OPERASI DASAR KOMPUTER dan PERANGKAT LUNAK DALAM SISTEM INFORMASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "OPERASI DASAR KOMPUTER dan PERANGKAT LUNAK DALAM SISTEM INFORMASI"

Transkripsi

1 OPERASI DASAR KOMPUTER dan PERANGKAT LUNAK DALAM SISTEM INFORMASI Standar Kompetensi : Melakukan operasi dasar komputer Kompetensi Dasar : Menggunakan perangkat lunak beberapa program aplikasi

2 Perangkat Lunak dalam Sistem Informasi Tujuan Pembelajaran Melalui pengamatan, siswa dapat : 1. Mengidentifikasi macam-macam perangkat lunak. 2. Membedakan fungsi perangkat lunak.

3 A. Sejarah Perkembangan Perangkat Lunak

4 Komputer memproses data menjadi suatu informasi yang berguna bagi penggunanya. Dengan komputer diharapkan dapat meningkatkan hasil kerja dan memecahkan berbagai macam masalah. Sebelum menjadi informasi, data tersebut diproses melalui perangkat keras (hardware) dengan menggunakan perangkat lunak (software).

5 Hierarki Informasi Data Pengolahan Data Informasi Pengetahuan Di dalam teori, hierarki informasi disusun mulai dari pengumpulan data/fakta, pengolahan dan pengurutan data dengan proses seleksi sampai menjadi sesuatu yang berguna berupa informasi. Informasi yang disusun secara sistematis dengan suatu alur logika tertentu menjadi knowledge (pengetahuan).

6 Perangkat Lunak (software) merupakan suatu program yang dibuat oleh pembuat program untuk menjalankan perangkat keras komputer. Perangkat Lunak adalah program yang berisi kumpulan instruksi untuk melakukan proses pengolahan data. Software sebagai penghubung antara manusia sebagai pengguna dengan perangkat keras komputer, berfungsi menerjemahkan bahasa manusia ke dalam bahasa mesin sehingga perangkat keras komputer memahami keinginan pengguna dan menjalankan instruksi yang diberikan dan selanjutnya memberikan hasil yang diinginkan oleh manusia tersebut.

7 Perangkat lunak komputer berfungsi untuk : Mengidentifikasi program Menyiapkan aplikasi program sehingga tata kerja seluruh perangkat komputer terkontrol. Mengatur dan membuat pekerjaan lebih efisien.

8 Berdasarkan perkembangannya, perangkat lunak dibagi menjadi beberapa era, yaitu : Era Pemula (Pionir) Bentuk perangkat lunak pada awalnya adalah sambungan-sambungan kabel ke antarbagian dalam komputer.cara mengakses komputer adalah menggunakan punched card yaitu kartu yang dilubangi. Penggunaan komputer saat itu masih dilakukan secara langsung oleh sebuah program untuk sebuah mesin dengan tujuan tertentu.

9 Era Stabil Pada era ini penggunaan komputer sudah banyak digunakan, tidak hanya oleh kalangan peneliti dan akademi saja, tetapi juga oleh kalangan industri/perusahaan. Perangkat lunak mulai bergeser menjadi sebuah produk. Baris-baris perintah perangkat lunak yang dijalankan oleh komputer bukan lagi satu-satu, tapi sudah seperti banyak proses yang dilakukan secara serempak (multi tasking). Sebuah perangkat lunak mampu menyelesaikan banyak pengguna (multi user) secara cepat/langsung (real time). Pada era ini mulai dekanal sistem basis data, yang memisahkan antara program (pemroses) dengan data (yang diproses).

10 Era Mikro Pada era ini, perangkat lunak dapat dibedakan menjadi perangkat lunak sistem yang bertugas menangani internal dan perangkat lunak aplikasi yang digunakan secara langsung oleh penggunanya untuk keperluan tertentu. Otomatisasi (peralatan secara otomatis) yang ada di dalam perangkat lunak mengarah ke suatu jenis kecerdasan buatan.

11 Era Modern Saat ini perangkat lunak sudah terdapat di manamana, tidak hanya pada sebuah superkomputer dengan 25 prosesor-nya, sebuah komputer genggampun telah dilengkapi dengan perangkat lunak yang dapat disinkronkan dengan PC. Tidak hanya komputer, bahkan peralatan seperti telepon, TV, mesin cuci, AC dan microwave, telah ditanamkan perangkat lunak untuk mengatur operasi peralatan itu. Pembuatan sebuah perangkat lunak bukan lagi pekerjaan segelintir orang, tetapi telah menjadi pekerjaan banyak orang, dengan beberapa tahapan proses yang melibatkan berbagai disiplin ilmu dalam perancangannya. Tingkat kecerdasan yang ditunjukkan oleh perangkat lunak pun semakin meningkat.

12 B. Macam-macam Perangkat Lunak

13 Perangkat lunak terbagi menjadi 4 macam, yaitu : Sistem Operasi (Operating System), Program Aplikasi (Application Programs), Bahasa Pemrograman (Programming Language), Program Bantu (Utility)

14 1. Sistem Operasi (Operating System) Sistem Operasi yaitu program yang berfungsi untuk mengendalikan sistem kerja yang mendasar sehingga mengatur kerja media input, output, tabel pengkodean, memori, penjadwalan prosesor, dan lain-lain. Sistem operasi berfungsi sebagai penghubung antara manusia dengan perangkat keras dan perangkat lunak yang akan digunakan

15 Fungsi utama Sistem Operasi Menyimpan program dan aksesnya Membagi tugas di dalam CPU Mengalokasikan tugas-tugas penting Merekam sumber-sumber data Mengatur memori sistem termasuk penyimpanan, menghapus dan mendapatkan data Memeriksa kesalahan sistem Multitugas pada OS/2, Windows 95, Windows 98, Windows NT, /2000/XP Memelihara keamanan sistem, khusus pada jaringan yang membutuhkan kata sandi (password) dan penggunaan ID

16 Contoh Sistem Operasi Disk operating System (DOS), Microsoft Windows, Linux, dan Unix

17 2. Program Aplikasi (Aplication Programs) Program Aplikasi adalah perangkat lunak yang dirancang khusus untuk kebutuhan tertentu, misalnya : program pengolah kata, mengelola lembar kerja, program presentasi, design grafis, dan lainlain.

18 3. Bahasa Pemrograman (Programming Language) Perangkat lunak bahasa yaitu program yang digunakan untuk menerjemahkan instruksi-instruksi yang ditulis dalam bahasa pemrograman ke bahasa mesin dengan aturan atau prosedur tertentu, agar diterima oleh komputer.

19 3 Level Bahasa Pemrograman Bahasa tingkat rendah (low level language), Bahasa ini disebut juga bahasa mesin (assembler), dimana pengkodean bahasanya menggunakan kode angka 0 dan 1. Bahasa tingkat tinggi (high level language), Bahasa ini termasuk dalam bahasa pemrograman yang mudah dipelajari oleh pengguna komputer karena menggunakan bahasa Inggris. Contohnya : BASIC, COBOL, PASCAL, FORTRAN. Bahasa generasi keempat (4 GL), Bahasa pemrograman 4 GL (Fourth Generation Language) merupakan bahasa yang berorientasi pada objek yang disebut Object Oriented Programming (OOP). Contoh software ini adalah : Visual Basic, Delphi, Visual C++

20 4. Program Bantu (Utility) Merupakan perangkat lunak yang berfungsi sebagai aplikasi pembantu dalam kegiatan yang ada hubungannya dengan komputer, misalnya memformat disket, mengopi data, mengkompres file, dan lain-lain.

21 Contoh Software ini diantaranya : Norton Utility Winzip Norton Ghost Antivirus

22 C. Perangkat Lunak untuk Keamanan Komputer (Antivirus)

23 Untuk meningkatkan keamanan komputer dari serangan virus maupun hacker diperlukan perangkat lunak, seperti antivirus dan firewall

24 Virus Adalah sebuah program yang menyusup dan dapat berkembang biak dengan sendirinya dalam media penyimpanan komputer

25 Dampak yang ditimbulkan oleh serangan virus Menghabiskan ruang atau memori media penyimpanan Mengganggu kinerja memori sehingga aktivitas memori lambat Mempengaruhi kinerja komputer secara keseluruhan Merusak file-file yang terdapat di dalam komputer Merusak perangkat keras komputer dalam jangka waktu yang lama

26 Antivirus harus selalu diupdate agar kita dapat mengetahui jenis virus apa yang menyerang. Biasanya, komputer yang terserang virus dapat dirasakan penggunaannya yaitu proses kerja komputer berjalan lambat, sering terjadi hang, harddisk menjadi penuh, memori berkurang dan lain-lain.

27 Beberapa cara yang dapat digunakan untuk menghindari serangan virus Memberi proteksi komputer dengan antivirus Melakukan update antivirus dan databasenya Berhati-hati terhadap file kiriman atau file hasil download Mengetahui kondisi dan kinerja komputer Melakukan backup data secara rutin

28 Uji Kompetensi : 1. Apakah yang dimaksud dengan perangkat lunak? 2. Bagaimanakah informasi tersusun hingga menjadi pengetahuan (knowledge)? 3. Perkembangan perangkat lunak sampai sekarang dibagi menjadi empat, sebutkan dan jelaskan! 4. Sebutkan dan berikan contoh tiga level bahasa pemrograman! 5. Sebutkan akibat-akibat yang dapat ditimbulkan oleh serangan virus!

29 The End

disimpan sedemikian rupa oleh komputer itu sendiri, data yang disimpan ini dapat berupa program atau instruksi yang akan dijalankan oleh perintah,

disimpan sedemikian rupa oleh komputer itu sendiri, data yang disimpan ini dapat berupa program atau instruksi yang akan dijalankan oleh perintah, 1 SOFTWARE Pengertian Software (perangkat lunak atau program) adalah kumpulan instruksi atau perintah terperinci yang diatur sedemikian sehingga komputer dapat melakukan fungsinya dengan cara tertentu.
