MEDIA WAYANG SOLUSI MEMBUDAYAKAN IPAK UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI SDN LUMBANG II BEST PRACTISE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MEDIA WAYANG SOLUSI MEMBUDAYAKAN IPAK UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI SDN LUMBANG II BEST PRACTISE"

Transkripsi

1 MEDIA WAYANG SOLUSI MEMBUDAYAKAN IPAK UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI SDN LUMBANG II BEST PRACTISE Disajikan Dalam Rangka Pemilihan Kepala Sekolah Prestasi Tingkat Propinsi Jawa Timur Oleh: Melas Hariasih, S.Pd.,M.M. NIP KEPALA SDN LUMBANG II Jalan Raya Sukapura Nomor 105 Lumbang Kecamatan Lumbang Kabupaten Probolinggo i

2 Lembar Pengesahan Best practice dengan judul Media Wayang Solusi Membudayakan IPAK untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di SDN Lumbang disusun oleh Melas Hariasih, S.Pd.,M.M. sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan profesionalisme kepala sekolah dan diajukan sebagai kelengkapan pemilihan kepala sekolah prestasi tingkat Propinsi Jawa Timur Tahun Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kecamatan Lumbang Telah disetujui oleh: Pengawas SD Kecamatan Lumbang Drs. Ali Ngisom NIP Drs. Adi Sriyanto, M.M. NIP ii

3 Saya yang bertanda tangan di bawah ini: PERNYATAAN Nama : Melas Hariasih, S.Pd.,M.M. NIP : Pangkat/Gol : Pembina, IV/a Jabatan: Kepala SDN Lumbang II Kabupaten Probolinggo Menyatakan dengan sebenarnya bahwa karya best practice dengan judul Media Wayang Solusi Membudayakan IPAK untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran di SDN Lumbang II benar-bbenar hasil karya sendiri. Apabila terbukti pernyataan di atas tidak benar, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan dan perundangan yang berlaku. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Lumbang, 25 Mei 2015 Yang Membuat pernyataan Melas Hariasih, S.Pd.,MM NIP iii

4 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan banyak kemudahan sehingga best practice dengan judul Media Wayang Solusi Membudayakan IPAK untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di SDN Lumbang dapat terselesaikan. Tuntutan terhadap peningkatan mutu bukan lagi sebuah trend. Lebih dari itu peningkatan mutu merupakan suatu kewajiban untuk menjadi seorang guru yang profesional. Oleh sebab itu guru harus mampu melakukan inovasi-inovasi demi peningkatan mutu. Best practice yang saya buat ini merupakan kumpulan beberapa karya terbaik sekolah. Namun, buat kami yang paling baik tentunya adalah yang berkenaan langsung dengan peningkatan mutu pembelajaran. Tiada keberhasilan tanpa dukungan. Untuk itu kami menyampaikan terima kasih yang tak terhingga kepada rekan-rekan guru SDN Lumbang II yang sudah mendukung semua program yang kita rencanakan bahkan sampai kepada terselesainya karya ini. Akhirnya, kritik dan sayan yang bersifat konstruktif sangat kami harapkan untuk penyempurnaan. Amin Lumbang, 25 Mei 2015 Kepala SDN Lumbang II Melas Hariasih, S.Pd.,M.M NIP iv

5 ABSTRAK Ketika teman-teman lain sudah terbuai mimpi, justru mata saya sulit terpejam. Bagaimana tidak? Saya sedih dan prihatin. Sekolah yang saya kenal dengan kemegahan bangunan ternyata tidak didukung dengan kemegahan penghuninya. Guru-guru mengajar tanpa diawali dengan perencanaan, anakanak cuek dengan lingkungan. Saya harus bisa memberikan perubahan. Dengan berbekal semangat dan tekat, anak-anak yang saya garap dulu. Saya ingin visi sekolah untuk mewujudkan siswa yang mandiri, berbudi, dan cerdas bisa diwujudkan. Langkah awal, dengan menggiatkan kegiatan ekstrakurikuler. Selain mendidik kemandirian anak, sekolah akan tampak eksis jika sore hari ramai denga kegiatan. Yang saya bidik adalah ekstrakurikuler drumband dan tari. Pilihan ini tentu dengan alasan. Pertama drumband belum pernah ada di Lumbang. Kedua, ekstra tari bisa saya latih sendiri. Waktu 3 bulan cukup sebagai bukti bahwa Lumbang II patut sebagai pilihan. Kami bisa tampilkan anak-anak dalam pelepasan siswa kelas VI tahun pelajaran 2011/2012. Program ekstrakurikuler terus kita galakkan. Selanjutnya, saya harus bisa memberikan perubahan terhadap guru. Dengan kata-kata rupanya sulit. Saya harus menjadi contoh guru yang baik. Membludaknya siswa baru membuat saya harus pegang kelas. Dengan demikian bagaimana seorang guru professional berbuat, saya kerjakan. Merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi merupakan sebuah kewajiban. Saya galakkan kegiatan KKG mini. Program supervise saya buat, saya laksanakan, dan saya tindaklanjuti. Saya ajak teman-teman berbuat. Kalau ada yang membelot, bukan saya yang menghukum. Namun, secara moral mereka akan terhukum oleh lingkungan. Perjuangan tidak sia-sia. Setiap tahun ada peningkatan hasil khususnya tampak pada hasil US kelas VI khususnya, dan kejuaraan lomba akademik. Perjuangan tidak pernah berhenti. Berbagai inovasi dilakukan. Untuk memacu semangat guru, saya tulis sebuah PTS dan PTK. Berbagai event kita ikuti baik lokal maupun tingkat kabupaten. Kejuaraan sering kita dapat. Yang paling bergengsi adalah lomba pembelajaran antikorupsi (IPAK) tingkat kabupaten. Berkat semangat, kerja keras, dan kekompakan semua warga sekolah (guru, siswa, staff, wali murid), SDN Lumbang II mendapatkan juara dalam kategori pembelajaran. Inilah yang terbaik menurut saya yang bisa saya lakukan. v

6 DAFTAR ISI halaman Halaman Judul i Lembar Pengesahan ii Lembar Pernyataan iii Kata Pengantar iv Abstrak v Daftar Isi vi Daftar Gambar vii Daftar Lampiran viii BAB I Pendahuluan... 1 A. Latar Belakang 1 B. Tujuan... 3 C. Rumusan Masalah.. 3 D. Manfaat.. 3 BAB II Landasan Teori.. 5 A. Media Wayang 5 B. Pembudayaan IPAK 5 C. Implementasi Pendidikan Antikorupsi di Lembaga 6 BAB III Perjuangan Mendapatkan IPAK 17 A. Konsep Awal. 17 B. Strategi Pembudayaan IPAK di SDN Lumbang II. 19 C. Penggunaan dalam Pembelajaran 19 D. Peningkatan Proses dan Hasil Belajar Peserta Didik 19 BAB IV Penutup... A. Kesimpulan 20 B. Saran DAFTAR PUSTAKA 21 vi

7 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Arak-arakan Drumband Acara Wisuda 7 Gambar 2.2 Suasana Wisuda 8 Gambar 2.3 Suasana Pertemuan Wali Murid 9 Gambar 2.4 Halaman Sekolah berpaving dan tidak 9 Gambar 2.5 Pekerjaan Pemagaran Halaman Belakang 10 Gambar 2.6 Kegiatan Senam 10 Gambar 2.7 Penerimaan Hadiah Adiwiyata 11 Gambar 2.8 Penilaian Sekolah Sehat 12 Gambar 2.9 Pajangan Sebelum Tindakan 13 Gambar 2.10 Pajangan Sesudah Tindakan 13 Gambar 2.11 Boneka Wayang 14 Gambar 2.12 Panggung Boneka 14 Gambar 2.13 Posisi Guru 15 Gambar 2.14 Cover Bulada 15 Gambar 2.15 Foto Bersama Pemenang 16 Gambar 3.1 Suasana Training 17 Gambar 3.2 Wawancara dengan SD Lateng Banyuwangi 18 Gambar 3.3 Penerimaan Hadiah IPAK 18 vii

8 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Format penilaian dengan media wayang Hasil analisis data guru Rangkuman penilaian awal tahun Rangkuman penilaian akhir tahun viii

Best practice by Melas Hariasih 1

Best practice by Melas Hariasih 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Berangkat dari sebuah keprihatinan, sebuah rasa yang memberontak tatkala guru yang bersertifikasi, guru yang seharusnya mendapat sebutan profesional justru memberi contoh
