UJI KEAMANAN SISTEM KOMUNIKASI VOIP DENGAN PEMANFAATAN FASILITAS ENKRIPSI VPN PADA MIKROTIK PROPOSAL SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "UJI KEAMANAN SISTEM KOMUNIKASI VOIP DENGAN PEMANFAATAN FASILITAS ENKRIPSI VPN PADA MIKROTIK PROPOSAL SKRIPSI"

Transkripsi

1 UJI KEAMANAN SISTEM KOMUNIKASI VOIP DENGAN PEMANFAATAN FASILITAS ENKRIPSI VPN PADA MIKROTIK PROPOSAL SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Pendidikan Strata I Program Studi Teknik Informatika Oleh: NAMA NPM : MAULANA WAHYU PRIBADI : 43A SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER BANI SALEH BEKASI

2 1 LEMBAR PERSETUJUAN UJI KEAMANAN SISTEM KOMUNIKASI VOIP DENGAN PEMANFAATAN FASILITAS ENKRIPSI PADA OPENVPN PROPOSAL SKRIPSI Oleh: NAMA NPM : MAULANA WAHYU PRIBADI : 43A Disetujui, Bekasi,... Pembimbing I, Pembimbing II, Menghetahui, Ketua Jurusan Teknik Informatika (Kikim Mukiman, S. Kom., M.Kom) 2

3 2 DAFTAR ISI LEMBAR PERSETUJUAN 2 DAFTAR ISI 3 ABSTRAK. 4 BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Identifikasi dan Batasan Masalah Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Kerangka Pemikiran Teknik Pengumpulan Data Sistematika Penulisan...8 3

4 3 ABSTRAK Seiring dengan perkembangan teknologi, banyak layanan multimedia telah dikembangkan di internet, salah satu dari layanan itu adalah VoIP. Teknologi VoIP sangat menguntungkan karena menggunakan jaringan berbasis IP yang sudah memiliki jaringan kuat di dunia sehingga biaya untuk melakukan panggilan jauh lebih efisien daripada menggunakan telepon analog. Tetapi VoIP memiliki kelemahan yaitu keamanan yang tidak terjamin. Karena berbasis IP, maka siapapun bisa melakukan penyadapan dan perekaman terhadap data VoIP. Dari sinilah muncul suatu pemikiran tentang bagaimana caranya untuk mengamankan data VoIP tanpa mengurangi performa dari jaringan VoIP itu sendiri. Salah satu cara adalah dengan menggunakan VPN (Virtual Private Network). VPN sendiri telah diketahui sebagai salah satu metode yang handal dalam menangani masalah keamanan jaringan, terutama untuk pengiriman data penting. Untuk mengimplementasikan pemikiran tersebut maka dibuatlah suatu sistem VoIP-VPN. Kemudian dianalisa bagaimana performa dan keamanan VoIP sebelum dan sesudah menggunakan VPN (OpenVPN). Apakah voice yang dihasilkan oleh VoIP-VPN masih memenuhi standar ITU-T berdasarkan delay, jitter dan packet loss. Dari pengujian didapatkan kesimpulan untuk keamanan data VoIP, VPN dapat mengamankan data dari ancaman keamanan. Sebelum menggunakan VPN data VoIP dapat direkam dan dimainkan ulang. Data payloadnya juga dapat ditangkap dan dilihat tetapi setelah menggunakan VPN VoIP tidak dapat direkam atau disadap. Kata Kunci : VoIP, VPN, delay, jitter, packet loss 4

5 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Seiring dengan pesatnya kemajuan teknologi maka teknologi komunikasi berbasis IP berkembang dengan begitu pesat pula. Saat ini jaringan internet tidak hanya terfokus pada layanan paket data dan aplikasi standar seperti WWW (world wide web), http, smtp, ftp, atau layanan data lainnya yang bersifat non real-time dan tidak memiliki OoS. Saat ini kebutuhan akan layanan atau aplikasi berbasis multimedia melewati jaringan IP telah menjadi sesuatu yang mungkin. Pada dasamya jaringan IP dibuat untuk tidak melewati data yang bersifat real time. Tetapi dengan ditemukannya teknologi penunjang OoS jaringan seperti RTP, streaming via internet dan RSVP membuat jaringan IP menjadi reliable untuk mengirim data yang bersifat real time seperti voice, video. Kemajuan inilah yang membuat berbagai layanan multimedia berbasis IP seperti VoIP menjadi populer di masyarakat. Teknologi ini melewati suara (speech) ke dalam jaringan. Dengan teknologi VoIP biaya untuk melakukan telekomunikasi antara satu user ke user lainnya menjadi lebih efisien. Hal ini disebabkan karena VoIP tidak tergantung pada jarak. Sehingga membuat layanan bertelekomunikasi menggunakan PC menjadi lebih murah. Skype, Yahoo Messengger with Voice dan masih banyak lagi provider layanan VoIP menawarkan jasa pelayanan VoIP ini. Berkembangnya layanan voice ini bukan berarti bahwa tidak akan ada masalah yang muncul di masa yang akan datang. Salah satu kelemahan jaringan internet adalah bahwa data yang terkirim tidak terjamin kerahasiaannya sehingga siapapun dapat menangkap dan memanipulasi data tersebut. Jika data yang ditangkap temyata rahasia maka akan menjadi kerugian bagi kita jika data tersebut diketahui orang lain atau bahkan digunakan untuk hal yang dapat merugikan. Oleh sebab itu dengan berdasarkan latar belakang permasalahan di atas, penulis mencoba mengambil tema dalam penelitian skripsi ini dengan judul "Uji 5

6 Keamanan Sistem Komunikasi VoIP dengan Pemanfaatan Fasilitas Enkripsi pada Open VPN 1.2 Identifikasi dan Batasan Masalah Identifikasi Masalah 1. Amankah suatu pembicaraan melalui VoIP yang melalui jaringan IP? Mengingat sifat dari data packet switch yang dapat di taping, dan dilihat isi datanya. 2. Teknik keamanan apakah yang paling tepat untuk diimplementasikan untuk mengamankan teknologi VoIP? 3. Apakah fasilitas enkripsi pada openvpn mampu mengamankan jaringan VoIP? 4. Bagaimanakah performansi yang dihasilkan ketika kita menambahkan suatu metode keamanan pada VoIP? Pembatasan Masalah Karena pembahasan mengenai jaringan computer cukup luas, maka penulisan dibatasi ruang lingkup sebagai berikut : 1. Paket yang akan dianalisa adalah paket RTP, paket lain yang tertangkap bersama paket RTP akan dibuang dan tidak masuk perhitungan analisa. 2. Sistem keamanan yang diimplementasikan dalam penelitian ini adalah VPN. 3. Protokol yang digunakan adalah SIP, G.711 sebagai audio codec dan H.263 sebagai video codec. Codec yang dianalisa adalah G Sistem dibangun dari 6 PC, 1 PC sebagai server VoIP (Trixbox), 1 PC sebagai bridge, dan 4 PC sebagai client 1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian 1. Mengetahui celah keamanan pada teknologi VoIP. 2. Mengetahui kualitas suara dan keamanan yang dihasilkan dari konfigurasi 6

7 VoiP yang diamankan menggunakan fasilitas enkripsi yang tersedia pada openvpn. 3. Mengetahui bagaimanakah perubahan performansi dari VoIP sebelum dan sesudah diamanakan dengan fasilitas enkripsi pada OpenVPN dengan menganalisa delay, packet loss, dan jitter Manfaat Penelitian 1. Mengetahui celah keamanan pada VoIP dalam jaringan dan cara mengatasinya. 2. Mengetahui performansi VoIP dalam jaringan. 3. Mengetahui kualitas suara dan keamanan yang dihasilkan dari konfigurasi VoIP-VPN dengan melakukan perekaman dan diputar ulang. 1.4 Kerangka Pemikiran MASALAH data yang terkirim tidak terjamin kerahasiaannya sehingga siapapun dapat menangkap dan memanipulasi data tersebut PENDEKATAN Mengamankan suatu pembicaraan melalui VoIP yang melalui jaringan IP PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK Analisa dan Perancangan: Konstruksi: Pengujian: VoIP dengan OpenVPN BrikerOs, Ubuntu Tool Pengujian 7

8 PELAKSANAAN PERANGKAT LUNAK Uji Hasil HASIL Mendapatkan keamanan dalam Menggunakan VoIP 1.5 Teknik Pengumpulan Data Berikut beberapa proses yang dilalui penulis dalam pengumpulan data guna membantu dalam penulisan ini sebagai berikut : 1. Studi Pustaka Penulis melakukan studi pustaka sebagai bahan utama dalam pembuatan skripsi ini. Pengumpulan data dengan cara mengambil dari sumber-sumber media cetak maupun elektronik yang dapat dijadikan acuan penelitian dan penulisan skripsi ini. 2. Studi Lapangan Langkah ini dilakukan pengamatan langsung terhadap fasilitas dan perangkat yang digunakan untuk memperoleh gambaran dalam proses penerapan keamanan dan kualitas VoIP. 3. Studi Literatur Sejenis Dalam penentuan penelitian skripsi ini, diperlukan sebuah perbandingan studi literatur sejenis yang erat hubungannya dengan tema penulisan skripsi ini. Perbandingan studi sejenis ini diperlukan agar nantinya penelitian ini dapat bermanfaat dan menjadi pelengkap dan penyempurna dari studistudi literatur yang telah dilaksanakan sebelumnya. 8

9 1.6 Sistematika Penulisan Untuk memudahkan pemahaman dalam penyusunan penelitian ini, penulis membagi menjadi 5 bab secara sistematis sebagai berikut: BAB I PENDAHULUAN Dalam bab ini membahas tentang latar belakang masalah, identifikasi masalah, batasan masalah, tujuan dan manfaat penulisan, metodologi penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II LANDASAN TEORI Memuat berbagai materi yang diperlukan untuk mendasari pemahaman pada bagian-bagian selanjutnya dan yang akan digunakan untuk mencapai tujuan penulisan. BAB III METODOLOGI PENELITIAN Bab ini akan menjelaskan metodologi yang dipakai dalam penelitian ini yaitu metode pengumpulan data serta metode pengembangan sistem. BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISA HASIL PENELITIAN Dalam bab ini diuraikan proses pengembangan rancangan sistem keamanan VoIP menggunakan fasilitas enkripsi pada OpenVPN, yang meliputi tahapan analisis sistem, perancangan sistem, dan pengujian. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 9

10 Bab ini adalah bab terakhir yang menyajikan kesimpulan-kesimpulan dari hasil penelitian yang telah dilaksanakan serta saran-saran untuk pengembangan sistem yang lebih baik lagi. 10

11 Jurnal 11

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan pada Jenjang Strata-1 Program Studi Teknik Informatika

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan pada Jenjang Strata-1 Program Studi Teknik Informatika IMPLEMENTASI DAN ANALISIS SECURE VOIP PADA JARINGAN TRANSPARENT BRIDGE DENGAN MENGGUNAKAN VPN DAN EOIP TUNNEL NASKAH PUBLIKASI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Kelulusan pada Jenjang Strata-1
