HASIL DAN PEMBAHASAN c. Karakteristik Pengguna Analisis Kebutuhan a. Deskripsi Sistem b. Kebutuhan Fungsional Sistem Perancangan Konseptual

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HASIL DAN PEMBAHASAN c. Karakteristik Pengguna Analisis Kebutuhan a. Deskripsi Sistem b. Kebutuhan Fungsional Sistem Perancangan Konseptual"

Transkripsi

1 HASIL DAN PEMBAHASAN Analisis Kebutuhan a. Deskripsi Sistem Sistem Informasi Geografi Denah Asrama TPB IPB adalah suatu sistem informasi geografi berbasis web yang digunakan untuk memetakan posisi denah, kamar, dan fasilitas penunjang Asrama Putri TPB IPB, sehingga penyebarannya dapat dilihat lebih interaktif. Sistem ini diharapkan dapat mempermudah serta membantu mahasiswa, orang tua/wali, maupun berbagai pihak untuk mengetahui serta melakukan pencarian ruangan di Asrama Putri, dapat berupa lokasi kamar yang akan dihuni oleh mahasiswa baru, ataupun fasilitas lainnya, serta diharapkan membantu pihak BPA (Badan Pengelola Asrama) dalam pengelolaan data informasi profil asrama serta penyebaran penghuni berdasarkan asal daerah. Sistem ini dibangun menggunakan software ALOV Map untuk publikasi data vector di Internet. b. Kebutuhan Fungsional Sistem Fungsi-fungsi yang dimiliki oleh sistem ini adalah: 1 Menampilkan informasi denah Asrama Putri TPB IPB, beserta data atributnya. 2 Menampilkan informasi profil Asrama TPB IPB seperti kegiatan asrama PPAMB (Program Pembinaan dan Multi Budaya). 3 Pengelolaan basis data yang dilakukan oleh administrator. Administrator dapat mengelola basis data dengan menambah data, merubah data dan menghapus isi data informasi. Sistem ini tidak mendukung proses perubahan data yang bersifat spatial. Fungsi-fungsi operasi peta yang dimiliki oleh sistem ini adalah: 1 Memperbesar (zoom in), memperkecil (zoom out), menggeser (pan), select, dan melihat data atribut pada peta. 2 Menampilkan menu legenda yang berisi pilihan layer-layer yang ingin ditampilkan. 3 Melakukan pencarian lokasi kamar, penghuni asrama, serta fasilitas asrama 4 Menentukan tema yang akan dipilih berdasarkan pengaturan layer. c. Karakteristik Pengguna Karakteristik pengguna dari sistem ini terbagi atas dua kategori, yaitu pengguna umum dan administrator. Kelebihan dari administrator adalah dapat melakukan pengelolaan dari informasi berita yang ditampilkan. Hirarki pengguna dapat dilihat pada Gambar 4. Administrator Pengguna Umum Gambar 4 Hirarki Pengguna Sistem Secara umum keterangan mengenai kategori pengguna dapat dilihat pada Lampiran 1. Kumpulan interaksi dan fungsi yang terjadi antara pengguna dengan sistem dideskripsikan menggunakan diagram use case. Deskripsi interaksi secara lengkap dapat dilihat pada Use Case Diagram untuk pengguna umum pada Lampiran 2 dan Lampiran 3 untuk administrator. Perancangan Konseptual Pada tahapan ini dilakukan perancangan basis data dengan merancang model Entity Relationship Diagram (ERD) yang dapat dilihat pada Lampiran 4. Pada ERD SIG denah asrama, Asrama Putri memiliki fasilitas umum, dan terdiri atas tiga, setiap memiliki dua lantai, setiap lantai memiliki sekitar 60 kamar, setiap kamar memiliki maksimal empat penghuni. Setelah membuat ERD, maka dibangunlah suatu model logik pada software Arcview. Model logik yang dapat diakomodasi oleh software Arcview hanya dapat menampilkan per-layer sehingga pada pembuatan diagram keterhubungan antar tabel SIG denah asrama terjadi pemisahan layer berdasarkan lantai, bukan berdasarkan. Diagram keterhubungan antar tabel dapat dilihat pada Lampiran 5. Selanjutnya dilakukan pembangunan basis data, mengenai penjelasan tabel yang digunakan pada sistem informasi georgrafi dapat dilihat pada Tabel 1 pada perencanaan dan pembangunan basis data. 5

2 Prosedur pengembangan data pada sistem ini adalah: 1 Proses mendapatkan data Pada proses ini dilakukan pengumpulan data yang dibutuhkan serta pemeriksaan kelayakan data tersebut. Data yang didapatkan dari CV. Prisma Consult Rehabilitasi Asrama TPB IPB rekomendasi dari Manajer Safety, Health, dan Environment (SHE) Badan Pengelola Asrama. 2 Memperbaiki permasalahan yang ditemukan pada sumber data Sebelum dilakukan proses digitasi pada denah asrama, perlu dilakukan perbaikan serta pengecekan ruangan yang ada di asrama, karena setelah dilakukan pengecekan terdapat perbedaan data dengan kenyataan di lapangan. 3 Proses mengubah data menjadi data digital Data denah yang diperoleh pengembang dalam format *.dwg (file Autocad). Sehingga pengembang menggunakan aplikasi yang dapat merubah dari file yang berformat *.dwg ke *.shp (shape file). Namun, dalam hal ini pengembang masih melakukan proses digitasi dengan menggunakan software ArcView, karena file.shp yang dihasilkan dari convert *.dwg masih dalam bentuk line, bukan dalam bentuk polygon seperti yang diharapkan. 4 Membangun basis data Proses pembangunan basis data atribut pada data spatial telah dilakukan dengan proses digitasi menggunakan software ArcView dalam bentuk *.dbf. Sedangkan untuk data pada seluruh profil asrama, dibangun dalam MySql. Survei Ketersediaan dan Pengumpulan Data Kebutuhan data yang diperlukan untuk membangun sistem ini diantaranya adalah: 1 Informasi mengenai denah ruangan Asrama Putri. 2 Informasi mengenai penghuni kamar Asrama Putri. 3 Informasi mengenai nomor kamar serta lorong setiap. 4 Informasi mengenai fasilitas umum yang ada di lingkungan Asrama Putri. 5 Informasi mengenai berita asrama, profil Asrama TPB IPB, kegiatan asrama PPAMB (Program Pembinaan dan Multi Budaya). Selanjutnya dilakukan proses pengumpulan data sesuai kebutuhan informasi tersebut. Pada tahapan ini dapat menghasilkan: 1 Peta situasi Asrama Putri TPB IPB. 2 Denah ruangan Asrama Putri TPB IPB dalam bentuk polygon. 3 Denah fasilitas umum yang berada di lingkungan Asrama TPB IPB dalam bentuk polygon. 4 Informasi mengenai penghuni kamar yang berada dalam setiap. 5 Informasi mengenai profil Asrama TPB. Survei Software dan Hardware Pada tahap ini dilakukan survei software serta hardware apa saja yang sesuai dengan kebutuhan fungsional sistem. Jenis software yang dibutuhkan untuk pengembangan sistem terbagi dalam beberapa kategori yaitu: Software untuk membuat data spatial. Jenis software ini dibutuhkan untuk membuat data dengan format shapfile (*.shp) yang akan digunakan sebagai layer pada implementasi sistem. Software yang tersedia diantaranya ArcView, MapInfo, ArcGis, MapWindows. Software untuk pengembangan sistem berbasis web. Jenis software ini dibutuhkan untuk publikasi data vector dan raster pada Internet. Alternatif pilihan untuk software ini yaitu ALOV Map dan Mapserver. Software sebagai Sistem Manajemen Basis Data (Database Management System, DBMS. Jenis software ini digunakan untuk membangun basis data dari SIG Denah Asrama Putri TPB. Software yang tersedia diantaranya MySql, PostgreSQL, dan MS SQL Server 6

3 Pada tahapan survei hardware, hasil yang digunakan untuk pengembangan sistem adalah: Prosessor AMD Turion GHz Memori 1.43 GB Harddisk 80 GB ATI Radeon Xpress 1100 Pengujian Kesesuaian Hardware dan Software Pada tahapan ini dilakukan pengujian antara spesifikasi kebutuhan minimum hardware dengan software yang akan digunakan. Software yang dilakukan pengujian diantaranya: 1 ArcView sebagai software yang digunakan untuk pembuatan data spatial dengan data atribut. 2 ALOV Map yang akan digunakan sebagai software yang dapat mempublikasikan data spatial dan data atribut melalui internet. JVM (Java Virtual Machine) diperlukan agar ALOV Map berjalan dengan baik, sehingga diperlukan Java Runtime Environment (JRE) untuk di-install. 3 MySql sebagai software yang akan digunakan dalam pembangunan basis data untuk informasi asrama, sedangkan untuk membangun basis data pada data spatial menggunakan file *.dbf menggunakan software ArcView. Perencanaan dan Pembangunan Basis Data Basis data untuk denah pada sistem ini menggunakan data tabel atribut dari data spatial. Daftar nama tabel yang digunakan pada sistem ini dapat dilihat pada Tabel 1. Sedangkan Desain Model Fisik basis data dari sistem pada ArcView dapat dilihat pada Lampiran 6, model fisik basis data pada MySQL dapat dilihat pada Lampiran 7. Tabel 1 Basis Data SIG Denah Asrama Putri TPB Nama Tabel Penghuni Lantai 1 Keterangan nama penghuni kamar yang berada pada lantai 1 seluruh Nama Tabel Penghuni Lantai 2 Fasilitas Umum Fasilitas Lantai 1 Fasilitas Lantai 2 No kamar lantai 1 No kamar lantai 2 Jalan Gedung Keterangan nama penghuni kamar yang berada pada lantai 2 seluruh fasilitas yang berada di lingkungan asrama fasilitas yang berada di lantai 1 seluruh fasilitas yang berada di lantai 2 seluruh nomor kamar dari lantai 1 seluruh nomor kamar dari lantai 2 seluruh informasi jalan nama dari masingmasing Akuisisi Software dan Hardware Pada tahapan akuisisi dilakukan untuk memilih software dan hardware yang akan digunakan untuk membangun sistem yang diinginkan. Berdasarkan kebutuhan fungsional sistem dan hasil uji kesesuaian antara software dan hardware, jenis software yang akan digunakan adalah software ArcView untuk proses implementasi awal sistem. Pemilihan ini dilakukan karena ArcView merupakan salah satu software yang mendukung antarmuka berbasis grafik (Graphical User Interface) sehingga memudahkan pengguna untuk 7

4 bernavigasi dengan menggunakan elemen user interface seperti button, menu, toolbar, dan lain-lain. ArcView memungkinkan pemanfaatan grafik Windows untuk membangun aplikasi yang menarik dan mudah digunakan (user friendly). ALOV Map dipilih untuk pengembangan aplikasi berbasis web. Pemilihan ini didasarkan karena masih jarang penggunaan ALOV Map untuk publikasi data vector dan data raster serta untuk mengenalkan kepada public tentang fungsi-fungsi yang ditawarkan oleh ALOV Map. Salah satu alasan lain dipilihnya ALOV Map karena ALOV Map mendukung arsitektur penyajian yang cukup komplek, navigasi yang baik dan dapat bekerja dengan multi layer, petapeta tematik, mendukung taut (hyperlink) serta data atribut. Versi yang digunakan dalam pengembangan sistem ini yaitu standalone, karena pada versi ini tidak perlu server khusus untuk menjalankan aplikasi ini. JVM (Java Virtual Machine) diperlukan agar ALOV Map berjalan dengan baik, sehingga diperlukan Java Runtime Environment (JRE) untuk di-install. Hardware yang dipilh sesuai dengan hasil uji yang dilakukan pada tahapan pengujian. Hardware yang dipilih telah dianggap memenuhi syarat untuk pengembangan sistem. Integrasi dan Perancangan Antarmuka a. Perancangan Antarmuka Berdasarkan hasil analisis kebutuhan sistem, maka dibuatlah perancangan antarmuka yang dapat dlihat pada Gambar 5. Icon SIG Asrama Header Menu Menu Utama Footer Gambar 5 Antarmuka Sistem Keterangan tampilan sistem tersebut secara umum dijelaskan sebagai berikut: 1 Header sistem berisi tampilan logo sistem, judul sistem, yang temanya dirancang berhubungan dengan Asrama TPB IPB. Tampilan header sistem dapat dilihat pada Lampiran 8. 2 Menu sistem berupa fungsi-fungsi yang terdapat pada sistem. Diantaranya halaman berita pada Lampiran 9, halaman tentang sistem pada Lampiran 10, halaman PPAMB pada Lampiran 11, halaman BPA pada Lampiran 12, halaman Senior Residence pada Lampiran 13, halaman saran dan kesan pada Lampiran Jendela utama sistem berisi tampilan denah asrama yang dapat dilihat pada Lampiran 15, serta fungsi pendukung lainnya. 4 Menu kiri sistem berisi icon yang mempunyai link menuju fungsi SIG Asrama pada setiap halaman sistem, kecuali pada halaman tampilan denah ditambah petunjuk teknis penggunaan map. Icon SIG Asrama dapat dilihat pada Lampiran Footer berisi menu sistem dan informasi alamat Asrama TPB IPB. b. Desain Proses Dalam pengembangan sistem dilakukan perancangan proses dengan membuat Context Diagram yang berfungsi memetakan model lingkungan (menggambarkan hubungan antara entitas luar, masukan dan keluaran sistem). Dalam hal ini pengguna dikategorikan menjadi dua kategori, yaitu pengguna umum dan administrator. Context Diagram dapat dilihat pada Gambar 6. Kamus data dibuat untuk menjelaskan aliran data pada Context Diagram dan DFD (Data Flow Diagram). Kamus data Context Diagram dapat dilihat pada Lampiran 17. Key word info denah Administrator Info umum update SIG Asrama Info umum Pengguna umum Info denah Gambar 6 Context Diagram SIG Asrama Selanjutnya Context Diagram kemudian dikembangkan menjadi DFD level 1 dan 8

5 kamus datanya dapat dilhat pada Lampiran 18 da 19. DFD level 2 dan kamus datanya dapat dilihat pada Lampiran 20 dan 21. DFD level 3 dan kamus datanya dapat dilihat pada Lampiran 22 dan 23. Pengembangan Sistem Setelah melalui tahap pengujian serta akuisisi kesesuaian software dan hardware, maka software yang digunakan untuk pengembangan sistem yaitu: 1 Software untuk pembuatan serta perbaikan data spatial, yaitu ArcView ALOV Map v0.96 yang digunakan sebagai software yang dapat mempublikasikan data spatial dan data atribut melalui internet 3 Java Runtime Environment Version 6 Update 11. JRE merupakan bagian dari Java Development Kit (JDK), sebuah tool untuk mengembangkan aplikasi Java. JRE menyediakan kebutuhan-kebutuhan minimum untuk mengeksekusi aplikasi Java. JRE terdiri dari Java virtual Machine (JVM), class-class inti, dan filefile pendukung. 4 Apache version sebagai webserver 5 Microsoft Windows XP Service Pack 2 sebagai sistem operasi 6 PHP sebagai bahasa pemrograman web 7 MySQL sebagai DBMS informsasi umum pada sistem. 8 Macromedia Dreamweaver MX sebagai editor PHP, xml, dan HTML 9 Mozilla Firefox Version sebagai web browser 10 Color Schemer Studio untuk variasi warna pada sistem informasi geografi asrama. Hardware yang digunakan dalam pengembangan sistem ini, yaitu: 1 Prosessor AMD Turion GHz, 2 Memori 448 MB, 3 Harddisk 80 GB, 4 Monitor, 5 Mouse dan Keyboard. Pada tahap pengembangan sistem, versi ALOV Map yang digunakan adalah standalone, yaitu mengambil data denah dari bentuk *.shp dengan menggunakan sintaks: dataset url="nama_folder/nama_file.shp" yang terdapat pada konfigurasi file astri.xml. Pada Gambar 7 merupakan arsitektur sistem Alov Map dan software yang digunakan pada pengembangan sistem. Gambar 7 Arsitektur SIG Asrama Pada tahap pengembangan sistem, dilakukan pemberian warna. Ada tiga warna pokok yang digunakan untuk sistem informasi geografis asrama, yaitu merah, hijau dan biru. Tiga warna tersebut dipilih berdasarkan tiga warna pokok pada logo asrama, seperti yang dapat dilihat pada gambar logo asrama pada Gambar 8. Pemilihan warna merah untuk Gedung A1, warna hijau untuk Gedung A2, dan warna biru untuk Gedung A3. Pemilhan warna untuk fasilitas dan fasilitas umum menggunakan tool Color Schemer Studio untuk variasi warna, dengan tetap menggunakan warna dasar pada tiga warna tersebut. Warna yang digunakan dapat dilihat pada Gambar 9. Gambar 8 Logo Asrama TPB IPB Gambar 9 Color Schemer Studio 9

6 Hasil Pengembangan Sistem Menu yang terdapat pada sistem dibagi menjadi dua bagian yaitu, menu untuk pengguna umum dan menu untuk administrator. Desain mengenai menu pengguna umum dapat dilihat pada Lampiran 24, sedangkan menu untuk administrator dapat dilihat pada Lampiran 25. Menu yang ditampilkan untuk pengguna umum yaitu: 1 Halaman utama, pada halaman ini ditampilkan denah asrama yang dapat dilihat pada Lampiran 15. Pada halaman denah asrama disediakan berbagai menu yang digunakan untuk memanipulasi tampilan peta. Menumenu tersebut yaitu: Menu aktivasi layer dan legenda peta yang berfungsi menampilkan peta sesuai dengan layer yang dipilih pengguna. Menu Navigasi Denah Asrama Menu navigasi tampilan denah dapat dilihat pada Lampiran 26, serta fungsi navigasi dapat dilihat pada Tabel 2. Pada menu navigasi tampilan denah terdapat empat domain. Domain adalah suatu batasan kepemilikan luasan dari data yang akan ditampilkan. Empat domain tersebut adalah: 1 Domain Asrama Putri, menampilkan seluruh Asrama Putri TPB IPB. 2 Domain Gedung A1, hanya menampilkan Gedung A1. Domain Gedung A1 dapat dilihat pada Lampiran Domain Gedung A2, hanya menampilkan Gedung A2. 4 Domain Gedung A3. hanya menampilkan Gedung A1. Selain itu, pada menu navigasi memiliki tema. Suatu tema yang ditampilkan dibentuk dari pengelompokan layer-layer yang berkaitan dengan tema, sehingga tampilan denah lebih informatif. Pada navigasi ini terdapat empat tema, yaitu: 1 Tema Asrama Putri TPB IPB, menampilkan seluruh layer yang berkaitan dengan Asrama Putri, yaitu layer No.Kamar Lantai 1, layer Penghuni Lantai 1, layer Fasilitas Lantai 1, layer No.Kamar Lantai 2, layer Penghuni Lantai 2, layer Fasilitas Lantai 2, layer Fasilitas Umum, layer Jalan, dan layer Atribut. 2 Tema Gedung lantai 1, menampilkan layer-layer yang berkaitan dengan Gedung Lantai 1, yaitu layer No.Kamar Lantai 1, layer Penghuni Lantai 1, layer Fasilitas Lantai 1, dan layer Atribut. 3 Tema Gedung lantai 2, menampilkan layer-layer yang berkaitan dengan Gedung Lantai 2, yaitu layer No.Kamar Lantai 2, layer Penghuni Lantai 2, layer Fasilitas Lantai 2, dan layer Atribut. 4 Tema Sebaran asal penghuni berdasarkan daerah, menampilkan sebaran kamar penghuni berdasarkan asal daerah penghuni kamar. Pada tema ini, asal penghuni kamar dibentuk kedalam tujuh kelompok besar, yaitu kelompok Jawa Barat, DKI Jakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur, Sumatera, Luar Jawa dan Sumatera, dan Luar Negeri. Layer-layer yang berkaitan dengan tema sebaran asal daerah yaitu layer Sebaran Asal Daerah dan Atribut. Data yang digunakan untuk sebaran asal menggunakan data mahasiswa baru angkatan update bulan Juni. Tema sebaran asal daerah dapat dilihat pada Lampiran 28. Tabel 2 Fungsi Navigasi Denah Asrama Toolbar Penjelasan Melakukan identifikasi denah tertentu Memperbesar denah Memperkecil denah Menggeser tampilan denah ke koordinat tertentu Pencarian terhadap data atribut peta 2 Halaman berita, berisi berita tentang asrama, seperti kegiatan-kegitan yang akan diadakan di asrama, atau berita kegitan PPAMB yang sudah dilaksanakan. 10

7 3 Halaman tentang sistem, berisi informasi tentang sistem yang dibuat. 4 Halaman PPAMB, berisi informasi tentang PPAMB. 5 Halaman BPA, berisi tentang struktur organisasi Badan Pengelola Asrama. 6 Halaman SR, berisi SR (Senior Residence). 7 Halaman Pesan dan Kesan, berisi pesan dan kesan yang diberikan oleh pengguna untuk sistem ini. Menu yang ditampilkan untuk administrator yaitu: 1 Halaman Login Pengguna harus mengisi menu login terlebih dahulu untuk masuk ke halaman Administrator. Halaman ini dapat dilihat pada Lampiran Halaman input berita baru, berisi form untuk menambah berita baru. Halaman ini dapat dilihat pada Lampiran Halaman update berita, berisi tampilan untuk mengubah atau menghapus isi berita. Halaman ini dapat dilihat pada Lampiran Halaman hapus pesan, berisi menghapus isi pesan yang diisi oleh pengguna umum. Halaman ini dapat dilihat pada Lampiran Logout, menu untuk keluar dari halaman administrator. Pada penelitian ini ALOV Map dapat menampilkan domain, sama halnya pada penelitian Isriana (2008) dalam pengembangan web GIS ruangan IPB dengan menggunakan Pmapper juga dapat menampilkan domain. Kelebihan yang dimiliki oleh ALOV Map pada penelitian ini yaitu memiliki tema, sedangkan pada penelitian pada Isriana (2008) belum terdapat tema. Tema merupakan salah satu fungsi navigasi pada ALOV Map yang dapat menampilkan beberapa layer yang berkaitan dengan suatu tema tertentu, sehingga tampilan denah lebih informatif, tetapi pada penelitian ini hanya memiliki fungsi print, sedangkan pada penelitian yang dilakukan Isriana (2008) dapat mencetak gambar peta dalam bentuk PDF. Pengujian Sistem Setelah kode program selesai dibuat, maka program-program yang terpisah digabungkan dan dilakukan pengujian. Secara fungsional, sistem dapat digunakan pada browser Internet Explorer Version , Mozilla Firefox Version , Google Chrome Version , Flock version 2.0.3, Opera Version 9.63, dan Safari Version Pada pengembangan sistem dilakukan pengujian dengan menggunakan metode black box. Pengujian difokuskan pada logika internal dari software, fungsi eksternal, mencari segala kemungkinan kesalahan, serta memeriksa apakah sesuai dengan hasil yang diinginkan. Hasil pengujian dengan metode black-box dapat dilihat pada Lampiran 33. Penggunaan dan Perawatan Setelah dilakukan pengujian, maka dilakukan penggunaan oleh Asrama TPB IPB serta dilakukan perawatan agar sistem selalu terjaga kekiniannya dalam menyediakan informasi. Perawatan dilakukan oleh Manager Cyber atau Sekretaris Asrama TPB IPB. Penulis menyusun pedoman instalasi, pemakaian, dan perawatan sistem untuk mempermudah dalam penggunaan sistem. Pedoman instalasi, pemakaian, dan perawatan sistem dapat dilihat pada Lampiran 34. Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN Sistem Informasi Geografi Denah Asrama TPB IPB adalah suatu sistem informasi geografi berbasis web yang digunakan untuk memetakan posisi denah, kantor, kamar, dan fasilitas penunjang Asrama Putri TPB IPB, sehingga penyebarannya dapat dilihat dengan mudah dan lebih interaktif. Denah ruangan asrama disajikan dalam bentuk polygon, line. Sistem ini dibangun menggunakan ALOV Map versi standalone untuk mempublikasikan data spatial dan data atribut. Saran Pada penelitian ini informasi geografis yang disajikan terbatas pada A1, A2, dan A3. Diharapkan pengembangan sistem selanjutnya dapat menyajikan semua yang berada pada Asrama TPB IPB, sehingga informasi yang ditampilkan lebih lengkap. Pengembangan selanjutnya dapat menggunakan versi selain standalone seperti penggunaan versi client/server, selain itu pengembangan selanjutnya dapat menggunakan software lain yang dapat mempublikasikan data vector/ raster, seperti Mapserver dengan menggunakan data server Postgis. 11

Lampiran 1 Karakteristik Pengguna SIG Denah Asrama Putri TPB

Lampiran 1 Karakteristik Pengguna SIG Denah Asrama Putri TPB LAMPIRAN 13 Lampiran 1 Karakteristik Pengguna SIG Denah Asrama Putri TPB Pengguna Hak Akses Tingkat Keterampilan Pengguna Umum Melihat tampilan Dapat utama SIG Denah menggunakan Asrama Putri komputer Melihat
