YAK for WordPress Fast Track

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "YAK for WordPress Fast Track"

Transkripsi

1 YAK for WordPress Fast Track Saya buat panduan ini untuk membantu anda bagaimana cara menggunakan plugin YAK for WordPress. Mengingat ada banyak sekali perubahan semenjak ebook pertama saya dahulu. Tapi berhubung sifatnya emergency, saya nggak banyak panjang lebar ya bahasnya. Saya asumsikan anda sudah menginstall YAK di WordPress masing masing. Jadi, kita tinggal jalan saja nih. PERSIAPAN Sebelum mulai mengisi produk, kita perlu lakukan beberapa persiapan sebagai berikut: Aktifkan Plugin Di versi ini anda akan mendapatkan banyak plugin sekaligus. Semua adalah module YAK. Pada panduan fast track ini, kita cuma perlu aktifkan yang YAK for WordPress YAK for WordPress

2 Setelah diaktifkan, anda akan mendapatkan 1 page baru dengan nama checkout. Bisa anda lihat di menu Pages All Pages Bank Payment Karena rata rata pakai bank di Indonesia, jadi saya gunakan pembayaran menggunakan bank transfer aja ya. Untuk yang lain insyaallah dalam pengembangan ebook ini akan kita bahas. Pertama, buat sebuah page dulu. Udah tahu kan? Masuk Pages Add New lalu buat seperti ini: YAK for WordPress

3 Ok, sekarang sudah siap. Mari kita lakukan beberapa pengaturan agar YAK tahu page page apa yang kita gunakan. General Options Basic Sekarang kita siapkan pengaturan pengaturan awal. Masuk ke menu YAK General Options lalu klik Basic. Berikutnya pada opsi Redirect on buy to pilih page Check Out. Klik Update Options kalau sudah kelar semua. PERHATIKAN! Jika anda menjalankan plugin ini di localhost atau hosting yang tidak punya fasilitas , maka sebaiknya jangan mengaktifkan konfirmasi. KOSONGI SAJA opsi Confirmation . Karena akan menyebabkan error. YAK for WordPress

4 General Options Payment Ini untuk menentukan jenis pembayaran yang anda terima. Dalam fast track ini kita pakai bank transfer. Jadi, isi saja yang bagian ini: Klik Update Options seperti biasa. General Options Products Price / Quantity Pengaturannya seperti ini: Jangan lupa klik Update Options YAK for WordPress

5 Menyiapkan Kategori Produk Langkah terakhir adalah menyiapkan kategori produk. SEMUA KATEGORI UNTUK PRODUK HARUS DIBAWAH KATEGORI PRODUCTS. Masuk ke Posts Categories Isi nama kategori dan untuk parents pilih products. Klik tombol Add New Category kalau sudah selesai Buat beberapa kategori lain sesuai kebutuhan MENAMBAH PRODUK Untuk menambah produk, anda cukup lakukan posting artikel seperti biasa. Bedanya anda harus masukkan Informasi produk, memilih kategori yang ada di bawah category products dan Ada 2 kode yang harus dimasukkan di artikel. Mari kita mulai. Buat Artikel Produk Membuat artikelnya seperti biasa. Bisa masukkan gambar, link, video dan sebagainya sebagaimana menulis artikel biasa. Untuk menampilkan harga dan tombol Add to Cart, anda tinggal sisipkan kode: [yak_buy] : untuk menampilkan tombol add to cart [yak_price] : untuk menampilkan harga produk. YAK for WordPress

6 Memilih Kategori Produk Anda harus memilih kategori yang ada di bawah products. Contohnya seperti ini: Memasukkan Informasi Produk Anda harus mengisi isian berikut agar YAK dapat bekerja YAK for WordPress

7 Agak ke bawah, anda bisa menentukan jumlah stok nya. Klik gambar + hijau Type, pilih kategori produk anda dan Quantity, isi dengan jumlah stoknya Jika sudah semua klik PUBLISH untuk mempublikasikan. Hasilnya seperti ini: Sekarang kita coba test yuukk MENGUJI COBA PESANAN BARANG Kita buat scenario, pengunjung datang dan tertarik dengan salah satu produk kita. Dia akan klik Add to Cart YAK for WordPress

8 Pengunjung dibawa ke halaman check out Jika mau beli banyak, mereka tinggal isi QTY dengan jumlah yang mereka inginkan. Coba isi dengan angka 10 lalu klik Update YAK for WordPress

9 Kalau udah kelar belanjanya, klik Checkout dan akan muncul form pengisian data. Data ini akan tersimpan di cookies sehingga jika mereka berkunjung lagi, maka mereka tak perlu mengisi ulang YAK for WordPress

10 Inilah tampilan kalau mereka sudah pernah mengisi data checkout Klik Use this Addess. Dan pengunjung akan dibawa ke halaman konfirmasi untuk melihat terakhir kali pesanannya seperti apa YAK for WordPress

11 Setelah Confirm Order, akan muncul page Pembayaran yang sudah kita buat tadi Udah deh, kita sekarang hanya perlu nunggu mereka bayar dan SMS konfirmasi. EKSEKUSI PESANAN Alhamdulillah ternyata pemesan sudah transfer maka kewajiban kita adalah mengirimkan produk. Lho, bagaimana kita bisa tahu mas dia pemesan yang mana? Nah, tanyakan Nomor Pesanannya. Kalau sudah tahu, tinggal eksekusi deh. Oke, untuk contoh, ternyata orang yang order diatas, dengan nomor pesanan sudah transfer. Nah, mari menuju ke Dashboard. Masuk menu YAK Orders lalu masukkan deh nomor order nya pada form Search. Klik Find Orders untuk memulai pencarian YAK for WordPress

12 Anda juga bisa melakukan pencarian berdasarkan nama. Tahu sendiri kan, kadang orang lupa mencatat nomor pesanan. Jadi, pencarian menggunakan nama akan sangat membantu. Dalam contoh ini saya pakai pencarian berdasarkan nomor pesanan Udah ketemu, tampak juga berapa duit yang harus ditransfer. Klik tombol Details untuk melihat detil pesanan dan juga nama serta alamat pemesan Nah, catat tuh alamatnya dan pesanannya lalu kirim deh barangnya. Nah, biar data nya update terus dan anda gak perlu mengingat ingat siapa yang udah bayar dan siapa yang belum, masukkan jumlah uang yang dibayarkan di kolom Fund Received dan Action nya pilih Sent Stock. Jika sudah,klik Update Orders. Beres deh YAK for WordPress

13 TAMBAHAN: Untuk melihat seluruh pesanan, kosongi saja search nya lalu klik Find Orders Stok akan berkurang tiap ada pemesan, walaupun mereka belum bayar. Ini untuk berjaga jaga agar tidak terjadi penumpukan pesanan. Bayangkan jika ada 10 stok dan 10 orang pesan dan akan bayar besok, dan karena stok tidak dianggap habis, maka ada orang ke 11 yang pesan juga. Ketika ternyata semua bayar, kita akan kekurangan stok. Jadi, jika anda yakin mereka membatalkan pesanan, segera lakukan pembatalan agar stok nya tidak habis. Contohnya diatas, satu orang melakukan order 3 kali, dan hanya membayar 1 order saja. Maka kita cancel saja yang dua agar catatan stok nya tidak habis. Anda juga bisa melakukan semacam limit waktu pembayaran. Jadi kalau dalam 24jam belum bayar, maka order kita cancel. Sayangnya tidak ada fasilitas untuk cancel otomatis dari YAK, jadi anda harus cancel secara manual. Caranya pilih Cancel Orders di kolom Actions MENGELOLA STOK BARANG Nah, makin banyak yang pesan, stok juga akan berkurang kan? Anda perlu nambah stok lagi. Maka tiap nambah stok atau melakukan pengecekan stok, anda harus masuk kedashboard. Langsung ke menu YAK Products. Disini anda bisa melihat daftar produk anda. Anda bisa melakukan perubahan harga, perubahan judul dan juga perubahan stok. YAK for WordPress

14 Setelah melakukan perubahan, selalu ingat untuk klik Update Products. PENUTUP Nah, itulah sedikit sharing dari saya soal pemakaian YAK for WordPress. Dalam panduan ini saya hanya menggunakan plugin YAK saja dan untuk themesnya menggunakan themes default WordPress yaitu Twenty Eleven. Bagi sebagian orang mungkin kelihatan jelek ya tampilannya, tapi tujuan ebook ini adalah untuk menunjukkan bagaimana cara pemakaian YAK for WordPress dalam membangun sebuah toko online. Tentunya bisa dikembangkan lagi untuk pembuatan toko online yang lebih keren dengan tampilannya yang lumayan. Untuk themes2 yang mirip toko online, bisa anda pilih pilih disini: structure/grid style/ Tapi maaf, support dan cara pemakaian themes itu silahkan pelajari sendiri ya? Atau bisa juga tanya pada pembuatnya. YAK for WordPress

Contoh Aplikasi : - Halaman Home

Contoh Aplikasi : - Halaman Home Contoh Aplikasi : - Halaman Home Halaman home adalah halaman pertama yang muncul ketika pertama kali muncul ketika website ini diakses. Pada halaman ini ditampilkan Picture Slider. Selain itu terdapat
