SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)"

Transkripsi

1 SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ( ) Disusun Oleh: Heri Yuliyanto, SSi, MKom. Program Studi Ilmu Ilmu Manajemen Institut Keuangan, Perbankan dan Informatika Asia Perbanas Jakarta 2010

2 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 1 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang Revolusi Digital dan Pengaruhnya dalam Organisasi 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan Revolusi Digital, Lingkungan Bisnis dan Respon Organisasi serta Bagaimana Peranan Sistem Informasi B. Pokok Bahasan: Peranan Sistem Informasi Pada Bisnis Global Saat Ini C. Sub Pokok Bahasan: 1. Pendahuluan dan Kontrak Perkuliahan 2. Peranan Sistem Informasi Pada Bisnis Global 3. Perspektif Sistem Informasi 4. Pendekatan Kontemporer Sistem Informasi D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Mejelaskan Sistem Perkuliahan, Tugas dan Proses Evaluasi - Menjelaskan materi kuliah secara umum Penyajian - Menjelaskan Mengapa Sistem Informasi Sangat Penting di era saat ini - Menjelaskan sistem informasi dari perspektif bisnis dan technical perspective. - Mengidentifikasi dan menjelaskan tiga dimensi sistem - Sistem Informasi : Pendekatan Teknikal dan Perilaku Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa Memperhatiakan, membuat catatan dan mengajukan pertanyaan Memberhatikan dan memberi Hand Out Silabus LL (1)

3 pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa tanggapan atau jawaban E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan secara acak berkaitan dengan materi yang telah disampaikan F. Daftar Pusataka: 1. Team Pengajar, Silabus Matakuliah Sistem Informasi 2. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Prentice Hall (LL)

4 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 2 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang e-business secara global dan bagaimana sistem informasi digunakan dalam e-business secara global 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan e-business dan e- commerce serta dukungan sistem informasi dalam operasionalnya B. Pokok Bahasan: Bisnis Elektronik Secara Global : Bagaimana Bisnis Mengoptimalkan Sistem Informasi C. Sub Pokok Bahasan: 1. Bisnis Proses dan Sistem Informasi 2. Jenis-jenis Sistem Informasi 3. Sistem Yang Mencakup Keseluruhan Perusahaan 4. Fungsi Sistem Informasi dalam Bisnis D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menjelaskan materi kuliah secara umum tentang E-Business Penyajian - Menjelaskan Pengertian Proses Bisnis dan Hubungannya dengan Sistem Informasi - Menjelaskan bagaimana sistem melayani berbagai macam user (level dan fungsional) - Menjelaskan Bagaimana enterprise application bekerja, kolaborasi dan komunikasi serta intranet meningkatkan performan organisasi - Menjelaskan apa perbedaan antara e- Memperhatiakan membuat catatan dan mengajukan pertanyaan LL (2) MC(3) OB(9)

5 business, e-commerce dan e government - Menjelaskan sistem informasi funsional dalam bisnis Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan tes lisan materi yang berkaitan dengan materi perkuliahan secara kepada mahasiswa secara acak F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

6 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 3 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti hubungan Sistem Informasi dan Organisasi. 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan bahwa antara sistem informasi dan organisasi saling mempengaruhi. Bagaiamana sistem informasi dapat membantu strategi bersaaing organisasi B. Pokok Bahasan: Sistem Informasi, Organisasi dan Strategi C. Sub Pokok Bahasan: 1. Menjelaskan pengertian organisasi dan perangkatnya 2. Menjelaskan Bagaimana Dampak Sistem Informasi Pada Organisasi 3. Menjelaskan konsep Porter s Competitve Force Model dan value chain. 4. Mengevaluasi dampak sistem informsi pada organisasi 5. Menjelaskan dan mendemonstratsikan bagaimana Porter s competitive forces model dan the value chain model membantu organisasi menggunakan sistem informasi untuk keunggulan bersaing. D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menjelaskan materi kuliah secara umum dengan memberi contoh keberhasilan organisasi memanfaatkan sistem informasi Penyajian - Pengertian dan karakteristik Organisasi - Bagaimana sistem informasi mempengaruhi organisasi dan bisnis o Dampak ekonomi o Dampak perilaku o Internet &, mendengarkan dan mencatat Diberikan tugas tentang five force competition dan value chain model perusahaan Media dan Alat Ref LL(3) MC(2) OB(2)

7 Organisasi - Menjelaskan pengertian Strategi Bersaing dan Keunggulan Daya Saing - Menjelaskan konsep Porter Five Force Competition dan Value Chain model Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan tugas kepada mahasiswa secara kelompok untuk menggambarkan value chain model dan five forces competition model salah satu perusahaan - Memberikan Tes Lisan tentang materi yang diajarkan kepada mahasiswa secara acak F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

8 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 4 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti hubungan Sistem Informasi dan Organisasi. 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan bahwa antara sistem informasi dan organisasi saling mempengaruhi. Bagaiamana sistem informasi dapat membantu strategi bersaaing organisasi B. Pokok Bahasan: Sistem Informasi, Organisasi dan Strategi C. Sub Pokok Bahasan: 1. Menjelaskan dan mendemonstratsikan bagaimana Porter s competitive forces model dan the value chain model membantu organisasi menggunakan sistem informasi untuk keunggulan bersaing. 2. Menjelaskan bagaiaman sistem informasi membantu organisasi menggunakan kompetemsi inti organisasi dan strategi kejasaman (network base) untuk mencapai keunggulan bersaing 3. Mengevaluasi tantangan-tantangan yang dihadapi sistem informasi stratgi dan pengelolaan infomasi. D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menjelaskan materi kuliah secara umum dengan memberi co ntoh Five Forces Competition dan Value Chain Model Perusahaan Penyajian - Dampak Teknologi Informasi pada keunggulan bersaing o Five Forces Competition o Value Chain - Penggunaan System untuk keunggulan bersaing o Keunggulan secara. mendengarkan dan mencatat diberikan tugas kelompok tentang bagaimana dampak TI pada five force Media dan Alat Ref LL(3) MC(2) OB(2)

9 berkelanjutan o Analisis Sistem Stratejik - Diskusi kasus : Eleven Store Aks the Customer the Data Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa competition dan value chain model perusahaan. Tugas dipresntasikan pada pertemuan ke 6 Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan tentang materi value chain dan five forces competition model serta strategi perusahaan untuk memenangkan persaingan F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

10 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 5 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti Pengertian Business Intelligence dan Fungsinya dalam Bisnis 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan komponenkomponen dan kemmapuan business intelligence dalam bisnis khususnya database dan manajemen informasi B. Pokok Bahasan: Dasar-dasar Business Intelligence : Database dan Manajemen Informasi C. Sub Pokok Bahasan: 1. Menjelaskan masalah yang ditimbulkan oleh file traditional dan bagaimana masalah tersebut diselesaikan oleh database management system. 2. Kemampuan database management system dalam bisnis, khususnya database relational 3. Menjelaskan beberapa prinsip dan teknologi untuk mengakses sistem informasi untuk meningkatkan kemapuan bisnis dan pengambilan keputusan. 4. Menjelaskan betapa pentingnya kebijakan informasi, pencatatan data dan jaminan kualitas data untuk mengelola sumber data perusahaan. D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menjelaskan materi kuliah secara umum dengan memberi pengantar tentang business intelligance Penyajian - Menjelaskan pengelolaan data dalam file traditional dan masalah yang bisa ditimbulkan - Menjelaskan konsep database management system dan kelebihannya jika dibandingkan dengan file traditional - Menjelaskan dan mendengarkan Diberikan tugas tentang five force competition dan value chain model perusahaan Media dan Alat Ref LL(6) MC(6) OB(5)

11 kemapuan database untuk meningkatkan kemampuan bisnis dan pengambilan keputusan: o Business Intelligence, Analisis data Multidimendi dan Data Mining o Database dab Web Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan bagaiaman penggunaan business intelligence dan manfaatnya bagi perusahaan F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

12 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 6 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang teknologi komunikasi, Internet dan Tanpa Kabel 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan beberapa ancaman terhadap sumber daya informasi dan bagaimana cara meminimalisasi dampak negatif ancaman-ancaman tersebut. B. Pokok Bahasan: Teknologi Tanpa Kabel, Internet dan Telekomunikaasi C. Sub Pokok Bahasan: 1. Presentasi dan diskusi Value Chain Perushaan dan Five Forces Competition Model 2. Jaringan dan telekomunikasi saat ini dalam bisnis 3. Jaringan Komunikasi 4. Internet Global 5. Revolusi Teknologi Tanpa Kabel D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Ref Alat Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menjelaskan materi kuliah secara umum strategi untuk bersaing Penyajian - Presentasi dan Diskusi makalah mahasiswa : Value Chain Perushaan dan Five Forces Competition Model - Menjelaskan komponen-komponen penting pada jaringan - Menjelaskan teknologi Internet (Intranet dan Extranet) dan aplikasinya dalam perusahaan - Menjelaskan revolusi teknologi tanpa kabel Mempresentasikan makalah Value Chain Perushaan dan Five Forces Competition Model Mkl Mhs LL(7) MC(5) OB(6)

13 dan bagaimana pengaruhnya terhadapa organisasi bisnis - Menjelaskan manfaat RFID dalam bisnis Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan hubungan antara value chain, five forces competition model dan strategi bersaing F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

14 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 7 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang Sekuriti Informasi 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan beberapa ancaman terhadap sumber daya informasi dan bagaimana cara meminimalisasi dampak negatif ancaman-ancaman tersebut. B. Pokok Bahasan: Sekuriti Informasi C. Sub Pokok Bahasan: 1. Tujuan Sekuriti Informasi 2. Ancaman dan Risiko Sekuriti Informasi 3. Sekuriti dalam Perdagangan Secara Elektronik 4. Pengendalian Teknikal, Formal dan Informal 5. Pengelolaan Kelanjutan Binsis D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menjelaskan materi kuliah secara umum tentang ancamanancaman sekuriti informasi pada bisnis Penyajian - Memberikan pengantar betapa pentingnya keamanan sistem informasi dalam binis - Menjelaskan tujuan sekuriti informasi - Menjelaskan Pengelolaan Sekuriti Informasi - Menjelaskan Risiko dan Ancaman Sistem Informasi - Pengelolaan Risiko Memberikan contoh ancaman dan dampak negatif keamanan informasi di sekitar mereka MC(10) LL(8) OB(13)

15 - Pengendalian Secara Teknikal, Formal dan Informal - Menjelaskan Pengelolaan Kelanjutan Bisnis Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan tentang materi perkuliah pertemuan ke 7 F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

16 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3 (3-0) Pertemuan ke : 8 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang pengelolaan sistem informasi perusahaan 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: dapat menjawab pertanyaan yang berhubungan dengan materi pertemuan ke 1 sampai ke 7 B. Pokok Bahasan: Ujian Tengah Semester C. Sub Pokok Bahasan: Sub Pokok bahasan materi pertemuan ke 9-15 D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Menjelaskan tatatertib ujian dan membagikan soal ujian Penyajian - Mempersilahkan mahasiswa untuk berdoa - Mempersilahkan mahasiswa untuk mengerjakan ujian tengah semester Penutup - Memberitahukan waktu ujian akan berakhir - Memberikan kesempatan mahasiswa untuk memeriksa hasil ujian - Mengumpulkan lembar jawaban ujian tengah semester Berdoa sesuai dengan keyakinannya Mengerjakan soal dengan tenang Memeriksa lembar jawaban nama, npm dan daftar hadir Tulis Tulis, Tulis E. Evaluasi: - Evaluasi ujian akhir semester

17 F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

18 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 9 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang bagaiaman sistem informasi bisa membantu bisnis mencapai operasional yang istimewa 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan bagaimana aplikasi enterprise bisa mencapai operasional yang istimewa dan dekat dengan pelanggan. B. Pokok Bahasan: Pencapaian Operasional Istimewa dan Intim Dengan Pelanggan Melalui Aplikasi Perusahaan (Enterprise) C. Sub Pokok Bahasan: 1. Sistem Perusahaan (Enterprise System) 2. Sistem Menejemen Rantai Suplai (Suplay Chain Management Systems/SCM) 3. Sistem Manajemen Hubungan Dengan Pelanggan (Customer Relationship Management Systems/CRM) 4. Aplikasi Perusahaan (Enterprise Application) : Peluang dan Tantangannya D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Ref Alat Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Pembagian Kelompok dan topic untuk tugas pembuatan makalah yang akan dipresentasikan pada pertemuan ke 14 dan 15 - Menjelaskan materi kuliah secara umum Penyajian - Menjelaskan pengertian enterprise system dan bagaimana enterprise system dapat membantu perusahaan mencapai operasional yang istimewa - Menjelaskan bagaimana SCM dapat digunakan untuk dan mencatat Memberikan contoh ancaman dan dampak negatif keamanan informasi di sekitar mereka LL(9) MC(8) OB(8)

19 mengkoordinaikan antara perencanaan, produksi dan logistic dengan supplier - Menjelaskan bagaimana CRM dapat membantu perusahaam untuk lebih intim dengan pelanggan - Enterprise Application: Peluang dan Tantangan Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan tentang ERP, CRM dan SCM F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

20 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 10 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang tren transaksi perdagangan secara elektronik 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan bagaimana proses perdagangan secara elekrronik khususnya pasar digital dan produk digitals. B. Pokok Bahasan: E-Commerce : Pasar dan Produk Digital C. Sub Pokok Bahasan: 1. Internet dan Perdagangan Secara Elektronik 2. Perdagangan Secara Elektronik dan Jenisnya 3. Mobile Commerce 4. Sistem Pembayaran pada E-commerce D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menyakan progress pembuatan makalah kelompok - Menjelaskan materi kuliah secara umum Penyajian - Menjelaskan keunikan perdagangan secara elektronik, pasar sigital dan produk digital - Menjelaskan pengertian perdagangan secara elektronik dan jenisjenisnya - Menjelaskan pengertian Mobile Commerce - Menjelaskan sistem pembayaran untuk perdagangan secara elektronik dan M- Memberikan contoh ancaman dan dampak negatif keamanan informasi di sekitar mereka LL(10) MC(3) OB(7) OB(9)

21 commerce Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan E-business dan E-Commerce F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

22 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 11 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti pengelolaan ilmu pengetahuan dalam perusahaan 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan pengertian knowledge management dan peranan serta manfaatnya dalam bisnis. B. Pokok Bahasan: Pengelolaam Ilmu Pengetahuan dan Kolaborasi C. Sub Pokok Bahasan: 1. Pengertian dan Jenis jenis Knowledge Management 2. Sistem Pengelolaan Ilmu Pengetahuan Seluruh Perusahaan 3. Knowledge Work Systems 4. Teknik Kecerdasan D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menyakan progress pembuatan makalah kelompok - Menjelaskan materi kuliah secara umum Penyajian - Menjelaskan program knowledge management dan peranan dalam bisnis - Menjelaskan jenis sistem yang digunakan sebagai pengelolaan ilmu pengetahuan seluruh perusahaan dan manfaat bagi perusahaan - Menjelaskan jenis knowledge work system dan manfaat bisnis perusahaan - Menjelaskan manfaat teknik intelijen bagi dan merespon mendengarjan dan memperhatikan LL(11)

23 perusahaan Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan Knowledge managemen dan penggunaan diperusahaan F. Daftar Pusataka: Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL)

24 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 12 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti proses pengambilan keputusan dalam perusahaan 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan dapat menjelaskan berbagai jenis permasalahan yang ada di perusahaan dan bagaimana peranan sistem informsi dalam proses pengambilan keputusan untuk menyelesaikan berbagai permasalahan yang ada di perusahaan. B. Pokok Bahasan: Proses Pengambilan Keputusan C. Sub Pokok Bahasan: 1. Proses Pengambilan Keputusan dan Sistem Informasi 2. Dukungan Sistem Informasi dalam Proses Pengambilan Keputusan 3. Sistem Informasi Eksekutif dan Kerangka Kerja Balanced Scorecard D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menyakan progress pembuatan makalah kelompok - Menjelaskan materi kuliah secara umum Penyajian - Menjelaskan berbagai jenis permasalahan dan bagimana proses keputusan yang dilakukan dalam perusahaan - Menjelaskan bagaimana sistem informasi dapat memerberikan dukungan pada manager dan manajemen dalam proses pengambilan keputusan - Menjelaskan apa dan merespon mendengarjan dan memperhatikan LL(12) MC(11) OB(10)

25 perbedaannya antara Sistem Pendukung Keputusan dengan Sistem Informasi Manajemen dan apa manfaatnya bagi perusahaan - Menjelaskan bagaimana Sistem Informasi Eksekutif membantu eksekutif senior membuat keputusan lebih baik. - Menjelaskan apa peranan sistem informasi membantu orang bekerja dalam kelompok untuk membuat keputusan lebih efisien Penutup - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan tentang materi perkuliahan pertemuan ke 12 F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

26 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3(3-0) Pertemuan ke : 13 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang pengelolaan sistem informasi global 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan bagiamana pengaruh globalisasi pengelolaan sistem informasi global untuk membantu operasional dan strategi perusahaan. B. Pokok Bahasan: Pengelolaan Sistem Global C. Sub Pokok Bahasan: 1. Perkembangan Sistem Informasi International 2. Pengaturan Sistem Informasi Internasional 3. Pengelolaan Sistem Global 4. Isu-isu teknologi dan peluang untuk rantai nilai global D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka perkuliahan - Menyakan progress pembuatan makalah kelompok - Menjelaskan materi kuliah secara umum Penyajian - Menjelaskan berbagai factor utama yang mendorong bisnis secara internasional - Menjelaskan beberapa alternatif strategi untuk membangun bisnis secara global - Menjelaskan bagaimana sistem informasi dapat mendukung berbagai strategi bisnis global - Menjelaskan tantangan-tantangan yang timbul pada dan merespon mendengarjan dan memperhatikan LL(15) OB(14)

27 sistem informasi global dan bagaimana manajemen menyelesaikan tantang-tantangan tersebut - Menjelaskan isu-isu dan alternatif tekonoogi yang menjadi pertimbangan ketika membangun sistem informai internasional Penutup - Mengingatkan presentasi makalah - Menutup kuliah - Memberikan beberapa pertanyaan untuk ditanggapi oleh mahasiswa Memberhatikan dan memberi tanggapan E. Evaluasi: - Tanya Jawab - Memberikan Tes Lisan sistem informasi global F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

28 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3 (3-0) Pertemuan ke : 14 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang penggunaan dan pengelolaan sistem informasi dalam perusahaan 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: dapat membuat makalah tentang penerapan sistem informasi pada perusahaan dan mempresentasikannya B. Pokok Bahasan: Presentasi Makalah C. Sub Pokok Bahasan: Materi pertemuan 1 sampai 13 D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka kuliah - Menjelaskan tata tertib presentasi Penyajian - Memandu jalannya presentasi (moderator) - Memberikan pertanyaan Penutup - Memberi komentar hasil presntasi - Menutup presentasi dengan suatu kesimpulan Mempresentasikan makalah kelompok Menjawab Pertanyaan dan mencatat Tulis, E. Evaluasi: - Menilai makalah, cara presentasi dan menjawab pertanyaan F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

29 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3 (3-0) Pertemuan ke : 15 A. Tujuan 1. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang penggunaan dan pengelolaan sistem informasi dalam perusahaan 2. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: dapat membuat makalah tentang penerapan sistem informasi pada perusahaan dan mempresentasikannya B. Pokok Bahasan: Presentasi Makalah C. Sub Pokok Bahasan: Materi pertemuan 1 sampai 13 D. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Membuka kuliah - Membuka presentasi makalah Penyajian - Memandu jalannya presentasi (moderator) - Memberikan pertanyaan Penutup - Memberi komentar hasil presntasi - Menutup presentasi dengan suatu kesimpulan Mempresentasikan makalah kelompok Menjawab Pertanyaan dan mencatat Tulis Tulis,, LCD E. Evaluasi: - Menilai makalah, cara presentasi dan menjawab pertanyaan F. Daftar Pusataka: 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC)

30 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB) SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode : - SKS : 3 (3-0) Pertemuan ke : 16 G. Tujuan 3. Tujuan Instruksionla Umum/TIU: Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mengerti tentang pengelolaan sistem informasi perusahaan 4. Tujuan Instruksional Khusus/TIK: dapat menjawab pertanyaan yang berhubungan dengan materi pertemuan ke 9 sampai ke 15 H. Pokok Bahasan: Ujian Akhir Semester I. Sub Pokok Bahasan: Sub Pokok bahasan materi pertemuan ke 9-15 J. Belajar Mengajar: Tahap Pengajar Media dan Alat Ref Pendahuluan - Menjelaskan tatatertib ujian dan membagikan soal ujian Penyajian - MEmpersilahkan mahasiswa untuk berdoa - Mempersilahkan mahasiswa untuk mengerjakan ujian akhir semester Penutup - Memberitahukan waktu ujian akan berakhir - Memberikan kesempatan mahasiswa untuk memeriksa hasil ujian - Mengumpulkan lembar jawaban ujian akhir K. Evaluasi: - Evaluasi ujian akhir semester L. Daftar Pusataka: Berdoa sesuai dengan keyakinannya Mengerjakan soal dengan tenang Memeriksa lembar jawaban nama, npm dan daftar hadir Tulis Tulis, Tulis

31 1. Laudon and Laudon Emanagement Information Systems: Managing Digital Firm. Eleventh Edition, Prentice Hall (LL) 2. McLeod, Raymod Management Information System, Ninth Edition, Prentice Hall, Penterjemah : Heri Yuliyanto S.Si., M.Kom (MC) 3. O brien, James A, Management Information System, Eighth Edition, McGraw-Hill (OB)

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH : SISTEM INFORMASI BISNIS KODE MATA KULIAH : ANI 303 / 3 (3-0) Disusun Oleh: Peer Group Sistem Informasi Bisnis
