BAB III METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 30 BAB III METODE PENELITIAN A. Pengertian Metode Penelitian Secara umum, penelitian diartikan sebagai suatu proses pengumpulan dan analisis data yang dilakukan secara sistematis dan logis untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu. Pengumpulan dan analisis data menggunakan metode-metode ilmiah, baik yang bersifat kuantitatif ataupun kualitatif, eksperimental atau noneksperimental, interaktif atau noninteraktif. Metode penelitian adakalanya disebut juga dengan metodologi penelitian, dalam makna yang lebih luas berarti desain atau rancangan penelitian. Rancangan ini berisi rumusan tentang obyek atau subyek yang akan diteliti, teknik-teknik pengumpulan data, prosedur pengumpulan data, dan analisis data yang berkenaan dengan fokus masalah tertentu. B. Macam-macam macam Metode Penelitian elitian McMillan dan Schumacher (2001) membagi penelitian menjadi dua, yaitu metode penelitian dengan pendekatan kuantitatif dan metode penelitian dengan metode pendekatan kualitatif. Penelitian kuantitatif didasari oleh filsafat positivisme yang menekankan fenomena-fenomena obyektif dan dikaji secara

2 31 kuantitatif. Maksimalisasi obyektifitas desain penelitian ini dilakukan dengan menggunakan angka-angka, pengolahan statistik, struktur, dan percobaan terkontrol. Ada beberapa metode penelitian yang dapat dimasukkan ke dalam penelitian kuantitatif, di antaranya metode deskriptif, survai, komparatif, korelasional, penelitian tindakan, dan lain-lain. Penelitian kualitatif adalah suatu penelitian yang ditujukan untuk mendeskripsikan dan menganalisis fenomena, peristiwa, aktifitas social, sikap, kepercayaan, persepsi, pemikiran orang secara individual maupun kelompok. Penelitian kualitatif bersifat induktif. Penelitian kualitatif dibagi menjadi dua macam, yaitu Metode Kualitatif Interaktif dan Metode Kualitatif Non-interaktif. Metode Interaktif merupakan studi yang mendalam mengguakan teknik pengumpulan data langsung dari orang dalam lingkungan alamiahnya. Metode non interaktif disebut juga penelitian analitis, mengadakan pengkajian berdasarkan analisais dokumen. Peneliti menghimpun, mengidentifikasi, menganalisis, dan mengadakan sintesis data, untuk kemudian memberikan interpretasi terhadap konsep, kebijakan, peristiwa yang secara langsung ataupun tidak langsung dapat diamati.

3 32 C. Metode Penelitian yang Digunakan Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-kontrastif, yaitu metode yang digunakan untuk membandingkan 2 ( dua ) atau lebih fenomena bahasa dan mengkontraskan antara keduanya. Dalam penelitian ini lebih ditekankan pada penggunaan istilah metode kontrastif, karena penelitian ini bermaksud mengkontraskan antara salah satu unsur bahasa Jepang dan unsur bahasa Sunda, di mana kedua bahasa tersebut termasuk bahasa yang tidak serumpun. Adapun data penelitian dianalisis melalui analisis dokumen dan analisis kontrastif. Sedangkan prosedur analisis kontrastif ini melalui beberapa tahap, yaitu 1) deskripsi, 2) seleksi, yaitu memilih bahan yang akan dikontraskan tentang struktur kalimat bahasa. D. Instrumen dan Sumber Data Penelitian Dalam penelitian kali ini digunakan instrument penelitian yang berupa dokumen-dokumen tertulis seperti buku pelajaran, novel, dan hasil penelitian orang lain yang terdahulu. Adapun sumber data penelitian yang digunakan adalah sebagai berikut : 1. Sumber data bahasa Jepang di antaranya : a. Jurnal Fokus pendidikan bahasa asing.

4 33 b. Kiso Nihongo II c. Komik Meitantei Conan d. Minna no Nihongo II e. Novel Chiisai Toki kara Kangaetekita Koto 2. Sumber data bahasa Sunda di antaranya : a. Diatesis Pasif Bahasa Sunda b. Gapura Basa 1a dan 3a c. Novel Baruang Ka Nu Ngarora d. Novel Ucang-ucang Angge dan beberapa contoh kalimat buatan sendiri ( sakurei ). E. Langkah-langkah Penelitian Langkah-langkah penelitian yang akan dilakukan adalah sebagai berikut : 1. Memahami pengertian dan prosedur yang benar mengenai analisis kontrastif ( dalam hal ini perbandingan antara dua bahasa ) dengan cara membaca dokumen-dokumen mengenai teori analisis kontrastif dan skripsi/tesis/laporan penelitian terdahulu yang menggunakan metode tersebut. 2. Mengumpulkan data mengenai teori-teori kalimat pasif bahasa Jepang. Pengumpulan data ini dilakukan terhadap dokumendokumen yang berisi tentang pengertian, jenis-jenis, cara pembentukan, serta fungsinya. Data ini diambil dari dokumen

5 34 yang berupa buku, jurnal, hasil penelitian, dan sebagainya. Teori-teori yang sudah didapat ini ditulis dalam Bab II Tinjauan Pustaka. 3. Setelah mengumpulkan teori-teori yang diperlukan, langkah selanjutnya adalah pengumpulan data berupa contoh-contoh kalimat. Kalimat-kalimat ini diambil dari buku pelajaran, novel, komik, dan bahan lainnya yang menunjang. Kalimat-kalimat ini diperlukan sebagai data perbandingan dengan kalimat pasif bahasa Sunda. 4. Setelah mengumpulkan sebanyak-banyaknya data kalimat, data-data tersebut dikelompokkan ke dalam setiap jenis kalimat pasif bahasa Jepang. 5. Mengumpulkan data mengenai teori-teori kalimat pasif bahasa Sunda. Pengumpulan data ini dilakukan terhadap dokumendokumen yang berisi tentang pengertian, jenis-jenis, cara pembentukan, serta fungsinya. Data ini diambil dari dokumen yang berupa buku, jurnal, hasil penelitian, dan sebagainya. Teori-teori yang sudah didapat ini ditulis dalam Bab II Tinjauan Pustaka. 6. Setelah mengumpulkan teori-teori yang diperlukan, langkah selanjutnya adalah pengumpulan data berupa contoh-contoh

6 35 kalimat. Kalimat-kalimat ini diambil dari buku pelajaran, novel, komik, dan bahan lainnya yang menunjang. 7. Setelah mengumpulkan sebanyak-banyaknya data kalimat, data-data tersebut dikelompokkan ke dalam setiap jenis kalimat pasif bahasa Sunda. 8. Jika pengumpulan data teori dan contoh-contoh kalimat sudah dilaksanakan, maka langkah berikutnya adalah mengkaji setiap jenis kalimat pasif bahasa Jepang dan bahasa Sunda. 9. Langkah berikutnya adalah menerjemahkan kalimat pasif bahasa Jepang ke dalam bahasa Sunda secara kata per kata. Setelah didapat arti harfiahnya, kemudian kalimat tersebut diterjemahkan secara keseluruhan. Selain itu dikaji pula tentang struktur kalimat, makna dalam dan makna luarnya. Setelah mengetahui terjemahannya dalam bahasa Sunda, lakukan hal yang sama seperti kalimat dalam bahasa Jepangnya, yaitu mengkaji makna kalimat, struktur, dan termasuk ke dalam jenis kalimat pasif yang mana. Apakah sama ataukah berbeda. 10. Setelah melakukan pengkajian terhadap semua data kalimat, maka dilakukan penarikan kesimpulan. Kesimpulan ini berisi padanan jenis setiap kalimat pasif bahasa Jepang dalam bahasa

7 36 Sunda sesuai dengan hasil pengkajian yang dilakukan sebelumnya. 11. Menganalisis kekurangan-kekurangan yang terjadi pada saat penelitian dilakukan agar menjadi pertimbangan bagi penelitian-penelitian sejenis yang akan dilakukan selanjutnya.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan persamaan atau perbedaan antara diatesis

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan persamaan atau perbedaan antara diatesis BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Metode Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan persamaan atau perbedaan antara diatesis pasif bahasa Jepang dan bahasa Indonesia. Oleh karena itu, metode yang
