BAB IV PENGOLAHAN DATA dan ANALISIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV PENGOLAHAN DATA dan ANALISIS"

Transkripsi

1 BAB IV PENGOLAHAN DATA dan ANALISIS 4.1 PENGOLAHAN DATA Kedalaman Muka Airtah Kedalaman muka airtah didapat dengan mengukur jarak minimum muka airtah terhadap permukaan. Menurut metoda DRASTIC kedalaman muka airtah memiliki bobot 5. Pengukuran dilakukan terhadap 6 sumur penduduk dan dikombisikan dengan data sekunder dari pengukuran yang telah dilakukan sebelumnya. Tiga diantaranya merupakan sumur bor. Berdasarkan hasil pengukuran dapat diketahui interval kedalaman muka airtah di daerah penelitian berkisar antara 3 m sampai >30 m. Namun distribusi kedalaman yang paling besar adalah > 30 m. Distribusi kedalaman muka airtah dapat dilihat pada Peta Kedalaman Muka Airtah. Dari hasil pengukuran di lapangan, maka kedalaman muka airtah di daerah penelitian dibagi menjadi beberapa interval sebagai berikut: Tabel 4.1 Interval dan Nilai Kedalaman Muka Airtah Interval Bobot Nilai Bobot x Nilai Daerah Penelitian (m) Kelurahan Dago Sebagian kecil Kelurahan Ciumbuleuit Sebagian Desa Pagerwangi 72

2 dan Kelurahan Ciumbuleuit Sebagian Desa Pagerwangi > Desa Mekarwangi, Sebagian Kelurahan Ciumbuleuit, Ciburial Recharge (Curah Hujan) Data curah hujan digukan sebagai pengganti nilai recharge. Semakin banyak air yang ada di permukaan maka infiltrasi akan menjadi semakin besar. Sebaliknya semakin sedikit air hujan yang jatuh ke permukaan maka infiltrasi akan semakin kecil. Oleh kare itu banyaknya volume air hujan yang jatuh ke permukaan sangat berpengaruh terhadap tingkat infiltrasi. Tingkat curah hujan yang tidak merata di tiap daerah menyebabkan diperlukan adanya pembagian zo berdasarkan jumlah curah hujan. Pada daerah penelitian stasiun hujan yang berpengaruh hanya satu yaitu Stasiun Dago. Hasil dari data yang diambil dari Badan Meteorologi dan Geofisika adalah curah hujan di daerah penelitian berada pada interval mm/tahun. Menurut metoda DRASTIC recharge memiliki bobot 4. Dari data yang diambil dari Badan Meteorologi dan Geofisika, maka recharge di daerah penelitian dapat dibagi menjadi interval sebagai berikut: Tabel 4.2 Interval dan Nilai Recharge Interval Bobot Nilai Bobot x Daerah Penelitian (mm) Nilai Tidak ada Seluruh daerah penelitian Tidak ada Tidak ada 73

3 > Tidak ada Media Akuifer Media akuifer akan sangat berpengaruh terhadap penyimpan dan pergerakan air yang ada di dalamnya. Sifat litologi batuan yang terdiri dari jenis batuan, ukuran butir serta ruang antar butir akan sangat berperuh terhadap penyimpan dan pergerakan air. Dalam penelitian ini akuifer yang dilihat adalah akuifer bebas yang dibatasi oleh muka airtah dan lapisan impermeabel. Untuk media akuifer, dilakukan penyesuaian nilai kare materi akuifer di daerah penelitian tidak seluruhnya ada di dalam kualifikasi. Dari hasil penelitian, ada 3 jenis media akuifer yaitu: pasir geluhan, pasir dan geluh pasiran. Menurut metoda DRASTIC media akuifer memiliki bobot 3. Tabel 4.3 Jenis dan Nilai Media Akuifer Media Akuifer Bobot Nilai Bobot x Daerah Penelitian Nilai Loamy Sand Kelurahan Dago, Dago Pakar Sandy Loam Sebagian kecil Keluarahan Ciumbuleuit, sebagian Desa Mekarwangi dan Desa Pagerwangi Pasir Sebagian Desa Mekarwangi dan Desa 74

4 Pagerwangi Tah Penutup Tah penutup adalah lapisan tah bagian atas yang akan mempengaruhi masuknya air hujan atau air permukaan ke dalam lapisan muka airtah. Kecepatan air baik air hujan maupun air permukaan untuk masuk ke dalam tah (infiltrasi) bergantung kepada jenis tah dima setiap jenis tah memiliki ruang antar butir yang berbeda. Semakin besar ruang antar butir maka proses infiltrasi akan semakin cepat. Sebaliknya, semakin kecil ruang antar butir maka proses infiltrasi akan semakin lambat. Seperti halnya media akuifer, nilai untuk jenis tah penutup dilakukan modifikasi kare tidak semua jenis tah penutup ada dalam parameter. Dari hasil pengujian sampel yang diambil dari daerah penelitian, tah penutup dibagi menjadi beberapa jenis sebagai berikut: Tabel 4.4 Jenis dan Nilai Tah Penutup Jenis tekstur Bobot Nilai Bobot x Nilai Daerah Penelitian tah Pasir Sebagian Desa Mekarwangi dan Desa Pagerwangi Loamy Sand Kelurahan Dago, Dago Pakar 75

5 Sandy Loam Sebagian kecil Keluarahan Ciumbuleuit, sebagian Desa Mekarwangi dan Desa Pagerwangi Kemiringan Tah Kemiringan tah berhubungan dengan topografi di suatu daerah, semakin besar kemiringan tah (curam) akan menyebabkan nilai run off yang semakin besar, hal ini menyebabkan infiltrasi akan semakin kecil. Sebaliknya, semakin landai suatu topografi maka semakin kecil nilai run off dan infiltrasi akan semakin besar. Pada daerah penelitian kemiringan lereng hanya dibagi atas dua interval. Menurut metoda DRASTIC kemiringan tah memiliki bobot 1. Pembagian nilai kemiringan tah dapat dilihat pada Peta Interval dan Nilai Kemiringan Tah. Dari peta topografi daerah penelitian, kemiringan tah dibagi menjadi beberapa interval sebagai berikut: Tabel 4.5 Interval dan Nilai Kemiringan Tah Interval Bobot Nilai Bobot x Nilai Daerah Penelitian (%) Tidak ada Tidak ada Sebagian daerah Pakar Tidak ada > Hampir seluruh daerah penelitian kecuali sebagian daerah Pakar 76

6 4.1.6 Media Tak Jenuh Jenis media zo tak jenuh merupakan jenis litologi yang tidak jenuh air. Media ini terletak dibawah lapisan tah permukaan dan di atas muka airtah. Jenis media zo tak jenuh akan berpengaruh terhadap pergerakan air dari permukaan menuju muka airtah, dima kecepatan masuknya air akan sangat dipengaruhi oleh ukuran butir dari tah atau batuan yang ada pada daerah tersebut. Menurut metoda DRASTIC media zo tak jenuh memiliki bobot 5. Berdasarkan sampel yang diambil di lapangan, media zo tak jenuh di daerah penelitian dapat dibagi menjadi beberapa jenis sebagai berikut: Tabel 4.6 Jenis dan Nilai Media Tak Jenuh Jenis Media Tak Bobot Nilai Bobot x Nilai Daerah penelitian Jenuh Pasir Sebagian Desa Mekarwangi dan Desa Pagerwangi Loamy Sand Kelurahan Dago, Dago Pakar Sandy Loam Sebagian kecil Keluarahan 77

7 Ciumbuleuit, sebagian Desa Mekarwangi dan Desa Pagerwangi Konduktivitas Hidraulik Konduktivitas hidraulik adalah kemampuan batuan atau tah untuk meluluskan air melalui rongga antar butir batuan atau tah tanpa mengubah sifat fisik airnya. Besarnya nilai konduktivitas hidraulik dipengaruhi oleh karakter batuan atau tah tersebut yaitu kesarangan, ukuran butir, susun butir, bentuk butir dan distribusi serta sifat cairan yang melaluinya. Menurut metoda DRASTIC konduktivitas hidraulik memiliki bobot 3. Dari hasil pengujian sampel yang diambil dari daerah penelitian, konduktivitas hidraulik dibagi menjadi beberapa interval sebagai berikut: Tabel 4.7 Interval dan Nilai Konduktivitas Hidraulik Interval Bobot Nilai Bobot x Nilai Daerah Penelitian Konduktivitas Hidraulik 0 0, Seluruh daerah penelitian 0,86 2, Tidak ada 2,59 6, Tidak ada 6,05 8, Tidak ada 8,64 17, Tidak ada > 17, Tidak ada 78

8 4.2 ANALISIS DATA Kedalaman Muka Airtah Pengukuran kedalaman muka airtah di daerah penyelidikan dilakukan hanya dibeberapa tempat kare sulitnya menemukan sumur penduduk yang bisa diukur sedangkan untuk membuat sumur sendiri dibutuhkan biaya yang besar. Namun dilakukan kombisi data dari pengukuran yang sudah perh dilakukan dan dianggap bahwa data tersebut dapat mewakili muka airtah untuk daerah penelitian. Dalamnya muka airtah di daerah penelitian, yaitu mencapai lebih dari 30 m disebabkan oleh tingginya elevasi daerah penelitian yang mencapai kurang lebih 1600 mdpl Recharge (Curah Hujan) Data yang didapat merupakan data sekunder yang didapat dari Badan Meteorologi dan Geofisika. Berdasarkan pembagian luas pengaruh tiap-tiap stasiun, maka daerah penelitian masuk ke dalam daerah pengaruh Stasiun Dago. Stasiun Dago mempengaruhi seluruh daerah penelitian Media Akuifer Data yang dipakai untuk menentukan media akuifer merupakan data sekunder. Dari hasil data sekunder maka tidak berbeda dengan jenis tah penutup dan media zo tak jenuh, dapat disimpulkan bahwa media akuifer di daerah penelitian merupakan sandy loam, sand dan loamy sand. Untuk media akuifer ini, dilakukan beberapa penyesuaian kare media akuifer di daerah penelitian tidak semua ada pada parameter. 79

9 4.2.4 Jenis Tah Penutup Jenis tah penutup didapat dari pengambilan sampel di daerah penyelidikan yang kemudian dikeringkan dan diayak menggukan saringan ukur. Berdasarkan ukuran yang didapat dan kempakan secara megaskopis maka dapat disimpulkan bahwa jenis tah penutup di daerah penelitian terdiri atas sandy loam, sand dan loamy sand. Seperti halnya media akuifer, pada jenis tah penutup juga dilakukan modifikasi kare tidak semua jenis tah penutup di daerah penelitian ada pada parameter yang telah ditetapkan Kemiringan Tah Kemiringan tah didapat dengan melakukan pengukuran terhadap peta topografi. Dari hasil pengukuran didapatkan bahwa daerah penelitian merupakan daerah dengan lereng yang curam dengan kemiringan lebih dari 18% Media Tak Jenuh Data yang didapat berasal dari pengamatan di daerah penyelidikan letaknya di bawah permukaan dan di atas muka airtah. Jenis media zo tak jenuh di daerah penelitian tidak berbeda dengan lapisan tah penutup yaitu pasir dengan ukuran sedang, sandy loam, dan loamy sand. Sama halnya dengan media akuifer dan jenis tah penutup, untuk parameter ini juga dilakukan penyesuaian Konduktivitas Hidraulik Melalui pengukuran yang dilakukan di laboratorium dengan metoda konstan head, nilai konduktivitas yang di dapat dari tiap sampel tidak jauh berbeda. Setelah dilakukan perbandingan dari literature tentang nilai K, maka dapat disimpulkan bahwa daerah penyelidikan mempunyai jenis tah yang sama. Dari hasil pengolahan data dan peta dari tiap parameter maka dapat dihasilkan sebuah peta gabungan dari tiap parameter untuk mendapatkan daerah yang paling berpotensi imbuhan airtah bebasnya. Daerah dengan nilai indeks DRASTIC paling 80

10 tinggi merupakan daerah yang paling berpotensi. Berdasarkan bobot kali nilai, indeks DRASTIC terendah adalah 23 dan yang tertinggi adalah 230. Dalam penelitian metode kualitatif metode DRASTIC dibagi dalam 5 kelompok potensi airtah bebas dengan interval 40 adalah sebagai berikut: tidak berpotensi untuk imbuhan airtah bebas kurang berpotensi untuk imbuhan airtah bebas cukup berpotensi untuk imbuhan airtah bebas berpotensi untuk imbuhan airtah bebas sangat berpotensi untuk imbuhan airtah bebas Dengan menggabungkan ketujuh parameter, maka didapat bahwa hasil penggabungan dari ketujuh parameter DRASTIC, menghasilkan 15 zo baru dengan nilai indeks DRASTIC adalah tertinggi 110 dan terendah

11 Tabel 4.8 Perhitungan Nilai Indeks DRASTIC Faktor n a n a 11 n a Kedalaman muka airtah Recharge Media akuifer Tah penutup Topografi Media zo tak jenuh Konduktivitas hidraulik Total

12 4.2.8 Penentuan Kelas Berdasarkan pembagian interval dalam metoda DRASTIC maka daerah penelitian termasuk ke dalam daerah yang kurang berpotensi dan cukup berpotensi dengan interval sebagai berikut: cukup berpotensi kurang berpotensi Tabel 4.9 Kelompok Potensi Imbuhan Airtah Bebas di Daerah Penelitian dengan Metode DRASTIC Interval Kelompok Luas Daerah (km 2 ) Cukup berpotensi Kurang berpotensi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dalam perencanaan pembangunan, pendekatan wilayah merupakan alternatif lain dari pendekatan sektoral yang keduanya bisa saling melengkapi. Kelebihan pendekatan wilayah
