BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH. Perkembangan teknologi terus berjalan seiring dengan aktivitas manusia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH. Perkembangan teknologi terus berjalan seiring dengan aktivitas manusia"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH Perkembangan teknologi terus berjalan seiring dengan aktivitas manusia yang semakin berkembang. Teknologi tidak bisa dipisahkan dari kehidupan manusia. Teknologi bertujuan untuk memudahkan manusia. Salah satu teknologi yang mendukung aktivitas manusia di era globalisasi adalah internet. Melalui internet, manusia mampu beraktivitas secara online sehingga tidak harus dengan bertatap muka secara langsung. Teknologi yang terus berkembang mengubah dinamika sektor keuangan pada segala aspek kehidupan. Manusia semakin membutuhkan perlindungan terhadap aset/nilai yang dimiliki. Maka diperlukan adanya sarana lindung nilai (hedging), salah satunya melalui investasi. Ada berbagai macam investasi, misalnya perdagangan berjangka, saham, obligasi, reksadana, asuransi, properti, dan lain-lain. Investasi yang paling luas cakupannya adalah perdagangan berjangka karena memiliki pasar yang tidak terikat oleh negara (international market). Perdagangan berjangka meliputi index, forex, dan komoditi. Investasi dalam perdagangan berjangka memungkinkan transaksi dua arah (two-way market) yang menuntut adanya transaksi jual dan beli. Keuntungan diperoleh dari selisih harga 1

2 jual dan harga beli. Produk berjangka yang paling diminati adalah komoditi emas. Harga emas yang diperdagangkan mengikuti standar harga emas di London (Loco London Gold/LLG) karena London merupakan pusat perdagangan emas terbesar di dunia. Pergerakan harga emas LLG dipengaruhi oleh faktor supply dan demand di seluruh dunia. Dalam majalah INVESTOR (November 2012, XIV/233 halaman 52), disampaikan bahwa sekitar 50% transaksi di bursa berjangka merupakan transaksi perdagangan emas. Berdasarkan harga di London Market tahun 2000 berkisar pada level USD 279,11 per toz (troy ounce = 31,1 gram). Sejak saat itu harga emas terus naik hingga menyentuh level USD 1571,52 per toz pada tahun Pengamat pasar emas, Leo Hadi Loe mengatakan bahwa pergerakan harga emas saat ini tidak terlalu banyak bergeser dari level USD per toz (akhir tahun 2012, halaman 54). Untuk mendapatkan keuntungan dalam transaksi diperlukan kemampuan menganalisis kecenderungan atau tren pasar. Analisis pasar dipengaruhi oleh dua faktor yaitu fundamental dan teknikal. Dalam analisis teknikal terdapat berbagai macam instrumen yang disebut indikator. Indikator diperlukan untuk memudahkan pelaku pasar dalam menentukan posisi jual atau beli. Ada berbagai macam indikator, salah satu yang terlengkap adalah Ichimoku Kinko Hyo. Indikator menunjukkan analisis pergerakan harga berdasarkan data-data harga sebelumnya. Analisis dari data-data harga tersebut menghasilkan perkiraan pergerakan harga selanjutnya. Untuk menanggapi hal tersebut, perlu adanya strategi dalam bertransaksi. Strategi sangat penting untuk memperoleh 2

3 keuntungan. Selain itu juga dapat digunakan untuk meminimalkan resiko kerugian (risk management). Masing-masing produk berjangka memiliki karakteristik pergerakan yang berbeda-beda sehingga diperlukan strategi-strategi transaksi yang berbeda. Telah dijelaskan di atas bahwa produk berjangka yang paling diminati adalah komoditi emas. Berbagai pendekatan pernah dilakukan untuk menghasilkan strategi yang tepat untuk memperkirakan pergerakan harga emas menggunakan bermacam-macam indikator yang ada. Namun, strategi transaksi yang paling efektif untuk mendapatkan keuntungan masih selalu menjadi pertanyaan. Oleh karena itu, perlu dilakukan pendekatan untuk memperkirakan pergerakan harga emas dengan menggunakan indikator yang bagus. Dalam hal ini adalah indikator Ichimoku Kinko Hyo. 1.2 RUMUSAN MASALAH Kapankah waktu yang tepat untuk melakukan jual atau beli dalam perdagangan berjangka pada komoditi emas LLG berdasarkan analisis dengan menggunakan indikator Ichimoku Kinko Hyo? 1.3 BATASAN MASALAH Batasan masalah dalam penulisan skripsi ini terangkum dengan rincian sebagai berikut : 3

4 1. Analisis teknikal dilakukan hanya terhadap pergerakan harga komoditi emas LLG dan bukan merupakan real-time trading. 2. Analisis dilakukan terhadap candlestick chart menggunakan indikator Ichimoku Kinko Hyo pada tahun 2012 menggunakan rentang waktu harian/timeline daily. 3. Harga yang diambil merupakan harga tertinggi (high price) dan terendah (low price) pada hari terjadinya transaksi. 4. Penelitian ini tidak membahas mengenai analisis fundamental. 5. Penelitian ini tidak mencakup tentang produk index dan forex. 6. Penelitian ini tidak menggunakan laporan keuangan dari perusahaan pialang berjangka mana pun buah strategi dari Ichimoku Kinko Hyo yang akan dibahas yaitu Tenkan Sen/Kijun Sen Crossover Strategy, Kijun Sen Crossover Strategy, Chikou Span Crossover Strategy, dan Future Senkou Span Crossover Strategy. 1.4 TUJUAN PENELITIAN Penelitian ini ditujukan untuk menghasilkan timing strategy jual beli yang tepat menggunakan indikator Ichimoku Kinko Hyo pada perdagangan emas LLG. 1.5 MANFAAT PENELITIAN Penelitian ini diharapkan dapat berguna bagi : 1. Pemula, sebagai acuan pembelajaran analisis teknikal dari indikator Ichimoku Kinko Hyo terhadap pergerakan harga emas LLG. 4

5 2. Investor, sebagai saran/pertimbangan dalam menentukan pengambilan posisi beli maupun jual. 3. Penelitian selanjutnya, sebagai pengetahuan tambahan dalam pengembangan analisis teknikal sehingga dapat menjadi batu pijakan bagi peneliti-peneliti lain yang ingin mengembangkan topik terkait. 5

Bab IV PEMBAHASAN. membuat rencana perdagangan (trading plan), tujuannya sebagai dasar acuan penulis

Bab IV PEMBAHASAN. membuat rencana perdagangan (trading plan), tujuannya sebagai dasar acuan penulis Bab IV PEMBAHASAN IV.1 Rencana Perdagangan ( Trading Plan ) Dalam simulasi perdagangan yang akan dibahas pada bab ini penulis akan membuat rencana perdagangan (trading plan), tujuannya sebagai dasar acuan
