BERBISNIS DENGAN ONLINE. Karya Ilmiah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BERBISNIS DENGAN ONLINE. Karya Ilmiah"

Transkripsi

1 BERBISNIS DENGAN ONLINE Karya Ilmiah disusun oleh ARDIAN YOGA PAMBUDI JURUSAN SISTEM INFORMASI SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA Maret, 2012

2 Kata Pengantar Penulis mengucapkan syukur Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan nikmat dan karunianya sehingga Karya Ilmiah ini dapat selesai dengan lancar. Karya Ilmiah ini merupakan hasil pembuatan blog yang telah dibuat. Penulis menyadari bahwa Karya Ilmiah ini dapat selesai dengan lancar berkat bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada:. 1. Tuhan Yang Maha Esa 2. Teman-teman yang sudah membantu 3. Orang Tua kami yang telah memberi dukungan dan semangat kepada kami, serta berbagai pihak yang tidak bisa kami sebutkan semua. Penulis menyadari Karya Ilmiah ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu kami menerima segala kritik dan saran yang bersifat membangun. Akhirnya penulis berharap makalah ini dapat bermanfaat untuk semua pihak khususnya mahasiswa STMIK AMIKOM YOGYAKARTA. Yogyakarta, 16 Maret 2012 Penulis

3 BAB I PENDAHULUAN A. Abstrak Karya ilmiah ini berjudul BERBISNIS DENGAN ONLINE yang bertujuan memberi gambaran tentang pengertian bisnis online,cara memulai bisnis online, dan berbagai macam bisnis online lainnya.hasil menunjukkan bahwa bisnis online adalah sebuah kegiatan bisnis yang dilakukan secara online dengan menggunakan perangkat komputer yang terkoneksi/tersambung dengan jaringan internet. Untuk dapat melakukan transaksi bisnis online tersebut kita harus punya akun blog atau website dan perangkat computer yang memadai yang terhubung dengan jaringan internet.karena bisnis online merupakan kegiatan bisnis yang memanfaatkan jaringan computer untuk mendapatkan dollar atau uang.selain itu kita juga harus mempunyai akun di PayPal tapi kalau tidak punya akun paypal bias dengan western union bisa kita ngambil uang dengan bukti print screen akun adsense kita. PayPal adalah Salah satu alat pembayaran di internet yg terbanyak digunakan didunia maya dan terjaga keamanannya. B. Tujuan Penulisan Adapun tujuan penulisannya adalah sebagai berikut : 1. Tujuan Umum Memperoleh gambaran tentang bagaimana cara memulai berbisnis dengan online. 2. Tujuan Khusus Agar masyarakat tau bagaimana tata cara berbisnis online yang benar. C. Manfaat Penulisan Adapun manfaatnya adalah sebagai berikut: 1. Untuk memenuhi tugas Lingkungan Bisnis 2. Untuk memberikan kepada masyarakat pengetahuan tentang bisnis online.

4 BAB II ISI 1.Pengertian Bisnis Online Bisnis Online adalah sebuah kegiatan bisnis yang dilakukan secara online dengan menggunakan perangkat computer dan software yang dibutuhkan dan terkoneksi ke jaringan internet. Perangkat computer tersebut bias PC, laptop, notebook, netbook,softwarenya mozila firefox dan jikalau pakai modem ya driver modem itu sendiri Bisnis online merupakan kegiatan bisnis yang memanfaatkan jaringan Computer untuk mencari uang tanpa harus kemana-mana kita bisa dapet uang. Jika anda memiliki sebuah jaringan komputer dan sebuah koneksi internet adalah modal utama yang sangat cukup untuk memulai bisnis online. 2.Syarat Memulai Bisnis Online 1. Akses Internet. Jangan kuatir jika anda tidak memiliki akses internet dirumah, anda bias memulainya dari rumah. Beberapa teman saya yang sudah sukses di Internet, termasuk saya, pernah menjalankan bisnis online kami dari rumah. Jika anda mau bertanya dan cari tahu, ada banyak pilihan akses internet murah di kota anda. Anda punya keuntungan dan kemudahan yang jauh lebih baik dari saya 5 tahun lalu, karena hanya ada telkomnet instant dan warnet. Besrsyukurlah memulai sekarang. 2. Mempunyai Komputer/laptop. Tidak harus yang terbaru, bahkan tidak harus baru, bekas pun tidak masalah.cicil pun tidak masalah, selama Anda komit untuk menyelesaikan pembayaran dengan hasil dari Internet. Ya tapi tidak sarat mutlak kalo kita aksesnya pakai computer warnet atau numpang komputert kantor. 3. Pengetahuan Internet Dasar. -Menulis di words. -Bisa menggunakan web editor untuk mengedit/membuat website sendiri. Web editor misal: Frontpage (ada bersama Office di komputer anda, jika belum terinstall, cari cd programnya dan panduannya. -Bisa download, install, copy paste, browsing dan .

5 - Mempunyai panduan, system, gambaran besar, mentor untuk membimbing anda memulai dan menjalani bisnis anda. - Biaya, ini juga syarat mutlak karena tanpa biaya gimana kita mau bisnis,ya minimal buat bayar ongkos akses internet lah. Kesabaran dan ketekunan nah ini yang paling penting. 3. Berbagai Macam Bisnis Online 1. Pay Per Click - Google Adsense PPC adalah singkatan dari Pay Per Click. Sebuah istilah program bisnis online di internet yang membayar setiap anggotanya setiap klick yang terjadi pada iklan yang dipasang pada web atau blog member yang terdaftar. 2. Pay Per Click Lokal - Klik Saya Pay Per Click Lokal sama dengan Pay per Click,tetapi berbeda situs layanannya. 3. Paid To Click Neobux Paid To Click adalah sebuah istilah program bisnis di internet yang membayar setiap membernya untuk melakukan klick pada halaman tertentu dan menunggu selama beberapa detik untuk melihat iklan. 4. Paid Per Review Reviewme Paid Per Review adalah sebuah istilah program bisnis di internet yang membayar setiap membernya untuk menulis sebuah review tentang produk atau URL tertentu di internet. 5. Paid To Upload Ziddu Paid To Upload adalah sebuah program bisnis di internet yang bayaran untuk setiap file yang anda upload lalu didownload oleh orang lain.

6 BAB III KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Dari isi karya ilmiah di atas dapat disimpulkan bahwa semua orang dapat melakukan bisnis online dengan syarat mempunyai blog atau website dan mempunyai komputer yang terhubung ke internet,juga harus memiliki akun PayPal dan mematuhi aturan yang telah disepakati agar akun kita tidak diblokir. SARAN Cara melakukan bisnis online tidaklah sulit, tetapi semua hal perlu belajar. Jadi apabila anda berminat melakukan bisnis online sebaiknya anda belajar tentang cara dan syarat-syarat untuk melakukan bisnis online. DAFTAR PUSTAKA Andreas Hery P, Daftar Alamat Situs Penghasil Uang, Yogyakarta: Penerbit Andi, 2009 Google.com reefahonline.wordpress.com David Dwimarta, Bisnis Online, Yogyakarta: Kata Buku, 2010

TUGAS LINGKUNGAN BISNIS

TUGAS LINGKUNGAN BISNIS TUGAS LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNET DENGAN WEB / BLOG Disusun oleh : Nama : Andhika Bayu Dewantara NIM : 09.11.3515 Kelas : S1 TI-13 SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA
