Penetapan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2014

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Penetapan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2014"

Transkripsi

1 Badan Koordinasi Pengendalian dan Komunikasi Program Media Diseminasi Kebijakan dan Prestasi Edisi 04/Januari 2014 Mulai Tahun 2014, Kinerja Pegawai Didasarkan Penilaian SKP Penetapan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2014 ITS IO Buka Program Interweave Erasmus Mundus

2 Mulai Tahun 2014, Kinerja Pegawai Didasarkan Penilaian SKP Guna mengimplementasikan Peraturan Pemerintah (PP) nomor 46 Tahun 2011 tentang penilaian prestasi kerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan menindaklanjuti Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Nasional (BKN) nomor 01 Tahun 2013, ITS menginstruksikan kepada semua karyawan yang berstatus CPNS dan PNS untuk segera menyerahkan susunan Sasaran Kerja Pegawai (SKP) paling lambat tanggal 28 Januari Sebagai pengganti DP3, maka terhitung mulai tahun 2014 penilaian kerja masing-masing CPNS/PNS akan dinilai berdasarkan hasil penilaian SKP dan perilaku kerja. Untuk itu, setiap CPNS dan PNS (baik dosen maupun tenaga kependidikan) wajib menyusun SKP yang merupakan rencana kerja dan target yang akan dicapai oleh seorang CPNS/PNS berdasarkan tugas jabatannya, dan disusun serta disepakati bersama antara CPNS/PNS yang dinilai dan pejabat penilai. (dalam setahun ke depan). SKP disusun pada awal bulan Januari, khusus SKP tahun 2014 untuk tenaga kependidikan di lingkungan ITS dimohon untuk diberi tanggal 10 atau 14 Januari Panduan penyusunan S K P secara teknis telah disampaikan pada saat kegiatan sosialisasi PP nomor 46 Tahun 2011 pada 9 Desember 2013 lalu. Semua formulir SKP, PP nomor 46 tahun 2011, Perka BKN nomor 01 tahun 2013 dan materi sosialisasi tersebut juga dapat diunduh di website Hasil pengisian SKP dalam bentuk softcopy dengan format excel (.xlsx) dan hardcopy diharapkan bisa disampaikan ke Bagian Kepegawaian Biro Umum ITS paling lambat tanggal 28 Januari 2014 dengan ketentuan satu file hanya berisi SKP satu orang pegawai dan diberi judul berupa nama dan NIP pegawai bersangkutan. (*) Dalam menyusun SKP harus jelas, dapat diukur, relevan, dapat dicapai dan memiliki target waktu

3 Penetapan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2014 Pada kalender tiap tahunnya terdapat hari-hari tertentu sebagai hari libur nasional. Termasuk pada kalender tahun 2014 ini, di mana pemerintah juga telah menetapkan tanggal-tanggal tertentu selama tahun 2014 ini sebagai hari untuk cuti bersama bagi para pegawai instansi pemerintah maupun swasta selain hari libur nasional. Ketetapan ini berdasarkan keputusan bersama Menteri Agama, Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi, serta Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia nomor: 5 tahun 2013, 335 tahun 2013, 05/SKB/MENPAN-RB/08/2013 yang tertanggal 21 Agustus Sedangkan penetapan untuk tanggal 1 Ramadan, Hari Raya Idul Fitri, dan Hari Raya Idul Adha ditetapkan dengan keputusan Menteri Agama. Unit kerja/satuan organisasi/lembaga/perusahaan yang berfungsi memberikan pelayanan langsung kepada masyarakat di tingkat pusat dan/atau daerah yang mencakup kepentingan masyarakat luas seperti rumah sakit, puskesmas, lembaga yang memberikan pelayanan telekomunikasi, listrik, air minum, dan lain-lainnya, bisa mengatur penugasan pegawai/karyawan/pekerja pada hari libur nasional atau cuti bersama tahun 2014 tersebut. Pelaksanaan cuti bersama tersebut mengurangi hak cuti tahunan pegawai atau karyawan sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan ketentuan yang berlaku pada setiap unit kerja/satuan organisasi atau lembaga. Sementara untuk pelaksanaan cuti bersama bagi lembaha/instansi swasta diatur oleh pimpinan masing-masing. Ketetapan hari libur nasional dan cuti bersama ini yang didasarkan pada keputusan bersama ketiga menteri tersebut, juga diberlakukan untuk karyawan di lingkungan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya sebagai salah satu instansi pemerintah yang bergerak di bidang pendidikan. Pada kalender 2014 ini, yang ditetapkan sebagai hari libur nasional antara lain adalah 1 Januari (Tahun Baru), 14 Januari (Maulid Nabi Muhammad SAW), 31 Januari (Tahun Baru Imlek), 31 Maret (Hari Raya Nyepi), 18 April (wafat Isa Almasih), 1 Mei (Hari Buruh Internasional), 15 Mei (Hari Raya Waisak), 27 Mei (Isra Miraj Nabi Muhammad SAW), 29 Mei (Kenaikan Isa Almasih), Juli (Hari Raya Idul Fitri), 17 Agustus (Hari Kemerdekaan RI), 5 Oktober (Hari Raya Idul Adha), 25 Oktober (Tahun Baru Hijriyah), dan 25 Desember (Hari Raya Natal). Sedangkan hari-hari yang ditetapkan sebagai cuti bersama adalah Juli dan 1 Agustus (Hari Raya Idul Fitri), serta tanggal 26 Desember (Hari Raya Natal). Keputusan tentanghari libur nasional dan cuti bersama ini bisa segera disosialisasikan oleh para pimpinan ke unit kerjanya masing-masing di lingkungan ITS. (*)

4 ITS IO Buka Program Interweave Erasmus Mundus I T S I n t e r n a t i o n a l O f f i c e ( I O ) k e m b a l i menyelenggarakan program kegiatan yang bertujuan untuk mendukung misi internasionalisasi ITS. Setelah sebelumnya membuka kegiatan program Staff Internship tahun 2013 dan 2014 ke Thailand dan Singapura, kini ITS IO juga membuka kesempatan bagi para dosen dan karyawan di lingkungan ITS untuk mengikuti mobility program melalui Program Interweave Erasmus Mundus. Dalam program yang nantinya menempatkan dosen atau karyawan di salah satu universitas di Eropa (yang menjadi anggota konsorsium) tersebut, semua biaya akan ditanggung konsorsium sepenuhnya. Untuk mengikuti program ini, saat ini pendaftaran telah dibuka. Pendaftaran akan ditutup pada tanggal 27 Februari 2014 mendatang. Dosen atau staf di lingkungan ITS akan masuk dalam prioritas pertama (target Group 1), karena ITS adalah salah satu anggota konsorsium. Untuk informasi lebih detail mengenai Program Interweave Erasmus Mundus tersebut serta persyaratan-persyaratannya, bisa dilihat di website Bila masih ada pertanyaan lebih lanjut tentang program tersebut, bisa langsung menghubungi petugas yang ada di International Office ITS atau kirim ke int_off@its.ac.id. Diharapkan lebih banyak lagi dosen atau staf di ITS yang berpartisipasi dalam program bertaraf internasional ini. (*) Beberapa program yang bisa diikuti oleh dosen atau staf di ITS dalam Program Interweave Erasmus Mundus adalah Master Full Degree (2 tahun), PhD Full Degree (3 tahun) atau exchange (6/10/18 bulan), Post-Doctorate (6 sampai 10 bulan), dan Staff Internship/Magang (1-3 bulan).

5 GALERI ITS Pertemuan Paguyuban Rektor PTN e-jawa Timur Pertemuan Paguyuban Rektor Perguruan Tinggi Negeri (PTN) se-jawa Timur yang digelar d ITS, diharapkan menjaga kebersamaan para petinggi di tiap universitas di Jatim ini dan meningkatka kerjasama peneltian dalam berbagai bidang. Para istri rektor dan wakil/pembantu rektor PTN se-jatim juga diberi kesempatan untuk mengikuti acara yang diadakan oleh Dharma Wanita Persatuan ITS, yaitu berupa demo memasak bersama. Para istri rektor dan wakil/pembantu rektor PTN se-jatim juga menyempatkan waktunya untuk mengunjungi lokasi ITS Eco Urban Farming, untuk mempelajari bagaimana membuat kebun sayur sendiri di rumah. Puskominfo BKPKP ITS, Humas : Indah Tri Sukmawati, HP , PIN. 2A3E4F2C Office : , humas@its.ac.id, itshumas@gmail.com

PEMERINTAH KOTA SALATIGA SEKRETARIAT DAERAH

PEMERINTAH KOTA SALATIGA SEKRETARIAT DAERAH PEMERINTAH KOTA SALATIGA SEKRETARIAT DAERAH Jalan Letjen Sukowati Nomor 51 Salatiga Kode Pos 50724 Telepon (0298) 326767 Fax. (0298) 321398 Website www.pemkot-salatiga.go.id Email setda@pemkot-salatiga.go.id
