Masyarakat Ekonomi Asean (Asean Economy Community)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Masyarakat Ekonomi Asean (Asean Economy Community)"

Transkripsi

1 Ketidakpastian dalam segala hal, biasanya akan menimbulkan kejolak yang akan mempengaruhi sendi-sendi kehidupan. Salah satunya adalah disektor ekonomi. Dibidang inilah kekuatan sebuah negara akan diperhitungkan. Pemimpin-pemimpin negara di dunia menyadari akan hal ini sehingga mereka beramai-ramai mencoba menyatukan persepsi untuk memajukan perekonomian dalam satu kawasan. Seperti Masyarakat Ekonomi Eropa dan terakhir Masyarakat Ekonomi Asean (Asean Economy Community). Jatuhnya harga minyak dan komuditas lainnya, serta melambatnya ekonomi dunia ditambah lagi suhu politik di sebuah negara. merupakan tanda menurunnya pertumbuhan ekonomi dan krisis finansial yang mulai buruk. Oleh sebab itu peranan pemerintah, masyarakat serta pebisnis bisa sedikit membantu untuk keluar dari krisis yang berkepanjangan. Untuk itu pihak pemerintah dengan cepat mengambil langkah demi menjamin kehidupan ekonomi masyarakatnya. Berdirinya Masyarakat Ekonomi Asean adalah bagian dari kerja keras pemerintah dengan tujuan, ingin mengangkat nilai hidup warga masyarakat Asean yang jumlahnya 620 juta jiwa. Masyarakat Ekonomi Asean atau yang biasa disingkat MEA bisa diartikan sebagai bentuk 1 / 5

2 intergrasi ekonomi ASEAN yang artinya semua negara-negara yang berada dikawasan Asia Tenggara (ASEAN) menerapkan sistim perdagangan bebas. Indonesia dan 9 negara ASEAN lainnya telah menyepakati perjanjian Masyarakat Ekonomi Asean (Asean Economy Communty). Kurang lebih dua dekade yang lalu, tepatnya Desember 1997 ketika KTT ASEAN di Kota Kuala Lumpur, Malaysia disepakati adanya ASEAN Vision 2020 yang initinya menitikberatkan pada pembentukan kawasan ASEAN yang stabil, makmur dan kompettitif dengan pertumbuhan ekonomi yang adil dan merata serta dapat mengurangi kemiskinan dan kesenjangan sosial. Pentingnya Mayarakat Ekonomi ASEAN Pentingnya MEA tidak terlepas dari dampak positif dan manfaat dari diberlakukan perdagangan bebas di wialayah regional Asia Tenggara. Mungkin saat ini dampak positif belum begitu terasa Karen MEA Baru saja diberlakukan yaitu pada tahun Namun diharapkan manfaat besarnya akan terasa ditahun-tahun selanjutnya. Misalkan pertama, MEA akan mendorong investasi dari luar masuk kedalam negeri yang akan menciptakan multiplier effect dalam berbagai sektor, khsususnya dalam bisdang ekonomi. Kedua, Kondisi pasar yang satu (pasar tunggal) membuat kemudahan dalam hal pembentukan joint venture (kerjasama) antara perusahaan-perusahaan di wilayah ASEAN sehingga akses terhadap bahan produksi semakin mudah. Ketiga, Pasar Asia Teggara merupakan pasar besar yang begitu potensial dan juga menjajnjikan dengan luas wilayah sekitar 4,5 juta kilometer persegi dan jumlah penduduk mencapai 620 juta jiwa. Keempat, MEA memeberikan peluang kepada negara-negara anggota ASEAN dalam hal meningkatkan 2 / 5

3 kecepatan perpindahan sumber daya manusia dan modal yang merupakan dua factor produksi yang sangat penting. Kelima, Khusus untuk bidang teknologi, diberlakukannnya MEA ini menciptakan adanya transfer teknlogi dari negara-negara maju kenegara-negara berkembang yang ada di wilayah Asia Tenggara. Spirit TDR One Team Menghadapi MEA Spirit TDR One Team, siap menghadapi MEA 2016 yang sudah berlangsung sejak tanggal 01 Januari 2016 lalu. Dengan semangat kebersamaan, dipastikan seluruh anggota TDR One Team tidak ragu lagi menghadapinya. Tanpa terkecuali, pengetahuan dan akses untuk mendapatkan informasi tentang perkembangan produk-produk TDR High Performance diperol eh dari tim ahli TDR One Team. Seluruh kegiatan yang mengarah kepada peningkatan mutu pelayanan terhadap calon-calon kunsumen terus ditingkatkan. Sistim pelayanan tahun-tahun sebelumnya yakni ofline (pelayanan toko) ditingkatkan seiring kebutuhan zaman yang terus berkembang, yakni sistim online. Hal ini dilakukan mengingat konsumen-konsumen pengguna produk TDR One Team tersebar bukan hanya di Indonesia, namun diluar negeri seperti Asia dan Eropa. Kita harus bisa mengambil kesempatan dalam era perdagangan bebas antar negara-negar dikawasan ini, kalau tidak, kita akan ketinggalan. Untuk itu, pada tanggal 31 Desember 2015, satu hari sebelum dimulainya babak baru Era Pergangan Bebas, TDR One Team menyelenggarakan sebuah even bertajuk WE ARE ONE. Sepuluh negara yang tergabung dalam ASEAN menyatuh dalam satu pasar global. Perdagangan dan ekonomi akan bebas aktif dalam berbagai sektor. Dalam even tersebut, pihak TDR One Team membuka kesempatan 3 / 5

4 sekaligus mengajak para komunitas untuk bergabung didalam One Team Store.com sebagai agen. Sitim penjualan online tersebut tujuannya untuk meningkatkan semangat kewirausahan dikalangan komunitas motor menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean Produk-produk lokal hasil karya dari UKM akan diangkat menembus pasar global, ungkap Teddy Hartono CEO TDR One Team saat memberikan sambutan. Departemen Perdagangan RI turut diundang sebab mereka punya kepentingan didalam mengawasi serta memberikan informasi tentang peluang-peluang yang akan dimanfaatkan oleh pengusaha-pengusah Indonesia. Dalam prospek Industri komponen otomotif, Indonesia mempunyai peluang yang sangat besar untuk dapat dikenmbangkan dan ditingkatkan. Dalam hal ini kami mendorong para pelaku disektor ini untuk terus meningkatkan kualitas produknya dan dapat diintegrasikan dalam schema regional value change di kawasan ASIA maupun diluar. Sekaligus mendorong ekspor Indonesia ke mancanegara. Saya berharap inovasi dan kreatifitas yang telah diusung TDR Industries ini dapat menjadi motivasi bagi pelaku usah lainnya di Indonesia untuk lebih inovatif, kraetif dalam memantapkan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi. Pelaku usaha nasional harus lebih peka terhadap perkembangan dinamikan teknologi dan dapat dimanfaatkan dan dapat meningkatkan ekspansi usahnya. Akhir kata saya sangat mengapresiasi upaya yang dilakukan TDR dalam mengambil peluang bagus dan bernamfaat ini dan kami sangat mendukung upaya-upaya serupa untuk terus ditingkatkan. Selamat kepada TDR yang telah melakukan terobosan bagi perdagangan antar Asean. Salam sukses, kata Bachrul Chairi Direktur Kerja Sama Perdagangan Internasional Departemen Perdagangan RI, saat menyampaikan sambutan dalam rangka medukung TDR mengahadapi Era Perdagangan Bebas MEA di TDR Technology Center Cakung Jakarta Timur. TDR One Team Menggandeng Pelaku Usaha Kecil Menengah (baca di m ) 4 / 5

5 WE ARE ONE One Community One Asean One Team 5 / 5

TANTANGAN PUSTAKAWAN INDONESIA MENGHADAPI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN. Sri Suharmini Wahyuningsih 1 Abstrak

TANTANGAN PUSTAKAWAN INDONESIA MENGHADAPI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN. Sri Suharmini Wahyuningsih 1 Abstrak TANTANGAN PUSTAKAWAN INDONESIA MENGHADAPI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN Sri Suharmini Wahyuningsih 1 minuk@ut.ac.id Abstrak Kesepakatan pemimpin ASEAN dalam memajukan masyarakat agar dapat mengembangan perekonomian
