PERKEMBANGAN PRODUKSI PADI DAN PALAWIJA (ANGKA TETAP 2014 DAN ANGKA RAMALAN I 2015)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERKEMBANGAN PRODUKSI PADI DAN PALAWIJA (ANGKA TETAP 2014 DAN ANGKA RAMALAN I 2015)"

Transkripsi

1 No. 40/07/72/Th.XVIII, 1 Juli 2015 PERKEMBANGAN PRODUKSI PADI DAN PALAWIJA (ANGKA TETAP 2014 DAN ANGKA RAMALAN I 2015) A. PADI Angka Tetap (ATAP) produksi padi Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2014 sebesar ton Gabah Kering Giling (GKG), turun sebesar ton (-0,90 persen) dibandingkan produksi padi tahun 2013 yang mencapai ton. Penurunan produksi padi tahun 2014 disebabkan oleh penurunan luas panen sebesar hektar (-2,10 persen), sedangkan produktivitas naik sebesar 0,56 kuintal/hektar 1,22 persen). Angka Ramalan I (ARAM I) produksi padi Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2015 diperkirakan sebesar ton GKG, naik sebesar ton (4,04 persen) dibandingkan dengan produksi tahun Peningkatan produksi tahun 2015 diperkirakan terjadi karena adanya peningkatan luas panen sebesar hektar (1,14 persen) dan produktivitas sebesar 1,33 kuintal/hektar (2,86 persen). Secara Nasional produksi padi Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2014 mempunyai kontribusi sebesar 1,44 persen dari total produksi padi nasional sebesar 70,85 juta ton GKG, dan pada tahun 2015 kontribusi tersebut diperkirakan turun menjadi 1,41 persen dari total produksi nasional yang mencapai 75,55 juta ton GKG. B. JAGUNG ATAP 2014 produksi jagung sebesar ton pipilan kering, naik sebesar ton (22,21 persen) dibanding produksi tahun 2013 yang mencapai ton. Kenaikan tersebut disebabkan adanya kenaikan luas panen sebesar ha (21,87 persen), dan produktivitas meningkat sebesar 0,12 ku/ha (0,29 persen). ARAM I produksi jagung tahun 2015 diperkirakan sebesar ton pipilan kering, turun sebesar ton (-16,49 persen) dibanding produksi tahun Penurunan tersebut diperkirakan disebabkan oleh penurunan luas panen sebesar ha (-15,84 persen), dan produktivitas diperkirakan turun sebesar 0,32 ku/ha (-0,78 persen). C. KEDELAI ATAP 2014 produksi kedelai sebesar ton biji kering, naik sebesar ton (29,60 persen) dibanding produksi tahun 2013 sebesar ton. Peningkatan tersebut disebabkan adanya peningkatan luas panen sebesar ha (32,66 persen) dan sedangkan produktivitas turun sebesar 0,38 ku/ha (-2,32 persen). ARAM I produksi kedelai tahun 2015 diperkirakan sebesar ton biji kering, naik sebesar 75,80 ton (0,46 persen) dibanding produksi tahun Kenaikan tersebut diperkirakan disebabkan oleh kenaikan produktivitas sebesar 0,83 ku/ha (5,16 persen), sedangkan luas panen turun sebesar 450 ha (-4,44 persen).

2 A. Padi Berdasarkan hasil penghitungan Angka Tetap (ATAP), produksi padi Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2014 sebesar ton Gabah Kering Giling (GKG), turun sebesar ton (-0,90 persen) dibandingkan produksi padi tahun 2013 yang mencapai ton. Penurunan produksi padi tahun 2014 disebabkan oleh penurunan luas panen turun sebesar hektar (-2,10 persen), sedangkan produktivitas naik sebesar 0,56 kuintal/hektar (1,22 persen). Gambar 1. Perbandingan Padi di Propinsi Sulawesi Tengah Tahun Keterangan : Angka Tetap (ATAP) Angka Ramalan I (ARAM I) Penurunan produksi padi apabila kita perhatikan menurut jenisnya, tampak bahwa meskipun secara persentase penurunan produksi padi ladang jauh lebih tinggi dari padi sawah, namun penurunan produksi padi lebih banyak dipengaruhi oleh penurunan absolut pada komoditi padi sawah yang produksinya jauh lebih besar dibanding padi ladang (Tabel 1). Penurunan produksi padi secara umum selain disebabkan oleh banyaknya sarana pengairan (irigasi) yang mengalami kerusakan dan masih dalam proses perbaikan sehingga mengurangi luas tanam. Penurunan angka produksi padi Sulawesi Tengah tahun 2014 tidak serta merta menyebabkan kontribusi terhadap produksi padi nasional menurun dibanding tahun Tahun 2014 dari total produksi nasional sebesar 70,85 juta ton GKG, kontribusi produksi padi Sulawesi Tengah sebesar 1,44 persen, turun sebesar 0,01 persen poin dibanding kontribusi tahun 2013 yang mencapai 1,45 persen. Namun demikian dari sisi urutan pemberi kontribusi terbesar nasional, posisi produksi padi Sulawesi Tengah tetap berada pada urutan ke-14

3 Tabel 1. Perkembangan Padi di Provinsi Sulawesi Tengah Tahun Perkembangan Uraian (ATAP) (ATAP) (ATAP) (ATAP) (ARAM I) Selama Tahun (1) (3) (4) (5) (6) (6) (7) (8) (9) (10) Padi Sawah - Luas Panen ,06-2,02-1,74 0,89 - Produktivitas 47,52 45,33 46,50 47,11 47,11-4,61 2,58 1,31 3, ,70 0,52-0,46 4,00 Padi Ladang - Luas Panen ,02-3,81-13,61 10,19 - Produktivitas 28,45 25,7 29,38 26,21 25,41-9,67 14,32-10,79-3, ,60 9,95-22,93 6,85 Padi (Sawah+Ladang) - Luas Panen ,26-2,08-2,10 1,14 - Produktivitas 46,96 44,71 45,98 46,54 47,87-4,79 2,84 1,22 2, ,68 0,69-0,90 4,04 padi Propinsi Sulawesi Tengah tahun 2015 berdasarkan hasil penghitungan Angka Ramalan I (ARAM I) diperkirakan mencapai ton GKG, naik sebesar ton (4,04 persen) dibandingkan dengan produksi tahun Peningkatan produksi tahun 2015 diperkirakan terjadi karena adanya peningkatan luas panen sebesar hektar (1,14 persen) dan produktivitas sebesar 1,33 kuintal/hektar (2,86 persen). Jika dilihat menurut jenisnya, produksi padi sawah menunjukan peningkatan sebesar ton (4,00 persen), dan padi ladang naik sebesar ton (6,85 persen). Peningkatan produksi padi Sulawesi Tengah tahun 2015, menyebabkan kontribusi terhadap produksi padi nasional juga meningkat dibanding tahun 2014 menjadi menjadi 1,41 persen dari total produksi nasional yang mencapai 75,55 juta ton GKG. Namun demikian secara nasional posisi produksi padi Sulawesi Tengah tetap berada pada urutan ke-14.

4 B. Palawija jagung tahun 2014 sebesar ton pipilan kering, naik sebesar ton (22,21 persen) dibanding produksi tahun 2013 yang mencapai ton. Kenaikan tersebut disebabkan adanya kenaikan luas panen sebesar ha (21,87 persen) dan produktivitas sebesar 0,12 ku/ha (0,29 persen). Kenaikan produksi jagung tahun 2014 terjadi pada semua subround (Subround 1-3), yang masing-masing naik sebesar 13,09 persen, 49,38 dan 9,31 persen dibanding subround yang sama tahun Berdasarkan Angka Ramalan I (ARAM I), produksi jagung tahun 2015 diperkirakan sebesar ton pipilan kering, turun sebesar ton (-16,49 persen) dibanding produksi tahun Penurunan tersebut diperkirakan disebabkan oleh penurunan luas panen sebesar ha (-15,84 persen), dan produktivitas diperkirakan turun sebesar 0,32 ku/ha (-0,78 persen). kedelai tahun 2014 sebesar ton biji kering, naik sebesar ton (29,60 persen) dibanding produksi tahun 2013 sebesar ton. Peningkatan tersebut disebabkan adanya peningkatan luas panen sebesar ha (32,66 persen), sedangkan produktivitas turun sebesar 0,38 ku/ha (-2,32 persen). Tahun 2015 produksi kedelai diperkirakan ton biji kering, naik sebesar 75,80 ton (0,46 persen) dibanding produksi tahun Kenaikan tersebut diperkirakan disebabkan oleh kenaikan produktivitas sebesar 0,83 ku/ha (5,16 persen), sedangkan luas panen turun sebesar 450 ha (-4,44 persen). Gambar 2. Perkembangan Palawija di Propinsi Sulawesi Tengah Tahun Keterangan : Angka Tetap (ATAP) Angka Ramalan I (ARAM I)

5 Adapun produksi kacang tanah tahun 2014 mencapai ton biji kering, turun sebesar ton (-19,85 persen) dibanding produksi tahun 2013 sebesar ton. Penurunan tersebut disebabkan adanya penurunan luas panen sebesar 220 ha (-5,54 persen), dan produktivitas turun sebesar 2,79 ku/ha (-15,17 persen). Tahun 2015 produksi kacang tanah diperkirakan sebesar ton, turun 43 ton (-0,73 persen) dibanding tahun Penurunan tersebut diperkirakan disebabkan adanya penurunan produktivitas sebesar 1,04 ku/ha (-6,67 persen), sedangkan luas panen naik sebesar 240 ha (6,40 persen). kacang hijau tahun 2014 sebesar 721 ton biji kering, menurun sebesar 118 ton (-14,06 persen) dibanding produksi tahun 2013 sebesar 839 ton. Penurunan tersebut disebabkan adanya penurunan luas panen sebesar 170 ha (-38,44 persen), sedangkan produktivitas naik sebesar 0,27 ku/ha (3,25 persen). Tahun 2015 produksi kacang hijau diperkirakan sebesar 755 ton, naik 34 ton (4,72 persen) dibanding tahun Kenaikan tersebut diperkirakan disebabkan adanya kenaikan luas panen sebesar 45 ha (5,36 persen), sedangkan produktivitas diperkirakan turun sebesar 0,05 ku/ha (-0,58 persen). ubi kayu tahun 2014 sebesar ton umbi basah berkulit, turun sebesar ton (-16,11 persen) dibanding produksi tahun 2013 sebesar ton. Penurunan tersebut disebabkan oleh menurunnya luas panen sebesar 770 ha (-15,90 persen), dan produktivitas sebesar 0,53 ku/ha (- 0,25 persen). Tahun 2015 produksi ubi kayu diperkirakan sebesar 58,835 ton, turun ton (-30,53 persen) dibanding tahun Penurunan tersebut diperkirakan disebabkan adanya penurunan luas panen sebesar ha (-33,38 persen), sedangkan produktivitas naik sebesar 8,92 ku/ha (4,29 persen). ubi jalar tahun 2014 sebesar ton umbi basah berkulit, turun ton (-5,10 persen) dibanding produksi tahun 2013 sebesar ton. Penurunan tersebut disebabkan adanya penurunan luas panen sebesar 169 ha (-8,45 persen), sedangkan produktivitas naik sebesar 3,94 ku/ha (3,66 persen). Tahun 2015 produksi ubi jalar diperkirakan sebesar ton, naik ton (7,81 persen) dibanding tahun Peningkatan tersebut diperkirakan disebabkan adanya peningkatan luas panen sebesar 151 ha (8,24 persen), sedangkan produktivitas turun sebesar 0,45 ku/ha (-0,40 persen).

6 Tabel 2. Perkembangan Palawija di Provinsi Sulawesi Tengah Tahun Uraian Perkembangan (ATAP) (ATAP) (ATAP) (ATAP) (ARAM I) Selama Tahun (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) Jagung - Luas Panen ,22-8,67 21,87-15,84 - Produktivitas 39,26 37,86 40,75 40,87 40,55-3,57 7,63 0,29-0, ,46-1,68 22,21-16,49 Kedelai - Luas Panen ,35 35,95 32,66-4,44 - Produktivitas 14,9 14,59 16,56 16,18 17,01-2,08 13,50-2,32 5, ,87 54,28 29,60 0,46 Kacang Tanah - Luas Panen ,57-35,28-5,54 6,40 - Produktivitas 16,52 15,44 18,39 15,6 14,56-6,54 19,11-15,17-6, ,91-22,91-19,85-0,73 Kacang Hijau - Luas Panen ,93-38,44-16,85 5,36 - Produktivitas 8,32 8,38 8,32 8,59 8,54 0,72-0,72 3,25-0, ,65-38,89-14,06 4,72 Ubi Kayu - Luas Panen ,01 3,02-15,90-33,38 - Produktivitas 198,04 199,15 208,40 207,87 216,78 0,56 4,64-0,25 4, ,63 7,80-16,11-30,53 Ubi Jalar - Luas Panen ,11-20,47-8,45 8,24 - Produktivitas 108,89 107,04 107,70 111,64 111,19-1,7 0,62 3,66-0, ,25-19,98-5,10 7,81

7 Lampiran Tabel Tabel 3. Kontribusi Padi Sawah dan Padi Ladang Tahun 2014 Menurut Padi Sawah Padi Ladang Padi (Sawah+Ladang) (1) (2) (3) (5) (6) (7) (8) (9) (10) Parimo ,36 Tojo Una-una ,20 Parimo ,00 Banggai ,80 Banggai ,66 Banggai ,86 Sigi ,33 Sigi ,12 Sigi ,28 Donggala ,90 Buol ,75 Donggala ,85 Poso ,59 Donggala ,67 Poso ,49 Tolitoli ,20 Morowali Utara ,66 Tolitoli ,06 Morowali Utara ,76 Poso 646 4,14 Morowali Utara ,82 Morowali ,72 Parimo 470 3,01 Morowali ,69 Buol ,89 Morowali 280 1,79 Buol ,99 Tojo Una-una ,97 Banggai Kep. - 0,00 Tojo Una-una ,48 Palu ,25 Tolitoli - 0,00 Palu ,24 Banggai Kep ,23 Banggai Laut - 0,00 Banggai Kep ,22 Banggai Laut - 0,00 Palu - 0,00 Banggai Laut - 0,00 Sulawesi Tengah ,00 Sulawesi Tengah ,00 Sulawesi Tengah ,00 Tabel 4. Kontribusi Jagung, Kedelai, dan Kacang Tanah Tahun 2014 Menurut Jagung Kedelai Kacang Tanah (1) (2) (3) (5) (6) (7) (8) (9) (10) Sigi ,42 Tojo Una-una ,24 Banggai Kep ,37 Tojo Una-una ,37 Banggai ,55 Sigi ,30 Parimo ,63 Parimo ,18 Parimo ,60 Banggai ,13 Poso 323 1,97 Banggai ,44 Donggala ,43 Donggala 126 0,77 Donggala 404 6,90 Poso ,31 Morowali Utara 114 0,69 Poso 301 5,14 Palu ,75 Buol 61 0,37 Palu 214 3,65 Buol ,29 Morowali 21 0,13 Tolitoli 203 3,48 Tolitoli ,61 Tolitoli 10 0,06 Tojo Una-una 201 3,44 Morowali Utara ,12 Banggai Kep. 4 0,03 Morowali Utara 187 3,19 Morowali 989 0,58 Sigi 2 0,01 Buol 139 2,38 Banggai Kep ,22 Banggai Laut - 0,00 Morowali 94 1,60 Banggai Laut 233 0,14 Palu - 0,00 Banggai Laut 30 0,51 Sulawesi Tengah ,00 Sulawesi Tengah ,00 Sulawesi Tengah ,00

8 Tabel 5. Kontribusi Kacang Tanah dan Kacang Hijau, Ubi kayu, dan Ubi Jalar Tahun 2014 Menurut Kacang Hijau Ubi Kayu Ubi Jalar (1) (2) (3) (5) (6) (7) (8) (9) (10) Parimo ,63 Poso ,42 Parimo ,39 Banggai ,11 Parimo ,73 Banggai ,42 Donggala 83 11,47 Sigi ,48 Sigi ,84 Sigi 77 10,69 Donggala ,43 Poso ,42 Tojo Una-una 72 9,93 Banggai ,88 Tolitoli ,17 Tolitoli 49 6,79 Banggai Kep ,09 Donggala ,41 Morowali 28 3,90 Tolitoli ,50 Banggai Kep ,54 Poso 23 3,15 Morowali ,12 Morowali 892 4,36 Buol 10 1,32 Tojo Una-una ,44 Tojo Una-una 790 3,86 Morowali Utara 7 0,90 Banggai Laut ,40 Morowali Utara 615 3,01 Banggai Laut 1 0,10 Morowali Utara ,28 Palu 217 1,06 Banggai Kep. 0 0,00 Palu ,70 Banggai Laut 193 0,94 Palu 0 0,00 Buol 440 0,52 Buol 116 0,57 Sulawesi Tengah ,00 Sulawesi Tengah ,00 Sulawesi Tengah ,00

9 METODE PENGHITUNGAN ANGKA RAMALAN I PRODUKSI PADI DAN PALAWIJA TAHUN 2015 Data produksi padi dan palawija tahun 2014 yang disajikan dalam Berita Resmi Statistik (BRS) ini merupakan Angka Tetap (ATAP), sedangkan data tahun 2015 adalah Angka Ramalan. Metodologi yang digunakan untuk penghitungan Angka Ramalan I (ARAM I) tahun 2015 adalah sebagai berikut: 1. Luas Panen Subround 1 (Januari-April) 2015: angka realisasi. 2. Produktivitas Subround 1 (Januari-April) 2015: angka realisasi 3. Subround 1 (Januari-April) 2015 = Luas Panen Subround 1 X Produktivitas Subround 1 4. Luas Panen Subround 2 (Mei-Agustus) 2015: didasarkan pada realisasi luas tanaman akhir bulan April Produktivitas Subround 2 (Mei-Agustus) 2015: didasarkan pada series produktivitas Mei-Agustus tahun-tahun sebelumnya 6. Subround 2 (Mei-Agustus) 2015: = Ramalan Luas Panen Subround 2 X Ramalan Produktivitas Subround 2 7. Ramalan Luas Panen Subround 3 (September-Desember) 2015: didasarkan pada ramalan luas tanaman akhir bulan Agustus Ramalan Produktivitas Subround 3 (September-Desember) 2015: didasarkan pada series produktivitas September-Desember tahun-tahun sebelumnya 9. Ramalan Subround 3 (September-Desember) 2015: = Ramalan Luas Panen Subround 3 X Ramalan Produktivitas Subround Ramalan Luas Panen Januari-Desember 2015: = Penjumlahan luas panen Subround 1 + ramalan Subround 2 + ramalan Subround Ramalan Januari-Desember 2015: = Penjumlahan produksi Subround 1 + ramalan Subround 2 + ramalan Subround Ramalan Produktivitas Januari-Desember 2015: = Ramalan produksi Januari-Desember 2015 dibagi ramalan luas panen Januari-Desember 2015 Model yang digunakan untuk meramalkan luas panen subround 2 dan 3 adalah dengan model regresi. sedangkan produktivitas subround 2 dan 3 diramalkan dengan menggunakan persamaan trend linier atau smoothing eksponensial. tergantung pola datanya.

PERKEMBANGAN PRODUKSI PADI DAN PALAWIJA (ANGKA TETAP 2013 DAN ANGKA RAMALAN I 2014)

PERKEMBANGAN PRODUKSI PADI DAN PALAWIJA (ANGKA TETAP 2013 DAN ANGKA RAMALAN I 2014) No. 39/07/72/Th.XVII, 1 Juli 2014 PERKEMBANGAN PRODUKSI PADI DAN PALAWIJA (ANGKA TETAP 2013 DAN ANGKA RAMALAN I 2014) A. PADI Angka Tetap (ATAP) produksi padi Provinsi Sulawesi Tengah tahun 2013 sebesar
