Diakses 18 Juli Wlodkowski, R. J. (1999). Enhancing Adult Motivation to Learn. San Fransisco: Joseey_Bass Publisher. Zimbardo, P. G. (1980). Essentials of Psychology and Life (10 th ed). Boston: Houghton Mifflin, Co.

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Karakteristik Responden Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan persepsi mengenai sensitivitas moral, pertimbangan moral, dan
