PERSEPSI SISWA TENTANG PENYALAGUNAAN NARKOBA DI SMK BATANGHARI KOTA JAMBI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERSEPSI SISWA TENTANG PENYALAGUNAAN NARKOBA DI SMK BATANGHARI KOTA JAMBI"

Transkripsi

1 ARTIKEL ILMIAH PERSEPSI SISWA TENTANG PENYALAGUNAAN NARKOBA DI SMK BATANGHARI KOTA JAMBI Oleh : ROSMIATI HARAHAP NIM. ERA1D PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JAMBI 2014 Artikel Ilmiah Mhs FKIP Universitas Jambi Hal - 1

2 PERSEPSI SISWA TENTANG PENYALAGUNAAN NARKOBA DI SMK BATANGHARI KOTA JAMBI Oleh : ROSMIATI HARAHAP Program Studi Bimbingan dan Konseling Jurusan Ilmu Pendidikan FKIP Universitas Jambi ABSTRAK Akhir-akhir ini masalah penyalahgunaan narkoba semakin ramai dibicarakan. Dunia kesehatan dan narkoba mempunyai hubungan yang sangat erat. Hal ini disebabkan manfaat yang dihasilkan oleh obat-obatan tersebut dalam upaya penyembuhan apabila digunakan atas dasar indikasi dan dosis yang tepat. Akan tetapi bila digunakan tanpa adanya indikasi yang tepat dan untuk keperluan yang tidak berkaitan dengan kepentingan kesehatan (disalahgunakan), akan memberikan efek yang sangat berbahaya karena dapat menyebabkan keracunan bahkan kamatian. Penanggulangan narkoba memerlukan kerjasama dari berbagai pihak, baik keluarga, masyarakat, maupun pemerintah. Generasi muda merupakan penerus perjuangan bangsa, jika generasi muda kita sudah terjangkit dan kecanduan narkoba maka ancaman bahaya penyalahgunaan narkoba merupakan ancaman Nasional. Pemerintah mempunyai andil yang sangat besar dalam memberantas narkoba dengan cara upaya menutup jaringan peredaran dan mengancam para pemakai, pengedar, pemasok, pengimpor, serta menyimpan tanpa ijin. Batasan dan pertanyaan penelitian ini adalah bagaimanakah tanggapan persepsi siswa tentang penyalagunaan narkoba di SMK Batanghari Kota Jambi mengenai lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat serta bagaimanakah penilaian persepsi siswa tentang penyalagunaan narkoba di SMK Batanghari Kota Jambi pada kurangnya pengetahuan agama, renggangnya komunikasi, pengaruh teman, dampak buruk budaya asing serta dampak buruk media elektronik Sempel penelitian diambil 20% dari 288 orang populasi yaitu 58 orang siswa dengan teknik pengambilan sampel stratified proposional random sampling. Data hasil pengisian angket oleh responden (sampel) diadministrasi secara individu. Hasil penelitian yang dilangsungkan menggambarkan bahwa kualitas persepsi siswa tentang penyalagunaan narkoba di lokasi penelitian berada pada kualitas baik (77%). Sedangkan pada setiap indikatornya adalah (1) penyalagunaan narkoba dari lingkungan keluarga berada pada kualitas baik (66%), (2) penyalagunaan narkoba dari lingkungan sekolah berada pada kualitas baik (83%) (3) penyalagunaan narkoba dari lingkungan masyarakat berada pada kualitas sangat baik (90%) (4) penyalagunaan narkoba dari kurangnya penegtahuan agama berada pada kualitas sangat baik (91%) (5) penyalagunaan narkoba dari renggangnya hubungan komunikasi berada pada kualitas sangat baik (91%) (6) penyalagunaan narkoba dari pengauh teman berada pada kualitas baik (60%) (7) penyalagunaan narkoba dampak buruk budaya asing berada pada kualitas sangat baik (91%) (8) penyalagunaan narkoba dari dampak buruk media elektronik berada pada kualitas baik (88%). Artikel Ilmiah Mhs FKIP Universitas Jambi Hal - 2

3 Saran yang diajukan berkenaan dengan penelitian ini adalah bahwa materi penyalagunaan narkoba di upayakan masuk kurikulum sekolah agar para siswa mengerti dampak dari bahaya narkoba, dan guru pembimbing dianjurkan sesering mungkin melakukan komunikasi dengan orang tua siswa dan melakukan pengawasan terhadap tindak tanduk perilaku siswa. Saran lain yang dianjurkan pada guru pembimbing adalah ikut serta dalam segala aktivitas yang dilakukan siswa di sekolah. Kata Kunci : Penyalahgunaan Narkoba I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Batasan Masalah C. Rumusan Masalah D. Tujuan Penelitian E. Manfaat Penelitian F. Anggapan Dasar G. Pertanyaan Penelitian H. Kerangka Konseptual II. TINJAUAN PUSTAKA A. Pengertian Disiplin B. Disiplin di Sekolah 1. Tujuan Disiplin 2. Faktor yang Mempengaruhi Pelanggaran Disiplin di Sekolah 3. Manfaat Disiplin C. Akibat Pelanggaran Disiplin Sekolah D. Tata Tertib Sekolah MTs Nurul Iman Kecamatan Kota Baru Jambi Artikel Ilmiah Mhs FKIP Universitas Jambi Hal - 3

4 E. Hubungan Pemahaman Disiplin Sekolah dengan Bimbingan Konseling III. METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Populasi dan Sampel 1. Populasi 2. Sampel C. Jenis dan Sumber Data 1. Jenis Data 2. Sumber Data D. Alat Pengumpul Data E. Tekhnik Pengumpulan Data F. Tekhnik Analisa Data IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data B. Hasil Penelitian C. Pembahasan Hasil Penelitian V. KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran C. Implikasi Hasil Penelitian Terhadap Bimbingan dan Konseling DAFTAR PUSTAKA Sarlito W. Sarwono Psikologi Remaja.Edisi Revisi VI. Jakarta : Rajawali Pers Agus Abdul Rahman Psikologi Sosial. Jakarta:Raja Grafindo Sumanto Psikologi Umum. Yogyakarta : Buku Seru BNN Pedoman Pencengahan Penyalagunaan Narkoba Bagi Pemuda. Jakarta: BNN BNN Advokasi Pencengahan Narkoba. Jakarta: BNN Parasian Simanungkalit, 2011.Globalisasi Peredaran Narkoba dan Penanggulangan nya di Indonesia, Cetakan II. Jakarta Yayasan Wajar Hidup JHS Tanjung Bahaya Penyalagunaan Narkoba Dan Penanggulangannya. Medan: BNNP Sumatera Utara Papila dan Kawan Pedoman Pencengahan Penyalagunaan Narkoba Bagi Pemuda. Jakarta: BNN M.Gold dan J.Petronio Penyimpangan Prilaku Remaja. Remaja.Edisi Revisi VI. Jakarta : Rajawali Pers Jensen Perlakuan Memyimpang dari Kebiasaan. Remaja.Edisi Revisi VI. Jakarta : Rajawali Pers Artikel Ilmiah Mhs FKIP Universitas Jambi Hal - 4

5 JHS Tanjung Jenis Jenis Narkoba. Bahaya Penyalagunaan Narkoba Dan Penanggulangannya. Medan: BNNP Sumatera Utara Hawari Mekanisme Terjadinya Penyalagunaan Narkoba. Gunarsa Pengertian Kelurga dan Fungsi. Refly Slameto Pengertian Kelurga dan Fungsi. Refly Darwin Paparan Perkembangan Ancaman Bahaya Narkoba di Indonesia Tahun : Kapusdaltin Mansur Peran Keluarga Dalam Upaya Pencegahan Kenakalan Remaja dan Penyalahgunaan Narkoba. Jambi : Siginjai Purwadaminta, WJS Kamus Bahasa Indonesia.Jakarta : Balai Pustaka Prayitno Buku II Pelayanan Bimbingan dan Konseling di Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama. Jakarta : Penebar Aksara Rahmat Psikologi Komunikasi. Bandung : Remaja Rosdakarya Soedjono Narkotika dan Remaja. Bandung : Alumdi Sudarsono Kenakalan Remaja. Jakarta : Bina Aksara Siagian Teori motivasi dan Aplikasi. Jakarta : Bina Aksara Sumarso Penanggulangan Bahaya Narkoba dan Ketergantungan Obat. Jakarta : Haji Masagung Suryana. D Narkotika di Kalangan Siswa di Sekolah. Jakarta : Dikdasmen Sitdja, A. Dkk panduan Penulisan Skripsi. Jambi : Program Ekstensi FKIP Universitas Jambi Artikel Ilmiah Mhs FKIP Universitas Jambi Hal - 5

ARTIKEL ILMIAH IMPLEMENTASI LAYANAN INFORMASI DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN DIRI SISWA DI SMP NEGERI 7 BATANGHARI OLEH : PESRIYENNI NIM.

ARTIKEL ILMIAH IMPLEMENTASI LAYANAN INFORMASI DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN DIRI SISWA DI SMP NEGERI 7 BATANGHARI OLEH : PESRIYENNI NIM. ARTIKEL ILMIAH IMPLEMENTASI LAYANAN INFORMASI DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN DIRI SISWA DI SMP NEGERI 7 BATANGHARI OLEH : PESRIYENNI NIM.EAID209030 PROGRAM EKSTENSI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN
