Disusun oleh A. Rahman, A. Purwanti, A. W. Ritonga, B. D. Puspita, R. K. Dewi, R. Ernawan i., Y. Sari BAB 1 PENDAHULUAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Disusun oleh A. Rahman, A. Purwanti, A. W. Ritonga, B. D. Puspita, R. K. Dewi, R. Ernawan i., Y. Sari BAB 1 PENDAHULUAN"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Kehidupan manusia modern saat ini tidak terlepas dari berbagai jenis makanan yang salah satunya adalah cokelat yang berasal dari buah kakao.kakao merupakan salah satu komoditas perkebunan yang peranannya cukup penting bagi perekonomian nasional, khususnya sebagai penyedia lapangan kerja, sumber pendapatan dan devisa negara. Disamping itu kakao juga berperan dalam mendorong pengembangan wilayah dan pengembangan agroindustri. Perkebunan kakao Indonesia mengalami perkembangan pesat sejak awal tahun 1980-an dan pada tahun 2002, areal perkebunan kakao Indonesia tercatat seluas ha dimana sebagian besar (87,4%) dikelola oleh rakyat dan selebihnya 6,0% perkebunan besar negara serta 6,7% perkebunan besar swasta. Indonesia sebenarnya berpotensi untuk menjadi produsen utama kakao dunia, apabila berbagai permasalahan utama yang dihadapi perkebunan kakao dapat diatasi dan agribisnis kakao dikembangkan dan dikelola secara baik. Untuk meminimalkan kerugian yang dapat menurunkan produktifitas tanaman kakao dapat dilakukan dengan pemeliharaan tanaman secara intensif yang meliputi pemangkasan, penyiangan, pemupukan, pengairan, dan pemberantasan hama dan penyakit. Pemangkasan pada tanaman kakao merupakan usaha meningkatkan produksi dan mempertahankan umur ekonomis tanaman. Dengan melakukan pemangkasan, akan mencegah serangan hama dan penyakit, membentuk tajuk pohon, memelihara tanaman, dan memacu produksi. Tujuan Adapun tujuan dari pemangkasan tanaman kakao adalah membentuk dan mempertahankan habitus pohon yang baik sehingga percabangan tanaman seimbang, dan distribusi daun merata. Selain itu pemangkasan ini bertujuan untuk membuang cabang-cabang yang tidak produktif.

2 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Kakao (Theobroma cacao L.) Ordo : Malvales Famili : Sterculiaceae Genus : Theobroma Spesies : Theobroma cacao L. Botani Kakao merupakan tumbuhan tahunan (perennial) berbentuk pohon, di alam dapat mencapai ketinggian 10m. Meskipun demikian, dalam pembudidayaan tingginya dibuat tidak lebih dari 5m tetapi dengan tajuk menyamping yang meluas. Hal ini dilakukan untuk memperbanyak cabang produktif. Bunga kakao, sebagaimana anggota Sterculiaceae lainnya, tumbuh langsung dari batang (cauliflorous). Bunga sempurna berukuran kecil (diameter maksimum 3cm), tunggal, namun nampak terangkai karena sering sejumlah bunga muncul dari satu titik tunas. Penyerbukan bunga dilakukan oleh serangga (terutama lalat kecil (midge) Forcipomyia, semut bersayap, afid, dan beberapa lebah Trigona) yang biasanya terjadi pada malam hari 1. Bunga siap diserbuki dalam jangka waktu beberapa hari. Kakao secara umum adalah tumbuhan menyerbuk silang dan memiliki sistem inkompatibilitas-sendiri (lihat penyerbukan). Walaupun demikian, beberapa varietas kakao mampu melakukan penyerbukan sendiri dan menghasilkan jenis komoditi dengan nilai jual yang lebih tinggi. Buah tumbuh dari bunga yang diserbuki. Ukuran buah jauh lebih besar dari bunganya, dan berbentuk bulat hingga memanjang. Buah terdiri dari 5 daun buah dan memiliki ruang dan di dalamnya terdapat biji. Warna buah berubahubah. Sewaktu muda berwarna hijau hingga ungu. Apabila masak kulit luar buah biasanya berwarna kuning.

3 Biji terangkai pada plasenta yang tumbuh dari pangkal buah, di bagian dalam. Biji dilindungi oleh salut biji (aril) lunak berwarna putih. Dalam istilah pertanian disebut pulp. Endospermia biji mengandung lemak dengan kadar yang cukup tinggi. Dalam pengolahan pascapanen, pulp difermentasi selama tiga hari lalu biji dikeringkan di bawah sinar matahari. Pemangkasan Pemangkasan ditujukan pada pembentukan cabang yang seimbang dan pertumbuhan vegetatif yang baik. Pohon pelindung juga dilakukan pemangkasan agar percabangan dan daunnya tumbuh tinggi dan baik. Pemangkasan pada tanaman kakao ada beberapa macam yaitu : a) Pangkas Bentuk, dilakukan umur 1 tahun setelah muncul cabang primer (jorquet) atau sampai umur 2 tahun dengan meninggalkan 3 cabang primer yang baik dan letaknya simetris. b) Pangkas Pemeliharaan, bertujuan mengurangi pertumbuhan vegetatif yang berlebihan dengan cara menghilangkan tunas air (wiwilan) pada batang pokok atau cabangnya. c) Pangkas Produksi, bertujuan agar sinar dapat masuk tetapi tidak secara langsung sehingga bunga dapat terbentuk. Pangkas ini tergantung keadaan dan musim, sehingga ada pangkas berat pada musim hujan dan pangkas ringan pada musim kemarau. d) Pangkas Restorasi, memotong bagian tanaman yang rusak dan memelihara tunas air atau dapat dilakukan dengan side budding.

4 BAB III BAHAN DAN METODE Bahan - Tanaman Kakao Menghasilkan di Kebun Percobaan Cikabayan - Gunting Pangkas 2 buah - Gergaji pangkas 2 buah Alat Metode Pelaksanan 1. Setiap kelompok mendapatkan bagian 10 tanaman kakao 2. Memotong sebagian tajuk yang rimbun di tajuk tanaman dengan memotong ranting-ranting yang terlindung dan yang menaungi. 3. Memotong cabang-cabang yang sakit 4. Memotong cabang-cabang kering

5 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Waktu yang dibutuhkan : 2 jam Jumlah Praktikan : 7 orang Jumlah tanaman yang dipangkas : 10 tanaman HOK = 2/7 x 1 = 0.28 Pembahasan Tanaman kakao yang digunakan pada praktikum kali ini adalah tanaman yang telah berbuah atau biasa disebut tanaman menghasilkan Pemangkasan tanaman kakao dilakukan terhadap cabang sakit, cabang kering, dan cabang terlindung. Jenis pangkasan yang dilakukan adalah pangkas pemeliharaan yang bertujuan untuk mempertahankan bentuk kerangka yang baik dan untuk sanitasi tanaman. Pemangkasan kakao merupakan salah satu upaya agar laju fotosintesis berlangsung optimal, hasil bersih fotosintesis maksimal dan distribusinya ke organ-organ yang membutuhkan berlangsung lancar. Besarnya intensitas sinar matahari yang diterima daun merupakan salah satu faktor yang menentukan kegiatan fotosintesis, disamping beberapa faktor lainnya seperti penyediaan dan tingkat difusi CO 2, status air, dan nutrisis di dalam daun, kandungan klorofil dan sebagai. Fotosintesis tanaman kakao berlangsung optimal pada penyinaran matahari 60% - 80% penyinaran. Parameter yang erat kaitannya dengan fotosintesis ini adalah Indeks Luas Daun (ILD). Pemangkasan cabang tidak produktif dapat mengatur ILD kakao selalu mendekati titik optimal. Besranya ILD optimal tergantung pada kultivar dan intensitas penyinaran matahari. Nilai optimum pada kakao dan pada tanaman lainnya umumnya berkisar antara 4 6. Dengan dilakukan kegiatan pemangkasan

6 ini diharapkan tanaman kakao yang terdapat di Kebun Percobaan Cikabayan akan memiliki pertumbuhan yang lebih baik. Pada praktikum kali ini terdapat beberapa kendala dalam melakukan pemangkasan. Kendala tersebut antara lain berasal dari tanaman kakao dan alat yang digunakan, Tanaman kakao yang digunakan adalah tanaman yang kurang terawat sehingga banyak cabang-cabang tumbuh tidak teratur dan saling bersilangan antara cabang tanaman satu dengan cabang tanaman yang lain. Hal tersebut membuat pemangkasan agak sulit dilakukan karena harus memilih cabang mana yang harus dipangkas. Selain itu, letak cabang target yang tinggi dan sulit dijangkau menghambat kegiatan pemangkasan. Alat yang digunakan pada praktikum kali ini ada beberapa yang rusak sehingga agak menghambat pelaksanaan kegiatan. Waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan kegiatan pun menjadi agak lama. BAB V DAFTAR PUSTAKA

AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN

AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2017 MATA PELAJARAN/PAKET KEAHLIAN AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN BAB XI PEMANGKASAN TANAMAN PERKEBUNAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA
