SISTEM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL SAVONIUS DENGAN BLADE TIPE L

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SISTEM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL SAVONIUS DENGAN BLADE TIPE L"

Transkripsi

1 SISTEM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL SAVONIUS DENGAN BLADE TIPE L Oleh Hendriansyah Pembimbing : Dr. Ridwan, MT.

2 Latar Belakang Energi angin merupakan salah satu energi yang memenuhi kriteria murah dan ramah lingkungan. Energi ini merupakan energi terbarukan yang keberadaannya dapat secara cepat diproduksi lagi oleh alam. Energi angin merupakan salah satu energi alternatif yang layak dikembangkan sebagai pengganti energi fosil yang persediaannya semakin menipis karena mudah diperoleh, gratis, tidak memiliki limbah, tidak mempengaruhi suhu bumi, dan tidak terpengaruh oleh kenaikan harga bahan bakar. Turbin angin tipe savonius adalah salah satu macam turbin angin yang ditemukan sebagai pemanfaatan energi angin yang bekerja dengan memanfaatkan kecepatan angin. Bentuk sudu dibuat sedemikian rupa sehingga dapat menghasilkan gaya dorong yang akan memutar rotor. Besarnya putaran rotor yang dihasilkan berbanding lurus dengan besarnya kecepatan angin.

3 Pembatasan Masalah 1. Pembahasan perencanaan pembuatan turbin sumbu vertical savonius dengan tipe blade L. 2. Pembahasan mengenai pemilihan bahan dan perakitan komponen 3. Pembahasan turbin angin sumbu vertical.

4 Tujuan Penelitian 1. Untuk memenuhi syarat kelulusan di UNIVERSITAS GUNADARMA. 2. Membuat dan merancang turbin angin pembangkit tenaga listrik skala kecil. 3. Untuk dapat mengetahui dengan turbin angin sumbu vertical sederhana berapa daya yang di hasilkan? 4. Dapat memahami serta menganalisa kinerja turbin angin

5 Bahan pokok yang digunkan untuk merancang turbin angin sumbu vertikal savonius ini adalah drum minyak bekas dengan spesifikasi :

6 Diagram Alir Perencanaan

7 Diagram Alir Prosedur Perakitan

8 Diagram Alir Prosedur Penelitian

9 Skema Pengambilan Data

10 Perhitungan Perancangan Turbin

11

12

13 Dimensi Turbin

14 Luas Panjang Lengan

15 Perhitungan Kekuatan Poros Turbin

16 Perhitungan Kekuatan Poros Turbin

17 Kesimpulan 1. Setelah dilakukan perancangan, pembuatan dan menganalisa hasil dari pengujian alat tersebut dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut : 2. Dimensi total alat adalah Tinggi = 2.05 m, Lebar = 1.19 m, Tinggi blade = 0.90 m, diameter poros = 35 mm. 3. Berat total alat adalah 182 Kilogram. 4. Kapasitas generator/dynamo adalah 12 volt. 5. kecepatan angin paling rendah yang di ukur oleh alat anemometer adalah 0,5 m/s, dan yang tertinggi adalah 4 m/s. 6. Pada kecepatan angin terendah yaitu 0.5 m/s tidak terjadi putaran pada turbin. Sedangkan pada daya angin tertinggi yaitu 4 m/s putaran turbin yang di dapat adalah 35 rpm.

18 Kesimpulan 7. Hasil penelitian membuktikan bahwa pengaruh dari kecepatan angin sangat besar, karena semakin kencang daya angin, semakin kencang turbin berputar dan semakin besar daya listrik yang diperoleh. 8. Dari perhitungan perencanaan poros, jika bahan poros menggunakan baja dengan kekuatan tarik rendah maka diameter yang di dapat digunakan dalam perancangan turbin besar dibanding jika menggunakan bahan baja dengan kekuatan tarik tinggi atau bagus yang mendapat hasil diameter lebih kecil. 9. Semakin baik kualitas baja untuk poros maka mempengaruhi beban berat turbin yang semakin berat.

19 Saran Beberapa rekomendasi saran yang perlu diperhatikan dalam pengembangan desain alat turbin angin sumbu vertikal sebagai berikut : 1. Jika pengambilan data dilakukan di daerah yang memiliki potensi angin yang besar seperti pegunungan atau pantai dan jika memungkinkan bisa di jalan tol, daya turbin yang keluar mungkin dapat lebih besar 2. Diperlukan dinamo dengan voltase yang lebih besar lagi dengan pemakaian roda gigi atau pulley agar daya yang di hasilkan lebih besar. 3. Semoga alat ini dapat dikembangkan lagi agar bermanfaat bagi orang banyak.

20 TERIMA KASIH

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Angin adalah salah satu bentuk energi yang tersedia di alam dan tidak akan pernah habis. Pada dasarnya angin terjadi karena ada perbedaan suhu antara lokasi
