KODE ETIK FLASHIN. BAB I Ketentuan Umum. Pasal 1

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KODE ETIK FLASHIN. BAB I Ketentuan Umum. Pasal 1"

Transkripsi

1 BAB I Ketentuan Umum Pasal 1 Dalam peraturan ini yang dimaksud dengan : a. Perusahaan adalah PT. Flavia Sejahtera Indonesia didirikan berdasarkan Hukum Republik Indonesia yang kemudian dikenal dengan nama Flashin. b. Produk adalah semua jenis barang dagangan yang dijual oleh perusahaan secara eksklusif dengan sistem penjualan berjenjang atau Network Marketing. c. Member adalah orang perorangan yang tercatat secara sah pada perusahaan sebagai distributor guna melakukan kegiatan pemasaran penjualan produk-produk Flashin dan bukan merupakan bagian dari organisasi perusahaan atau tidak mempunyai hubungan ketenagakerjaan dengan perusahaan. d. Kode Etik berarti peraturan ini adalah suatu tatanan aturan yang mengikat dan menjadi pedoman bagi member dalam menjalankan usaha bisnis Flashin sejak distributor tersebut tercatat sebagai member Flashin. e. Sponsor adalah member yang memperkenalkan bisnis Flashin kepada calon member dan kemudian secara resmi menjadi member Flashin. f. Jaringan member adalah semua member yang menjalankan bisnis Flashin dan berada dalam kelompok member yang bersangkutan. g. Konsumen adalah pemakai produk dan pembeli akhir dari produk Flashin dengan tujuan untuk dikonsumsi sendiri. h. Upline adalah member diatasnya dan seterusnya lagi ke atas i. Downline adalah member dibawahnya dan seterusnya lagi ke bawah. j. Rekening Bank adalah nomor account member pada bank yang harus di cantumkan di dalam pendaftaran member dan akan dipergunakan sebagai sarana pembayaran bonus.

2 k. Bonus adalah suatu nilai penentu yang diberikan oleh perusahaan kepada member yang telah mencapai suatu kondisi tertentu dengan syarat-syarat yang ditetapkan perusahaan. l. Ahli Waris adalah suami-istri, anak-orangtua, yang berhak atas warisan sebagai member Flashin. m. Peringkat/Posisi adalah tingkatan karir member dalam jenjang member Flashin. n. Hukum yang berlaku adalah Hukum Republik Indonesia. BAB II Member dan Sponsorisasi Pasal 2 a. Setiap orang tanpa membedakan suku, ras, agama, jenis kelamin mempunyai kesempatan yang sama untuk menjadi member Flashin. b. Dengan pengisian data pendaftaran member baru melalui website Flashin berarti ia bertanggung jawab atas kebenaran isi data diri dan keterangan yang tercantum dalam formulir tersebut. c. Sponsor dan perusahaan dibebaskan dari tanya jawab atas kebenaran isi formulir pendaftaran tersebut. d. Sejak melakukan pengisian formulir pendaftaran member oleh calon member berarti ia mengikatkan diri dan menundukkan diri terhadap semua ketentuan kode etik dan ketentuan-ketentuan lainnya yang akan ditetapkan oleh perusahaan tanpa diperlukan lagi perjanjian lainnya. e. Member Flashin merupakan mitra mandiri perusahaan dan bukan karyawan PT. Flavia Sejahtera Indonesia sehingga member tidak dapat mencampuri kebijaksanaan management perusahaan dan karena itu member tidak terikat kepada ketentutan-ketentuan internal perusahaan.

3 f. Semua data member yang diterima perusahaan akan menjadi milik perusahaan sepenuhnya sehingga perusahaan tidak mempunyai kewajiban apapun terhadap member atau pihak manapun di dalam menggunakan data diri tersebut. g. Perusahaan hanya mengakui alamat member sesuai alamat yang tercantum pada formulir pendaftaran member, kecuali terdapat perubahan alamat yang dilakukan oleh member yang bersangkutan Pasal 3 Keanggotaan member berlaku selamanya dan dapat diwariskan sesuai ketentuan dalam Pasal 1 BAB I. Pasal 4 a. Calon member bebas menentukan kepada siapa dirinya akan disponsori. b. Seorang member mempunyai hak yang sama dalam melakukan sponsorisasi calon member. c. Dalam melakukan sponsoring, member harus memperhatikan peraturan kode etik ini serta kaidah-kaidah yang berlaku di dalam bisnis Flashin. d. Dalam melakukan sponsoring, member dilarang merebut calon member yang telah memiliki sponsor/ mensponsori member-member jaringan lain. e. Bila terjadi sengketa perebutan member, maka perusahaan berhak menentukan kepada siapa calon member akan disponsori. f. Member yang melakukan sponsoring dilarang memberikan keterangan yang menyesatkan kepada calon member. g. Member yang melakukan sponsoring wajib melakukan bimbingan, motivasi, dan penjelasan yang benar terhadap member yang di sponsori.

4 BAB III Tanggung Jawab, Hak dan Kewajiban Member. Tanggung jawab member Pasal 5 a. Member bertanggung jawab terhadap segala akibat yang timbul dalam melakukan aktivitas member yang dilakukan menyimpang dari aturan yang ditentukan oleh perusahaan. b. Member bertanggung jawab untuk tidak mengklaim dirinya atau suatu group member tertentu menguasai atau mempunyai wilayah penjualan dan perekrutan member baru. c. Member bertanggung jawab untuk tidak bertindak untuk dan atas nama perusahaan, mewakili perusahaan melakukan pengikatan hukum dengan pihak lain atau mewakili seolah-olah dirinya adalah wakil perusahaan. d. Member bertanggung jawab untuk tidak merubah, merusak, mengurangi, baik sebagian maupun seluruhnya atas kemasan dan isi produk-produk Flashin. e. Member bertanggung jawab untuk tidak melakukan penjualan di bawah harga yang telah ditetapkan perusahaan. f. Member bertanggung jawab untuk tidak mempengaruhi member dari jaringan lain untuk masuk ke dalam satu jaringan member tertentu. g. Member bertanggung jawab untuk tidak melakukan aktivitas penjualan silang antar garis sponsorisasi kecuali stockist. h. Member harus membeli semua produk dari stockist yang sudah ditunjuk oleh perusahaan atau dari member yang terdapat dalam satu garis sponsorisasi. i. Dalam melakukan aktivitas member bertanggung jawab untuk tidak melakukan tindakan mencela, menghina, mengancam member yang lain. j. Member Flashin yang menjalankan MLM lain dilarang mempromosikan/ mempengaruhi atau merekrut/mensponsori sesama member flashin baik dari jaringannya sendiri maupun jaringan yang lain.

5 k. Perusahaan dapat melakukan pemblokiran member bila ternyata ada indikasi penyalahgunaan prinsip-prinsip penjualan yang ditetapkan oleh perusahaan. l. Member flashin yang telah mencapai peringkat Junior Manager dan menjalankan perusahaan MLM lain tetap bertanggung jawab membina jaringan bisnis flashin. Pelanggaran atas ketentuan ini dapat mengakibatkan pemutusan/pemblokiran ID member yang telah mencapai peringkat Junior Manager ke atas tersebut. Hak Member Pasal 6 a. Berhak atas persamaan perlakuan bagi sesama member sesuai tingkatan peringkatnya. b. Member berhak menentukan kepada siapa dan dengan siapa dirinya melakukan aktivitas sebagai member. c. Member berhak mendapatkan produk yang berkualitas baik dari perusahaan. d. Member berhak mendapatkan bonus dari perusahaan atas aktivitas membernya sesuai ketentuan yang telah ditetapkan perusahaan. e. Member berhak mendapatkan penjelasan dan informasi yang memadai dari perusahaan mengenai produk-produk Flashin. f. Member berhak mendapatkan bimbingan, pengarahan tentang penjualan berjenjang Flashin baik dari perusahaan maupun dari Upline/Sponsornya. Kewajiban Member Pasal 7 a. Member wajib melakukan pembinaan, pelatihan, dan motivasi bagi member yang disponsori menurut cara-cara yang tidak bertentangan dengan kaidah-kaidah yang digariskan perusahaan. b. Member wajib memahami dan mematuhi semua peraturan yang dikeluarkan perusahaan.

6 c. Member wajib bertingkah laku sopan, simpatik, jujur dalam melakukan aktivitasnya sebagai member Flashin. d. Member yang telah mencapai peringkat Junior Manager wajib melakukan pembimbingan, pembinaan ke seluruh jaringan di bawahnya. e. Member yang mencapai peringkat Junior Manager dan tidak pernah melakukan bimbingan, pembinaan ke jaringannya dapat mengakibatkan tertahannya bonus sebagai member Flashin. f. Perusahaan akan memberikan bonus pada saat member peringkat Junior Manager tersebut melakukan pembinaan dan pembimbingan kembali di jaringannya. BAB IV Pembelian dan Penjualan Produk Pembelian Pasal 8 a. Pembelian produk dapat dilakukan di stockist-stockist yang tercantum di dalam member area masing-masing. b. Perusahaan tidak bertanggung jawab atas pembelian produk di luar stockist dan di luar perusahaan. c. Tiap-tiap member berhak atas kesamaan harga produk yang telah ditetapkan oleh perusahaan. Penjualan Pasal 9 a. Harga jual produk ditetapkan oleh perusahaan.

7 b. Dalam melakukan penjualan produk, member dilarang memberikan penjelasan yang menyimpang atau melebih-lebihkan atas produk selain yang telah ditetapkan oleh perusahaan. c. Penjualan produk Flashin bersifat eksklusif dengan cara penjualan berjenjang / Multi Level Marketing (MLM) Penjualan selain dengan cara itu dilarang. BAB V Publikasi melalui Internet Website resmi Flashin adalah Fanpage resmi Flashin adalah Instagram resmi Flashin adalah BAB VI Pelanggaran, Pengaduan, dan Sanksi Pelanggaran dan pengaduan Pasal 10 a. Setiap pelanggaran atas ketentuan Kode Etik ini mengakibatkan blockir/pengakhiran status member Flashin. b. Setiap member berhak mengadukan segala tindakan distributor lain yang menyimpang dari ketentuan yang digariskan perusahaan dengan melampirkan 1) Data akurat pelaku 2) Uraian singkat yang ditandatangani oleh pelapor 3) Identitas diri pelapor yang bisa dipertanggung jawabkan

8 c. Pelapor bertanggung jawab atas isi laporan dan bersedia menerima sanksi apabila ternyata laporannya tidak terbukti. d. Perusahaan dapat sewaktu-waktu melakukan pemeriksaan tehadap pelaku yang diduga melakukan pelanggaran. e. Penyelesaian dari perusahaan hanya meliputi penyelesaian administrasi keanggotaan sebagai member Flashin sedangkan yang menyangkut upaya hukum secara pidana maupun perdata terhadap si pelaku pelanggaran adalah di luar kewenangan perusahaan. Sanksi atas pelanggaran adalah : a. Teguran. Pasal 11 b. Penangguhan bonus untuk jangka waktu tertentu dan perusahaan tidak berkewajiban mengganti rugi dalam bentuk apapun. c. Pemutusan atau pengakhiran sebagai member Flashin tanpa kompensasi apapun. d. Pemberian sanksi dilakukan oleh direksi perusahaan atau oleh Network Development Officer (NDO) berdasarkna pada bukti otentik yang diterima perusahaan setelah memberikan kesempatan pada pihak terlapor untuk melakukan klarifikasi dan dapat dilakukan tidak berdasarkan urutan tersebut diatas, namun dapat dilakukan sesuai kondisi saat itu. e. Member yang di blockir status membernya dapat bergabung kembali sebagai member dengan mendaftarkan diri sebagai member baru. f. Perusahaan sebagai pemilik merek dagang produk-produk Flashin berhak memberi peringatan atau memblock website/jejaring social media yang mengatas namakan PT. Flavia Sejahtera Indonesia yang tidak mempunyai izin dari perusahaan

9 BAB VII Penutup Kode Etik ini berlaku hanya untuk usaha penjualan berjenjang bisnis Flashin di seluruh wilayah pemasaran produk Flashin dan berlaku sejak tanggal sampai ditentukan kemudian. Seluruh member Flashin wajib mematuhi kode etik ini. Kode etik ini hanya bersifat aturan-aturan pokok, sedangkan secara khusus pelaksana kode etik ini akan diatur dalam peraturan tersendiri sesuai kebijakan perusahaan. Perusahaan berhak sewaktu waktu melakukan perubahan/perbaikan/pembaharuan kode etik ini apabila dianggap perlu tanpa pemberitahuan dan meminta persetujuan dari pihak manapun Bila perusahaan melakukan perubahan/perbaikan/pembaharuan kode etik, maka yang dinyatakan sah dan berlaku adalah kode etik yang paling terakhir dikeluarkan atau diterbitkan oleh perusahaan. Semua permasalahan yang terjadi akan diproses penyelesaiannya oleh perusahaan pada tanggal kode etik diberlakukan.

PT. MEGA GLORYOUNG INTERNATIONAL

PT. MEGA GLORYOUNG INTERNATIONAL KODE ETIK KEMEMBERAN PT. MEGA GLORYOUNG INTERNATIONAL BAB I KETENTUAN UMUM Dalam peraturan ini yang dimaksud dengan : 1. Perusahaan adalah PT. MEGA GLORYOUNG INTERNATIONAL didirikan berdasarkan Hukum Republik
