P U T U S A N. NOMOR 28/PID.SUS-Narkotika/2016/PT.BDG. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N. NOMOR 28/PID.SUS-Narkotika/2016/PT.BDG. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA"

Transkripsi

1 P U T U S A N NOMOR 28/PID.SUS-Narkotika/2016/PT.BDG. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Bandung, yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara pidana dalam tingkat banding, telah menjatuhkan putusan seperti tersebut dibawah ini dalam perkara Terdakwa : Nama lengkap : ANGGI RAHMAT ZAELANI als GIV bin CEPI ZAELANI; Tempat lahir : Bandung; Umur/tanggal lahir : 22 Tahun/ 31 Agustus 1992; Jenis kelamin : Laki-laki; Kebangsaan : Indonesia; Tempat tinggal : Kp. Cempaka RT.002 RW.003, Desa Cimareme Kecamatan Ngamprah Kabupaten Bandung Barat; Agama : Islam; Pekerjaan : Karyawan Swasta; Terdakwa ditangkap pada tanggal 16 Agustus 2015; Terdakwa ditahan dalam tahanan Rumah Tahanan Negara oleh: Penyidik sejak tanggal 17 Agustus 2015 sampai dengan tanggal 5 September 2015; Perpanjangan Penuntut Umum sejak tanggal 6 September 2015 sampai dengan tanggal 15 Oktober 2015; Penuntut Umum sejak tanggal 7 Oktober 2015 sampai dengan tanggal 26 Oktober 2015; Hakim sejak tanggal 19 Oktober 2015 sampai dengan tanggal 17 Nopember 2015;

2 5. Perpanjangan Ketua Pengadilan Negeri Kelas IA Bale Bandung sejak tanggal 18 Nopember 2015 sampai dengan tanggal 16 Januari 2016; Penahanan oleh Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Bandung, sejak tanggal 14 Desember 2015 sampai dengan tanggal 12 Januari 2016; Perpanjangan Penahanan oleh Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Bandung, sejak tanggal 13 Januari 2016 sampai dengan tanggal 13 Maret 2016; Pengadilan Tinggi tersebut ; Telah membaca surat Penetapan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Bandung Nomor 28/Pen/Pid.Sus.Narkotika/2016/PT.BDG. tanggal 22 Januari 2016 tentang penunjukkan Majelis Hakim untuk memeriksa dan mengadili perkara atas nama Terdakwa tersebut; Telah membaca berkas perkara dan semua surat yang bersangkutan serta salinan resmi putusan Pengadilan Negeri Balebandung Nomor 843/Pid.Sus/2015/PN.Blb. tanggal 8 Desember 2015 dalam perkara Terdakwa tersebut diatas ; Menimbang, bahwa dalam perkara ini Terdakwa oleh Jaksa Penuntut Umum telah didakwa sebagaimana dakwaan Reg. Perk.:PDM- 206/CIMAH/10/2015, tanggal 7 Oktober 2015 sebagai berikut: DAKWAAN : Kesatu: Bahwa Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani, pada hari Jumat tanggal 7 Agustus 2015 sekitar jam Wib atau setidak-tidaknya pada waktu dalam bulan Agutus tahun 2015, bertempat di daerah Cimareme Padalarang Kabupaten Bandung Barat, yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Bale Bandung, tanpa hak atau melawan hukum menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, menukar, atau menyerahkan Narkotika Golongan I. Perbuatan mana dilakukan Terdakwa dengan cara sebagai berikut: Halaman 2 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

3 Pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut di atas awalnya Terdakwa mendapatkan 1 (satu) bungkus ganja dari sdr. Andri (DPO) dengan cara membeli seharga Rp ,- (lima puluh ribu rupiah) selanjutnya setelah menerima ganja dari sdr. Andri (DPO) 1 bungkus kertas koran berisi ganja tersebut di buka dan diambil sebagian lalu ganja tersebut dilinting menggunakan kertas pahpier menjadi 3 linting rokok ganja dan kemudian sisanya oleh Terdakwa dibagi-bagi menjadi 3 (tiga) bagian kecil yang dibungkus kertas koran kemudian 3 (tiga) bungkus kertas koran berisi ganja tersebut oleh Terdakwa yang 1 (satu) bungkus disimpan di dalam sepatu milik Terdakwa, 1 (satu) bungkus kertas koran berisi ganja disimpan di atas lemari milik Terdakwa dan yang 1 (satu) bungkus kertas koran berisi ganja disimpan di bawah kasur dan maksud dan tujuan Terdakwa membagi-bagi ganja tersebut untuk persedian Terdakwa dikemudian hari, akan tetapi Terdakwa belum sempat menggunakannya lagi karena Terdakwa ditangkap oleh petugas dari pihak Kepolisian dengan barang bukti yang ditemukan 3 (tiga) bungkus kertas koran berisi ganja dan 1 (satu) linting kertas warna putih berisi ganja; Berdasarkan hasil Pemeriksaan Laboratoris No.308H/VIII/2015/ Balai Lab Narkoba BNN tanggal 21 Agustus 2015 yang ditandatangani oleh pemeriksa Maemunah, S.Si, M.Si, Rieska Dwi Widayati, S.Si, M.Si, Puteri Heryani, S.Si.,Apt yang diketahui oleh Kepala Balai Laboratorium Narkoba BNN Kuswardani,S.Si.,M.Farm.,Apt dengan berat netto seluruhnya 3,5716 gram dengan sisa berat setelah di periksa netto akhir 2,9984 Gram dengan hasil pemeriksaan kesimpulan bahwa barang bukti bahan/daun tersebut adalah benar Ganja mengandung THC (Tetrahydrocannabinol) dan terdaftar dalam golongan I Nomor urut 8 dan 9 Lampiran undang-undang Republik Indonesia No.35 tahun 2009 tentang Narkotika; Bahwa Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani dalam menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, menukar, atau menyerahkan Narkotika Golongan I berupa ganja, dilakukan secara tanpa hak dan tanpa izin dari pihak yang berwenang; Halaman 3 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

4 Perbuatan tersebut diatur dan diancam pidana dalam Pasal 114 ayat (1) Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika; Atau: Kedua: Bahwa Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani pada hari Minggu tanggal 16 Agustus 2015 sekitar jam Wib atau setidak-tidaknya pada waktu dalam bulan Agustus tahun 2015, bertempat di Kp. Cempaka Rt.004 RW.003 Desa Cimarema Kecamatan Ngamprah Kab. Bandung Barat yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Bale Bandung, tanpa hak atau melawan hukum, menanam, memelihara, memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I dalam bentuk tanaman. Perbuatan mana dilakukan terdakwa dengan cara sebagai berikut: Pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut di atas awalnya berdasarkan informasi dari masyarakat bahwa di daerah Cimareme ada seseorang yang dicurigai menyalahgunakan Narkotika jenis ganja, selanjutnya berdasarkan informasi tersebut saksi Sunarya, saksi Asep Saripudin bersama dengan rekan lainnya melakukan penyelidikan terhadap informasi yang di dapat mengamankan seseorang yang sesuai dengan ciri-ciri khusus sebagai mana yang didapat selanjutnya di interograsi dan mengaku bernama Anggi Rahmat Zaelani lalu dilakukan penggeledahan badan dan rumah ditemukan barang bukti berupa 1 (satu) bungkus kertas koran berisi ganja yang disimpan didalam sepatu, 1 bungkus kertas koran berisi ganja yang disimpan diatas lemari, 1 (satu) bungkus kertas koran berisi ganja yang disimpan di bawah kasur dan 1 (satu) linting kertas warna putih berisi ganja yang disimpan di sela-sela kursi, selanjutnya barang bukti dan Terdakwa diamankan dan di bawa ke kantor polisi selanjutnya dilakukan interograsi dan Terdakwa mengaku mendapatkan ganja tersebut dari sdr. Andri (DPO) dengan cara m embeli seharga Rp ,- (lima puluh ribu rupiah); Berdasarkan hasil Pemeriksaan Laboratoris No.308H/VIII/2015/ Balai Lab Narkoba BNN tanggal 21 Agustus 2015 yang ditandatangani oleh pemeriksa Maemunah, S.Si, M.Si, Rieska Dwi Widayati, S.Si, M.Si, Halaman 4 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

5 Puteri Heryani, S.Si.,Apt yang diketahui oleh Kepala Balai Laboratorium Narkoba BNN Kuswardani,S.Si.,M.Farm.,Apt dengan berat netto seluruhnya 3,5716 gram dengan sisa berat setelah di periksa netto akhir 2,9984 Gram dengan hasil pemeriksaan kesimpulan bahwa barang bukti bahan/daun tersebut adalah benar Ganja mengandung THC (Tetrahydrocannabinol) dan terdaftar dalam golongan I Nomor urut 8 dan 9 Lampiran undang-undang Republik Indonesia No.35 tahun 2009 tentang Narkotika; Bahwa Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani dalam memiliki, menyimpan atau menguasai Narkotika golongan I berupa daun ganja tersebut, dilakukan secara tanpa hak dan tanpa izin dari pihak yang berwenang sebagaimana ditetapkan dalam Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika; Perbuatan tersebut diatur dan diancam pidana dalam Pasal 111 ayat (1) Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika; Atau : Ketiga : Bahwa Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani pada hari Sabtu tanggal 15 Agustus 2015 atau setidak-tidaknya pada waktu dalam bulan April tahun 2015 sekitar jam Wib, bertempat di Kp. Cempaka Rt.004 RW.003 Desa Cimarema Kecamatan Ngamprah Kab. Bandung Barat yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Bale Bandung, tanpa hak atau melawan hukum, menyalahgunakan Narkotika Golongan I bagi diri sendiri, perbuatan mana dilakukan Terdakwa dengan cara sebagai berikut: Pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut di atas awalnya Terdakwa mendapatkan 1 (satu) bungkus ganja dari sdr. Andri (DPO) dengan cara membeli seharga Rp ,- (lima puluh ribu rupiah) selanjutnya setelah menerima ganja dari sdr. Andri (DPO) 1 bungkus kertas koran berisi ganja tersebut di buka dan diambil sebagian lalu ganja tersebut dilinting menggunakan kertas pahpier menjadi 3 linting rokok ganja dan kemudian sisanya oleh Terdakwa dibagi-bagi menjadi 3 (tiga) bagian kecil yang dibungkus kertas koran kemudian 3 (tiga) bungkus Halaman 5 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

6 kertas koran berisi ganja tersebut oleh Terdakwa yang 1 (satu) bungkus disimpan di dalam sepatu milik Terdakwa, 1 (satu) bungkus kertas koran berisi ganja disimpan di atas lemari milik Terdakwa dan yang 1 (satu) bungkus kertas koran berisi ganja disimpan di bawah kasur dan maksud dan tujuan Terdakwa membagi-bagi ganja tersebut untuk persedian Terdakwa dikemudian hari, akan tetapi Terdakwa belum sempat menggunakannya lagi karena Terdakwa ditangkap oleh petugas dari pihak Kepolisian dengan barang bukti yang ditemukan 3 (tiga) bungkus kertas koran berisi ganja dan 1 (satu) linting kertas warna putih berisi ganja, terakhir Terdakwa menggunakan ganja pada hari sabtu tanggal 15 Agustus 2015; Berdasarkan hasil pemeriksaan fisik serta ditindak lanjuti dengan tes Urine pada hari Selasa tanggal 24 Januari 2015 yang ditandatangani oleh dr. Cugandi Soemawidjaja menyatakan bahwa urine Terdakwa dinyatakan positif golongan Tetrahydrocannabinol (THC) Positif (+); Bahwa Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani dalam menggunakan Narkotika golongan I dalam bentuk tanaman berupa daun ganja kering tersebut, dilakukan secara tanpa hak dan tanpa izin dari pihak yang berwenang sebagaimana ditetapkan dalam Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika; Perbuatan tersebut diatur dan diancam pidana dalam pasal 127 ayat (1) huruf a Undang -Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika; Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Tuntutan Penuntut Umum No.Reg.Perkara.PDM-206/CIMAH/10/2015 tanggal 25 Nopember 2015, Terdakwa telah dituntut sebagai berikut : Menyatakan Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak atau melawan hukum, menanam, memelihara, memiliki, menyimpan, menguasai atau menyediakan narkotika golongan I dalam bentuk tanaman sebagaimana didakwakan melanggar Pasal 111 ayat (1) Undang-Undang RI Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika sebagaimana dalam dakwaan kedua; Halaman 6 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

7 2. Menjatuhkan hukuman pidana terhadap Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani dengan pidana penjara selama 6 (enam) tahun, dikurangi selama Terdakwa berada dalam tahanan, dengan perintah tetap ditahan; Menghukum Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani dengan pidana denda sebesar Rp ,00 (satu milyar rupiah) subsidair 3 (tiga) bulan penjara; Menghukum Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani untuk membayar biaya perkara sebesar Rp1.000,00 (seribu rupiah); Menetapkan barang bukti berupa: (tiga) bungkus kertas koran berisi ganja; (satu) linting kertas warna putih berisi ganja; dengan berat netto seluruhnya 3,5716 gram dengan sisa berat setelah diperiksa netto akhir 2,9984 gram; Dirampas untuk dimusnahkan ; Menimbang, bahwa berdasarkan atas tuntutan Penuntut Umum tersebut Majelis Hakim Pengadilan Negeri Balebandung memeriksa dan mengadili perkara ini telah menjatuhkan putusan pada tanggal 8 Desember 2015, Nomor 843/Pid.Sus/2015/PN.Blb. yang amarnya berbunyi sebagai berikut berikut : Menyatakan Terdakwa Anggi Rahmat Zaelani Als Giv Bin Cepi Zaelani tersebut di atas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penyalahguna Narkotika Golongan I bagi diri sendiri ; Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan; Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; Menetapkan Terdakwa tetap ditahan; Menetapkan barang bukti berupa: (tiga) bungkus kertas koran berisi ganja, dengan berat netto seluruhnya 3,4080 gram; Halaman 7 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

8 - 1 (satu) linting kertas warna putih berisi ganja dengan berat netto seluruhnya 0,1636 gram; berat netto seluruhnya 3,5716 gram, setelah dilakukan pemeriksaan berat netto seluruhnya 2,9984 gram; Dirampas untuk dimusnahkan; Membebankan Terdakwa membayar biaya perkara sejumlah Rp2.000,00 (dua ribu rupiah); Menimbang, bahwa berdasarkan Akta Permintaan Banding Nomor: 843/Pid.Sus/2015/PN.Blb. yang dibuat oleh: Sulaiman, S.H.,M.H. Panitera Pengadilan Negeri Bale Bandung, menerangkan bahwa pada tanggal 14 Desember 2015, Agus Rahmat, S.H Jaksa Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri Bale Bandung telah menyatakan banding terhadap putusan Pengadilan Negeri Bale Bandung Nomor 843/Pid.Sus/2015/ PN.Blb, tanggal 8 Desember 2015, dan permintaan banding tersebut telah diberitahukan kepada Terdakwa, pada tanggal 14 Desember 2015, dengan seksama ; Menimbang, bahwa sehubungan dengan permintaan banding tersebut, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan memori banding tanggal 8 Januari 2016 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Bale Bandung pada tanggal 8 Januari 2016 dan memori banding tersebut telah pula diberitahukan dan diserahkan kepada Terdakwa pada tanggal 11 Januari 2016, dengan seksama ; Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Panitera Pengadilan Negeri Bale Bandung tanggal 7 Januari 2016, Nomor: W11-U6-66//HN.01.10/I/2016,yang memberitahukan kepada Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa tentang kesempatan untuk mempelajari berkas perkara sebelum berkas perkara tersebut dikirim ke Pengadilan Tinggi, terhitung mulai tanggal 8 Januari 2016 sampai dengan tanggal 18 Januari 2016; Menimbang, bahwa terhadap memori banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut, Terdakwa melalui kuasa hukumnya telah mengajukan kontra memori banding tanggal 13 Januari 2016 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Bale Bandung pada tanggal 13 Januari Halaman 8 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

9 2016, kontra memori banding tersebut telah diserahkan kepada Jaksa Penuntut Umum pada tanggal 14 Januari 2016, dengan seksama; Menimbang, bahwa permintaan pemeriksaan pada tingkat banding oleh Jaksa Penuntut Umum telah diajukan dalam tenggang waktu dan tata cara serta syarat-syarat yang ditentukan oleh Undang-undang, maka permintaan banding tersebut secara formal dapat diterima ; Menimbang, bahwa Jaksa Penuntut Umum dalam memori bandingnya pada pokoknya mengemukakan, bahwa putusan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Bale Bandung tersebut tidak memenuhi rasa keadilan dan tidak membawa efek jera khususnya bagi pelaku serta juga tidak akan menjadi cermin atau contoh /tidak melakukan perbuatan yang dilakukan Terdakwa terlebih penyalahgunaan narkotika dewasa ini semakin mengkhawatirkan yang tidak saja melibatkan orang dewasa atau laki-laki akan tetapi dalam peredarannya telah melibatkan/memanfaatkan anak dibawah umur serta juga melibatkan para pejabat bahkan aparat penegak hukum sendiri yang tentunya untuk mengurangi lebih meningkatnya penyalahgunaan narkotika salah satu diantaranya adalah menjatuhkan pidana yang berat sehingga pelaku akan menjadi jera serta menjadi contoh bagi masyarakat lain untuk tidak melakukan perbuatan sebagaimana yang dilakukan oleh Terdakwa; Menimbang, bahwa Terdakwa dalam kontra memori bandingnya pada pokoknya mengemukakan, bahwa Terbanding/Terdakwa sangat tidak sependapat dan menolak secara tegas serta keberatan terhadap memori banding Penuntut Umum karena alasan-alasan memori banding tersebut tidak didasarkan pada fakta-fakta persidangan pada tingkat Pengadilan Negeri (Judex Factie) serta penerapan hukum yang keliru;--- Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim Tingkat Banding mempelajari memori banding dan kontra memori banding tersebut tidak terdapat hal-hal baru yang dapat mempengaruhi putusan ini di tingkat banding yang hanya merupakan pengulangan saja yang telah dikemukakan di Pengadilan tingkat pertama, sehingga harus dikesampingkan ; Halaman 9 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

10 Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim Tingkat Banding mempelajari dengan seksama berkas perkara dan salinan resmi putusan Pengadilan Negeri Bale Bandung Nomor 843/Pid.Sus/2015/PN.Blb. tanggal 8 Desember 2015, Majelis Hakim Tingkat Banding berpendapat bahwa semua unsur-unsur yang terkandung dalam dakwaan ketiga Pasal 127 ayat (1) huruf a Undang-undang Republik Indonesia Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika, telah dipertimbangkan dengan tepat dan benar serta beralasan hukum, oleh karenanya Majelis Hakim Tingkat Banding sependapat dengan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama tentang terpenuhi dan terbuktinya unsur-unsur tindak pidana yang didakwakan kepadanya dan pertimbangan hukum Hakim Tingkat Pertama tersebut diambil alih dan dijadikan sebagai pertimbangan sendiri dalam memutus perkara ini di tingkat banding ; Menimbang, bahwa atas pertimbangan tersebut diatas, maka putusan Pengadilan Negeri Bale Bandung Nomor 843/Pid.Sus/ 2015/PN.Blb, tanggal 8 Desember 2015, dapat dipertahankan dan haruslah dikuatkan; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa berada dalam tahanan dan tahanan tersebut masih diperlukan, maka Terdakwa dinyatakan tetap berada dalam tahanan; Menimbang, bahwa karena Terdakwa dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana, maka kepadanya dibebani untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan ; Mengingat ketentuan Pasal 127 ayat (1) huruf a Undang-undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika, Pasal 242 Undang-undang Nomor 8 tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana (KUHAP) serta ketentuan hukum lain yang bersangkutan; MENGADILI: 1. Menerima permintaan banding dari Jaksa Penuntut Umum tersebut ; Halaman 10 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

11 2. Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Bale Bandung Nomor -: 843/Pid.Sus/2015/PN.Blb., tanggal 8 Desember 2015 yang dimintakan banding tersebut ; Memerintahkan supaya Terdakwa tetap berada dalam tahanan;- 4. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan, yang dalam tingkat banding ditentukan sejumlah Rp 3.000,00 ( tiga ribu rupiah ) ; Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Bandung, pada hari: Senin tanggal 15 Pebruari 2016 oleh kami : H. Edwarman, S.H. sebagai Hakim Ketua Majelis, dengan A.A. Anom Hartanindita, S.H, M.H. dan H. A. Fadlol Tamam, S.H., M.Hum. masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan tersebut pada hari: Rabu tanggal 17 Pebruari 2016 diucapkan dalam sidang yang terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua Majelis tersebut, dengan dihadiri oleh para Hakim Anggota dengan dibantu oleh: Saleha, Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Bandung, akan tetapi tanpa hadirnya Jaksa Penuntut Umum dan Terdakwa Hakim-hakim Anggota, ttd. Hakim Ketua Majelis, ttd. A.A. Anom Hartanindita,S.H,M.H. ttd. H. Edwarman, S.H. H. A. Fadlol Tamam, S.H.M.Hum. Panitera Pengganti, ttd. Saleha. Halaman 11 dari 11halaman Putusan Nomor 28/PID.SUS.Narkotika/2016/PT.BDG

P U T U S A N Nomor 42/Pid.Sus-Narkotika/2016/PT.BDG. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N Nomor 42/Pid.Sus-Narkotika/2016/PT.BDG. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N Nomor 42/Pid.Sus-Narkotika/2016/PT.BDG. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Bandung yang mengadili perkara pidana dalam peradilan tingkat Banding, menjatuhkan
