BAB 2 DATA DAN ANALISA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 2 DATA DAN ANALISA"

Transkripsi

1 BAB 2 DATA DAN ANALISA 2.1 Sumber Data Data dan informasi yang digunakan untuk mendukung proses Tugas Akhir ini di peroleh dari berbagai sumber, yaitu: 1. Wawancara dan survey kepada Dr.dr.Raditya wratsangka, Sp.OG(K) 2. Survey terhadap masyarakat 3. Data dari internet, khususnya CDC ( The Centers for Disease Control and Prevention, departemen kesehatan di USA ). 2.2 Data Proyek Berikut data proyek yang didapatkan dari berbagai sumber yang telah di rangkum Toksoplasmosis Toksoplasmosis adalah penyakit parasit yang disebabkan oleh protozoa (hewan bersel 1) Toksoplama gondii. Parasit ini dapat menginfeksi hewan berdarah panas, termasuk manusia, tetapi tuan rumah utama protozoa Toksoplasma adalah kucing. Toksoplasma gondii termasuk spesies dari kelas sporozoa,dan pertama kali ditemukan pada binatang pengerat di Afrika Utara ( Tunisia ) oleh Nicolle dan Manceaux pada tahun Cara Penularan Makan daging yang terkontaminasi (terutama daging babi, domba, sapi, dan daging rusa) secara mentah/kurang matang. Meminum air yang tercemar dengan Toksoplasma gondii. Tidak sengaja menelan parasit melalui kontak dengan feces kucing yang mengandung toksoplasma. Hal ini dapat terjadi dengan cara : 3

2 4 membersihkan kotak sampah kucing ketika kucing telah mengeluarkan toksoplasma pada kotorannya. menyentuh atau menelan sesuatu yang telah kontak langsung dengan kotoran kucing yang mengandung toksoplasma. Tidak sengaja menelan tanah yang terkontaminasi ( misalnya, tidak mencuci tangan setelah berkebun atau makan buah atau sayuran yang belum dicuci dari taman ). Penularan dari ibu ke bayi Menerima transplantasi organ yang terinfeksi atau darah yang terinfeksi melalui transfusi, meskipun hal ini jarang terjadi. Meminum air susu domba dan sapi yang tidak di pasteurisasi Gejala Beberapa orang yang terinfeksi toksoplasmosis mungkin merasa seolah-olah mereka hanya terkena "flu" dengan kelenjar getah bening yang bengkak atau nyeri otot dan nyeri yang berlangsung selama satu bulan atau lebih. Toksoplasmosis berat, menyebabkan kerusakan pada otak, mata, atau organ lain. Toksoplasmosis berat lebih sering terjadi pada individu yang memiliki sistem kekebalan tubuh lemah ( bayi dan pengidap AIDS ), meskipun kadang-kadang orang-orang dengan sistem kekebalan tubuh yang sehat dapat mengalami kerusakan mata dari toksoplasmosis Pencegahan Toksoplasmosis Masak daging hingga matang. Mengupas atau mencuci buah dan sayuran sebelum dimakan. Mencuci semua peralatan makan setelah digunakan Mencuci tangan sebelum makan. Pakailah sarung tangan saat berkebun, dan cuci bersih tangan setelahnya.

3 5 Jika anda mempunyai kucing, yang harus anda lakukan adalah Pastikan kotak kotoran kucing dibersihkan setiap hari. Parasit Toksoplasma tidak akan menular sampai 1-5 hari setelah keluar dalam feces kucing. Cuci tangan setelah membersihkan feces kucing. Jangan biarkan kucing anda makan makanan mentah, atau hewan liar seperti tikus. Jika anda sedang hamil, sebisa mungkin jangan membersihkan feces kucing, anda bisa meminta anggota keluarga lainnya. Jika terpaksa, gunakan sarung tangan sekali pakai saat membersihkan dan cuci bersih tangan anda Pengobatan Toksoplasmosis Bagi orang dengan sistem kekebalan tubuh yang baik, tidak diperlukan pengobatan khusus. Namun bagi ibu hamil, jika merasa mungkin terinfeksi Toksoplasmosis, maka sebaiknya melakukan tes TORCH. TORCH merupakan singkatan dari Toxoplasma gondii (toxo), Rubella, Cyto Megalo Virus (CMV), Herpes Simplex Virus (HSV). Jika memang setelah tes anda dinyatakan terinfeksi Toksoplasmosis, sebaiknya diskusikan dengan dokter kandungan. Toksoplasmosis pada wanita hamil, bayi baru lahir, dan bayi dapat diobati, meskipun parasit tersebut tidak dihilangkan sepenuhnya. Parasit tetap berada dalam sel jaringan dalam fase kurang aktif, lokasi Toksoplasmosis membuat sulit bagi obat untuk sepenuhnya menghilangkan Toksoplasmosis. 2.3 Wawancara Wawancara dilakukan pada Dr.dr.Raditya wratsangka, Sp.OG(K)

4 6 1. Bagaimana cara penularan toksoplasmosis ke manusia? Toksoplasmosis terjadi akibat salah satu atau ketiga stadia Toksoplasmosis masuk kedalam tubuh manusia, yaitu kista dalam jaringan, takizoit ataupun bradizoit. Sebagian besar penularan Toksoplasma pada manusia terjadi akibat makanan yang dimasak kurang matang atau mentah. (terutama daging sapi, domba, dan sebagian kecil daging babi ) Tercemarnya air minum oleh kotoran hewan yang mengandung oosit toksoplasma. Sayuran yang tercemar kotoran hewan 2. Bisakah pria menularkan toksoplasmosis ke pasangannya melalui hubungan intim, dan sebaliknya? Penularan manusia ke manusia hanya terjadi pada kehamilan (ibu ke janin). Makin tua usia kehamilan pada saat infeksi, makin tinggi insidens (Insiden adalah jumlah kasus penyakit dimulai, atau kematian terjadi, selama suatu periode tertentu pada populasi tertentu. ) toksoplasmosis kongenital. Hingga saat ini belum ada laporan mengenai penularan melalui air susu ibu. Sedangkan dari air susu domba dan sapi yang tidak di pasteurisasi dapat menularkan toksoplasma., karena toksoplasma dapat bertahan hingga 50 hari dalam darah sitrat pada suhu 4 derajat celcius. 3. Apa akibat dari penyakit toksoplasmosis? 4. Apakah Toksoplasmosis dapat menyebabkan kemandulan bagi pria maupun wanita? 5. Apakah toksoplasmosis hanya berbahaya bagi si ibu dan bayi, atau hanya si bayi? Jawaban untuk pertanyaan no 3, 4 dan 5

5 7 Wanita hamil yang mengalami infeksi toksoplasma pada umumnya tidak menunjukkan gejala yang khas; sebagian kecil menunjukkan gejala menyerupai infeksi mononukleosis, flu seperti syndrome, ataupun pembesaran kelenjar getah bening leher unilateral. Sedangkan janin yang terinfeksi dapat tanpa gejala sama sekali, atau dijumpai tanda-tanda hydrocephalus, hyperechoic bowel, pertumbuhan janin terhambat. Pada neonatus dapat tanpa gejala dan tanda, atau dengan tanda-tanda ikterus, juling (strabismus), tulia, anemia, kalsifikasi di otak, hidrosefalus, ensefalitis, pneumonitis, epilepsi, retardasi mental, trombositopenia, hipotermia, dan diare, maupun beberapa kondisi non spesifik. Kondisi-kondisi di atas sebenarnya sulit dibedakan dengan keadaan yang ditimbulkan oleh sifilis, rubella, cytomegalovirus maupun herpes simpleks. 6. Dapatkah toksoplasmosis disembuhkan? 7. Apa yang harus dilakukan jika kita terbukti positif terkena toksoplasmosis? Pengobatan toksoplasmosis pada kehamilan ditujukan untuk mengurangi risiko cacat pada janin. Penggunaan obat harus dilakukan segera setelah diagnosis toksoplasmosis ditegakkan, terutama pada awal kehamilan.

6 8 2.4 Survey Gambar 2.1 Survey1

7 Gambar 2.2 Survey2 9

8 10 Gambar 2.3 Survey3 Gambar 2.4 Survey4

9 Gambar 2.5 Survey5 11

10 12 Gambar 2.6 Survey6 2.5 Data Penyelenggara Prodia

11 13 Gambar 2.7 Logo Prodia Sejak awal laboratorium klinik Prodia berdiri pada tanggal 7 Mei 1973 di Solo, Drs. Andi Wijaya, PhD. Prodia Lab adalah pelopor penyedia jasa pemeriksaan laboratorium dan medical check up. Jaringannya kini sudah tersebar di beberapa kota. Kini Prodia telah memiliki 112 cabang yang tersebar di Indonesia Yayasan Kesehatan Perempuan Gambar 2.8 Logo YKP Yayasan Kesehatan Perempuan (YKP) adalah lembaga sosial/nir-laba didirikan pada tanggal 19 Juni 2001 di Jakarta oleh para aktivis yang peduli terhadap kondisi kesehatan reproduksi perempuan di Indonesia dengan cara merespon langsung berbagai isu sekitar kesehatan reproduksi dan hak-hak sesksualitas perempuan yang saat ini dianggap kontroversial. 2.6 Target audience Terutama Perempuan yang ingin merencanakan kehamilan pertama / merencanakan pernikahan Demografis Jenis Kelamin : Perempuan

12 14 Usia Geografis 2.1 Faktor Pendukung Perekonomian : b, b+ : 20 tahun sampai 30 tahun Seluruh Indonesia, terutama di daerah perkotaan. Belum adanya kampanye yang membahas tentang toksoplasmosis Banyak masyarakat yang belum mengetahui apa sebenarnya toksoplasmosis dan bagaimana mencegah serta penyebarannya, sehingga membuka peluang sebagai kampanye tokso pertama. 2.8 Faktor Penghambat Banyaknya kampanye tentang tema lain yang juga menarik. Beredarnya rumor bahwa penyebaran Toksoplasmosis melalui bulu kucing, sehingga menyebabkan pencegahan yang salah.

BAB II VIRUS TOKSO Definisi Virus Tokso

BAB II VIRUS TOKSO Definisi Virus Tokso BAB II VIRUS TOKSO 2.1. Definisi Virus Tokso Tokso adalah kependekan dari toksoplasmosis, istilah medis untuk penyakit ini. Toksoplasmosis gondii atau yang lebih sering disebut dengan tokso adalah suatu
