KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 188/155/KEP/ /2016 TENTANG TIM KELOMPOK KERJA KAMPUNG KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BANYUWANGI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 188/155/KEP/ /2016 TENTANG TIM KELOMPOK KERJA KAMPUNG KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BANYUWANGI"

Transkripsi

1 BUPATI BANYUWANGI PROVINSI JAWA TIMUR SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 188/155/KEP/ /2016 TENTANG TIM KELOMPOK KERJA KAMPUNG KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BANYUWANGI Membaca : a. bahwa dalam rangka mengupayakan keserasian dan keterpaduan gerak antar semua pemangku kepentingan, khususnya yang terlibat dalam pembangunan program Kependudukan, Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga (KKBPK) serta untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat di tingkat kampung atau yang setara, dipandang perlu dibentuk Tim Kelompok Kerja Kampung Keluarga Berencana b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu membentuk Tim Kelompok Kerja Kampung Keluarga Berencana Kabupaten Banyuwangi dalam Keputusan Bupati Banyuwangi. Mengingat : Undang-Undang Nomor 52 Tahun 2009 tentang Perkembangan Kependudukaan dan Pembangunan Keluarga; Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan; Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah dua kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015; Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 62 Tahun 2010 tentang Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; Peraturan Daerah Kabupaten Banyuwangi Nomor 7 Tahun 2007 tentang Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah tiga kali terakhir dengan Peraturan Daerah Kabupaten Banyuwangi Nomor 5 Tahun 2014; Peraturan Daerah Kabupaten Banyuwangi Nomor 6 Tahun 2011 tentang Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Banyuwangi.

2 MEMUTUSKAN: Menetapkan : KEPUTUSAN BUPATI TENTANG TIM KELOMPOK KERJA KAMPUNG KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BANYUWANGI. KESATU KEDUA : Membentuk Tim Kelompok Kerja Kampung Keluarga Berencana Kabupaten Banyuwangi dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini. : Tugas Tim Kelompok Kerja Kampung Keluarga Berencana Kabupaten Banyuwangi adalah sebagai berikut: 2 Pelindung : Penanggung- Jawab : Penasehat : memfasilitasi penyelenggaraan dan keberlanjutan program Kampung KB secara optimal melalui dukungan kebijakan dan sarana prasarana. mempertanggungjawabkan, memonitoring dan mengevaluasi setiap permasalahan yang muncul pada pelaksanaan kegiatan. memberikan arah kebijakan, masukan, nasehat-nasehat dan pertimbangan-pertimbangan demi terbentuk dan terselenggaranya Kampung KB serta menjamin keberlangsungannya. Ketua I : mewujudkan terbentuk dan terselenggaranya Kampung KB serta menjamin keberlangsungannya Ketua II : membantu Ketua I mewujudkan terbentuk dan terselenggaranya Kampung KB serta menjamin keberlangsungannya Sekretaris I : Sekretaris II: melaksanakan kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan administrasi baik secara umum maupun secara khusus: - membuat dan menyusun konsep-konsep administrasi; - melakukan pengarsipan; - membuat time schedule; - mengatur rapat-rapat/koordinasi; - sebagai kepala sekretariat panitia; - mewakili ketua jika berhalangan. membantu Sekretaris I melaksanakan kegiatan yang berhubungan dengan administrasi baik secara umum maupun secara khusus.

3 3 Bidang Pengendalian Penduduk : 1. meningkatkan rata-rata lama sekolah penduduk usia sekolah; 2. mensosialisasikan bahaya ledakan penduduk melalui media cetak dan elektronik; 3. mensosialisasikan bahaya ledakan penduduk di lingkungan sekolah mulai dari tingkat sekolah dasar sampai dengan perguruan tinggi, lingkungan pondok pesantren dan tempat-tempat ibadah; 4. mensosialisasikan perlunya pendewasaan usia perkawinan melalui media cetak maupun elektronik; 5. mensosialisasikan perlunya pendewasaan usia perkawinan sampai batas yang di anjurkan kementrian kesehatan yaitu minimal usia kawin pertama 21 tahun bagi wanita dan minimal usia 25 tahun bagi laki-laki. Sosialisasi di lakukan baik di lingkungan sekolah mulai dari tingkat SD sampai Perguruan Tinggi, Pondok Pesantren maupun di tempat tempat Ibadah; 6. memberikan pelayanan KB dengan baik, aman dan nyaman serta terjangkau oleh seluruh lapisan masyarakat Kampung KB. Bidang Pelayanan KB: 1. meningkatkan derajat kesehatan masyarakat; 2. mengenalkan alternative pilihan alat dan obat kontrasepsi untuk merencanakan keluarga kecil yang bahagia sejahtera melalui usaha merencanakan pengaturan jumlah anak dan jarak kelahiran; 3. mengenalkan tempat-tempat pelayanan KB mulai dari kota sampai pelosok pelosok kampung; 4. mengenalkan janji layanan yang terbaik bagi calon maupun peserta KB; 5. mensosialisasikan bahwa pelayanan KB gratis bagi masyarakat tidak mampu dan terjangkau bagi masyarakat umum calon peserta KB; 6. meningkatkan prosentase peserta KB aktif. Bidang Pembangunan Keluarga: 1. melibatkan keluarga untuk membangun kualitas anak agar mampu menyongsong masa depan yang lebih baik;

4 4 KETIGA 2. menempatkan keluarga pada garda terdepan pembangunan sosial dan kesejahteraan keluarga dengan menggulirkan progam kesejahteraan berbasis dan bermuara pada keluarga seperti progam pengentasan kesehatan, progam kesejahteraan keluarga dan progam keluarga berencana; 3. menempatkan keluarga sebagai dasar pembentukan karakter dan kepribadian bangsa melalui pembangunan budi pekerti; 4. menurunkan KDRT; 5. meningkatkan ketahanan keluarga melalui program tri bina yaitu Bina Keluarga Balita (BKB), Bina Keluarga Remaja (BKR), dan Bina Keluarga Lansia (BKL) dan Pusat Informasi dan Konseling (PIK) Remaja; 6. meningkatkan pemberdayaan keluarga melalui kelompok UPPKS; 7. meningkatkan sarana dan prasarana pembangunan kampung; 8. meningkatkan sanitasi dan lingkungan kampung yang sehat dan bersih; 9. meningkatkan kualitas keimanan para remaja dalam kegiatan keagamaan (pesantren, kelompok ibadah/kelompok doa/ceramah keagamaan) di kelompok PIK KRR/Remaja; 10. meningkatkan rasa kebangsaan dan cinta tanah air para remaja dalam kegiatan sosial budaya. : Segala biaya yang timbul sebagai akibat dikeluarkannya Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Banyuwangi. KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Banyuwangi Pada Tanggal 28 Juli 2016 BUPATI BANYUWANGI, TTD H. ABDULLAH AZWAR ANAS

5 LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR : 188/155/KEP/ /2016 TANGGAL : 28 Juli 2016 SUSUNAN DAN PERSONALIA TIM KELOMPOK KERJA KAMPUNG KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BANYUWANGI. NO. JABATAN DALAM TIM KETERANGAN Pelindung Penanggungjawab Penasehat Ketua Ketua I Ketua II Bupati Banyuwangi Sekretaris Daerah Kabupaten Banyuwangi Asisten Administrasi Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretaris Daerah Kabupaten Banyuwangi Kepala Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Ketua Tim Penggerak PKK 4. Sekretaris Sekretaris I Sekretaris II 5. Bidang-Bidang 1. Pengendalian Penduduk - Koordinator - Anggota 2. Pelayanan KB - Koordinator - Anggota Sekretaris Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kepala Bidang Data, Informasi dan Institusi Masyarakat pada Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Banyuwangi. Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Banyuwangi. a. Unsur Badan Pusat Statistik b. Unsur Bagian Kesejahteraan Rakyat Setda Kabupaten c. Unsur KODIM 0825; d. Unsur LANAL e. Unsur POLRES Banyuwangi. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Banyuwangi a. Kepala Bidang Bina Kesehatan Keluarga pada Dinas Kesehatan b. Kepala Bidang Keluarga Berencana dan Keluarga Sejahtera pada Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana c. Kepala Subbid Keluarga Berencana pada Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana d. Kepala Seksi Kesehatan Ibu, Anak dan Reproduksi pada Dinas Kesehatan e. Unsur Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang f. Unsur Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Cabang g. Unsur PKK Kabupaten Banyuwangi.

6 Pembangunan Keluarga - Koordinator - Anggota Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Kabupaten Banyuwangi a. Unsur Badan Perencanaan Pembangunan Daerah b. Unsur Dinas Pendidikan Kabupaten Banyuwangi c. Unsur Dinas Pertanian, Kehutanan & Perkebunan d. Unsur Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang e. Unsur Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten f. Unsur Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informasi g. Unsur Dinas Pemuda dan Olah Raga Kabupaten h. Unsur Kantor Kementerian Agama i. Unsur Dinas Sosial, Tenaga kerja dan Transmigrasi j. Unsur Bagian Hukum Setda k. Unsur Bagian Kesejahteraan Rakyat Setda Kabupaten l. Unsur Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak m. Kepala Bidang Pemberdayaan Perempuan pada Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana n. Kepala Subbid Keluarga Sejahtera pada Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana o. Unsur Pengurus Cabang Nahdlotul Ulama Kabupaten p. Unsur Pengurus Daerah Muhammadiyah Kabupaten q. Unsur Muslimat r. Ketua Tanfidziyah PCNU Banyuwangi s. Unsur Fatayat t. Unsur Aisiyah u. Unsur Organisasi Kemasyarakatan Peduli Keluarga Berencana di v. Unsur PKK Kabupaten Banyuwangi. BUPATI BANYUWANGI, TTD H. ABDULLAH AZWAR ANAS

BUPATI BANYUWANGI SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR: 188/ 290 /KEP/ /2013

BUPATI BANYUWANGI SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR: 188/ 290 /KEP/ /2013 BUPATI BANYUWANGI SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR: 188/ 290 /KEP/429.011/2013 TENTANG TIM KOORDINASI PELAKSANAAN BULAN BHAKTI GOTONG ROYONG MASYARAKAT (BBGRM) X DAN PERINGATAN HARI KESATUAN GERAK
