1. Tujuan Pembelajaran

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "1. Tujuan Pembelajaran"

Transkripsi

1 Paket pembelajaran ini adalah untuk mengenalkan kepada kalian tentang teknologi komunikasi dengan penekanan pada pengetahuan dan keterampilan mengoperasikan peralatan komunikasi yang ada ditengahtengah kehidupan kalian sehari-hari. Banyak hal yang akan kalian pelajari melalui pengamatan, penggalian informasi dari berbagai sumber baik cetak maupun elektronik serta melalui tugas-tugas praktik, praktikum, atau kunjungan studi. Dengan cara seperti itu, maka kalian mempelajari teknologi komunikasi dari mulai sejarah, hakikat sampai kepada teknologi yang mutakhir melalui cara praktis serta mendapatkan keterampilan mengoperasikan dan merancang teknologi komunikasi yang sederhana. Hal ini diharapkan dapat menjadi bekal kalian dalam menyelesaikan persoalan terkait di tengah-tengah kehidupan yang kalian lewati baik di rumah atau di sekolah. Dalam paket pembelajaran ini kalian diharuskan mengikutinya melalui pendekatan Pemecahan Masalah (Problem Solving) dimana kalian akan berpikir sistematis berdasarkan fakta yang ada yang didukung oleh daya kreativitas kalian. 1 dari 22

2 1. Tujuan Pembelajaran Setelah kalian mempelajari dengan penuh ketekunan dan mengikuti alur yang ada pada paket pembelajaran ini, kalian harus dapat memiliki bekal kemampuan tentang seputar teknologi komunikasi meliputi : a. Menggambarkan bagian-bagian, fungsi dan hubungan bagian-bagian sistem komunikasi masa kini (transmisi sinyal, penyimpanan, dan konversi), dan b. Membuat produk berdasarkan hasil rancangan sendiri dengan menggunakan berbagai jenis bahan yang sesuai dan atau sistem konstruksi jadi, seperti permainan lego dan fisher teknik atau kombinasi dari bahan-bahan yang ada. Kedua kompetensi tersebut akan dihasilkan melalui : a. Pemahaman akan hakekat dan sejarah teknologi komunikasi, b. Mengetahui jenis-jenis alat komunikasi beserta fungsinya, c. Memahami media penghantar komunikasi, d. Memahami Komunikasi Isyarat, e. Mengetahui istilah-istilah teknologi komunikasi, f. Menggunakan komputer sebagai Alat komunikasi, dan g. Mampun merancang sistem komunikasi. 2. Alokasi Waktu Untuk mengikuti pembelajaran subarea teknologi komunikasi ini dibutuhkan waktu minimal seperti pada tabel di bawah ini, sedangkan selebihnya kalian diharapkan dapat melakukan di luar jam ini. No. Materi Pokok Jumlah Jam 1 Pendahuluan 1 2 KB. 1 Jenis-Jenis Alat Komunikasi 1 3 KB. 2 Media Penghantar Komunikasi 4 4 KB. 3 Komunikasi Isyarat 2 5 KB. 4 Istilah-istilah 2 6 KB. 5 Komputer Sebagai Alat Komunikasi 4 7 KB. 6 Pembuatan Sistem Komunikasi 4 8 Evaluasi / Riview / Tugas Tambahan 2 Jumlah 20 2 dari 22

3 3. Alur Pembelajaran Alur pembelajaran yang akan dikembangkan pada dasarnya terbagi menjadi dua jenis yaitu klasikal, dan rotasi. KB-2 Media Penghantar Komunikasi (4 jam) KB. 3 Komunikasi Isyarat KB 4. Istilah Teknologi Komunikasi (4 jam) Pendahuluan KB 1. Jenis-jenis Alat Komunikasi (2 jam) ROTASI Tes/Review (2 jam) KB-6 Pembuatan Sistem Komunikasi (4 jam) KB-5 Komputer sebagai Alat Komunikasi (4 jam) 3 dari 22

4 1. Standar Kompetensi Menggambarkan bagian-bagian, fungsi dan hubungan bagian-bagian sistem komunikasi masa kini (transmisi sinyal, penyimpanan dan konversi). 2. Kompetensi Dasar Menjelaskan prinsip kerja dari sistem komunikasi tradisional dan masa kini. 3. Indikator Keberhasilan a. menyebutkan jenis-jenis alat komunikasi tradisional dan modern berbasis suara, cahaya, dan isyarat; b. menggambarkan prinsip kerja jenis-jenis peralatan komunikasi berdasarkan pendekatan sistem; dan c. menjelaskan prinsip kerja jenis-jenis peralatan komunikasi berdasarkan pendekatan sistem. 4 dari 22

5 4. Sub Pokok Bahasan 1. Tradisional dan Modern 2. Sistem Komunikasi 3. Cara Berkomunikasi 4. Hambatan atau Kendala dalam Komunikasi 5. Prinsip Kerja Komunikasi 6. Jenis-Jenis Komunikasi TUGAS Sebutkan alat-alat komunikasi tradisional dan modern (berbasis cahaya, bunyi dan isyarat ) Alat Komunikasi Basis Tradisional Modern Cahaya Bunyi Isyarat 2. Jelaskan yang dimaksud dengan sistem komunikasi. 3. Sebutkan lima komponen penting dalam komunikasi dengan telepon kabel. 4. Sebutkan cara-cara komunikasi yang baik. 5. Sebutkan kendala-kendala yang dapat menghambat komunikasi. 5 dari 22

6 6. Jelaskan mekanisme Komunikasi. 7. Sebutkan alat-alat yang dapat digunakan untuk berkomunikasi 8. Sebutkan jenis-jenis komunikasi. 9. Sebutkan keuntungan dan kelemahan dari jenis komunikasi.... Tugas-2 Gambarkan sketsa prinsip kerja telepon kabel! 6 dari 22

7 1. Standar Kompetensi Menggambarkan bagian-bagian, fungsi dan hubungan bagian-bagian sistem komunikasi masa kini (transmisi sinyal, penyimpanan dan konversi). 2. Kompetensi Dasar Mengenal fungsi media penghantar pada sistem telekomunikasi. 3. Indikator Keberhasilan Menyebutkan jenis-jenis media penghantar dan penggunaannya pada sistem telekomunikasi; Menjelaskan cara kerja setiap jenis media penghantar; dan Mendemonstrasikan kinerja setiap jenis media penghantar misalnya bermain siar sambung, berkomunikasi melalui megapon atau telepon tali. 7 dari 22

8 4. Sub Pokok Bahasan 1. Megapon 2. Telepon Kabel 3. Gelombang Elektromagnetik Tugas Jelaskan yang dimaksud dengan teknologi komunikasi. 2. Sebutkan contoh-contoh komunikasi tulisan. 3. Sebutkan produk teknologi komunikasi yang menggunakan sarana kabel. 4. Sebutkan contoh-contoh rambu lalu-lintas di jalan raya. 5. Bagaimana cara pembacaan kode label pada barang dagangan di supermarket. 6. Jelaskan prinsip kerja pager. 8 dari 22

9 7. Jelaskan cara berkomunikasi pilot pesawat terbang ketika akan mendarat. 8. Jelaskan apa yang disebut fiber optik. Jawaban: 9. Jelaskan prinsip komunikasi optik. 10. Jelaskan aplikasi komunikasi optik. 11. Gambarkanlah bentuk alat personal stereo yang pernah diketahui. Jelaskan cara kerja alat tersebut! 9 dari 22

10 1. Standar Kompetensi Menggambarkan bagian-bagian, fungsi dan hubungan bagian-bagian sistem komunikasi masa kini (transmisi sinyal, penyimpanan dan konversi). 2. Kompetensi Dasar Menjelaskan pengertian komunikasi isyarat. 3. Indikator Keberhasilan menggambarkan macam-macam komunikasi isyarat melalui gerak, bunyi, dan cahaya (misalnya semaphore dan morse); dan membuat pesan bersandi untuk suatu komunikasi. 3. Sub Pokok Bahasan 3.1 Bentuk Komunikasi Isyarat 3.2 Komunikasi Isyarat Khusus 10 dari 22

11 Tugas-1 1. Jelaskan yang dimaksud dengan komunikasi isyarat Bilamanakah komunikasi isyarat diperlukan Sebutkan pihak-pihak yang sangat berkepentingan dengan komunikasi isyarat Sebutkan arti dari warna rambu-rambu lalu lintas Merah, Hijau, dan Kuning Sebutkan tujuan rambu-rambu lalu-lintas jalan raya Sebutkan pihak yang berwenang untuk mengeluarkan rambu-rambu lalulintas dari 22

12 7. Sebutkan tiga contoh alat komunikasi suara/bunyi, dan jelaskan fungsinya! Bilamana kode semaphore digunakan Jelaskan bagaimana saudara kita tunanetra mendapatkan informasi tulisan Jelaskan kegunaan kode morse Tugas-2 Gambarkanlah 3 macam alat komunikasi isyarat cahaya. 12 dari 22

13 1. Standar Kompetensi Menggambarkan bagian-bagian, fungsi dan hubungan bagian-bagian sistem komunikasi masa kini (transmisi sinyal, penyimpanan dan konversi). 2. Kompetensi Dasar Menjelaskan istilah-istilah yang terdapat pada sistem komunikasi. 3. Indikator Keberhasilan menyebutkan istilah-istilah umum pada sistem komunikasi; dan menjelaskan istilah-istilah dalam sistem komunikasi yang bersifat sistemik misalnya gelombang elektromagnetik, gelombang audio, gelombang pembawa, frekuensi, amplitudo, dan faksimile. 4. Sub Pokok Bahasan 1. Istilah-Istilah pada Komunikasi Radio 2. Istilah-Istilah pada Komputer 3. Istilah-Istilah pada Komunikasi Internet 13 dari 22

14 Tugas-1 1. Tuliskan istilah-istilah dalam berkomunikasi dengan HP!. 4. Tuliskan istilah dalam komunikasi dan definisinya. Istilah Definisi 2. Apakah yang dimaksud dengan a. Internet b. monitor 3. Tuliskan istilah yang digunakan dalam komunikasi dengan internet? 5. Lengkapilah dengan menuliskan kepanjangan dari istilah berikut ini. Singkatan www http ftp Kepanjangan 6. Tugas Analisa Alat Komunikasi HP. No Uraian Kegiatan Siswa 1 Seperti apakah bentuk HP yang diamati? 2 Dari bahan apasajakah HP tersebut dibuat? 3 Seperti apakah bentuk battery alat komunikasi HP tersebut Diskusikan dan Gambarkan secara sket. Sebutkan nama setiap bagian. Diskusikan dan berikan alasan penggunaan setiap bahan. Bongkar tutup battery, perhatikan petunjuk membuka tutup battery. Gambarkan penempatan 14 dari 22

15 4 Apakah jenis battery HP yang diamati? 5 Bagaimanakah penempatan battery HP? 6 Faktor apasajakah yang perlu diperhatikan agar HP tahan lama? battery. Amati battery dan catat simbolsimbol pada battery. Diskusikan dan uraikan alasannya. Diskusikan dan uraikan cara pemeliharaannya. Jawaban Analisa Alat Komunikasi HP 15 dari 22

16 Printer Mode CPU Speke Monito Disk CD Drive Mouse Keyboar 1. Standar Kompetensi Menggambarkan bagian-bagian, fungsi dan hubungan bagian-bagian sistem komunikasi masa kini (transmisi sinyal, penyimpanan dan konversi). 2. Kompetensi Dasar Menerapkan komputer sebagai sarana untuk berkomunikasi. 3. Indikator menjelaskan kegunaan komputer dalam berbagai bidang teknologi komunikasi; menemutunjukkan perangkat sistem komputer sebagai sarana komunikasi; dan menggambarkan cara kerja dan penggunaan peralatan komunikasi yang telah dibuat berdasarkan pendekatan sistem. 4. Sub Pokok Bahasan 1. Perangkat Hardware Komputer 2. Prinsip Kerja Sebuah Komputer 3. Komputer dan 4. CD Interaktif (CD-i) 5. Video Streaming 6. Perangkat Hardware Komputer 7. Prinsip Kerja Sebuah Komputer 16 dari 22

17 Tugas-1 1. Jelaskan definisi sistem komputer Sebutkan bagian-bagian penting sistem komputer Jelaskan peranan komputer dalam komunikasi Sebutkan layanan yang disediakan komputer untuk komunikasi Jelaskan prinsip kerja sistem komputer Sebutkan jenis-jenis komputer berdasarkan ukurannya Sebutkan jenis perangkat komputer yang umum Jelaskan keuntungan memiliki fasilitas internet Jelaskan prinsip kerja faksimile Jelaskan mekanisme instalasi internet di rumah. 17 dari 22

18 Tugas Analisa Perangkat Komputer No Uraian Kegiatan Siswa 1 Sebutkan perangkat sistem komputer? 2 Mengapa perangkat komputer dapat dioperasikan? Bagian manakah yang menghubungkan komputer dengan sumber daya? 3 Apa saja yang harus diperhatikan, agar perangkat komputer tahan lama Identifikasi setiap komponen komputer. Komponen apa saja yang masuk pada katagori INPUT, PROSES, dan OUTPUT Diskusikan dan cari informasi besaran sumber daya yang tersedia. Diskusikan dan uraikan jawaban. Jawaban: 18 dari 22

19 1. Standar Kompetensi Membuat produk berdasarkan hasil rancangan sendiri dengan menggunakan berbagai jenis bahan yang sesuai dan atau sistem konstruksi jadi, atau kombinasi dari bahan-bahan yang ada. 2. Kompetensi Dasar mengidentifikasi masalah-masalah teknis untuk pembuatan peralatan teknik; dan membuat peralatan teknik sederhana. 3. Indikator Keberhasilan menentukan komponen yang sesuai dengan spesifikasi peralatan komunikasi; membuat sketsa dan rencana kerja; merakit alat komunikasi berdasarkan rancangan; menguji coba alat komunikasi yang di buat; dan membuat laporan hasil uji coba peralatan yang dibuat. 19 dari 22

20 4. Sub Pokok Bahasan 1. Kentongan 2. Telepon Tali 3. Kode Cahaya 4. Kode Semaphore 5. Bel Listrik 6. Radio Penerima Sederhana Tugas-1 1. Jelaskan prinsip kerja bel listrik. 2. Jelaskan prinsip kerja radio penerima. 3. Jelaskan fungsi antena. 4. Jelaskan rancangan sebuah. 5. Jelaskan langkah-langkah pembuatan alat komunikasi suara. 6. Jelaskan langkah-langkah pembuatan alat komunikasi cahaya. 7. Jelaskan langkah-langkah pembuatan alat komunikasi isyarat. 20 dari 22

21 Tugas-2 Rancang dan buatlah alat komunikasi sinyal suara dengan syarat-syarat sebagai berikut: 1. Dapat mengeluarkan suara yang berfariasi, 2. Mudah ditiup, 3. Terbuat dari bahan bambu, kawat, dan atau bahan lainnya yang terdapat dalam kehidupan sehari-hari, 4. Kuat dan tidak mudah patah, 5. Mudah dibawa, 6. Dapat ditempatkan pada saku baju, 7. Dapat dikerjakan dengan alat sederhana. Untuk menyelesaikan tugas tersebut gunakan proses Pikir Gambar Buat Uji (PGBU), dan pada setiap tahapan pembelajaran dilakukan dengan proses diskusi. PIKIR: 1. Untuk kepentingan apakah alat yang akan anda rancang? 2. Dari jenis bahan apakah benda tersebut akan dibuat? 3. Prinsip konstruksi seperti apakah yang akan digunakan untuk membuat alat tersebut? 4. Sumber informasi apakah yang digunakan untuk merancang alat tersebut? 5. Bagaimanakah bentuk alat tersebut? 6. Alat apakah yang dibutuhkan untuk membuat alat tersebut? 7. Kesulitan-kesulitan apakah yang mungkin akan terjadi dalam melaksanakan pekerjaan pembuatan alat tersebut? 8. Berapakah biaya yang dibutuhkan untuk memproduksi alat tersebut? GAMBAR : 1. Peralatan apakah yang digunakan untuk menggambar alat komunikasi sinyal suara? 2. Teknik menggambar bagaimanakah yang akan digunakan untuk menggambar? 3. Berapakah sekala gambar yang akan digunakan? 21 dari 22

22 4. Gambar penjelasan seperti apakakah yang harus dibuat untuk memudahkan proses pelaksanaan pembuatan? 5. Berapakah ukuran gambar yang akan digunakan? BUAT : 1. Bagaimanakah menggunakan peralatan yang akan digunakan? 2. Unsur keselamatan dan kesehatan kerja apakah yang harus diterapkan 3. Bagaimanakah pengaturan penempatan peralatan dan bahan yang akan digunakan? 4. Bagaimanakah urutan pekerjaan yang harus diterapkan? 5. Bagaimanakah proses finishing harus dilakukan? 6. Bagaimanakah system pengawasan mutu pekerjaan dilakukan? UJI : 1. Apakah alat komunikasi yang dibuat dapat mengeluarkan suara yang berfariasi? 1. Apakah alat komunikasi yang dibuat mudah ditiup? 2. Apakah alat komunikasi yang dibuat terbuat dari bahan bambu, kawat, dan bahan lainnya yang terdapat dalam kehidupan sehari-hari? 3. Apakah alat komunikasi yang dibuat kuat dan tidak mudah patah? 4. Apakah alat komunikasi yang dibuat mudah dibawa? 5. Apakah alat komunikasi yang dibuat dapat ditempatkan pada saku baju? 6. Apakah alat komunikasi yang dibuat dapat dikerjakan dengan alat sederhana? 22 dari 22

PEMERINTAH KABUPATEN REMBANG DINAS PENDIDIKAN : SMP NEGERI 1 LASEM

PEMERINTAH KABUPATEN REMBANG DINAS PENDIDIKAN : SMP NEGERI 1 LASEM PEMERINTAH KABUPATEN REMBANG DINAS PENDIDIKAN SMP NEGERI 1 LASEM Jalan Sultan Agung No.1 Telp. (0295) 531060, 532636 Fax 531060 Lasem Website : http/www.smpn1lasem.sch.id Email : smp1lasem@yahoo.com Lampiran
