3. PENANAMAN TANAMAN JAGUNG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "3. PENANAMAN TANAMAN JAGUNG"

Transkripsi

1 3. PENANAMAN TANAMAN JAGUNG 1. DEFINISI Penanaman merupakan proses pemindahan benih kedalam tanah dengan tujuan agar tanaman tumbuh dan berkembang dengan baik. Untuk memperoleh pertanaman yang baik sebelumnya harus dilakukan pengolahan tanah yang sempurna, penentuan jarak tanam yang tepat, penentuan jumlah benih perlobang tanam dan benih yang akan di tanam adalah benih yang bermutu tinggi dan terlebih dahulu diberi perlakuan benih dengan methalaksil //rhidomil 2. TUJUAN Setellah seleai berlatih peserta dapat - Menentukan jarak tanam - Nenentukan umlah benih perlobang tanam - Melakukan penanaman 3. MANFAAT Peserta dapat memperoleh informasi tentang teknik penanaman yang baik dan dapat melakukan teknik penanaman,sehingga dapat di jadikan panduan dalam melakukan penanaman jagung dimasa yang akan datang 4. METODE Ceramah,diskusi, dan praktek 5. ALAT DAN BAHAN Benih, cangkul, tugal, tali, ajir, meteran 6. TEMPAT Lahan peraktek 7. WAKTU 4 45 menit 1

2 2

3 9.LANGKAH KEGIATAN No Tahapan Uraian kegiatan Alat bantu 1 Tentukan alat dan bahan yang di gunakan Siapkan alat dan bahan penanaman meliputi tugal, meteran, benih Tenukan jarak tanam yanag akan digunakan Ukur Jarak tanam sesuai anjuran terdapat dua pilihan yaitu 75 x 40 cm 75 x 20 cm Tentukan jumlah benih perlobang anam Siapkan benih untuk di tanam Untuk menjaga populasi tanaman jumlah biji perlobang yang dianjurkan adalah 1-2 biji 3

4 Lakukan penanaman Penanaman dilakukan dengan baik, jarak tanam tepat, jumlah benih perlobang tanam jumlahnya tepat 8. HASIL Simpulkan hasil penerapan teknis penanaman yang saudara lakukan EVALUASI DIRI Dalam penerapan teknis penanaman, apakah Saudara mengalami kesulitan? Beri tanda ( ) pada gambar berikut!!!.... dapat penerapan teknis penanaman tanpa bimbingan dapat penerapan teknis penanaman dengan bimbingan 4

5 belum dapat penerapan teknis penanaman 10. INFORMASI POKOK 1. Persyaratan tumbuh tanaman jagung Jagung dapat ditanam di Indonesia dengan curah hujan ideal sekitar mm/bulan dan harus merata. Pada fase pembungaan dan pengisian biji perlu mendapatkan cukup air. Sebaiknya ditanam awal musim hujan atau menjelang musim kemarau. Membutuhkan sinar matahari, tanaman yang ternaungi, pertumbuhannya akan terhambat dan memberikan hasil biji yang tidak optimal. Suhu optimum antara 230 C C. Jagung tidak memerlukan persyaratan tanah khusus, namun tanah yang gembur, subur dan kaya humus akan berproduksi optimal. ph tanah antara 5,6-7,5. Aerasi dan ketersediaan air baik, kemiringan tanah kurang dari 8 %. Daerah dengan tingkat kemiringan lebih dari 8 %, sebaiknya dilakukan pembentukan teras dahulu. Ketinggian antara m dpl dengan ketinggian optimum antara m dpl 2. Jarak Tanam Jarak tanam merupakan faktor yang sangat menentukan hasil yang akan didapat Populasi Tanaman yang dianjurkan adalah batang per ha Jarak tanam 75 cm x 20 cm, satu biji per lubang, dianjurkan di wilayah yang memiliki cukup tenaga 5

6 kerja. Pertumbuhan tanaman dari benih yang ditanam satu biji per lubang relatif lebih baik karena peluang persaingan antarta naman lebih kecil dibandingkan dengan tanaman dari benih yang ditanam dua biji per lubang. Jarak tanam 75 cm x 40 cm, dua biji per lubang, dianjurkan di wilayah yang kekurangan tenaga kerja atau upah kerja mahal Faktor-faktor yang perlu dipertimbangkan dalam menentukan jarak tanam 1. Kondisi Tanah 2. Musim 3. Benih bermutu 4. Kebutuhan Benih Banyaknya kebutuhan benih dilapangan ditentukan beberapa faktor antara lain: 1. Luas lahan yang akan di tanam, 2. Jarak tanam 3. Jumlah benih setiap lubang tanam 5. Perlakuan benih Sebelum benih ditanam diawali dengan penentuan benih yang akan ditanam, seleksi benih dan perlakuan benih (seed treatmen) khusus untuk darah endemis bulai. Perlakuan benih/ Seed treatmen adalah upaya preventif / pencegahan tanaman dari serangan penyakit bulai. Bahan yang digunakan dalam perlakauan benih adalah metalaksil/ Rhidomil dengan dosis 2 gram per Kg benih. Benih dibasahi, yakinkan kondisi benih (lembab) taburi metalaksil aduk sampai rata. 6

PENANAMAN TANAMAN JAGUNG/ System JARWO

PENANAMAN TANAMAN JAGUNG/ System JARWO PENANAMAN TANAMAN JAGUNG/ System JARWO Oleh : Sugeng Prayogo BP3K Srengat Penanaman merupakan proses pemindahan benih kedalam tanah dengan tujuan agar tanaman tumbuh dan berkembang dengan baik. Untuk memperoleh
